Anda di halaman 1dari 16

SUCCESS

STORY
KELOMPOK TANI DALEN MESA
DESA UITIUHANA
KEC. SEMAU SELATAN
KABUPATEN KUPANG
Ketua Poktan : Uniasis Lafu
PROFIL KELOMPOK TANI

• NAMA KELOMPOK TANI : DALEN MESA


• TAHUN BERDIRI : 11 MARET 2009
• JUMLAH ANGGOTA : 25 ANGGOTA
• LUAS LAHAN : 13 HA
• JENIS KOMUDITI : KHOLTIKULTURAN
DAN TERNAK
• PPL : NJANI WOHANGARA, SST
• FD : ALIANCA DACUNHA SOARES, SP
• KETUA KELOMPOK TANI : UNIASIS LAFU
Ketua

Wakil
Ketua
Sekretar Seksi
Bendaha Seksi Seksi Seksi Seksi
is Pemas
ra Pengelo Budidaya Simpan Penan
laan aran ganan
Pinjam
Alsintan Hama
STUDI KASUS (CASE STUDIES)

SEBELUM ADANYA READSI,


BAGAIMANA POLA USAHA
TANI DI DESA UITIUHANA,
KHUSUSNYA POKTAN DALEN
MESA? DAN SESUDAH
ADANYA READSI, APA NYA
YANG BERUBAH? DAN
BAGAIMANA DAMPAKNYA?
BAGAIMANA DULUNYA POKTAN DALEN MESA
SEBELUM ADANYA READSI????

Pola Usahatani masih sangat


tradisional (Tidak menggunakan
teknologi serta kurangnya
pendampingan yang menyebabkan
rendahnya kapasitas petani)

Rendahnya pendapatan petani


karena petani tidak mengetahui
pengolahan hasil pertanian yang
dapat meningkatkan nilai tambah
produk
BEBERAPA BANTUAN DAN PELATIHAN YANG DIBERIKAN
OLEH PROGRAM READSI DI DESA UITIUHANA

1. Pelatihan Smart Farming


1. Saprodi Bawang Merah 500 (Poktan Dalen Mesa, Poktan
kg dan POC 50 liter (Poktan Tulu Fali 1, Poktan Kontema,
Kontema, Poktan KWT Melati)
Nasaneda) 2. Pelatihan Literasi Keuangan
2. Ternak Babi 25 ekor, 1 (Poktan Dalen Mesa, Poktan
Paket Vitamin/Antibiotik Talenta 2, Poktan Kontema)
dan Pakan Ternak (Poktan 3. SL (seluruh poktan)
Dalen Mesa) 4. Bimjut (seluruh poktan)
3. Hand Sprayer 1 unit 5. Sosialisasi Gizi (seluruh
(Poktan Dalen Mesa) poktan)
4. Timbangan 1 unit (KWT 6. Sekolah Bisnis (seluruh
Melati poktan)
KEGIATAN ADMINISTRASI POKTAN READSI
MEMBAWA
“DALEN MESA”
PERUBAHAN

1. Rapat Rutin Bulanan


2. Iuran Anggota Kelompok Rp
5,000/Bulan
3. Sewa penggunaan alsintan
oleh kelompok
4. Laporan Bulanan
5. Laporan Tahunan
6. Kemitraan dengan off taker
7. Adanya kelembagaan ekonomi
petani (Koperasi)
SEWA ALSINTAN READSI
MEMBAWA
POKTAN “DALEN MESA”
PERUBAHAN

1. Mesin Pompa Air


@ Rp. 350.000 x 1 Thn = Rp. 1.050.000
2. Kultivator Per Bedeng @
Rp.10.000x 1 Thn = Rp. 2.500.000
3. Hand Traktor Per are Rp.
25.000x1 thn = Rp.2.000.000
4. Rontok Padi 1 Thn
menghasilkan : 20-25 Blek padi
POLA KEMITRAAN
POKTAN DALEN
Dinas MESA
Pertanian
Kelompok Kab.
Pemuda BI

PPL Kelompok Pertanian


(BPPP) tani Provinsi

Pemerintah Kelompok
Desa tani di
NGO/LSM Desa
SISTEM BUDIDAYA PERTANIAN BERBASIS INOVASI TEKNOLOGI
(MODERNISASI PERTANIAN) HASIL PENDAMPINGAN READSI

