Anda di halaman 1dari 24

KEMENTERIAN DESA, PDT

DAN TRANSMIGRASI

HARI DESA ASRI


NUSANTARA
20-21 maret 2023

“DESA MENGHIJAUKAN DUNIA”


Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau

ditjenpdp.kemendesa.go.id ditjenpdp.kemendes DITJEN PDP ditjenpdp


APA ITU HARI DESA ASRI
NUSANTARA
• Hari Desa Asri Nusantara adalah hari yang ditetapkan oleh
Kementerian Desa PDTT untuk mengingatkan kepada kita tentang
pentingnya lingkungan Desa yang Asri.
• Untuk menuju Desa Asri di upayakan dengan menjaga kelestarian
alam terutama pepohonan, yang banyak mempunyai fungsi: Fungsi
klimatologi, fungsi protektif, fungsi higienis, fungsi hidrologis, fungsi
erologis, fungsi edhapis, fungsi estetis, fungsi psikis, fungsi edukatif,
fungsi ekologi, dan fungsi sosial ekonomi
APAKAH TUJUAN DAN HASIL
YANG DIHARAPKAN?

Tujuan Hasil
• Meningkatkan kepedulian • Terwujudnya Desa Asri di
masyarakat terhadap perubahan seluruh Indonesia
iklim
• Mewujudkan desa asri yang
bersih, hijau, dan jauh dari
pencemaran lingkungan
• Mengurangi risiko bencana di
Desa

Tagline:
“DESA MENGHIJAUKAN DUNIA”
APA MANFAATNYA?

Terwujudnya Desa Terwujudnya Desa Peduli


energi bersih Lingkungan Laut
terbarukan

Terwujudnya Desa Terwujudnya Desa Peduli


Tanggap Perubahan Lingkungan Darat
Iklim

Menghadapi isu lingkungan hidup polusi, pemanasan global,


penggundulan hutan, dan penipisan lapisan ozon yaitu dengan
memperbanyak pohon di bumi

Mengurangi Risiko Bencana


di Desa.
KAPAN PELAKSANAAN HARI DESA ASRI
NUSANTARA ?

SENIN, 20 MARET 2023 SELASA, 21 MARET 2023

Gerakan Penanaman Pohon


Diseminasi Desa Peduli Iklim Serentak di 74.961 Desa yang
dipimpin oleh Wakil Presiden RI,
Menteri Desa PDTT & Wamen
Desa PDTT
BAGAIMANA KEGIATANNYA ?
Jumlah
No Nama Organisasi Jumlah Unit Total
Pohon
1 K/L Terkait 5 K/L 500 3,000
• Kegiatan utama adalah gerakan 2 Desa se Indonesia 74,960 100 7,496,000
penanaman 8 juta pohon di 74.961 Desa 3
International Forestry Student
Association
- 100 100
dan di beberapa negara lain. 4 Pemuda Pelajar Indonesia (PPI) 10 negara 100
1,000

• Penanaman dilaksanakan di masing- 5 PT Jurusan Kehutanan 59 PT 100 5,900


masing tempat dan didokumentasikan jika 6 Dinas PMD dan Dinas LHK Prov. 37 Prov. 20 740

