Anda di halaman 1dari 4

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN PENERIMA BEASISWA MENGGUNAKAN FUZZY MULTIPLE ATTRIBUTE DECISION MAKING

Program Studi Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro

Oleh: FITZASTRI ALRASSI NIM D03105040

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAK 2010

HALAMAN PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama NIM : Fitzastri Alrassi : D03105040

menyatakan bahwa dalam skripsi yang berjudul Perancangan Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Penerima Beasiswa Menggunakan Fuzzy Multiple Attribute Decision Making tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar sarjana di suatu perguruan tinggi manapun. Sepanjang pengetahuan Saya, tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam Daftar Pustaka. Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya. Saya sanggup menerima konsekuensi akademis dan hukum di kemudian hari apabila pernyataan yang dibuat ini tidak benar.

Pontianak, 14 Juli 2010

Fitzastri Alrassi NIM D03105040

PENULISAN SKRIPSI UNTUK PROGRAM SARJANA DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAK Program Studi Teknik Informatika Jurusan Teknik Elektro

Oleh: Fitzastri Alrassi NIM D03105040 Telah dipertahankan di depan Penguji Skripsi pada tanggal 14 Juli 2010 dan diterima sebagai salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana.

Susunan Penguji Skripsi Ketua, Penguji Utama,

Rudy Dwi Nyoto, ST, M. Eng NIP. 197803302005011002

H. Hengky Anra, ST, M. Kom NIP. 197503251999031005

Sekretaris,

Penguji Pembantu,

Yulianti, S. Kom, MMSI NIP. 197210162008012005

Eva Faja Ripanti, S.Kom, MMSI NIP. 197803192008012014

Pontianak, Dekan,

Ir. H. Syafaruddin AS, MM. NIP. 195412231985031002

Skripsi ini didedikasikan kepada

Kedua orang tua tercinta Bambang Sutrisno, S. Sos dan Almarhumah Siti Hasnani dan saudara-saudaraku Pretty Ramdhawuri Handayani, ST, Delasepta Dwi Hastri, ST, serta Patlasari Thetri Widyanti, Amd. Apa yang mereka telah berikan melebihi daripada apa yang pernah aku inginkan. Terima kasih tak lupa aku ucapkan kepada keluarga tercinta yang mendukung secara penuh kepadaku baik berupa dukungan moril maupun materil. Juga teman-teman di Teknik Informatika khususnya angkatan 2006 yang menjadi teman seperjuangan dalam menyelesaikan studi ini. Ingat temanteman ku, orang tua menunggu kesuksesan kita. Dukungan yang besar juga datang dari teman-teman, abang-abang, kakak-kakak dan adik-adik di Fakultas Teknik yang telah menjadi serpihan pengalaman berharga dalam setiap kegiatan. Banyak cerita sedih yang menjadi kenangan namun semua menjadi sebuah rangkaian cerita yang luar biasa yang membuat kita lebih siap berjuang di dunia luar nantinya. Tidak lupa dukungan dari teman-teman aktifis se-UNTAN yang memberikan pengalaman organisasi berharga. Juga teman-teman alumni PPOM dan FIMers yang membuat Indonesia semakin dekat. Teman-teman di Mushola Al-Istiqomah yang memberikan banyak dukungan spiritual dan memberikan masukan yang sangat berharga selama menjalani studi ini. Terakhir kupersembahkan untuk saudara-saudara dan adik-adik ku tercinta yang selalu semangat dalam Tarbiyah dan menjadi inspirasi serta motivasi besar hingga akhir perjalanan ku di kampus tercinta ini. Perjuangan ini masih panjang saudara ku, Hidup mulia atau mati syahid!!! Semoga segala ilmu yang didapatkan dapat aku berikan kepada orang lain sehingga dapat memberikan manfaat dan menjadi amal jariyah yang menjadi modal akhir hidupku kelak.

Anda mungkin juga menyukai