Anda di halaman 1dari 10

Pertemuan 1

BAB 5

TEMAN BARUKU
Menyimak dan Membaca
Amati gambar.

1. Apa yang sedang dilakukan


anak-anak pada gambar di
atas?
2. Berada di mana mereka?
3. Pernahkah kalian
memainkan permainan itu?
Menyimak

Mimi ingin
menyapa Maya,
tetapi Mimi malu.
2 3
5
4
6 7
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini.
1. Siapa nama teman baru Mimi?
2. Mengapa Mimi malu dengan Maya?
3. Apa yang akhirnya dimainkan Mimi dan teman-teman
barunya?
4. Apakah kalian pernah malu seperti Mimi?
5. Sebutkan nama teman-teman kalian.
Membaca

Ma-ya Mi-mi Mo-ko

M
Jika diikuti vocal maka
m
Binatang dan benda yang di dalamnya terdapat suku kata
ma-, mi-, mu-, me-, mo-.
Tugas

Tulislah 10 kata yang di


dalamnya terdapat suku kata
ma-, mi-, mu-, me-, mo-.
Kerjakan di buku kotak ya.

Anda mungkin juga menyukai