memungkinkan disertakan by time stamp 7 Dinas PMD dan Dinas LHK Kab. 416 Kab. 10 4,160
8 Pendamping Desa 34,000 orang 1 34,000
untuk di kirimkan dokumentasinya kepada Pegawai Kemendesa PDTT (PNS dan
9 2,181 orang 1 2,181
panitia pusat. PPNPN)
Program Peghijauan Kab. Pelalawan,
10 - 1,000,000 1,000,000
• Penanaman untuk Panita Pusat oleh Prov. Riau
11 VVIP - 50 50
Wapres RI dan Menteri Desa PDTT,
12 Penanaman di Desa Makmur - 100 100
dilaksanakan di Desa Makmur, Kec.
13 SMK Kehutanan 5 SMK 300 1,500
Pangkalan Kerinci, Kab. Pelalawan, Prov. 14 Penyuluh Kehutanan 9,000 1 9,000
Riau. 15 Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) 500 100 50,000
Himbara (Cabang dan Unit BNI, BRI,
16 4 bank 100 400
BTN, MANDIRI)
17 NGO 7 NGO 1,000 7,000
18 PT APRIL - 200,000 200,000
Jumlah 8,815,068
Target > 8 Juta Pohon
APA SAJA RANGKAIAN KEGIATANNYA?
1 DISEMINASI DESA PEDULI IKLIM
Lokasi Kegiatan : Kantor Bappeda Kab.
Pelalawan
Narasumber kegiatan terdiri dari:
Diikuti oleh 50 Peserta di Kabupaten Pelalawan - Direktur PSBLDP
yang terdiri dari: - Soni Trison, Akademisi
- Kemendesa
- Kadis PMD Kab. Pelalawan
- Kepala P3E Sumatera
- Kepala Bappeda Kab. Pelalawan
- Kepala BPDASHL Indragiri Rokan
- Dinas PMD Riau (1 orang)
- Dinas LHK Riau (1 orang) Moderator kegiatan adalah Dinas LHK Kab.
- Dinas PMD Pelalawan (2 orang) Pelalawan
- Dinas LHK Pelalawan (2 orang)
- MUSPIDA (1 orang)
- TAPM Riau (3 orang)
- TAPM Pelalawan (4 orang)
- Kades (6 desa)
- PD (6 orang)
- PLD (6 desa masing2 1 orang)
- Karang Taruna (6 desa masing2 1 orang)
- Kader Lingkungan (6 desa masing2 1 orang)
APA SAJA RANGKAIAN KEGIATANNYA?
GERAKAN PENANAMAN POHON
2 SERENTAK DI DESA SELURUH
INDONESIA
Lokasi : Desa Makmur, Kec.
Pangkalan Kerinci, Kab. Pelalawan

Diikuti oleh ±1000 peserta offline yang


terdiri dari: - Kades di Kab. Pelalawan (104 orang)
- Wakil Presiden RI - BPD di Kab. Pelalawan (104 orang)
- Menteri Desa PDTT - Bumdes di Kab. Pelalalwan (104 orang)
- Wamen Desa PDTT - Bumdesma di Kab. Pelalawan (6 orang)
- Staf Ahli Kemendesa (5 orang) - Camat di Kab. Pelalawan (12 orang)
- Pejabat Tinggi Pratama & Madya - TAPM Prov. Riau (7 orang)
Kemendesa (52 orang) - TAPM Kab. Pelalawan (6 orang)
- Peserta Kemendesa (14 orang) - PD di Kab. Pelalawan (21 orang)
- Kementerian/Lembaga (8 orang) - PLD di Kab. Pelalawan (25 orang)
- Gubernur Riau - SMK, SMP, dan SD di Desa Makmur
- Bupati/Walikota se Riau (12 orang) (±500 orang)
- Kadis PMD se Riau (10 orang)
- Kadis LHK se Riau (10 orang) TOTAL SEMENTARA : ±1066 orang
- Anggota DPRD Riau (5 orang)
- FORKOPIMDA (10 orang)
- Dinas di Prov. Riau (20 orang)
- Dinas di Kab. Pelalawan (20 orang)
APA SAJA RANGKAIAN KEGIATANNYA?
Pihak yang melakukan penanaman pohon
secara simbolis (50 orang):

