Anda di halaman 1dari 2

LEMBAGA PENDIDIKAN MAARIF

MADRASAH IBTIDAIYAH ISLAMIYAH


MI I SLAMI YAH

Jl. KH. Ghozali No. 01 Telp. (0341) 9026525 Sumberkeradenan Kec. Pakis Kab. Malang Berita Acara Pada hari ini Rabu tanggal 15 Juni 2011 telah dilaksanakan rapat dinas bertempat di Madrasah Ibtidaiyah Islamiyah Sumberkradenan yang di hadiri oleh seluruh guru, pengurus yayasan, pengurus Madrasah dengan daftar hadir terlampir Selanjutnya seluruh peserta rapat dinas bersepakat: 1. Penentuan waktu pelaksanaan perpisahan dan kenaikan kelas (Pembagian Raport) 2. Menetapkan susunan panitia penerimaan siswa baru tahun pelajaran 2011/2012(terlampir) 3. Menentukan persyaratan menjadi siswa baru MI Islamiyah Sumberkradenanyang antara lain: a. Berusia 7 tahun (meski tanpa memeiliki ijazah TK) b. Untuk usia dibawah 7 tahun bisa diterima asalkan memiliki ijazah TK. 4. Menentukan jumlah siswa yang tidak naik ke kelas berikutnya. 5. Kriteria kenaikan kelas Seperti yang tertuang pada KTSP yaitu: a. Nilai yang dibawah SKBM/KKM tidak lebih dari 5(lima) Mata Pelajaran. b. Memiliki nilai minimal Baik untuk aspek Kepribadian pada semester yang diikuti 6. Adapun Standar Ketuntasan Belajar (SKBM / KKM ) sebagai berikut: Standar ketuntasan Belajar Minimal (SKBM) No. Mata Pelajaran Kelas 1 A Mata Pelajaran 1 Pendidikan Agama a.Quran dan Hadist 75 75 75 75 75 75 b.Aqidah dan Ahlak 75 75 75 75 75 75 c.Fiqih 75 75 75 75 75 75 d.SKI 70 70 70 70 70 70 e.Bahasa Arab 60 60 60 60 60 60 2 Pendidikan Kewarganegaraan 70 70 70 70 70 70 3. Bahasa Indonesia 70 70 70 70 70 70 4 Matematika 65 65 65 65 65 65 5. IPA 75 75 75 75 75 75 6 IPS 60 60 60 60 60 60 7 Seni Budaya dan Ketrampilan 75 75 75 75 75 75 8 Pendidikan Jasmani dan 75 75 75 75 75 75 Kesehatan 9 Muatan Lokal 70 70 70 70 70 70 a.Bahasa Jawa 60 60 60 60 60 60 b.Bahasa Inggris 60 60 60 60 60 60 c.Ke NU an 60 60 60 d.Nahwu Sorof 60 60 60 Demikian Berita Acara ini di buat, untuk dapat dipertanggung jawabkan pelaksanaanya dan dapat diterima hasil keputusannya. Mengetahui, Ketua Komite Pakis,15 Juni 2011 Kepala Madrasah

TERAKRETDITASI B

AHMAD ROMDLON,S.Pd.I ABDUL KARIM NOER Menyetujui, Ketua Yayasan Islamiyah

HM. THOHA MALIKI

Anda mungkin juga menyukai