Anda di halaman 1dari 8

Sebuah Alasan Sederhana

Zaman semakin maju dan berkembang, serta tidak henti-hentinya berevolusi, secara tidak langsung memberikan dampak perubahan untuk dunia teknik sipil yang didukung dengan berkembang pesatnya teknologi teknologi mutakhir salah satunya adalah teknologi konstruksi dalam pembangunan infrastuktur. Salah satu yang berkembang saat ini adalah bangunan air. Indonesia adalah Negara maritim, sebagaimana kita ketahui sebagaian besar wilayah negara Indonesia adalah lautan. Menanggapi kondisi wilayah Indonesia perkembangan teknologi konstruksi saat ini mulai menciptakan konstruksi yang tahan terhadap air sehingga tidak hanya daratan saja yang bisa digunakan untuk pembangunan, lautan pun dapat dimanfaatkan untuk pembangunan. Akan tetapi dalam pembuatan konstruksi tersebut kita tidak lupa untuk memperhatikan dari segi lingkungan, akankah merusak lingkungan yang ada disekitarnya ataupun lautan yang dijadikan tempat pembangunan. Oleh karena itu agar diperoleh pembangunan infrastruktur yang dibangun di air tanpa merusak lingkungan ataupun kehidupan lautan maka solusinya yaitu dengan menciptakan inovasi-inovasi baru dalam bidang teknik sipil yang tidak menyumbang kerusakan pada lingkungan. Mengamati realita itu Himpunan Mahasiswa Sipil Polite knik Negeri Jakarta akan melaksanakan sebuah acara yaitu CEF 2013 (CIVIL ENGINEERING FAIR 2013) dengan tema InFoCus (Indonesian Future Constructions) yang di dalamnya terdapat serangkaian acara Lomba Beton Nasional, Seminar Nasional, dan Lomba Maket sebagai event untuk mengembangkan wawasan mahasiswa, menyalurkan kreativitas serta ide baru terutama pada bidang Teknik Sipil sebagai solusi dalam menjawab perkembangan teknologi untuk pembangunan di Indonesia.

Tujuan dan Maksud Kegiatan

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Menjadikan kegiatan ini sebagai event terbesar dalam bidangnya untuk skala nasional. Meningkatkan hubungan yang baik dengan universitas lain dalam bidang teknik sipil. Sebagai ajang untuk menyalurkan kreativitas dan ide baru bagi mahasiswa Teknik Sipil dalam bidang Teknik Sipil. Sebagai wadah untuk memperkenalkan dunia ketekniksipilan kepada masyarakat umum. Memperkenalkan dan mempromosikan hasil karya mahasiswa PNJ pada masyarakat luas. Sharing informasi tentang perkembangan IPTEK dari masing masing perguruan tinggi khususnya mahasiswa jurusan sipil yang ada di Indonesia.

SEBUAH NAMA Civil Engineering Fair 2013


SEBARIS TEMA Indonesian Future Constructions

SASARAN PESERTA DAN PENGUNJUNG CIVIL ENGINEERING FAIR 2013


mahasiswa sipil PNJ mahasiswa sipil umum mahasiswa umum siswa SMK umum

Pelaksanaan Kegiatan
5% 10% 5% 50% 30%

1.

2.

3.

4.

Exhibition Hari/ Tanggal Waktu Tempat Lomba Beton Nasional Hari/ Tanggal Waktu Tempat Seminar Nasional Hari/ Tanggal Waktu Tempat Lomba Maket dan Fotografi Hari/ Tanggal Waktu Tempat

: Selasa-Kamis / 26-28 Maret 2013 : 09.00-17.00 WIB : Lapangan Politeknik Negeri Jakarta : Rabu / 27Maret 2013 : 09.00-12.00 WIB : Lab Politeknik Negeri Jakarta : Kamis / 28 Maret 2013 : 09.00-15.00 WIB : Gedung Direktorat PNJ : Selasa-Kamis / 2628Maret 2013 : 09.00 15.00 WIB : Lapangan Politeknik Negeri Jakarta

GAGASAN TERBAIK KAMI

LBSN III
Konten acara LBSN (LOMBA BETON DAN SEMINAR NASIONAL) diadakan untuk menumbuhkan kreatifitas mahasiswa sipil untuk dapat menciptakan beton yang di butuhkan pada saat ini serta semakin menambah wawasan di bidang teknik sipil dengan adanya seminar beton dan lingkungan. dan tema yang kita usung pada LBSN ini adalah InFoCus (Indonesian Future Construction) dengan focus terhadap Konstruksi Air Ramah Lingkungan.