Wakil Presiden RI
Kemendesa PDTT (22 orang) Pemerintah Daerah (27 orang)
- Menteri Desa PDTT dan Istri - Gubernur Riau
- Wamen Desa PDTT - Bupati Pelalawan
- Staf Ahli Bidang Pembangunan dan Kemasyarakatan - FORKOPIMDA (10 orang)
- Staf Ahli Bidang Hubungan Antar-Lembaga - Kadis PMD Riau
- Staf Ahli Bidang Hukum dan Reformasi Birokrasi - Kadis LHK Riau
- Staf Ahli Bidang Pengembangan Ekonomi - Kadis PMD Pelalawan
- Staf Ahli Bidang Pengembangan Wilayah
- Kadis LHK Pelalawan
- Sekjen Kemendesa PDTT
- Kepala P3E Sumatera
- Dirjen PDP
- Kepala BPDASHL Indragiri Rokan
- Dirjen PEID
- TAPM Riau (2 orang)
- Dirjen PPKTrans
- TAPM Pelalawan (2 orang)
- Dirjen PPDT
- Inspektur Jenderal - Kepala SMK Kehutanan Pekanbaru
- Kepala BPI - Desa Makmur (1 orang)
- Kepala BPSDM - PD (1 orang)
- Sesditjen PDP - PLD (1 orang)
- Dir. PSBLDP - PT APRIL (1 orang)
- Dir. Advoker
- Dir. Sarpras
- Dir. FPDD
- Dir. Rentek
RUNDOWN DISEMINASI DESA PEDULI IKLIM
Senin, 20 Maret 2023
WAKTU (WIB) URAIAN KEGIATAN KETERANGAN
08.00 – 08.30 Registrasi Peserta Panitia
08.30 – 08.35 Pembukaan MC
08.35 – 08.40 Menyanyikan Indonesia Raya Panitia
08.40 – 08.45 Pembacaan Do’a Panitia
08.45 – 08.50 Laporan Pelaksanaan Kegiatan Anastutik Wiryaningsih
08.50 – 09.00 Sambutan Selamat Datang Kadis PMD Pelalawan
09.00 – 09.10 Arahan dan Membuka Acara Direktur PSBLDP
09.10 – 11.00 Strategi Membangun Masyarakat yang Tangguh Terhadap Narasumber:
Perubahan Iklim untuk Mewujudkan Pembangunan
Berkelanjuta Kepala Bappeda Kab. Pelalawan
Kebijakan Transfer Anggaran Kabupaten berbasis Ekologi
(TAKE) di Kabupaten Pelalawan Kadis PMD Kab. Pelalawan

Kebijakan Pengintegrasian Desa Peduli Iklim pada


Perencanaan dan Penganggaran Desa dan Perdesaan Soni Trison, Akademisi
Moderator:
11.00 – 11.45 Diskusi
Dinas LHK Kabupaten Pelalawan
11.45 – 12.00 Penutup Panitia
RUNDOWN GERAKAN PENANAMAN POHON
Selasa, 21 Maret 2023
WAKTU URAIAN KEGIATAN PIC KETERANGAN
Selasa, 21 Maret 2023
07.30 – 07.35 Pembukaan MC - Lokasi Kegiatan : Desa Makmur, Kec.
07.35 – 07.45 Tarian Penyambutan Pangkalan Kerinci, Kab. Pelalawan
07.45 – 07.50 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya - Pelaksanaan offline diikuti oleh 500
07.50 – 07.55 Doa peserta, dan untuk online diikuti oleh
Exspose Bupati Pelalawan seluruh peserta online melalui Zoom
07.55 – 08.10
(Sedekah Oksigen) Meeting dan Youtube KEMENDES PDTT
08.10 – 08.20 Ucapan Selamat Datang Gubernur Riau (Video Conference)
08.20 – 08.30 Laporan Menteri Desa PDTT
08.30 – 08.40 Arahan dan Sambutan Wakil Presiden RI
Wakil Presiden, Menteri, Wamen, Gubernur,
08.40 – 08.50 Bupati, dan FORKOPIMDA menuju lokasi
penanaman pohon
Pelaksanaan simbolis penanaman pohon oleh:
1. Wakil Presiden RI
08.50 – 09.05 2. Menteri Desa PDTT
3. Wamen Desa PDTT
4. Gubernur
5. Bupati
RUNDOWN GERAKAN PENANAMAN POHON
Selasa, 21 Maret 2023
Penandatanganan MoU dengan PT. APRIL MoU terkait Kerjasama pengurangan
09.05 – 09.15 stunting, pengurangan kemiskinan
ekstrem, dan lingkungan
09.15 – 09.20 Foto Bersama
Wakil Presiden dan Menteri Desa PDTT Melalui Zoom Meeting
09.20 – 09.30 menyapa secara interaktif dengan Peserta
Seluruh Indonesia
Door Stop Wakil Presiden dan Menteri
09.30 – 09.50 Desa PDTT
10.00 – 12.00 Acara Hiburan
12.00 Penutup MC
PIC WILAYAH UNTUK PENGISIAN FORM PENANAMAN

