Anda di halaman 1dari 6

BAB 13 NAN JI DESUKA

Pada bab ini, kita akan belajar menyebutkan jam. Mari kita mulai dengan mengenal
kosakatanya terlebih dahulu.
[jam jikan]
Jam 1 : Ichi ji
Jam 2 : Ni ji
Jam 3 : San ji
Jam 4 : Yo ji
Jam 5 : Go ji
Jam 6 : Roku ji
jam berapa : nan ji
[menit fun]
5 menit
10 menit
15 menit
20 menit
25 menit
30 menit

:
:
:
:
:
:

Berapa menit
A.M
P.M

Jam 7
Jam 8
Jam 9
Jam 10
Jam 11
Jam 12

Go fun
Juppun
Juu go fun
Ni juppun
Ni juu go fun
Han / San juppun

:
:
:
:
:
:

Sichi ji
Hachi ji
Ku ji
Juu ji
Juu ichi ji
Juu ni ji

35 menit
40 menit
45 menit
50 menit
55 menit

:
:
:
:
:

San juu go fun


Yon juppun
Yon juu go fun
Go juppun
G o juu go fun

: nan pun
: Gozen
: Gogo

Dari kosakata diatas, coba dibaca kembali dan pahami. Pada kosakata jam, untuk
menyebutkan jam pada dasarnya sama dengan menyebutkan angka dalam bahasa jepang
kemudian tinggal menambahkan ji di belakang angka. Contohnya angka 1 =ichi, jam 1=ichi
ji.
Perhatikan kosakata jam 4. Angka 4 = yon, namun untuk menyebutkan jam 4 huruf n pada
kata yon hilang sehingga menjadi yo ji.
Pada kosakata menit juga hamper sama dengan kosakata jam yaitu untuk menyebutkan
menit menggunakan kosakata angka + fun. Contohnya 5 menit = 5fun (dibaca:go fun)
*untuk kosakata menit kelipatan 10, kata fun berubah menjadi ppun. Contohnya 10 menit
= juppun, 20 menit = ni juppun
Setelah kita belajar kosakata, mari berlatih membuat kalimat yang menyatakan waktu.
POLA KALIMAT
KB1(bilangan)-ji KB2(bilangan)-fun/pun desu.

Contoh :
7 ji 5fun desu.(dibaca: sichi ji go fun desu) (jam 7.05)
10 ji 10pun desu. (dibaca: juu ji juppun desu) (jam 10.10)
Dalam bahasa jepang, menyebutkan jam dibagi menjadi dua yaitu
gozen = Jam 00.01 12.00
gogo
= Jam 12.01 00.00
Contoh :
gozen 8 ji 15 fun desu. (jam 08.15)
gogo 8 ji 15 fun desu. (jam 20.15)
Nah, sekarang mari kitabelajar menanyakan jam.
Untuk menanyakan jam, menggunakan nan ji (jam berapa)
Contoh:
Arin
: Ima nan ji desuka. (sekarang jam berapa?)
Andi
: Gogo 11 ji 30pun desu. (jam 22.30)

Kiki
Deny

: Ima nan ji desuka. (sekarang jam berapa?)


: Gozen 9 ji 25 fun desu. (jam 09.25)

DAI SICHI KA
PELAJARAN 7
BUNPOO & BUNREI
v Menyatakan Waktu / Jam (Jikoku)
Pukul / Jam ( JI ) Menit ( PUN / FUN )
Ichiji Ippun
Niji Nifun
Sanji Sanpun
Yonji Yonpun
Goji Gofun
Rokuji Roppun
Shichiji Nanafun
Hachiji Happun
Kuji Kyuufun
Juuji Juppun
Juuichiji Juuippun
Juuniji Juunifun
Nanji ( jam berapa?) Nanpun ( berapa menit?)
* Keterangan : PM ( GOGO ) = 12 siang-12 malam
AM ( GOZEN ) = 12 malam-12 siang
REI :
1. Ichiji desu. (jam 1)
2. Gogo ichiji desu. (jam 13 atau jam 1 siang)
3. Gozen ichiji desu. (jam 1 malam)
4. Sanji gofun desu. (jam 3 lebih 5 menit)
5. Yonji jugofun desu. (jam 4 kurang 15 menit)
Sumimasen, ima nanji desuaka. (maaf, sekarang jam berapa?)

