Anda di halaman 1dari 23

Pantai Peninsula Nusa Dua BALI 10 - 13 November, 2011

Pengantar
Indonesia adalah salah satu dari sedikit negara di dunia yang memiliki kekayaan musik sangat berlimpah atas hasil pertemuan budaya antara manusia Indonesia dan bangsa-bangsa lain sejak berabad-abad. Bentuk-bentuk ekspresi musikal di Indonesia yang muncul sebagai sebuah unikum budaya ini dapat menjadi bagian dari pasar WORLD MUSIC internasional sebesar US$8,000,000,000, yang dewasa ini dikuasai oleh musik-musik Amerika Latin, Afrika, Etnik Eropa (Celtic, dll). Dalam konteks inilah kami ingin menyajikan sebuah perhelatan yang berjudul Indonesian Music Expo (IMEX) di Bali untuk menghimpun kekayaan, keunikan dan kekuatan produk WORLD MUSIC Indonesia untuk dapat menembus pasar internasional.

Maksud & Tujuan


1. Menjadikan Bali sebagai poros kekuatan WORLD MUSIC dan INDUSTRI KREATIF di Indonesia. 2. Menjadikan Indonesian Music Expo sebagai ajang promosi dan pemasaran segala produk industri musik lokal yang berkualitas di panggung internasional. 3. Mempopulerkan jenis-jenis musik lokal yang belum menjadi bagian dari industri WORLD MUSIC di pasar global. 4. Membentuk komunitas pecinta WORLD MUSIC Indonesia di dunia internasional melalui kegiatan Indonesian Music Expo. 5. Menjadikan kekayaan dan keunikan budaya musik Nusantara sebagai daya tarik utama pariwisata Indonesia.
6. Merangsang pertumbuhan kreativitas WORLD MUSIC

Indonesia yang berkesinambungan untuk memperkuat daya saing global di arena internasional.

Acara
Acara ini merupakan sebuah ekspo pertunjukan musik, pilihan dari pelbagai jenis musik yang tumbuh dan berkembang di persada Nusantara. Di samping pertunjukan, IMEX juga akan menyelenggarakan acaraacara seperti conference, workshop, demo, clinic, fieldtrip, promosi, retail, dll. TARGET UTAMA acara ini adalah mengundang promotor, produser, distributor, publisher, organisasi musik intl, EO, direktur program TV, Radio & Concert Hall, sarjana, professor dan para kritikus musik dari seluruh dunia untuk datang menyaksikan penyajian pelbagai grup musik dari seluruh Tanah Air dan melakukan transaksi bisnis dengan mereka.

Grup Musik
IMEX akan menampilkan grup-grup musik dari seluruh Nusantara yang dipilih berdasarkan kualitas maupun jenis musik untuk dapat bersaing dengan produk WORLD MUSIC dari negara-negara lain. Jenis musik yang di pilih ini akan mencerminkan kekayaan dan keunikan budaya musik di Nusantara yang siap untuk dapat di pasarkan ke dunia internasional. Festival ini akan menjadi ajang persaingan yang ketat dan sehat bagi grup-grup musik terpilih untuk merebut hati mereka yang mewakili dunia akademik, media, industri, pasar dan consumer WORLD MUSIC di dunia internasional.