1. Sumatera : Patricia
2. Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara : Hanugrah
3. Kalimantan dan Sulawesi : Denny
4. Maluku : Mangantar
5. Papua : Lita
PIC PROVINSI UNTUK PENGISIAN FORM PENANAMAN
NO PROVINSI PIC
1 Aceh Intan Mawar Tiani ( 081382022021 ) 21 Bali Ummul Istiqamah ( 081911819349 )
2 Sumatera Utara Petrus Rony Parulian Sijabat ( 081313771440 ) 22 Nusa Tenggara Timur Amir Latif ( 082117943412 )
3 Sumatera Barat Talenta Patricia Span ( 082365057034 ) 23 Nusa Tenggara Barat Astri Dwi Agustiani ( 081290679044 )
4 Sumatera Selatan Achmad Akbar Nur Pamungkas ( 081289219781 ) 24 Gorontalo Anna Rozana ( 081298640998 )
5 Bengkulu Nurul Meika ( 087839088777 ) 25 Sulawesi Barat Denny Irawan Tri Hutomo ( 08985244989 )
6 Riau Feby Irfanullah Attamimi ( 089516502472 ) 26 Sulawesi Tengah Mokhamad Reza ( 0816257147 )
7 Kepulauan Riau Rizky Sujarwo ( 081398668026 ) 27 Sulawesi Utara Nurul Huda Adinda ( 08119898782 )
8 Jambi Yusuf Anshori ( 081216135342 ) 28 Sulawesi Tenggara Tamma Sofiyatul Banat ( 085777857785 )
9 Lampung Diah Fitalina Syani ( 085768432113 ) 29 Sulawesi Selatan Ika Puspitadewi ( 082138899606 )
10 Bangka Belitung Nadya Karima ( ) 30 Maluku Utara Putri N. Iswardani ( 085777666471 )
11 Kalimantan Barat Hadistian G Abiyosho ( 081386322022 ) 31 Maluku Mangantar Pardamean.M ( 085658560899 )
12 Kalimantan Tengah Mariana Tantria Kirani ( 087783333664 ) 32 Papua Barat Ayu Yuningsih ( 081296044428 )
13 Kalimantan Utara M.Irfan ( 087784681858 ) 33 Papua Wehelmina Novalita.R ( 085643128736 )
14 Kalimantan Timur Ali (08195486986 ) 34 Papua Tengah Dewi Elfrida Pardede ( 081287919781 )
15 Kalimantan Selatan Agus Budi Siswanto ( 08888092767 ) 35 Papua Pegunungan Rizky Arif Santoso ( 08568862233 )
16 Banten Sistha Revitasari ( 087875294189 ) 36 Papua Selatan Imam Rizki Septadi ( 081398799928 )
17 Jawa Barat Hanugrah Wicaksono ( 085867131756 ) 37 Papua Barat Daya Ma'Rifah Azzahra ( 085247873284 )
18 Jawa Tengah Poppy Monalisa ( 081283997719)
19 Jawa Timur Oktavia Winda Dewi ( 082334887469 )
20 Yogyakarta Firman Aditya Wibowo ( 082133512600 )
FORM PENANAMAN POHON

1. Form Identifikasi ditandatangani dan dikirim ke email


asridesa@kemendesa.go.id dengan format judul email:
NAMA PROVINSI_NAMA KABUPATEN_NAMA
KECAMATAN_NAMA DESA_FORM

2. Dan mengisi link berikut (disesuaikan dengan wilayah


masing-masing):
a) Wilayah Pulau Papua: http://bitly.ws/AjvW
b) Wilayah Kepulauan Maluku: http://bitly.ws/Ajw7
c) Wilayah Pulau Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara:
http://bitly.ws/Ajw9
d) Wilayah Pulau Kalimantan dan Sulawesi:
http://bitly.ws/Ajwa
e) Wilayah Pulau Sumatera: http://bitly.ws/Ajwb
BAGAIMANA MEKANISME DARI KEGIATAN PENANAMAN
POHON?

 Penanaman pohon di masing-masing Desa dilakukan secara


serentak tanggal 21 Maret 2023 pukul 07.30 WIB, 08.30 WITA,
09.30 WIT

 Kegiatan didokumentasikan menggunakan aplikasi time stamp


dengan mencantumkan titik koordinat, dan dikirimkan ke
email:asridesa@kemendesa.go.id, dengan format:
NAMAPROVINSI_NAMAKABUPATEN_NAMAKECAMATAN_NAMADESA_FOTO

 Jika tidak ada time stamp lokasi penanaman di foto dari 3 sisi
DIMANA PENANAMAN SERENTAK DILAKUKAN?

 Lahan milik masing-masing KK

 Lahan yang disediakan desa

 Lahan milik Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten


KAPAN PENGUMPULAN FORM DAN FOTO TERAKHIR
DILAKUKAN?

 Pengumpulan Form Penanaman terakhir dilakukan pada tanggal


15 Maret 2023

 Pengumpulan Foto Penanaman terakhir dilakukan tanggal 25


Maret 2023
JENIS BIBIT POHON APA YANG HARUS DISEDIAKAN
DESA?

 Bibit yang disediakan disesuaikan dengan kondisi lokal desa dan


potensi desa mempunyai nilai ekonomis dan dapat
meningkatkan perekonomian desa

 Desa melakukan penanaman 1 pohon /KK (minimal 100 pohon


per desa

 Bibit pohon yang ditanam adalah tanaman tahunan tanaman


keras
APAKAH BIBIT DISEDIAKAN DARI PEMERINTAH PUSAT/DAERAH
ATAU BIBIT DISEDIAKAN SENDIRI DARI DESA?

 Bibit disediakan oleh Desa secara swadaya

 Alternatif lain, bibit dapat diperoleh dari pusat persemaian yang


ada di balai persemaian Provinsi secara gratis, namun tidak
disediakan biaya distribusi ke Desa

 Sehubungan dengan poin 2, Camat mengajukan Surat


Permohonan bibit. Daftar lokasi dan kontak dapat diakses
melalui bit.ly/bibitgratisindonesia
LOKASI KEGIATAN

Lokasi Penanaman Pohon dan Acara


dilaksanakan di Desa Makmur, Kec.
Pangkalan Kerinci, Kab. Pelalawan
LOKASI KEGIATAN
LAPORAN PROGRESS (28/02/2023)

Update Penanaman Pohon per 28 Februari 2023 pukul 09.09


WIB
Total Pohon: 1.623.640 Pohon
Total Penanam: 992.920 Orang
Total Desa: 1017 Desa

Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau


Melakukan penanaman 1.000.000 pohon

PT. APRIL
Melakukan penanaman 200.000 pohon

NGO PILI-Green Network


Melakukan penanaman 10.000 bibit dan penanaman di 8 Desa
yaitu di Imogiri, Bantul, Yogyakarta

TOTAL SEMENTARA : 2.833.640


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai