Anda di halaman 1dari 8

KODE ETIK

SIGMA IPA 2023

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
KODE ETIK
1. Peserta SIGMA IPA wajib berpenampilan rapi,
berpakaian sopan dan tidak ketat selama mengikuti proses
pengaderan formal seperti sebagai berikut:

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
KODE ETIK
Untuk laki-laki :
1. Memakai baju kemeja
2. Memakai celana kain/training
3. Memakai tanda pengenal
4. Panjang rambut maksimal 1cm
5. Memakai sepatu dan kaos kaki
6. Memakai jas almamater UNM.

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
KODE ETIK
Untuk perempuan
1. Memakai baju kemeja
2. Memakai rok kain
3. Memakai celana training (atas izin steering committee)
4. Memakai tanda pengenal
5. Memakai jilbab bagi yang muslim
6. Memakai sepatu dan kaos kaki
7. Memakai jas almamater UNM.

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
KODE ETIK
2. Peserta SIGMA IPA diwajibkan mengikuti seluruh kegiatan pengaderan yang telah ditentukan.

3. Diwajibkan berada di lokasi SIGMA IPA selama kegiatan berlangsung, peserta dapat meninggalkan
lokasi pengaderan apabila ada keperluan yang sangat penting dan atas izin Steering Committee,
pengurus HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM atau panitia pengaderan.

4. Menunjukkan rasa hormat pada pelaksana SIGMA IPA, pengurus HMPS Pendidikan IPA FMIPA
UNM, senior-senior dan seluruh civitas akademika Pendidikan IPA FMIPA UNM, baik di dalam proses
SIGMA IPA maupun di luar proses SIGMA IPA

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
KODE ETIK
5. Peserta SIGMA IPA diwajibkan menaati seluruh tata tertib yang telah
disepakati bersama .

6. Peserta SIGMA IPA hanya boleh melaporkan kepada Ketua Umum


HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM apabila merasa terganggu oleh pola
komunikasi yang dibangun oleh Steering Committee pengaderan, panitia
pelaksana SIGMA IPA maupun pengurus HMPS Pendidikan IPA FMIPA
UNM.

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
KODE ETIK
7. Peserta wajib menjaga nama baik HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM dan wajib
berperan aktif dalam semua kegiatan HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM.

8. Dilarang melakukan aktivitas provokatif atau tindakan antipati terhadap HMPS


Pendidikan IPA FMIPA UNM.

9. Peserta dilarang keras mengikuti kegiatan atau perekrutan organisasi lain.

10. Peserta dilarang keras memiliki hubungan khusus dengan senior dan teman satu
angkatan selama proses pengaderan.

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023
SANKSI
1. Peserta pengaderan yang melanggar kode etik akan dikenakan sanksi,
yaitu teguran secara lisan yang kekudian ditindak lanjuti oleh Steering
Committee, panitia inti dan Pengurus HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM
Periode 2021-2022.

2. Peserta yang tidak lulus dalam pengaderan formal maka akan diberikan
sanksi dengan memakai pin sampai akhir semester dua.

HMPS Pendidikan IPA FMIPA UNM Periode


2022-2023

Anda mungkin juga menyukai