Grup Musik

INDONESIAN NATIONAL ORCHESTRA

Grup Musik

KRAKATAU

Grup Musik

DEBU

KUA ETNIKA

Grup Musik
NO 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 DAERAH KETERANGAN SUMATRA: Rafly Penyanyi pria bersuara emas dari Ac eh DKI: Debu Grup orkes gambus moderen dengan pemain asal Amerika yang bereputasi internasional Simak Dialog Grup jazz-ethnik yang di pimpin oleh Rizal Arsyad, dengan pemain2 papan atas Indonesia Dira Sugandhi Penyanyi jazz wanita yang sedang naik daun di dalam maupun luarnegeri Marawis Grup musik orkes rebana pop plus vokal asal Betawi yang sangat menghibur Snada Group musik a c apella bernafas Islam yang paling populer di Indonesia INO Orkestra besar yang menggunakan semua alat musik dari Nusantara di pimpin oleh Franki Raden Ligro Satu-satu group jazz-roc k di Indonesia yang bertaraf international Kayon Trio jazz yang terdiri dari maestro muda Indra Lesmana, Gilang Ramadhan & Pra Budi Darma DevianaTrio Trio jazz yang di pimpin oleh Deviana, pemain piano wanita lulusan sekolah jazz Jerman Oele Patiselano Pemain gitar jazz senior terbaik di Indonesia Didi AGP Group world beat Indonesia terbaik yang bernafas Islam JAWA: Kua Etnika Grup world beat Indonesia pimpiman Djaduk Ferianto yang bereputasi internasional Senisono Grup world beat Indonesia pimpiman I Wayan Sadra yang bereputasi internasional Gangsadewa Grup world beat Indonesia pimpiman Chaerul Slamet yang bereputasi internasional Osenk Perc ussionrup world beat Indonesia pimpiman Ozenk yang bereputasi internasional G Sambasunda Grup world beat Indonesia yang paling terkenal di dunia internasional BALI: Bona Alit Grup world beat Indonesia pimpiman Agung Alit yang bereputasi internasional Saharaja Grup world beat Indonesia pimpiman Rio Sidik yang bereputasi internasional Belawan Pemain gitar Indonesia yang paling berbakat Tropic al Transit Grup world beat Indonesia yang berorientasi ke irama Latin Rindik Grup musik bambu yang berfungsi untuk ac ara joget dengan partisipasi penonton Jegog Orkes musik bambu Bali yang paling terkenal di dunia Selunding Salah satu musik sakral gamelan tertua yang sudah jarang di mainkan di Bali EX ISI Grup world beat Indonesia dengan para pemain yang sangat berbakat dan dinamis IN Windha Grup world beat Indonesia pimpiman I Nyoman Windha yang bereputasi internasional Svara Semesta Group world beat Indonesia pimpinan diva world music , Ayu Laksmi

Grup Musik
NO 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 DAERAH KETERANGAN SULAWESI: Tadulaka Grup world beat Indonesia dari kota Palu yang sangat berbakat Gambus Musik vokal & gambus tradisional asal Sigi yang sangat menghibur KALIMANTAN: Sampek Musik petik masyarakat Dayak yang sangat menarik Kledi Musik tiup sakral masyarakat Dayak yang di gunakan untuk upacara penyembuhan IND. TIMUR: Sasando Orkes musik petik masyarakat pulau Rote yang sangat unik Dani & Amungme ua suku di Papua Barat yang memiliki musik vokal sangat luarbiasa D LUAR NEGERI: Anello Capuano Grup world beat International pimpiman Anello Capuano dari Itali GS Marimba Ensembel musik internasional yang menggunakan alat marimba dari Afrika Timur Embryo Salah satu grup musik world beat asal Jerman yang menjadi pelopor di Eropa Boy Akih Grup world beat yang paling menarik di Holland dengan penyanyi asal Indonesia Jin Hi Kim Pemain alat petik wanita dari Korea yang mempelopori musik elektrik-tradisional Reg Swager Pemain gitar jazz terbaik di Kanada yang berdarah Indonesia Didi Mudagdo Pemain piano dan penyanyi Australia terkenal berasal dari Indonesia Batucada Grup world beat Singapore yang bereputasi internasional Jart Grup world beat Malaysia yang bereputasi internasional

CATATAN: Pemain dari luarnegeri hanya bersifat tambahan dan tentative

Conference
The main goal of the conference is to gather Indonesianists across the globe in order to explore new directions and collaborations of research and potential market for Indonesian music in the global arena. TOPICS: Indonesian Music in the Global Market Music and Creative Industry Music Industry and Globalization Music, Media and Technology Hybridity in Indonesian Contemporary Music Islam and Music Music and Gender Music, Politics and Activism Regional Issues in Music Music, Aesthetics and Experimentalism Music, History and Colonialism Music Theory and Composition Music, Performance and Ritual Current Study on Indonesian Music: Theory and Practice Positioning Indonesianists in the International Academic Context Indonesian and the Outside World: Musical Dialogue

Waktu & Tempat


Acara ini akan di adakan di tempat yang sangat strategis di Indonesia, yaitu Bali pada tanggal 10 13 November, 2011. Lokasi festival akan di pusatkan di Pantai Peninsula, Nusa Dua dan Ubud.

Waktu & Tempat

Waktu & Tempat

Waktu & Tempat

Budget
1. PERTUNJUKKAN 2. KONFERENSI 3. WORKSHOP 4. FIELDTRIP 5. PROMOSI 6. OVERHEAD 7. PRE-IMEX 2011 TOTAL Rp. 1.678.875,000,125,500.000,51,000,000,11,500,000,833.900.000,140.000.000,50.000.000,2,890,775,000,-

Sponsorship
RECOGNITION PLAN
PRESENTER OF THE ENTIRE EVENT

Total investment 100% of the budget = Rp 2.890.775.000,Benefits: a. Exclusivity (there will be no other company involved) b. Press Publicity (representative in the press conference) c. Official Status (welcoming address in the brochure & publications) d. Right for name mention e. Commercial space (corporate booth at the venue) f. Logo mention on the following promotional materials: Poster/Flyer/Banner/Billboard/Website/TV Ads/Radio Ads Print Ads g. Presenters name and logo on the sponsor spot inside & outside the venue h. Special Access (free passes to attend preparation activities and invitations for IMEX 2011) i. To get report on the audiences size & profiles

Sponsorship
MAIN SPONSOR Total investment: 75% of the budget = Rp 2.168.081.250,-

Benefits: a. Exclusivity (there will be no SIMILAR company involved) b. Press Publicity (representative in the press conference) c. Right for name mention e. Commercial space (corporate booth at the venue) f. Logo mention on the following promotional materials: Poster/Flyer/Banner/Billboard/Website/TV Ads/Radio Ads Print Ads g. Sponsors name and logo on the sponsor spot inside & outside the venue h. Special Access (free passes to attend preparation activities and invitations for IMEX 2011) i. To get report on the audiences size & profiles

Sponsorship
SECONDARY SPONSOR Total investment 25% of the budget = Rp 722.693.750,Benefits: a. Right for name mention b. Commercial space (corporate booth at the venue) c. Logo mention on the following promotional materials: Poster/Flyer/Banner/Billboard/Website/TV Ads/Radio Ads Print Ads d. Sponsors name and logo on the sponsor spot inside & outside the venue e. Special Access (free passes to attend preparation activities and invitations for IMEX 2011) f. To get report on the audiences size & profiles

Sponsorship
SUPPORTED SPONSOR Total investment: 10% of the budget = Rp 289.077.500,Benefits: a. Right for name mention b. Commercial space (corporate booth at the venue) c. Logo mention on the following promotional materials: Poster/Flyer/Banner/Billboard/Website/Print Ads d. Sponsors name and logo on the sponsor spot inside & outside the venue e. Special Access (free passes to attend preparation activities and invitations for IMEX 2011) f. To get report on the audiences size & profiles

Struktur Organisasi
INDONESIAN MUSIC EXPO 2011 PENASEHAT Puri Ubud PENYELENGGARA LOKASWARA PERANCANG PRODUKSI Franki Raden DIREKTUR FESTIVAL Franki Raden SEKRETARIS Cindy Ishimine I Gusti Ngurah Suartana Toha Masyhur MANAJER PRODUKSI Rian Mega PELINDUNG Mari Pangestu

Sponsorship Markom Team Sarah

Media Metro TV & TJP

Publicist D. Sakri

Grafis Jan

Artistik Daniel

Bendahara Priscilastuti

Legal Andries Wowor

Koord Konferensi Rachel Hands Koord Workshop Zaki

Penata Panggung Jedi

Penata Suara Nano Harsono Dokumentasi Herry

Penata Lampu Jedi

MANAJER LAPANGAN Rony Koord Artis MCs Bono Pradnya Manajer Panggung Oded Logistik Topan Transport Iyus F&B Elsa

MANAJER MERCHANDISE Anindya Putri LO Ratri Usher Ratri Keamanan I.G.Ngurah S. Hospitality Desak

Franki Raden
In 1978 and 1986, he received the Best Film Music awards (Piala Citra) for his scores in November 1828 and Nagabonar. In 2001, Raden received a doctoral degree in ethnomusicology from the University of Wisconsin-Madison, USA. From 2004-2005 and 2006-2007, he taught respectively at York University (Toronto) and University of Toronto, Canada. In 2008, he was a Visiting Fellow at the Southeast Asian Studies Programme, National University of Singapore. From 1992 to present, he has been active in organizing international music and arts festivals in Indonesia, United States and Canada. Among the highlights were The Sacred Rhythm Millennial Festival (1999) presented by UNESCO as a global celebration for the turn of the millennium in Bali, and Toronto Art Expo (the largest in North America) held in Toronto, Canada from 2005-07.

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai