Anda di halaman 1dari 10

4. 4.

https://www.scribd.com/doc/236743947/RPP-SMP-PKN-7-K13

Menyajkan hasil telaah tentang Perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia
Tahun 1945
4.2.1
Menyusun tulisan singkat tentang sejarah perumusan dan penetapan UUD NRI Tahun 1945 4.2.2
Mempresentasikan tulisan singkat di depan kelastentang sejarah perumusan dan penetapan UUD
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 4.2.3
Menyajikan simulasi sidang penetapan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 oleh PPKI
tanggal 18 Agustus 1945.
C.
Tujuan Pembelajaran Pertemuan 1
1.
Peserta didik dapat menjelaskan pengertian konstitusi dengan tepat 2.
Peserta didik dapat menjelaskan fungsi konstitusi dengan tepat 3.
Peserta didik dapat menjelaskan keanggotaan panitia perumus UUD dengan tepat 4.
Peserta didik dapat menjelaskan tugas panitia perumus UUD dengan benar 5.
Peserta didik dapat menunjukkan proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun
1945 dalam sidang BPUPKI keduadengan benar
Pertemuan 2
1.
Peserta didik memahami naskah mukadimah UUD Negara RI 1945 melalui diskusi 2.
Peserta didik mampu menunjukkan perbedaan yang terdapat dalam isi mukadimah piagam
Jakarta dengan isi Pembukaan UUD 1945 3.
Peserta didik dapat menjelaskan hasil sidang BPUPKI yang kedua dengan tepat 4.
Peserta didik dapat menjelaskan suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 dengan benar 5.
Peserta didik dapat dapat menjelaskan hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 dengan benar
6.
Peserta didik dapat menyusun tulisan singkat tentang sejarah penetapan UUD Negara Republik
Indonesia tahun 1945oleh PPKI dengan benar 7.

Peserta didik dapat mempresentasikan tentang sejarah penetapanUUD Negara Republik


Indonesia tahun 1945oleh PPKI dengan benar
Pertemuan 3
1.
Peserta didik dapat menjelaskan peran tokoh-tokoh perumus UUD Negara Republik Indonesia
tahun 1945 dengan tepat
2.
Melalui simulasi sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, peserta didik dapat mengidentifikasi
semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 dengan tepat
3.
Melalui penugasan, peserta didik meneladani semangat peran tokoh perumus UUD Negara
Republik Indonesia tahun 1945 dengan benar
Pertemuan 4
1.
Peserta didik dapat memerankan tokoh-tokoh panitia sembilan (perumus Piagam Jakarta) melalui
sosio drama
D.
Materi Pembelajaran Pertemuan 1 Perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
dalam sidang kedua BPUPKI
1.
Pengertian Konstitusi 2.
Fungsi konstitusi 3.
Keanggotaan panitia perumus UUD 4.
Tugas panitia perumus UUD

13
5.
Proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua
Pertemuan 2 Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI
1.
Peserta didik memahami naskah mukadimah UUD Negara RI 1945 melalui diskusi 2.
Peserta didik mampu menunjukkan perbedaan yang terdapat dalam isi mukadimah piagam
Jakarta 3.
Hasil sidang BPUPKI yang kedua 4.
Suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 5.
Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 6.
Sistematika UUD 1945 hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 dengan yang diundangkan
dalam berita RI
Pertemuan 3 Peran tokoh dan semangat dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara
Republik Indonesia Tahun 1945
1.
Peran tokoh-tokoh perumus UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 2.
Semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik
Indonesia Tahun 1945
Pertemuan 4 Memerankan tokoh-tokoh panitia sembilan (perumus Piagam Jakarta) melalui sosio
drama E.
Metode Pembelajaran
Pembelajaran Scientific, Pembelajaran kooperatif, PBL ( PROJEC BASED LEARNING )

F.
Sumber Belajar
1.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2013.
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Halaman 33-40 2.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2013.
Buku guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Hal 42-48 3.
Teater Gamatua Keluarga Alumni UGM.
Fragmen Sidang PPKI
. www.youtube.com/wacth/v=f_IuikaUjy4 26 Juli 2012. 4.
Buku referensi lain
G.
Media Pembelajaran
1.
Media

Gambar suasana sidang BPUPKI dalam merumuskan UUD

Gambar tokoh perumus UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 : DR. K.R.T Radjiman
Wedyodiningrat, Ir. Soekarno, Mr. Mohammad Yamin, Drs. Mohammad Hatta, dll.