Beasiswa
Merupakan konten acara yang memberikan informasi mengenai beasiswa yang bertujuan untuk mempermudah mahasiswa untuk mencari informasi mengenai beasiswa yang selama ini belum mereka ketahui dan sebagai wadah untuk menyalurkan beasiswa bagi instansi-instansi yang akan memberikan beasiswa.

Job Fair
Mempromosikan kesempatan kerja bagi lulusan D3 dan S1 terutama freshgraduated khususnya bagi Politeknik Negeri Jakarta dan Universitas atau Politeknik umumnya

Lomba Maket
Lomba yang diadakan untuk menumbuhkan kreatifitas mahasiswa sipil dan siswa-siswa SMK khususnya jurusan pembangunan untuk menciptakan inovasi konstruksi yang dibutuhkan di saat ini serta memperkenalkan wawasan di bidang teknik sipil kepada masyarakat umum dengan menunjukkan hasil karya mereka dalam pameran maket.

Lomba Fotografi
Lomba yang diadakan untuk memperkenalkan teknik sipil terutama kepada para pencinta fotografi, sehingga masyarakat umum dapat mengetahui sisi-sisi kehidupan teknik sipil dari foto-foto yang didapatkan. Selain itu dapat menumbuhkan kreatifitas dalam hal fotografi dalam bidang teknik sipil.

SUSUNAN PANITIA

Project Officer Sekretaris Umum Bendahara Umum Kesekretariatan Koordinator Acara Koordinator Lomba Beton Koordinator Lomba Maket Koordinator Seminar Nasinoal Koordinator HPD Koordinator Sponsorship Koordinator Exhibitor dan Bazar Koordinator DANUS dan Konsumsi Koordinator Perlengkapan Koordinator Keamanan dan Medis Koordinator Transportasi dan Akomodasi

: Muhammad Helmi : M. Rachmad Ramdhani : Wenty Asmara : Grace Dana Ayori : Faizah Syahidah : Rikki Sofyan. R : Arifin Widodo : Anisa Priyandini : Eko Putro Hartanto : Syaiful Anwar : Suci Ayu Wardini : Juwadi : Dwika : Ardiyanto : Muhammad Al Fatih

2 JALAN TOL 1 JALAN TOL 1 SIPIL 1 SORE 2 SIPIL 2 PAGI 2 GEDUNG 2 PAGI 2 JALAN TOL 1 GEDUNG 1 PAGI 2 SIPIL 2 SORE 2 JALAN TOL 2 GEDUNG 2 SORE 2 MANAJEMEN KONSTRUKSI 1 GEDUNG 1 PAGI 1 GEDUNG 1 SORE 1 GEDUNG 1 SORE 1 SIPIL 2 SORE

SUSUNAN ACARA

Hari, Tanggal danWaktu Selasa, 26Maret 2013 09.00-09.30 09.30-10.10 10.10-12.00 12.00-13.00 13.00-15.00 Rabu, 27Maret 2013 09.00-11.35 11.35-12.00 12.00-13.00 13.00-15.00 15.00-16.00 Kamis, 28Maret 2013 08.30-15.00 09.00-15.00 15.00-17.00

Acara

Tempat

Opening Sambutan Perakitan Lomba Maket Ishoma Perakitan Lomba Maket dan Hiburan

Lapangan Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta

Presentasi Lomba Beton Hiburan Ishoma Presentasi Lomba Maket Hiburan

Lab Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta

Seminar Nasional Hiburan Closing (Pembagian Sertifikat dan Hadiah)

Gedung Direktorat PNJ Lapangan Politeknik Negeri Jakarta Lapangan Politeknik Negeri Jakarta

ANGGARAN DANA KEBUTUHAN Kesekretariatan Hubungan Masyarakat dan Publikasi Acara : Lomba Beton Lomba Maket Seminar Nasional Lomba Fotografi Perlengkapan Konsumsi Akomodasi dan Transportasi Keamanan dan Medis Total ANGGARAN Rp 20.000.000 Rp 7.750.000 Rp 40.000.000 Rp 22.300.000 Rp 7.800.000 Rp 5.250.000 Rp 4.500.000 Rp 65.000.000 Rp 12.800.000 Rp 37.000.000 Rp 4.455.000 Rp 227.355.000

MEDIA PARTNER*
a) b) Spanduk, baliho,poster, dll.