Instalasi Perpipaan Instalasi Sprinkel


Ya pasti tentunya bawang merah
dong!! Bawang merah dapat
tumbuh dengan baik di Desa
Uitiuhana dan dapat
menghasilkan produksi tinggi

Di setiap wilayah itu pasti


memiliki komoditas unggulan.
Lalu apa sebenarnya
komoditas unggulan wilayah
di Desa Uitiuhana, khususnya
Poktan Dalen Mesa?
ANALISA USAHA TANI “BAWANG MERAH”

Biaya Produksi / Pengeluaran


(Per Hektare) : Penerimaan (Per Hektare) :
1. B. Benih (1.000 kg) @25.000.000
2. B. TK @Rp 1.400.000 15.000 KG x Rp 10.000 =
3. Sewa Traktor @Rp 800.000 Rp 150.000.000,-
4. B. PupuK Urea @ 337.500
5. B. Pupuk NPK @ 460.000
6. B. Pestisida @ 1.350.000 Pendapatan/Keuntungan
7. B. Panen @900.000 (Per Hektare) :
8. B. Pulsa listrik @660.000
9. B. Bahan bakar @520.000 Penerimaan – Biaya Produksi
= Rp 150.000.000 – Rp31.427.500
TOTAL Biaya Produksi /Pengeluaran : = Rp 118.572.500
31.427.500,-
PENGOLAHAN HASIL PERTANIAN
“BAWANG GORENG” (PROSES)

Pencucian Pembersih Pembuata


Kotoran an Kulit n adonan
Bawang Bawang

Pengemas Penjualan
ANALISA USAHA TANI “BAWANG GORENG”

Biaya Produksi / Pengeluaran Pendapatan/Keuntungan


(Per 2 ¼ KG – Sekali Produksi) : (Per Hektare) :
1. B. Bahan Baku
- Bawang Segar 4 kg @ Rp 40.000 Penerimaan – Biaya Produksi
- Minyak Rp 20.000 = Rp 225.000 – Rp 136.500
- Tepung Maizena Rp 7.000 = Rp 88.500 (Per Satu Kali
- Garam Rp 5.000 Produksi @4 kg bahan baku
- Penyedap Rasa Rp 5.000
- Cuka Rp 5.000
Jika menggunakan bahan baku
2. B. TK Rp 50.000
3. B. Pengemasan Rp 4.500 15,000 kg sesuai total hasil
TOTAL Biaya Produksi /Pengeluaran : panen, maka keuntungan
Rp 136.500,- menjadi : 15.000 kg : 4 kg =
3.750 kg
Penerimaan (Per Hektare) :
Rp 25.000/250 gram x 9 kemasan 3.750 kg x Rp 88.500 = Rp
(250 gram) 331.875.000,-
= Rp 225.000
READSI SUDAH TERBUKTI MEMBERIKAN DAMPAK KESIM
POSITIF TERHADAP PETANI DI DESA UITIUHANA
KECAMATAN SEMAU SELATAN. USAHA TANI BAWANG
PULAN
MERAH KAMI MENDAPATKAN KEUNTUNGAN SEBESAR Rp
134.752.000,- PER HA (JIKA DIJUAL SEGAR). SEDANGKAN
JIKA DILAKUKAN PENGOLAHAN MENJADI BAWANG
GORENG, MAKA KEUNTUNGAN YANG DIDAPATKAN
SEBESAR Rp 331.875.000,-. OLEH SEBAB ITU, KAMI
BERHARAP…………

PROGRAM READSI DAPAT TERUS DILANJUTKAN, KARENA


PENDAMPINGAN DARI PROGRAM READSI SANGAT
MEMBANTU PETANI DALAM PENINGKATAN KAPASITAS
PETANI. SELAIN ITU, KAMI JUGA BERHARAP PROGRAM
READSI DAPAT MEMBERIKAN BANTUAN INFRASTRUKTUR
SEDERHANA TERUTAMA PADA TINGKAT KELOMPOK
AGAR LEBIH DAPAT DIRASAKAN MANFAATNYA OLEH
MASING-MASING ANGGOTA POKTAN.
TERIMA KASIH
SALAM SUKSES
Salam Readsi
Petani maju mandiri dan sejahtera

Anda mungkin juga menyukai