Video pragmen sidang BPUPKI dan PPKI dari Teater Gamatua UGM
2.
Alat dan bahan

LCD

Laptop
H.

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pertemuan 1 1.


Pendahuluan (15 menit)
a.
Guru mempersiapkan peserta didik dalam pembelajaran dengan berdoa, melihat kerapihan dan
kebersihan kelas serta menanyakan presensi hari itu.
14
b.
Peserta didik menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya sebagai bentuk penghargaan
bagi para pendiri negara (
the founding fathers
) dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. c.
Guru memotivasi peserta didik, bahwa lagu kebangsaan Indonesia Raya menjadi
pendorong bagi para pendiri negara dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. d.
Guru bertanya jawab dengan peserta didik tentang perumusan UUD Negara Republik Indonesia
Tahun 1945 dalam sidang kedua BPUPKI e.
Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang dikembangkan dalam topik perumusan UUD
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang kedua BPUPKI
2.
Kegiatan inti(90 menit)
Mengamati

Peserta didik membaca dari berbagai sumber belajar tentang pengertian dan fungsi konstitusi

Peserta didik membaca dari berbagai sumber Keanggotaan dan tugas panitia perumus UUD

Peserta didik Mengamati naskah UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Peserta didik mengamati gambar sidang BPUPKI kedua dan menyimak cerita guru sekilas
tentang sidang BPUPKI
Menanya

Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang pengertian dan fungsi konstitusi

Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang keanggotaan dan tugas panitia perumus UUD

Mengajukan pertanyaan tentang sejarah perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun
1945 oleh BPUPKI

Peserta didik mengajukan pertanyaan gambar sidang BPUPKI kedua


Mengumpulkan data
Peserta didik dibagi dalam 6 kelompok setiap kelompok 6 orang untuk mengkaji dokumen dan
mencari data dari berbagai sumber serta mendiskusikan tentang :

Pengertian dan fungsi konstitusi

Keanggotaan dan tugas panitia perumus UUD

Proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua

Hasil sidang BPUPKI yang kedua


Mengasosiasi

Mendiskusikan hubungan berbagai informasi yang diperoleh untuk menyimpulkan Proses


perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua

Menyimpulkan tentang sejarah proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945
dalam sidang BPUPKI kedua
Mengomunikasikan

Peserta didik menyusun bahan paparan tentang proses perumusan UUD Negara Republik
Indonesia tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua

Peserta didik mempresentasikan berbagai tugas individu dan kelompok tentang proses
perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam sidang BPUPKI kedua

Memajang hasil paparan tentang proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945
dalam sidang BPUPKI kedua
15
3.
Penutup (15 menit)
a.
Peserta didik dengan panduan guru menyimpulkan pembahasan tentang pengertian dan fungsi
konstitusi
b.
Peserta didik menerima pentingnya mempelajari konstitusi dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara.
c.
Peserta didik memberikan umpan balik dengan mengajukan pertanyaan tentang pengertian dan
fungsi konstitusi serta proses perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 dalam
sidang BPUPKI kedua
d.
Guru menyampaikan informasi pembelajaran yang akan datang tentang pengesahan UUD
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI
e.
Pembelajaran diakhiri dengan doa dan salam
Pertemuan 2
1.
Pendahuluan (15 menit)
a.
Guru mempersiapkan peserta didik dalam pembelajaran dengan berdoa, melihat kerapihan dan
kebersihan kelas serta menanyakan presensi hari itu. b.
Guru memandu peserta didik menyanyikan lagu kebangsaan Hari merdeka.
c.
Guru memberikan motivasi bahwa kemerdekaan adalah hak segala bangsa
f.
Guru memberikan pertanyaan tentang pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
dalam sidang PPKI
g.
Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang dikembangkan dalam topikpengesahan UUD
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI
2.
Kegiatan inti (90 menit) Mengamati


