Anda di halaman 1dari 25

ENDOKARDITIS

MIOKARDITIS
PERIKARDITIS
FRANS WANTANIA

SASARAN PEMBELAJARAN
Dapat menjelaskan :
1.Definisi Endokarditis Infektif
2.Etiologi EI
3.Patogenesis EI
4.Manifestasi Klinis EI
5.Bagaimana Mendiagnosis EI
6.Penatalaksanaan Endokarditis Infektif
7.Profilaksis Endokarditis Infektif

ENDOKARDITIS
DEFINISI :
Infeksi mikroba pada permukaan endotel jantung
ETIOLOGI :
Streptococci, staphylococci, enterococci, cocobacilli
MANIFESTASI KLINIS :
* Demam
* Emboli sistemik
* Bising
* Artralgia

* Lesi Janeway
* Mialgia

* Stroke

* Sesak napas
* Nyeri dada

PATOGENESIS
KERUSAKAN ENDOTEL KATUP

PEMBENTUKAN TROMBUS

PERLEKATAN BAKTERI PADA TROMBUS

PENYEBARAN HEMATOGEN

DIAGNOSIS
ANAMNESIS
- Demam, sesak napas, batuk, nyeri dada, mialgia

PEMERIKSAAN FISIS
* Bising
* Splenomegali

PEM. PENUNJANG
Kultur darah
Ekokardiografi

* Petekie
* Lesi Janeway

* Roth spots

PIKIRKAN ENDOKARDITIS APABILA :


DEMAM; disertai satu atau lebih gejala

kardinal :
1.Ada predisposisi lesi jantung
2.Bakteremia
3.Fenomena Emboli
4.Bukti proses endokard aktif
5.Pasien dengan katup prostetik

KRITERIA DIAGNOSIS
ENDOKARDITIS
DEFINITE
Dua kriteria mayor; atau
Satu mayor dan 3 minor; atau
Lima kriteria minor

POSSIBLE
Kriteria < DEFINITE ,tidak memenuhi kriteria REJECTED

REJECTED
Manifestasi Endokarditis (-) setelah terapi antibiotika <

4 hari

KRITERIA MAYOR
1. KULTUR DARAH POSITIF
-

Strep. viridans, Strep. Bovis


Staph. aures atau enterococci tanpa fokus primer

2. BUKTI KETERLIBATAN ENDOKARDIAL


Ekokardiogram positif
B. Bising yang baru terjadi
A.

KRITERIA MINOR
1. Predisposisi kondisi jantung atau PNIV
2. Demam
3. Fenomena Vaskular
4. Fenomena Imunologis
5. Bukti Mikrobiologi
6. Temuan Ekokardiografi (selain kriteria mayor)

PENATALAKSANAAN
RAWAT NGINAP
Seftriakson 1 x 2 gr IV (4 minggu), dan
Gentamisin 1 mg/kgBB IV tiap 8 jam

RAWAT JALAN
Siprofloksasin 2 kali 750 mg dan
Rifampisin 2 kali 300 mg (4 minggu)

TERAPI UNTUK MRSA


KATUP ASLI :
VANKOMISIN 15 mg/kgBB IV tiap 12 jam (4-6 minggu)

+ Gentamisin 1 mg/kg IV tiap 8 jam (2 minggu)

KATUP PROSTETIK :
SAMA DENGAN KATUP ASLI DITAMBAH DENGAN

RIFAMPISIN 300 450 mg per oral tiap 8 jam (2


minggu)

REGIMEN PROFILAKSIS (Ekstraksi


Gigi)
STANDAR
Amoksisilin 3 gram 1 jam sebelum prosedur ,

dilanjutkan 1,5 gram 6 jam kemudian

ALERGI PENISILIN
Eritromisin 1 gram 2 jam sebelum prosedur,

dilanjutkan 500 mg 6 jam kemudian

REGIMEN PROFILAKSIS
Bila tak bisa dapat terapi oral :
Ampisilin 2 gram IM atau IV 30 menit sebelum

prosedur dilanjutkan 1 gram IM atau IV 6 jam


kemudian

SASARAN PEMBELAJARAN
(MIOKARDITIS)
Dapat menjelaskan :
1.Definisi Miokarditis
2.Etiopatogenesis Miokarditis
3.Manifestasi Klinis Miokarditis
4.Bagaimana Mendiagnosis Miokarditis
5.Penatalaksanaan Miokarditis

MIOKARDITIS
DEFINISI :
Penyakit Inflamasi pada miokard

ETIOLOGI :
Infeksi
Non Infeksi

PATOGENESIS
INFEKSI VIRUS
NEKROSIS MIOSIT

AKTIVASI MAKROFAG
Ekspresi Sitokin
Limfosit T Sitotoksik
Fibrosis
Dilatasi Jantung

MANIFESTASI KLINIS
SINDROM INFEKSI VIRAL
Demam, mialgia, nyeri sendi, dan malaise

NYERI DADA
ARITMIA
ELEVASI SEGMEN ST

DIAGNOSIS
DIAGNOSIS PASTI : BIOPSI

DIAGNOSIS KLINIS :
Flu Like Syndrome
Peningkatan Petanda Inflamasi (Troponin, CKMB)
Perubahan EKG (Takikardi, Iskemia, Aritmia)

PENATALAKSANAAN
PERAWATAN SUPORTIF

ANTIINFLAMASI

SASARAN PEMBELAJARAN
(PERIKARDITIS)
Dapat menjelaskan :
1.Definisi Perikarditis
2.Etiopatogenesis Perikarditis
3.Manifestasi Klinis Perikarditis Akut
4.Bagaimana Mendiagnosis Perikarditis Akut
5.Diagnosis Tamponade Jantung
6.Tatalaksana Perikarditis Akut
7.Tatalaksana Tamponade Jantung
8.Tatalaksana Perikarditis Kronik

PERIKARDITIS
DEFINISI :
Peradangan Perikard Viseralis dan atau Parietalis

ETIOLOGI :
Infeksi
Autoimun
Pasca Infark Miokard

PATOGENESIS
Infeksi

Autoimun

Infark

PERIKARDITIS AKUT
Pleuritic Pain
Friction Rub
Elevasi ST

EFUSI PERIKARD

TAMPONADE
SEMBUH

PERIKARDITIS

SEMBUH

KRONIK

EFUSI PERIKARD
MANIFESTASI KLINIS :
Sesak menetap/ bertambah
EKG low voltage. ST elevasi (-)
Kardiomegali

TATALAKSANA :
Pungsi Diagnostik
Prednison 60 mg/ hari

TAMPONADE
MANIFESTASI KLINIS :
Tanda-tanda Gagal Jantung
Syok
Swinging Heart
Bunyi Jantung melemah

TATALAKSANA :
Pungsi Perikard
Sesuai Etiologis

PERIKARDITIS KRONIK
MANIFESTASI KLINIS :
Tanda-tanda Gagal Jantung
EKG Low Voltage
Ekokardiografi : Penebalan perikard

TATALAKSANA :
Diuretik
Reseksi Perikard

Anda mungkin juga menyukai