Anda di halaman 1dari 1

SKENARIO PRODUKSI

Berdasarkan observasi pada RS Asa Cita, ditemukan bahwa :


1

Adanya keluhan pasien mengenai rasa yang terlalu asin pada makanan untuk pasien
berkebutuhan khusus (diet rendah garam)

Adanya keluhan dari bagian pemorsian bahwa jumlah porsi lauk hewani salah satu
menu perkedel daging kurang dari jumlah pasien yang akan dilayani dan ukuran
yang terlalu besar untuk setiap porsinya

Pembuatan sonde oleh petugas tidak melalui proses penimbangan bahan penyusun,
sehingga terjadi ketidaktepatan porsi sehingga petugas harus membuat lagi

Ditemukan adanya kecoa di ruang persiapan, produksi, dan distribusi menunjukkan


indikator kebersihan tempat penyelenggaraan makanan

Diduga metode pengolahan snack dengan perebusan dan pengukusan unuk pasien
DM dapat meningkatkan Glikemik Indeks pada makanan, seperti pisang kukus,
nagasari hunkwe, dan crepes pisang

Oleh karena itu, Saudara diminta untuk:


1

Analisis kemungkinan penyebab dari setiap temuan tersebut.

Mencari

siapa

sumber

data

yang

akan

saudara

wawancarai/amati

untuk

mendapatkan jawaban tentang penyebab temuan tersebut.


3

Solusi yang bisa saudara rekomendasikan berdasarkan analisis penyebab masalah


yang sudah saudara susun pada poin 1.

Anda mungkin juga menyukai