Peserta didik mengamati naskah mukadimah piagam Jakarta dan Pembukaan UUD Negara RI
1945 melalui tampilan slide LCD

Peserta didik mampu menunjukkan perbedaan yang terdapat dalam isi mukadimah piagam
Jakarta dengan isi Pembukaan UUD 1945

Peserta didik mengamati gambar suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

Peserta didik mengamati sistematika UUD 1945 hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945
dengan yang diundangkan dalam berita RI
Menanya

Peserta didik mengajukan pertanyaan suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

Peserta didik merumuskan pertanyaan Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

Peserta didik merumuskan pertanyaan sistematika UUD 1945 hasil sidang PPKI tanggal 18
Agustus 1945 dengan yang diundangkan dalam berita RI

Peserta didik merumuskan pertanyaan tentang sejarah penetapan UUD NRI Tahun 1945 oleh
PPKI
Mengumpulkan data
Peserta didik dibagi dalam 6 kelompok setiap kelompok 6 orang untuk mengkaji dokumen dan
mencari data dari berbagai sumber sertamendiskusikan tentang :

Suasana sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945

Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945


Mengasosiasi

Mendiskusikan hubungan berbagai informasi yang diperoleh untuk menyimpulkan suasana dan
hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945


Menyimpulkan tentang pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang
PPKI
16
Mengomunikasikan

Peserta didik secara kelompok membuat display tentang pengesahan UUD Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI

Peserta didik secara kelompok memajang display dalam pameran kelas tentang pengesahan UUD
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI,

Setiap kelompok secara berputar mengamati dan memberikan komentar terhadap display
kelompok lain.
3.
Penutup (15 menit)
a.
Peserta didik dengan panduan guru menyimpulkan pembahasan tentang suasana dan hasil sidang
PPKI tanggal 18 Agustus 1945 serta sistematika UUD 1945 hasil sidang PPKI tanggal 18
Agustus 1945 dengan yang diundangkan dalam berita RI b.
Peserta didik menerima pentingnya mempelajari suasana sidang dan pengesahan UUD Negara
Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI c.
Peserta didik memberikan umpan balik dengan mengajukan pertanyaantentang pengesahan UUD
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam sidang PPKI d.
Guru menyampaikan informasi pembelajaran yang akan datang tentang peran tokoh dan
semangat dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 e.
Pembelajaran diakhiri dengan doa dan salam
Pertemuan 3 1.
Pendahuluan (15 menit)
a.
Guru mempersiapkan peserta didik dalam pembelajaran dengan berdoa, melihat kerapihan dan
kebersihan kelas serta menanyakan presensi hari itu. b.

Guru memandu peserta didik menyanyikan lagu kebangsaan Bagimu Negeri


c.
Guru memberikan motivasi mengenaisemangat para pendiri negara dalam merumuskan dan
menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 d.
Guru memberikan pertanyaan tentang perumusan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945
e.
Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang dikembangkan dalam topik perumusan UUD
Negara Republik Indonesia tahun 1945
2.
Kegiatan inti(90 menit)
Mengamati

Peserta didik membaca dari berbagai sumber belajar tentang peran tokoh-tokoh perumus UUD
Negara Republik Indonesia tahun 1945

Peserta didik mengamati videosidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945yang berkaitan dengan
semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan menetapkan UUD Negara Republik
Indonesia Tahun 1945
Menanya

Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang peran tokoh-tokoh perumus UUD Negara Republik
Indonesia tahun 1945

Peserta didik merumuskan pertanyaan semangat para pendiri negara dalam merumuskan dan
menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Mengumpulkan data
Mengcari informasi dari berbagai sumber tentang sidang PPK tanggal 18 Agustus 1945. Mencari
informasi dari berbagai sumber tentang peran tokoh perumus UUD dalam sidang PPKI tanggal
18 Agustus 1945 Similar to RPP SMP PKN 7 K13

Anda mungkin juga menyukai