Anda di halaman 1dari 5

Multimedia Sebagai

Sarana Komunikasi
Oleh :
ANWAR IMANNURDIN
NPM. 150610120101

Salah satu ciri komunikasi yang efektif dan baik dapat dilihat
dari respon atau feedback yang diberikan oleh komunikan.
Tentu saja feedback yang diberikan komunikan adalah
sesuai dengan apa yang diharapkan oleh pengirim pesan.

Respon ataupun feedback merupakan hasil dari ketertarikan


dan pemahaman komunikan atas pesan yang disampaikan.
Langkah awalnya adalah kita harus membuat isi pesan yang
ringkas dan jelas;
Menyampaikan pesan tersebut dengan menggunakan
beberapa media (multimedia) agar komunikan tertarik

Sebagai sarana komunikasi, multimedia dapat diartikan


sebagai penggunaan media (massa), seperti televisi, radio,
media cetak dan internet untuk mempublikasikan,
menyiarkan, dan mengomunikasikan material periklanan,
publikasi, entertaintment, berita, pendidikan, dan lain-lain.

Pada gambar di atas, komunikasi pemasaran dilakukan dengan menggunakan


multimedia (media grafis, animasi dan transportasi). Keunggulan dari
pemanfaatan multimedia seperti gambar di atas adalah bahwa produk
dan/atau jasa kita dapat teriklankan kemanapun bis itu pergi sehingga orangorang yang berada di sekitar jalan dapat melihat dan tertarik untuk
memperdalam bahkan lebih jauhnya dapat mempengaruhi calon konsumen
untuk menggunakan jasa kredit yang ditawarkan sesuai dengan yang tertera
pada iklan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai