Anda di halaman 1dari 6

Pemeriksaan Genital Eksternal Pria

Penis Inspeksi
Retraksi prepusium nonsirkumsisi: tumor, balanitis, discharge,jika fimosis koreksi Scar, ulkus, vesikulae, PMS Meatal stenosis Posisi Meatus (epispadi, hipospadi)

Pemeriksaan Genital Eksternal Pria


Palpasi
Fibrosa(Chordae) dorsal penis peyronie desease, Chordae ventral penis dengan hipospadia tenderness di uretra periuretritis, dll Discharge Uretra
Pus gonoccocal: profuse, kental, kuning/coklat abu-abu Pus non gonoccocal: lebih encer dan mukoid

Skrotum Edema angioneurotik, inflamasi, infeksi jarang. Kista sebasea kadang-kadang terlihat Keganasan jarang

Pemeriksaan Genital Eksternal Pria


Testis
Hati-hati, dgn jari dr kedua tangan Bagian keras keganasan sp terbukti bukan Transiluminasi massa skrotum hrs dilakukan scr rutin Pd Tumor Nyeri pada palpasi (-) Testis (-) kriptorkismus? palpasi inguinal Atropfi testis mumps, post operatif orkiopeksi dll

Pemeriksaan Genital Eksternal Pria


Epididimis
Palpasi ukuran dan indurasi Akut; epididimis dan testis sukar dibedakan, melekat pada skrotum dan kemerahan Kronis; indurasi yang tidak terasa nyeri, Tuberkulosis atau skistosomiasis.

Pemeriksaan Genital Eksternal Pria


Korda Spermatikus & Vas Deferens Pembengkakan bisa kistik (hidrokel a/ hernia) atau padat (jarang; tumor) Palpasi: penebalan (infeksi, varikokel, dll), pada pasien laki-laki dewasa untuk varikokel dapat dilakukan tes valsava

Pemeriksaan Genital Eksternal Pria


Tunika Testis dan Adneksa
Hidrokel biasanya menutupi seluruh bagian dari testis Jika hidrokel muncul antar 18 35 Th harus dilakukan aspirasi. Massa kistik yang terpisah dan berada di pool atas testis dicurigai spermatokel aspirasi

Anda mungkin juga menyukai