Anda di halaman 1dari 12

SKENARIO 1 Tutor : drg Dessy Natalia S.

KELOMPOK 1
Amalia Fauziah Astarina Safitri E Gusti Sigar M. Gusti Gina P. Talitha M.R. Dessy Sharfina Ariska Endariantari Noryunita Rahmah Sharla Nizmatul L. Putri Amalia

Seorang pria berusia 40 tahun datang ke dokter gigi dengan keluhan adanya benjolan pada gusi pada gigi bawah belakang kanan sejak kurang lebih empat hari yang lalu terasa sakit dan demam. Dari hasil pemeriksaan klinis : EO (ekstraoral) terlihat lymphadenitis bawah kanan, IO (intraoral) karies(-), tes vital pada gigi 46 (+) gingiva pd regio 46 oedema (bengkak), kemerahan, pengukuran dengan probe terlihat poket yang dalam npada bagian bifurkatio 46 adalah 6 mm dan yang lain 3 mm, OH buruk (kalkulus +++), perkusi(-), druk (+), palpasi (+). Dari pemeriksaan rontgent foto terlihat area radiolusen di sekitar bifurkatio

Skenario 1 Gusiku bengkak dan sakit diapakan ya??

Definisi
Proses destruktif pada jaringan periodonsium mengakibatkan terbentuknya pus yang terlokalisir

International journal of health and medical sciences. Vol 1. no 1. july 2013. Anarthe raju yadav et al. Peridontal abscess: a review

ETIOLOGI
Faktor iatrogenik
post skaling, fragmen kecil kalkulus masuk ke dalam perforasi dinding gigi dengan instrumen endodontik. pengobatan dengan antibiotik sistemik tanpa subgingival debridement pada pasien dengan periodontitis parah
punit vaibhav patel et al. Periodontal abscess: a review. journal of clinical and diagnostic research.2011 april, vol 5 (2):404-409

MANIFESTASI KLINIS
Gingiva membesar, merah, edema, permukaan yang lembut dan mengkilat Gigi sensitive bila diperkusi malaise, demam, dan pembengkakan kelenjar limph regional Poket periodontal dalam
Herrera D, Roldan S, Sanz M. The Periodontal Abscess: a review. Journal of Clinical Peridontology, 2000: 27: 377-386.

Klasifikasi
Berdasarkan Jumlah Abses single abses multiple abses

punit vaibhav patel et al. Periodontal abscess: a review. journal of clinical and diagnostic research. 2011 april, vol 5 (2):404-409

PEMERIKSAAN
Anamnesa Pemeriksaan Ekstraoral Pemeriksaan Intraoral Pemeriksaan Penunjang

Pemeriksaan Intraoral
mukosa mulut dan gigi geligi pembengkakan gingiva, kemerahan dan tekstur supurasi mobilitas gigi status oral hygiene jaringan periodontal (probe)
punit vaibhav patel et al. Periodontal abscess: a review. journal of clinical and diagnostic research. 2011 april, vol 5 (2):404-409

PEMERIKSAAN PENUNJANG
Tes mikroba dapat membantu dalam melaksanakan program antibiotik tertentu. Tes laboratorium konfirmasi diagnosis
punit vaibhav patel et al. Periodontal abscess: a review. journal of clinical and diagnostic research. 2011 april, vol 5 (2):404-409

Instruksi
Berhenti merokok
Sumber: punit vaibhav patel et al. Periodontal abscess: a review. journal of clinical and diagnostic
research. 2011 april, vol 5 (2):404-409

Medikamentosa: Antibiotik yg umum digunakan adalah: 1. Phenoxymethylepenicillin 250-500 mg 4x sehari selama 5-7hari. 2. Amoksisilin 250-500 mg 3x sehari 5-7hari. 3. Metronidazole 200-400 mg 3x sehari 5-7 hari
Patzel, Punit Vaibhav, periodontal abses: a review/ journal of clinical and diagnostic research

Anda mungkin juga menyukai