Anda di halaman 1dari 23

.

1. Iklim di benua asia dan benua lainnya


A. Benua asia
benua asia meliputi daerah tropis sampai negara dingin sehingga perbedaan iklim antara
negara satu dan lainnya sangat besar .
ditinjau dari letak lintangnya , asia terbagi menjadi empat daerah iklim , yaitu ;
1. Daerah yang beriklim panas [ tropik ] terletak pada  11 LS23 12 LU
2. Daerah yang beriklim subtropik terletak pada 23 12 LU40 LU
3. Daerah yang beriklim sedang terletak pada  40 LU66 12 LU
4. Daerah yang beriklim dingin terletak pada  66 12 LU82 LU

B. Benua Afrika
luas daratan afrika terletak di daerah tropis . Daratan afrika memiliki suhu yang tinggi . Suhu
paling tinggi terdapat disahara , sebelah utara sudan . Pada bulan aprilmei temperatur nya
mencapai 45C.
Benua afrika yang luas dengan keadaan relief yang berbeda berakibat keadaan itu sebagai
berikut ;
5. Daerah yang tidak menerima hujan sama sekali adalah adalah daerah sahara dan gurun
2. Daerah subtropis yang terletak 3035 LU atau LS adalah
atlas dan tanjung.
3. Daerah yang banyak menerima hujan adalah 
a. Daerah sekitar khatulistiwa
b. Disepanjang pantai timur
c. Dipantai guinea atas
d. Didaerah abbessinia
4. Didaerah yang letaknya mendekati khatulistiwa makin
banyak turun hujan dan mendekati gurun pasir hujan makin
berkurang.

Gurun sahara
C. Benua eropa
Berdasarkan iklim matahari , benua eropa terdapat didaerah iklim sedang sehingga terjadi empat macam musim ,
yaitu musim panas , gugur , dingin , dan semi. Berdasarkan iklim fisis , benua eropa terdapat enam macam iklim ,
yaitu iklim laut tengah di eropa selatan , iklim kutubtundra , iklim pegunungan , iklim darat di eropa timur , iklim
laut di eropa barat , dan iklim peralihan di eropa tengah.

D. Benua Amerika
Iklim di amerika bermacam macam. Hal itu dimungkinkan karena daratan amerika memanjang dari kutub utara
sampai kutub selatan.
1. Amerika selatan
daratan amerika selatan , sekitar 60 persen tterletak di daerah tropis. Daerah tersebut dipengaruhi oleh angin
pasat timur laut dan angin pasat tenggara. Angin tersebut ketika sampai daratan banyak menurunkan hujan.
Daerahdaerah hujan, antara lain pantai selatan brasil , pantai selatan chili , daerah sungai amazon yang curah
hujannya mencapai 2.000 mm per tahun. Daerah itu menerima hujan paling lebat , khusunya di daerah selvas.
Daerah daerah kering di amerika selatan terjadi karena terletak dibalik pegunungan . Daerah daerah itu adalah
sebagai berikut ;
a. Didaerah daerah yang letaknya ditengah dan dibagian selatan argentina berupa stepa yang disebut pampas
b. Daerah yang terkering diamerika selatan adalah cili bagian utara yang terletak digurun atacama dan peru
c. Didaerah sungai orinoko  venezuela  terdapat sabana yang disebut ilanos
d. Ditanah tinggi brasil terdapat sabana yang disebut campos
2. Amerika tengah
Seluruh wilayah amerika tengah terletak didaerah panastropika. Oleh karena itu ,banyak turun hujan. Didataran dataran
rendah udaranya panas dan dipegunungan udaranya sejuk.
Antara bulan maret  september bertiup angin panas  hot waves  dari teluk meksiko sampai kanada bagian utara.
Sebaliknya , pada musim dingin terjadi angin dingin , yaitu disekitar sungai St. Saurenz disebut blizzards. Angin itu bertiup
dari utara sampai diteluk meksiko , di daerah texas dan sekitarnya dinamakan Northers.