Pencantuman nama dan logo perusahaan/instansi sesuai dengan AMPERA package.


Media massa dan elektronik Media Elektronik 1. Menyiarkan 5 Ad lips perhari selama H-10 acara. 2. Mengadakan interview dalam rangka promo acara Civil Engineering Fair 2013. 3. Apabila bersedia menjadi exclusive media partner, sepakat untuk menanggung biaya produksi spot iklan. Media Massa 1. Memberikan space iklan bagi Civil Engineering Fair 2013 di media terkait. 2. Meliputi Civil Engineering Fair 2013. 3. Memberikan press release. 4. Apabila bersedia menjadi exclusive media partner, sepakat untuk menanggung biaya produksi spot iklan Apabila ada acara tambahan dari media massa maupun elektronik harap konfirmasi kepada panita. Pencantuman nama dan logo perusahaan/instansi ukuran medium pada event banner, back drop, id card, pamflet.

*dapat dinegosiasikan.

SPONSORSHIP

Sponsor Tunggal
Sponsor yang membiayai 100% dari total anggaran mendapatkan logo pada semua media publikasi.

SPONSOR PACKAGE*
No 1 2 3 4 5 6 7 8 MATERIALS Event Banner Flag of Company Banner of Company Back Drop ID Card Ad-Lips Booth Pamflet RATE No 1 2 ALTERNATIVE PACKAGE companies brand at publication materials stand MONAS Large 5 5 Large Large 1 stands Large IDR 15.000.000 RATE IDR 5.000.000 IDR 850.000 SURAMADU PACKAGE Medium 3 3 Medium Medium 1 stand Medium IDR 10.000.000 AMPERA Small 1 1 small small X small IDR 5.000.000 REMARKS Pamflet, ID Card (small) 1 booth

*dapat dinegosiasikan.

PRODUCT AND TROPHY PACKAGE*

a).

Konsumsi makanan atau minuman Konsumsi peserta lomba 50 box dan peserta seminar nasional 250 box Pencantuman nama dan logo perusahaan/instansi sesuai dengan AMPERA package . Penyediaan Souvenir sebanyak 500 pcs Pencantuman nama dan logo perusahaan/instansi sesuai dengan AMPERA package. Trophy 9 buah dan plakat 13 buah Pencantuman nama dan logo perusahaan/instansi sesuai dengan AMPERA package.

b). c).

*dapat dinegosiasikan

Pengaturan dan penempatan materi iklan merupakan wewenang dari pihak panitia. Bagi materi iklan yang didesain dan diproduksi oleh pihak sponsor diharapkan untuk diserahkan sesuai kesepakatan panitia dan pihak sponsor Syarat pembayaran - Satu minggu setelah penanda tanganan kontrak, perusahaan yang bersangkutan harus membayar uang muka persetujuan sponsorship 60% Dari total pembayaran harus sudah dilakukan satu minggu setelah penandatanganan kontraprestasi dan 40% sisanya paling lambat satu minggu sebelum acara berlangsung. - Apabila setelah tenggang waktu yang telah ditentukan pihak panitia belum menerima pembayaran yang disetujui, maka panitia berhak membatalkan perjanjian sponsorship dan mencari sponsor lain. - Pembayaran dapat dilakukan dengan uang tunai, cek atau transfer yang ditujukan kepada rekening panitia. - Kesepakatan diatas masih bisa dinegosiasikan - Persetujuan sponsorship diharapkan 7 hari setelah proposal diserahkan, baik dengan menghubungi contact person maupun email

PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat, kami yakin konsep acara ini akan terlaksana dengan baik dan sukses, seperti keyakinan kami bahwa anda tidak akan melewatka kesuksesan ini. dengan harapan mendapat sambutan yang baik dari semua pihak yang terkait, sehingga dapat terjalin suatu kerjasama yang saling menguntungkan.Atas perhatian dan kerjasama Saudara, kami mengucapkan terima kasih.

Depok, 11Januari 2013

Contact Person Muhammad Helmi (083879358572) Fransisca T S (085658166393) Syaiful Anwar (08999181912) Moh.Rachmad Ramdhani (085219298030) Rekening Bank Mandiri a.n. Moh. Rachmad Ramdhani no. rekening 157 00 0348 156 2

LEMBAR PENGESAHAN

Anda mungkin juga menyukai