Anda di halaman 1dari 6

Standar Kompetensi Lulusan (SKL) 2 :

Memahami gejala alam dan keberaturannya dalam cakupan mekanika benda titik, benda tegar, kekekalan energi, elastisitas, impuls, dan momentum.
Indikator :
2.3 Menentukan hubungan besaran-besaran fisis yang terkait dengan gaya gravitasi

HUKUM GRAVITASI NEWTON


Setiap partikel di alam raya ini menarik partikel lainnya dengan sebuah gaya
yang besarnya sebanding dengan massa partikel-partikel tersebut dan
berbanding terbalik dengan kuadrat jarak antar kedua partikel.
r
F12
m1

F12 F13

F21

F31

F32
r2

r1

m2

Gambar 1. Gaya gravitasi antara dua buah partikel yang bekerja sepanjang
garis r. Gaya F12 dan F21 merupakan pasangan gaya aksi-reaksi.

Besarnya gaya gravitasi :


mm
Fg G 1 2 2
r

m2 m3 m1m3
F3 F32 F31 G 2 G 2
r2 r1
2

F F12 F13 2 F12 .F13 . cos

(1)
Dimana :
Fg
= gaya gavitasi antara dua buah benda (N)
m1
= massa partikel 1 (kg)
m2
= massa partikel 2 (kg)
r
= jarak antar kedua partikel (m)
G
= konstanta gavitasi universal = 6,673 x 10-11 Nm2/kg2
d

Untuk benda-benda yang berada di permukaan bumi, maka besarnya gaya


gravitasinya
Mm
Fg G 2
R
(2)
Dimana :
M
= massa bumi (kg)
m
= massa sebuah partikel (kg)
R
= jari-jari bumi = 6370 km 6400 km

F31
x

F32

d-x

m1
x

m2 d x

KUAT MEDAN GRAVITASI


Kuat Medan Gravitasi ialah gaya gravitasi persatuan massa.
E
r

F
M
G 2
m
r

r=A
R+h
h

Kuat Medan Gravitasi Pada Ketinggian Tertentu Di Atas Permukaan Bumi

Kuat Medan Gravitasi Antara Dua Buah Planet

Bumi

gA

gB

R h 2
R

MA

Planet A

F w m.g
Karena

wA
gA

wB
gB

RA

maka

R h 2
R2

RB
MB

Planet B

gA
M A RB

x
gB
M B R A

LATIHAN SOAL
HUKUM GRAVITASI NEWTON
NO
1

SOAL
Besar gaya gravitasi antara 2 benda yang
berinteraksi adalah
A. sebanding dengan kuadrat jarak kedua
benda.
B. sebanding dengan kuadrat massa kedua
benda.
C. berbanding lurus dengan jarak kedua benda.
D. berbanding terbalik dengan kuadrat jarak
kedua benda.
E. berbanding terbalik dengan kuadrat massa
antara kedua benda.
Gaya tarik menarik antara dua buah partikel
mula-mula bernilai F. Jika massa dari salah satu
partikel dijadikan tiga kali dan jarak antara
kedua partikel dijadikan dua kali, maka gaya
tarik-menarik antara kedua partikel menjadi .
A. 4 F
B. 3 F
C. F

9
4
D.

3
4
3

E.
F
Dua bintang yang masing-masing massanya M
dan 4M terpisah pada jarak d. Bintang ketiga
terletak di antara kedua bintang itu. Jika gaya
gravitasi yang dialami bintang ketiga sama
dengan nol, maka letak bintang ketiga adalah
.
1
4
A.
d dari bintang bermassa M
1
3
B.
d dari bintang bermassa M
1
2
C.
d dari bintang bermassa M
1
3
D.
d dari bintang bermassa 4M
1
2
E.

d dari bintang bermassa 4M

Dua planet X dan Y, dengan massa planet X


dua kali massa planet Y, sedangkan jejari planet
X dua kali jejari planet Y. Perbandingan
percepatan gravitasi di permukaan planet X dan
Y adalah .
A. 1 : 2
B. 1 : 1
C. 2 : 1
D. 3 : 1
E. 4 : 1
Seorang astronot berada pada orbit lingkaran
dengan jari-jari R mengitari bumi dengan kuat
medan gravitasi x. Agar kuat medan gravitasi

PENYELESAIAN

1
3

menjadi
A. 3 R
B. 6 R
C. 9 R
R 2
D.

x, jari-jari orbit haruslah .

R 3
E.
Perhatikan gambar di bawah ini!

MA = 5MB
rA = 10 rB

Planet B

Planet A

Jika berat benda di bumi adalah 500 N, maka


berat benda di planet A adalah .
A. 10 N
B. 25 N
C. 75 N
D. 100 N
E. 250 N
7

Benda A dan B berada pada ketinggian h1 dan


h2 dari permukaan bumi seperti pada gambar.
Perbandingan kuat medan gravitasi pada gA dan
gB adalah .

B
A

A.
B.
h2 = R C.
D.

h1 = R

E.

1:3
9 : 16
16 : 9
3:1
9:1

R = jari-jari bumi

(UN 2008/2009 P44)


8

Tabel berikut ini merupakan data dari dua


buah planet Adan B.

Dari data di atas, jikaga dang, masing-masing


adalah percepatan gravitasi di permukaan
planet A dan B, maka go : g" adalah . . . .
A. 9:2
B. 8:9
C. 2:9
D. 1:9
E. 3:2
Perbandingan kuat medan gravitasi bumi
untuk dua benda, yang satu di permukaan
bumi dan satu lagi di ketinggian yang berjarak
1
R
2
dari permukaan bumi (R = jari-jari bumi)
adalah. . . .
A. 9:4
B. 4:9

C. 3:2
D. 2:3
E. 1:2

SOAL UJI KOMPETENSI


HUKUM GRAVITASI NEWTON

A.
B.
C.
D.
E.

1. Sebuah roket yang beratnya W diluncurkan


vertikal ke atas dari muka bumi . Jika D
adalah diameter bumi, maka tepat saat
roket berada pada ketinggian 0,5 D dari
muka bumi, berat roket adalah
4W
2W
W
0,5 W
0,25W
2. Dua buah benda A dan B masing-masing
berada pada 2R dan 3R dari permukaan
bumi dengan Radalah jari-jari bumi. Jika
percepatan gravitasi bumi yang dialami A
dan B masing-masing sebesar X dan Y
maka X : Y adalah ....
A. 4:9
B. 9 :16
C. 3:4
D. 1:1
E. 16 :9
3. Planet X dibandingkan dengan bumi
sebagai berikut:jari-jari, RX = 2Rb, massa
mX = Mb. Jika berat benda di bumi 50 N,
maka berat benda di planet X adalah ....
A. 8,5 N
B. 12,5 N
C. 25,0 N
D. 32,5 N
E. 35,0 N
4. Sebuah satelit dengan berat W siap
diorbitkan dari suatu tempat di permukaan
bumi. Kemudian satelit diluncurkan ke
orbitnya pada jarak 1,5 R dari permukaan
Bumi. R menyatakan jari-jari bumi. Nilai
gaya gravitasi Bumi pada satelit di orbitnya
adalah ....
1
W
8
A.
1
W
4

E.
5.

Suatu planet X mempunyai massa a kali


massa bumi dan jari jari b kali jari jari bumi.
Berat suatu benda di planet X dibandingkan
dengan beratnya di bumi menjadi ....
A. ab kali
B. ab2 kali
a
b

C.

kali
a
b2

D.
kali
E. (ab)-1 kali

6.

A.
B.
C.
D.
E.

2
W
4

C.
3
W
4

Dua planet X dan Y dengan massa planet X


setengah kali massa planet Y. Sedangkan
jejari planet X dua kali jejari planet Y.
Perbandingan percepatan gravitasi di
permukaan planet X dan Y adalah .....

1:8
1:4
1:2
4:1
8:1
7. Satelit A dan B yang massanya sama
diluncurkan ke orbitnya masing-masing
yaitu MEO (Medium Earth Orbit) 10.000 km
di atas permukaan bumi dan GEO
(Geostationery Earth Orbit) 40.000 km di
atas permukaari bumi. Perbandingan gaya
gravitasi bumi satelit A dan B adalah .....
A. FA : FB = 4 : 9
B. FA : FB = 9 : 16
C. FA : FB = 16 : 7
D. FA : FB = 16 : 1
E. FA : FB = 21 : 4
8.

B.

D.

9
W
4

Perhatikan gambar berikut!

Perbandingan kuat medan gravitasi pada


permukaan planet A dan planet B adalah.....
A.
B.
C.
D.
E.

1:2
2:3
3:2
3:4
4:3
9.

Tabel data fisis benda A dan B terhadap


permukaan bumi yang memiliki jari-jari R.

Perbandingan kuat medan gravitasi benda


B dengan benda A adalah . . . .
A. 9:2
B. 8:2
C. 1:3
D. 3:1
E. 3:4

Anda mungkin juga menyukai