3. Amerika bagian barat


bagian amerika dibagi menjadi beberapa daerah berikut.
a. Daerah sebelah utara , yaitu pada garis 40 LU , beriklim laut sedang. Adapun ciri cirnya pada musim panas udara tidak
begitu panas dan pada musim dingin udaranya tidak begitu dingin. Hujan turun sepanjang tahun.
b. Daerah antara pegunungan sierra nevada dan pegunungan rocky beriklim dataran tinggi. Ciri cirinya terdapat
perbedaan yang sangat besar antara derajat panas pada musim panas dan musim dingin , pada siang dan malam hari.
c. Daerah seblah selatan garis 40 LU beriklim subbtropis , misalnya california. Adapun ciri ciri nya adalah pada musim
panas dan kering dengan derajat panas tinggi , dan pada musim dingin derajat panasnya tidak terlampau rendah.
Hujan turun pada musim dingin.
d. Daerah sebelah selatan california, misalnya disekitar jazirah california dan meksiko bagian barat beriklim gurun .
Adapun curah hujannya sedikit sekali. Temperatur udara pada siang hari panas sekali dan pada malem hari dingin
sekali
d. Benua australia
Berdasarkan letak garis lintangnya , seluruh australia dikelompokkan dalam tiga daerah iklim , yaitu
1. Australia bagian utara  10 LS 23 12 LS  beriklim tropis.
2. Australia bagian selatan  23 12 LS40 LS  beriklim subtropis.
3. Pulau tasmania  40 LS44 LS  beriklim sedang.
Australia bagian timur adalah daerah yang paling banyak hujannya . Hal itu disebabkan angin pasat tenggara yang banyak
membawa uap air itu terbentuk oleh pegunungan alpen australia sehingga angin naik dan menjatuhkan hujan dipantai pantai
timur dan tenggara.
2. Bentuk muka bumi benua asia dan
benua lainnya
A. Benua asia
Bentuk muka bumi atau bentang alam di benua asia dapat dibedakan menjadi empat macam , yaitu ;
1. Dibenua asia terdapat deretan pegunungan yaitu pegunungan himalaya , pegunungan hindukush , pegunungan
korakorum , pegunungan asia tengah pegunungan sirkum pasific dan pegunungan sirkum mediteran . Kemudian adalagi
pegunungan kunlun  tiongkokindia  dan pegunungan arakan yoma  myanmar .
2. Plato atau dataran tinggi dibenua asia adalah dataran tinggi dekan yang terletak di semenanjung india bagian tengah. Di
sepanjang pantai barat terdapat dataran tinggi pegunungan ghat barat dan pada bagian timur terdapat pegunungan
ghat timur.dan ada satu pegunungan yang paling tua yaitu, pegunungan pidurutalagala.
3. Dibenua asia terdapat beberapa cekungan dimana cekungan ini kemudian terisi oleh air dan menjadi lautan di antaranya
adalah laut kaspia , danau baikal , danau bhalkhas , danau urmia , dan danau laut mati.
4. Di benua asia juga terdapat endapan di muara sungai  delta  . Delta sungai merupakan daratan yang terbentuk
dibagian hilir sungai yang berasal dari endapan lumpur dan material lainnya yang dibawa oleh air sungai. Salah satu
delta sungai yang terkenal adalah delta sungai gangga di india.
5. Wilayah gurun dan hutan hujan tropis. Gurun diwilayah asia sangat luas terletak diindia , tiongkok dan daerah timur
tengah. Adapun untuk wilayah hutan hujan tropis juga sangat luas di daerah indonesia , malaysia , filiphina.
B. Benua afrika
benua afrika hanya memiliki sedikit teluk , yaitu teluk aden , teluk guinea , dan teluk sidra. Afrika tidak memiliki banyak
pulau , hanya ada satu pulau besar , yaitu pulau madagasca. Pulau terseut dipisahkan dengan benua afrika oleh selat
mozambik. Bagian yang tertinggi dengan relief agak kasar adalah pegunungan pegunungan yang terdapat di afrika selatan dan
afrika timur.benua afrika adalah daerah yang penuh deengan hutan lembab , padang pasir yang kering dan rimba belantara
tropis. Afrika juga merupakan benua yang penuh dengan bukit terjal berpuncak salju abadi , sabana yang berangin , hujan
kabut dingin , dan malam beku  nightfrost  yang mencekam.

C. Benua amerika
1. kawasan amerika utara
a. Kondisi geologis
struktur geologis amerika utara terdiri atas batuan prekambrium pada perisai kanada dan perisai laurent. Sebagian
besar perisai itu terdri atas batuan metamorf yang membujur ke selatan dan kebarat dibawah prairie atau padang
rumput yang luas.
b. Pegunungan
didaerah kanada dan dataran rendah pedalaman amerika serikat terdapat dua zona pegunungan besar , yaitu pegu
nungan apalachia disebelah timur dan pegunungan cordillera dibagian barat. Disini pula terletak ngarai yang terkenal
dengan nama grand canyon. Dataran pantai sepanjang amerika serikat membujur dari pantai meksiko sampai long
island utara.
2. Kawasan amerika selatan
a. Gurun
gurun pasir pasifik adalah gurun yang terdapat mulai dari chili utara sampai di pantai selatan teluk guayaquil melintasi peru.
b. Dataran rendah
dataran ini sebelumnya merupakan suatu daerah basin  cekungan besar  yang terdapat di antara pegunungan andes
sebelah barat dengan dataran tinggi guyana.
c. Dataran tinggi
ada tiiga dataran tinggi di amerika selatan , di sebelah timur pegunungan andes , yaitu dataran tinggi patagonia , dataran
tinggi guyana dan dataran tinggi brasillia.
d. Pegunungan andes
pegunungan andes terdiri atas dua rangkaian utama, yaitu ; ranggkaian barat  cordilerra occidental  dan rangkaian timur
 cordilerra oriental .

D. Benua eropa
wilayah pegunungan di benua eropa terdapat di bagian semenanjung sememnanjung nya yang dibedakan atas pegunungan
tua di kawasan utara dan dan pegunungan lipatan muda dikawasan selatan.
1. Gugusan pegunungan tua di norwegia yang membentang dari utara ke selatan dengan puncak tertinggi gunung
galdhophiggen 2.470 m.
2. Pegunungan alpen dikawasan mediterania dengan puncak tertinggi di mount blanc 4.808 m.
3. Pegunungan kauskasus di sebelah selatan dengan puncak tertinggi digunung elbrus 5.633 m.
4. Pegunungan ural disebelah timur yang merupakan batas alam antara benua eropa dan benua asia.

E. Benua australia
Menurut lingkungan alamnya atau tinggi rendah tanahnya , australia dapat dibagi menjadi 3 daerah berikut.
1. Bagian timur
bagian timur terdiri atas tanah pegunungan ,  THE GREAT DIVIDING RANGE  yang terdiri atas plato plato atau dataran tinggi.
Sungai murray merupakan sungai terbesar di australia , dengan anak sungainya darling , murrrumbidge , dan lachian , yang
panjangnya 2.570 km.
2. Bagian tengah
bagian ini merupakan dataran rendah  GREAT ARTESIAN BASIN . Daerah basin ini mempunyai sifat tersendiri. Luasnya
1.735.300 km. Yang terdiri dari danau dan rawa yang luas , antara lain ; danau eyra dan danau torrens.
3. Bagian selatan
daerah selatan merupakan daerah plato atau dataran tinggi . Daerah plato ini terdiri atas stepa dan gurun pasir yang kering.
Dibagian plato ini terdapat gurun victoria besar , gurun gibson , dan gurun pasir besar.
3. Kondisi geologis benua asia dan
benua lainnya
A.Benua asia
Secara geologis , daratan eropa dan asia bergabung menjadi satu yang disebut eurasia, yaitu kependekan dari eropa dan
asia.Umumnya daratan asia terdiiri atas pegunungan yang dikenal dengan nama pegunungan himalaya dengan puncak
tertinggi di gunung everst yang mempunyai ketinggian 8.848 m. Puncak peguungan itu diliputi salju abadi.semakin ke arah
timur dan tenggara pengunungan himalaya semakin banyak celah , celah celah terebut menjadi aliran sungai di india ,
myanmar , thailand sampai dimalaysia.
Dikawasan asia terdapat dataran dataran tinggi di daerah berikut.
1. Di semenanjung arab yaitu sepanjang laut merab dan teluk aden.
2. di india yaitu , dataran tinggi dekan dan sri lanka
3. daerah daerah pegunungan jepang , taiwan , filiphina dan indonesia.
B. Benua afrika
Benua afrika sebagian besar terdiri atas dataran tinggi dan dataran rendah yang sempit , menurun , dan bertangga tangga
menuju ke laut.
Keadaan relief benua afrikaka adalah sebagai berikut.
1. Tanah tinggi afrika selatan
tanah tinggi afrika selatan meliputi bagian yang luasnya seperlima benua afrika. Daerahnya memanjang dari selatan ke utara
sampai di kongo dan zambesi.
2. Daerah atlas
di algeria , daerah atlas terdiri atas atlas kecil  dibagian utara  , danau danau garam atau syot  dibagian tengah  , dan atlas
besar  dibagian selatan .
3. Sahara
sahara merupakan tanah tinggi dengan ketinggian antara 200600 m. Didaerah sahara terdapat bagian bagian yang terdiri
atas batu kerikil. Dibagian sahara juga terdapat pula oasis dan stepa. Bagian timur dari gurun sahara disebut gurun pasir libya.
4. Tanah tinggi afrika timur
tanah tinggi di afrika timur merupakan bagian tertinggi di benua afrika yang tingginya lebih dari 1.000 m. Di daerah itu
terdapat gunung gunung yang tinggi , yaitu gunung kilimanjaroo 6.010 m dan gunung kenya 5.195.
C. Benua amerika
benua amerika terdiri atas dua bagian besar , yaitu amerika utara dan amerika selatan yang dihubungkan oleh amerika
tengah.
1. Kawasan amerika utara
kawasan amerika utara meliputi bagian utara meksiko , yaitu teluk meksiko , daratan amerika serikat , kanada , dan
kepulauan artktik kanada.di pedalaman amerika serikat terdapat dua zona pegunungan besar , yaitu pegunungan
applachia disebelah timur dan pegunungan cordilerra di bagian barat . Pegunungan cordillera merupakan sabuk yang rumit
, lebarnya kurang lebih 1.600 km terdiri atas 3 bagian , yaitu
a. Pegunungan rocky di sebelah timur.
b. Gugusan pasific di sebelah barat.
c. Zona plato yang terdiri atas plato kolumbia , cekungan besar  great basin
, dan plato colorado.
2. Kawasan amerika tengah
Ciri khas amerika tengah mencerminkan keadaan geologi yang rumit. Ciri permukaannya yang menonjol
Adalah plato tengah meksiko.
Poros kegiatan vulkanis disebelah selatan meksiko menjadi rangkaian gunung . Rangkaian pegunungan itu dibagi
menjadi dua jalur , yaitu
a. Jalur utara yang muncul dimeksiko selatan dan membujur ke arah timur melintasi guetalema , honduras ,
kuba , haiti , republik dominika dan puerto rico.
b. Jalur selatan yang membujur dari nikaragua melintasi kosta rika dan panama sampai kolombia bagian barat
tempat bermula tulang punggung pegunungan amerika.

3. Kawasan amerika selatan


sebagian besar struktur datran amerika selatan terdiri atas empat dataran tinggi yaitu , pegunungan andes
Dataran tinggi guyana , dataran tinggi brasil , dan dataran tinggi patagonia.dataran itu merupakan landasan
Utamanya.
c. Pegunungan andes
pegunungan andes merupakan deretan pegunungan yang tidak seragam.deretan pegunungan ini dibagi menjadi
Tiga bagian yaitu , andes utara , andes tengah , dan andes selatan.
b. Dataran tinggi
Sebelah timur pegunungan andes merupakan dataran tinggi , yaitu dataran tinggi guyana , dataran tinggi
brasil , dan dataran tinggi patagonia. Bagian tenggara dataran tinggi terdapat dataran tinggi guyana.
Dataran tinggi patagonia menanjak ke arah barat menuju pegunungan andes dengan ketinggian lebih dari
1.500 m

c. Dataran rendah
Celah antara pegunungan andes dibagian barat dan dataran tinggi dibagian timur terdapat lengkuk raksasa.
Aliran sungai dari jaringan sungai orinoco dan sungai amazon mengalir ke dataran rendah.

d. Gurun
Antara hutan hujan tropis di kolombia dan hutan basah iklim sedang di chili bagian selatan membentang
wilayah pantai kering.

e. Padang rumput
Kebanyakan dataran yang tersisa dan tanah plato rendah merupakan padang rumput. Sabana tropis
terdapat di dataran orinoco , brasil bagian tengh , bolivia , dan paraguay. Brasil memiliki catingo  lahan
hutan , duri sabana , dan semak . Disamping itu juga memili pantanal  palma , rumput kasar , dan rawa .
Paraguay barat memiliki hutan lebat yang bernama quebracho yang menghasilkan pohon kayu keras.
d. Benua eropa
Keadaan alam eropa terbagi menjadi tiga daerah , yaitu dataran rendah di timur laut , pegunungan di
selatan dan barat daya , dan pegunungan skandinavia.
1. Dataran rendah
dataran rendah di eropa terbentang dari rusia sampai prancis. Dataran dataran rendah tersebut adalah
dataran rendah rusia , dataran rendah di sekitar laut kaspia , dataran rendah polandia , dataran rendah
jerman , belgia , dan belanda , dataran rendah prancis.
2. Pegunungan dibarat daya dan selatan
Pegunung di barat daya dan selatan , intinya adalah pegunungan alpen yang bercabang cabang menjadi
beberapa pegunungan yaitu pegunungan korpaty di sebelah timur laut , pegunungan alpen di dinoria di
tenggara , pegunungan alpen transylvania dan balkan , pegunungan apenina , pegunungan pirenia
merupakan tapal batas antara spanyol dan prancis.
3. Pegunungan skandinavia
pegunungan skandavia adalah salah satu pegunungan tertua didunia yang terletak di jazizah skandinavia.
Gunung yang tertinggi adalah gunung galdhophiggen di norwegia.
e. Benua australia
1. Plato barat
plato barat merupakan kawasan yang sangat luas yang dulu merupakan suatu ketinggian , kemudian aus
dilanda erosi. Kawasan ini terdiri atas plato hammersley , plato kimberley , dan plato tanah arnhem
Batuan batuan terbentuk jauh dalam bumi dibawah suhu dan tekanan yang sangat besar. Batuan
metamorfosis adalah batuan yang telah berubah dari bentuk aslinya yang di sebabkan oleh adanya
pemanasan atau pemadatan.
2. Dataran rendah tengah
dikawasan ini terbentuk dari endapan yang tebentang dari daerah pantai utara diteluk carpentaria ke
arah selatan didataran rendah sungai murray dan sungai darling. Di kawasan ini , kebanyakan sungai
bersifat tidak tetap dan hanya mengalir ketika hujan.
Danau eyre adalah danau terbesar dan hampir sepanjang tahundanau tersebut merupakan danau gram
tanpa air.
3. Dataran tinggi timur
kawasan ini dahulu dikenal sebagai pegunungan pemisah besar. Dataran tinggi tersebut berbentuk
gunung gunung tua yang terkena erosi  terkikis  selama jutaan tahun. Gunung yang tertinggi di australia
adalah gunung kosciusko 2.228 meter , terletak di snowy mountaints.
4. Dataran rendah pantai barat
Dataran rendah ini merupakan akibat adanya persesaran di sepanjang pantai barat benua australia. Dalam
proses ini , suatu patahan pantai yang sempit telah tertekan ke arah bawas sehingga membentuk sebuah
dataran pantai.
5. Dataran rendah pantai timur
Dataran ini banyak dijumpai beberapa sungai pendek dengan sungai yang alirannya baik , seperti sungai
burdekin , fitzroy , dan hunter. Sungai sungai ini penting bagi pertanian dan penduduk yang yang
menggunakan. Misalnya , sydyney menggunakan tiga sungai , yakni sungai hawkesbury , parramata , dan
georges.
6. Paparan benua
Paparan benua adalah paparan yang kawasannya terdapat laut dangkal dan dasar samuderanya
membentuk suatu paparan  shelf . Paparan utara disebut juga paparan sahul digunakan bersama oleh
indonesia dan papua nugini.
Diatas paparan benua tersebut terdapat kawasan terumbu karang yang sangat luas. Terumbu karang ini
disebut karang penghalang besar  great barrier reef . Karang tersebut mulai terbentuk kira kira 12 juta
tahun silam yang tumbuh dan mati secara berkala sesuai dengan naik dan turunnya permukaan
laut.karang ini merupakan karang terbesar didunia.
Sungai darling merupakan sungai yang penting dan dimanfaatkan untuk irigasi lahan pertanian
disekitarnya.sumur arteris dimanfaatkan sebagai irigasi bentang lahan dataran rendah dan bentang
sabana khusunya untuk areal perternakan.
4. Flora dan fauna dibenua asia dan
benua lainnya
A. Benua asia
flora diwilayah benua asia bervariasi karena pengaruh iklim dan tanah yang
berbeda beda. Diasia timur banyak terdapat tanaman bernilai ekonomis
misalnya, kayu dan buah buahan. Diasia tenggara terdapat tumbuhan bahan
perdagangan, misalnya , karet , kelapa , kayu jati , dan teh.
Fauna dibenua asia banyak sekali jenisnya. Di asia timur dan asia tenggara ,
kerbau dan sapi dimanfaatkan sebagai angkutan , sedangkan di asia barat daya
dan asia selatan , unta , sapi , keledai , digunakan untuk angkutan dan
dimanfaatkan dagingnya. Fauna khas asia yang dilindungi adalah badak ,
komodo, panda , gajah , harimau , beruang , dan berbagai jenis burung
lainnya.di asia bagian utara ada beruang siberia , rusa kutub , dan rubah. Di
asia tenggara dan asia selatan banyak dijumpai hewan liar yaitu , monyet , kera
, komodo , banteng , singa , dan berbagainjenis burung lainnya.
B. Benua afrika

Flora dibenua afrika bervariasi sesuai dengan persebaran curah hujannya.


Pohon hutan yang dimanfaatkan dibenua afrika adalah pohon mahoni dan
kayu kenari. Di afrika selatan terdapat padang rumput yang luas yang disebut
veldt yang dimanfaatkan untuk kandang penggembalaan sapi dan biribiri.
Fauna yang terdapat dibenua afrika antara lain , gajah dan singa yang
terdapat di afrika tengah dan afrika selatan. Hewan lainnya yang banyak
terdapat di afrika adalah jenis ular , burung , dan binatang amfibi. Danau
danau di afrika banyak terdapat ikan ciklid yang merupakan jenis hewan air
yang paling banyak di afrika.
C. Benua amerika

Flora dikawasan amerika utara didominasi oleh padang rumput hijau  prairi 
yang kini telah dimanfaatkanuntuk lahan pertanian yang subur.diwilayah
amerika tengah mulai terdapat variasi tanaman , di daerah karibia terdapat
hutan tropis yang diselingi padang rumput dan pohon pinus tropis ,
sedangkan didaerah kering hanya terdapat semak dan pohon yang
meranggas.
Wilayah amerika selatan didominasi hutan hujantropis yang sangat lebat.
Bahkan kawasan lembah sungai amazon meruapakan kawasan hutan hujan
tropis didunia. Fauna endemik didaerah ini adalah ikan piranha dan burung
macau dihutan amazon. Adapun hewan khas amerika utara adalah bison ,
beruang kutub , penguin dan ikan salmon.
D. Benua eropa

Tumbuhan yang terdapat di benua eropa bervariasi mengikuti pola iklim


yang ada. Di daerah pedalaman eropa bagian utara masih tumbuh tanaman
tundra , rumput , dan kapas. Di daerah beriklim mediterania banyak tumbuh
pohon zaitun dan cemara. Di belanda dan beberapa negara lainnya ditanami
rumput marram yang digunakan untuk menahan longsor dibukit pasir.
Dibelanda juga terdapat bunga tulip yang sangat terkenal.
Hewan yang terdapat dibenua eropa , antara lain beruang , chamois  rusa
berbulu halus  , ibeks , serigala , rusa kutub , elk , berbagai jenis menjangan
dan anjing laut. Selain itu , juga terdapat banyak jenis binatang mamalia kecil
, seperti kelinci , musang , landak , berbagai jenis burung , seperti elang ,
gagak , burung hantu , bangau , serta berbagai jenis ikan.
E. Benua australia

Kebanyakan tanaman dan hewan australia hanya dijumpai di australia.


Pohon kayu eukaliptus merupakan jenis tanaman yang paling banyak
ditemui di australia. Tidak kurang dari 569 jenis pohon eukaliptus dan 772
jenis phon akasia tersebar di berbagai kondisi iklim dan tempat di australia.
Malle adalah kawasan hutan yang terdiri atas phon pohon eukaliptus
rendah dan berdahan banyak serta dijumpai di dekat padang pasir.
Fauna khas australia dapat digolongkan atas hewan marsupial dan
monotrem. Hewan marsupial adalah hewan berkantung. Contohnya adalah
koala dan kanguru. Sedangkan monotrem adalah hewan hewan yang
bertelur , tetapi menyusui anaknya seperti hewan mamalia. Contohnya
adalah platypus. Kawasan australia juga menyimpan faunajenis reptil
berupa ular dan biawak.
Bahkan australia tercatat memili banyak jenis biawak dan ular terbanyak
didunia.
SEKIAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai