Anda di halaman 1dari 20

AKSI NYATA

ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN LITERASI


(KEMITRAAN DENGAN INOVASI)
Melaksanakan Asesmen Awal Pembelajaran Literasi Adaptasi Pratham- TaRL (Teaching
at The Right Level)

By: NURMINI, S.Pd

SD NEGERI SAPUGARA
BAGAIMANA MERANCANG
ASESMEN AWAL LITERASI ?
Mengidentifikasi kebutuhan peserta didik dan satuan
01
pendidikan.
Merancang bentuk adaptasi asesmen yang akan dilakukan sesuai
02
kebutuhan peserta didik.
Merancang jadwal, lokasi, dan durasi asesmen yang akan
03 dilakukan.
Rancanglah instrumen asesmen dan instrumen penilaian dengan
04
jenis asesmen yang digunakan.
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN
PESERTA
• Membaca hasil belajar melaluiDIDIK
rapor murid pada kelas
sebelumnya
• Menggunakan berbagai bentuk asesmen formatif

• Berbicara dengan guru dan peserta didik

• Mingidentifikasi pengetahuan awal

• Mengamati perilaku peserta didik


RENCANA ADAPTASI
ASESMEN
Asemen yang akan saya gunakan adalah
Teori Adaptasi Pratham- TaRL
(Teaching at The Right)
RENCANA JADWAL DAN
LOKASI
Hari :Selasa

Tanggal : 09 Januari2024

Waktu : Pukul 07.30 - 09.30

Tempat : SDN Sapugara


MERANCANG INSTRUMEN
ASESMEN
01 Membuat lembar Asesmen

02 Membuat pedoman Asesmen

03 Membuat lembar Asesmen individu


Lembar Soal Asesmen Membaca Kelas Awal
Lembar Pertanyaan, dan Jawaban (untuk Guru)
Petunjuk Pelaksanaan Asesmen Membaca Kelas Awal (Adaptasi Pratham)
Cara Pelaksanaan Asesmen
Lembar Penilaian Asesmen Membaca Kelas Awal
Hasil Penilaian Pada Lembar Instrumen
Angota Kelompok PengelolaanPengembangan Literasi Terdiferensiasi
Berdasarkan Hasil Asesmen

Kelompok K Kelompok P Kelompok CP


• Alifa Hibatillah
• Abiyanil Hakim • Bulan Islami Aprilia
• Ramdani
• Anka Insan Kamil • Gina Ramadhani
• M. Mansyur
• Bintang Islami • Kansa Ramadhani
• M.Rifky Adeka
• Fahri Nasrullah • Khalilla Khairah
Saputra
• M.Ghizran Syabani • La Elya Mulya I
• M.Fathir Aprilio
• Lala Mulya D
• Najwa Khaira W
• Niskala Wastu L.p
Rencana Pengelolaan
Pembelajaran Literasi Terdiferensiasi
Kelompok K Kelompok P Kelompok CP

Berdasarkan hasil Berdasarkan hasil asesmen, Berdasarkan hasil


asesmen, kelompok Kelompok ini akan asesmen,
ini akan lebih intens mendapat bimbingan belajar Kelompok ini akan
belajar membaca membaca menggunakan melanjutkan
kata secara cerita bergambar. membaca
berkelompok dengan buku
dengan bimbingan
cerita jenjang
guru.
tinggi.
KESIMPULAN
Asesmen Awal Pembelajaran Literasi memiliki peran yang sangat penting dalam
pendidikan. Dengan memahami tingkat literasi awal peserta didik dan menggunakan data
asesmen awal dengan bijak, Pendidik dapat menciptakan pengalaman pembelajaran yang
lebih efektif dan relevan, memastikan bahwa setiap peserta didik memiliki kesempatan
yang sama untuk sukses dalam literasi, dan memberikan dukungan tambahan peserta didik
yang membutuhkan.
DOKUMENTASI KEGIATAN
UMPAN BALIK PESERTA DIDIK

Saya sangat senang belajar hari ini


setelah mengikuti asesmen literasi

Khalillah Khairah
UMPAN BALIK PESERTA DIDIK

Saya sangat senang belajar hari ini


karena pembelajarannya
menyenangkan

Khalillah Khairah
UMPAN BALIK PESERTA DIDIK

Denagn mengikuti asesmen awal


literasi ini membuat saya bertambah
semangat dalam belajar

Niskala Wastu Lillah


Purwanto
Terima
Guru bergerak Indonesia
Kasih
Maju

Anda mungkin juga menyukai