Ima kyuuji desu. (sekarang jam 9)


Kata Bantu :
KARA : dari./ mulai./ sejak.
.MADE : sampai../ hingga.
REI :
1. Nihongo no benkyoo wa nanji kara nanji made desuka. (pelajaran bhs.jpg dari jam
berapa sampai jam berapa?)
2. Sichiji kara hachiji yonjugofun made desu. (dari jam 7 sampai jam 8.45 menit)

3. Gakkoo wa nanji kara nanji made desuka. (sekolah dari jam berapa sampai jam
berapa?)
Gozen sichiji kara gogo ichiji han made desu. (dari jam7 pagi sampai jam 1.30)


KAIWA
Lisa : Pa-ti- wa nanji kara desuka.
Ayu : Hachiji kara desu.
Lisa : Ima, nanji desuka.
Ayu : Ima, rokuji han desu.
Lisa : Soo desuka. Arigatoo gozaimasu.
ATARASHII KOTOBA
Jikan : waktu / saat
Benkyoo : belajar
Koogi : kuliah
Tesuto : tes / ujian
Chuukan shaken : uijan mid semester
Kimatsu shaken : ujian akhir semester
Hikki shaken : ujian tertulis
Koojutsu shaken : ujian lisan
Nooryoku shaken : ujian kemampuan
Kyuukei : istirahat
Yasumi : libur
Ryooko : tamasya / tour
Tanjoobi : ulang tahun
Pa-ti- : pesta
Supo-tsu : olahraga
Shiai : pertandingan
Junbi : persiapan
Kaigi : rapat
Shuppatsu : keberangkatan
Toochaku : kedatangan
Shingapo-ru : Singapura
Suriranka : Srilanka
Arabia : Arab
Roshia : Rusia
Supein : Spanyol
Suweeden : Swedia
Suisu : Swiss
Read more: http://www.urfan.my.id/2015/03/materi-pelajaran-bahasa-jepangsma.html#ixzz3xDQwsoS8

http://belajarnihongo.moy.su/index/menyatakan_waktu_jam_dan_menit/0-25

IMA NAN JI DESUKA= Sekarang jam berapa?

Jam:
Jam 1 : ichi ji
Jam 2 : ni ji
Jam 3 : san ji
Jam 4 : yo ji
Jam 5 : go ji
Jam 6 : roku ji
Jam 7 : shichi ji
Jam 8 : hachi ji
Jam 9 : ku ji
Jam 10 : jyuu ji
Jam 11 : jyuu ichi ji
Jam 12 : jyuu ni ji
menit:
1 menit : ippun
2 menit : nifun
3 menit : sanpun
4 menit : yonfun
5 menit : gofun
6 menit : roppun
7 menit : nanafun
8 menit : happun
9 menit : kyuufun
10 menit : jyuppun
15 menit : jyuu go fun
20 menit : ni jyuppun
25 menit : ni jyuu go fun
30 menit : han (stengah jam)
Note:
- Untuk penggunaan menit, dalam percakapan yang umum digunakan adalah kelipatan 5
- Menit diatas 30, dalam percakapan yang umum biasa digunakan pola kurang
Misal 2:40 (berarti jam 3 kurang 20 menit)
Pola:
Tepat : choudo Jam ~ desu
Lewat : jam menit (sugi) ~ desu
Kurang : jam menit mae ~ desu
Sekitar : jam goro ~ desu
a.m : gozen jam ~ desu
p.m : gogo jam ~ desu
dari : jam kara ~ desu
sampai : jam made ~ desu
Contoh:
1:00 : choudo ichi ji desu .

1:05 : ichi ji go fun (sugi) desu.


1:50 : ni ji juppun mae desu.
(Jam 2 kurang 10 menit)
1:30 : ichi ji han desu.
jam 1 : ichi ji goro desu.
1 a.m : gozen ichi ji desu.
1 p.m : gogo ichi ji desu.
1 a.m : gozen ichi ji goro desu.
1.00-2.00 : gozen ichi ji kara ni ji made desu.
13.00-14.00 : gogo ichi ji kara ni ji made desu.
11.00-14.00 : gozen jyuu ichi ji kara, gogo ni ji made desu.
Note:
Sugi jarang digunakan dalam percakapan

Anda mungkin juga menyukai