Anda di halaman 1dari 6

PT.

CONBLOC INFRATECNO
INTERCON PLAZA BLOK C NO.20-21 JALAN MERUYA ILIR RAYA, JAKARTA 11620

No. Dokumen

CI/I/SMLK3/041.001

Revisi / Edisi
Tgl. Diterbitkan
Tgl. Review

BETA / 3
01 Maret 2010
01 Maret 2011

Sistem Mutu Lingkungan


Kesehatan dan Keselamatan Kerja (SMLK3)

LEVEL 3

Instruksi Kerja

PERTOLONGAN PERTAMA PADA


KECELAKAAN (P3K)
PENGESAHAN DOKUMEN
Uraian

Dibuat

Jabatan

Diperiksa

Disetujui

MR

PIMPINAN

Tanda Tangan

Nama

Hariyadi Nugroho

Edy Setiawan

Singgih Sunjaya

Tanggal

10 Feb 2010

18 Feb 2010

22 Feb 2010

DISTRIBUSI DOKUMEN
Status Dokumen
Stempel :

Stempel :

Penerima Dokumen
Jabatan:

Nama dan tanda tangan :

No. Dokumen

INTRUKSI KERJA

PERTOLONGAN PERTAMA
PADA KECELAKAAN (P3K)

Revisi / Edisi

CI/I/SMLK3/041.001
BETA / 3

Tgl. Terbit

01 Maret 2010

Review Berikutnya

01 Maret 2011

Jumlah Lampiran

KRONOLOGI DOKUMEN
Keterangan

Tanggal

Edisi Ke

Revisi Ke

05 Feb 2008

02

Alpha

Terbit pertama, dilakukan penggabungan Quality dan Safety


manual

23 Feb 2009

03

Alpha

Dilakukan penggabungan manual quality, safety dan lingkungan

01 Mar 2010

03

Beta

Revisi

(Tuliskan sub-bab dan perihal yang diubah serta alasan perubahan)

1. Ruang Lingkup

Pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K) dilakukan oleh tim P3K apabila terjadi kecelakaan
pada karyawan di lingkungan PT. Conbloc Infratecno
2. Tujuan

2.1

Pertolongan pertama pada karyawan yang mengalami kecelakaan

2.2

Mengurangi/mencegah resiko yang semakin buruk akibat luka yang disebabkan


kecelakaan.

3. Definisi

Petugas P3K : Petugas TTD yang bertanggung jawab memberikan pertolongan pertama pada
korban yang terluka
4. Referensi

4.1

OHSAS 18001 : 2007 Clause 4 point 4.5.3.2 Ketidaksesuaian, tindakan perbaikan dan
tindakan pencegahan

4.2

ISO 14001 : 2004 Clause 4 point 4.5.3.2 Ketidaksesuaian, tindakan perbaikan dan
tindakan pencegahan

4.3

Manual Safety Point 4.5.3 Kecelakaan, Insiden, Ketidaksesuaian, Tindakan Koreksi dan
Pencegahan

No. Dokumen

INTRUKSI KERJA

PERTOLONGAN PERTAMA
PADA KECELAKAAN (P3K)

Revisi / Edisi

CI/I/SMLK3/041.001
BETA / 3

Tgl. Terbit

01 Maret 2010

Review Berikutnya

01 Maret 2011

Jumlah Lampiran

5. Prosedur dan Tanggung Jawab

PROSEDUR

TANGGUNG JAWAB

5.1 Di setiap lokasi kerja harus terdapat kotak P3K lengkap dengan
obat obat dengan ketentuan 1 kotak P3K untuk 50 pekerja

MR; HSE

5.2 Setiap kotak P3K berisi : Kapas, kasa steril, hansaplast rol,
hansaplast praktis, antiseptic, revanol/alcohol, obat penghilang rasa
sakit, obat sakit perut, obat keracunan, obat anti alergi, obat sakit
kepala, obat tetes mata, obat gosok/memar (balsem/counterpain,
obat luka bakar, dan gunting kecil.

HSE

5.3 Setiap petugas P3K bertanggung jawab memberi pertolongan


kepada korban saat terjadi kecelakaan

Ketua TTD

5.4 Jika terjadi kecelakaan, petugas P3K memeriksa kondisi korban


dan memberikan pertolongan pertama

Ketua TTD

5.5 Jika lukanya tidak parah dan dapat diberikan pertolongan pertama,
lakukan pemberian pertolongan pertama. Gunakan kotak P3K yang
tersedia

Petugas P3K

5.6 Penangan luka tusuk / tergores / tergesek / terbentur:


Bila luka terbuka dan isi perut keluar tutup dengan mangkuk
kemudian bungkus dengan kain yang bersih.
Luka ringan bersihkan dengan rivanol, betadin dan tutup
dengan kain yang bersih.
Luka memar kompres dengan air dingin setiap 30 menit :
Bila luka memar belum hilang pada hari kedua maka kompres
dengan air hangat

Petugas P3K

Bila luka memar belum hilang pada hari ketiga maka kompres
dengan air dingin dan hangat secara bergantian setiap 2 jam sekali
5.7 Jika luka menimbulkan pendarahan :
Hentikan pendarahan kecil kemudian bersihkan luka dengan
rivanol, betadin jika luka menimbulkan pendara han hebat
segera bawa ke Dokter.
Tutup dengan kain bersih / kain kasa , jika terjadi patah tulang
balut dengan bidai agar anggota tubuh yang patah dapat lurus
kembali

Petugas P3K

Jika lukanya perlu pertolongan dokter segera bawa ke dokter


5.8 Pertolongan pada luka terkilir
Letakkan korban pada posisi yang aman.
Kompres bagian yang terkilir dengan air dingin

Petugas P3K

No. Dokumen

INTRUKSI KERJA

PERTOLONGAN PERTAMA
PADA KECELAKAAN (P3K)

Revisi / Edisi

BETA / 3

Tgl. Terbit

01 Maret 2010

Review Berikutnya

01 Maret 2011

Jumlah Lampiran

PROSEDUR

CI/I/SMLK3/041.001

TANGGUNG JAWAB

Balut dengan pembalut gulung ( bandage )


Jika diperlukan bawa korban ke dokter

5.9 Membuat berita acara kejadian/laporan kecelakaan


6. Kondisi Khusus

Tidak ada

7. Rekaman

7.1 Form laporan kecelakaan kerja


8. Lampiran

8.1 Flow chart P3K


8.2 Form laporan kecelakaan kerja

HSE

No. Dokumen

INTRUKSI KERJA

PERTOLONGAN PERTAMA
PADA KECELAKAAN (P3K)

Revisi / Edisi

CI/I/SMLK3/041.001
BETA / 3

Tgl. Terbit

01 Maret 2010

Review Berikutnya

01 Maret 2011

Jumlah Lampiran

Lampiran 8.1
No Dok : CI/I/SMLK3/041.001-001
Flow Chart P3K

No. Dokumen

INTRUKSI KERJA

PERTOLONGAN PERTAMA
PADA KECELAKAAN (P3K)

Revisi / Edisi

CI/I/SMLK3/041.001
BETA / 3

Tgl. Terbit

01 Maret 2010

Review Berikutnya

01 Maret 2011

Jumlah Lampiran

Anda mungkin juga menyukai