Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KABUPATEN KEDIRI

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


(RSUD)
Jl. Pahlawan Kusuma Bangsa No 1 Telp. (0354) 391718, 391169 Fax. 391833
PARE - KEDIRI (64213)
Email. : rsud_pare@pdpersi.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


KABUPATEN KEDIRI
NOMOR : 445 /

/ 418.67 / 2011

TENTANG
PENETAPAN STRUKTUR ORGANISASI BEDAH SENTRAL
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KEDIRI
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KEDIRI
MENIMBANG

: a.

Bahwa dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan kepada


masyarakat khususnya pelayanan Instalasi Bedah Sentral di
pandang perlu untuk menetapkan Struktur Organisasi Pelayanan

b.

Instalasi Bedah Sentral pada Rumah Sakit Umum Daerah Kediri;


Bahwa untuk merealisasi sebagaimana dimaksud sub. a diatas
perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur RSUD Kabupaten
Kediri

MENGINGAT

: 1.
2.
3.

Undang undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;


Undang undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit;
Peraturan Pemerintah No. 41 Tahun 2007 tentang Organisasi

Perangkat Daerah;
Peraturan Daerah Kabupaten Kediri No. 33 tahun 2008 tentang
Sususan Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten

5.

Kediri;
Keputusan Menteri Kesehatan No. 436 / Menkes / SK / VI / 1993
tentang Berlakunya Standarisasi Pelayanan Rumah Sakit dan

6.

Standarisasi Pelayanan Medis Rumah Sakit;


Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Medik No. HK.
00.06.3.5.00788 tentang Komisi Gabungan Akreditasi Rumah
Sakit.

MENETAPKAN
Pertama

MEMUTUSKAN
:
: Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Kediri
tentang Penetapan Sruktur Organisasi Instalasi Bedah Sentral;

Kedua

: Struktur Organisasi Instalasi Bedah Sentral di Rumah Sakit Umum


Daerah Kabupaten Kediri yang dimaksud dalam diktum pertama
sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini dengan struktur
terlampir;

Ketiga

: Struktur Pelayanan Instalasi Bedah Sentral dalam lampiran 1 keputusan


ini mempunyai tugas kewenangan

masing masing sebagaimana

dalam lampiran 2.
Keempat

: Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan dan apabila dikemudian


hari terdapat kekeliruan akan diadakan perubahan dan dibetulkan
sebagaimana mestinya.

DITETAPKAN DI : PARE
PADA TANGGAL :
NOPEMBER 2011
Plt. DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
KABUPATEN KEDIRI

Dr. HERMAWAN CHRISDIONO . Sp. P


PEMBINA
NIP. 19600412 198801 1 003

Lampiran 1

: Keputusan Direktur RSUD Kabupaten Kediri


Nomor

: 445 /

Tanggal

/ 418.67 / 2011
Nopember 2011

STRUKTUR ORGANISASI INSTALASI BEDAH SENTRAL


SUD KABUPATEN KEDIRI
DIREKTUR
Dr. HERMAWAN CHRISDIONO, Sp.P

KA. INSTALASI
Dr. DODO WIKANTO,Sp.U

KEPALA RUANG
DWIDJO RATMOKO, SPSi, MMKes

PERAWAT PELAKSANA

DEPO OBAT / ALKES

REKAM MEDIK /
ADMINISTRASI

LOGISTIK

Lampiran 1

: Keputusan Direktur RSUD Pare


Kabupaten Kediri
Nomor

: 445 /

Tanggal

/ 418.67 / 2009

PELAKSANA SURVEYOR AKREDITASI


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KEDIRI
NO
1
2
3
4

SURVEYOR POKJA
Pokja Administrasi & Manajemen
Pokja Rekam Medik
Pokja Farmasi
Pokja K3

NAMA
Lucia Endarwati, SKM
Dr. IGK. Putra, Sp. THT
Dr. Soeryatmono, Sp. A
Drg. Taufik Kriya

1
2
3
4
5

Pokja Pelayanan Medik


Pokja Gawat Darurat
Pokja Radiologi
Pokja Laboratorium
Pokja Kamar Operasi

Dr. Sukoco, Sp. S


Dr. Subagio
Dr. Sulistyono, Sp. S
Dr. Asnawati Madjri, Sp. PA
Dr. Iwan Donosaputro, Sp. BU

1
2
3

Pokja Keperawatan
Pokja Perinatal Resiko Tinggi
Pokja Pengendalian Infeksi Nosokomial

Luther Mandah, Amd. Kep.


Dr. Budi Sanjaya
Dr. Andrea

1
2
3
4

Pokja Rehabilitasi Medik


Pokja Gizi
Pokja Pelayanan Intensif
Pokja Pelayanan Darah

Sukadi
Martiningsih
Dr. Luluk Aflakah, PD
Nowo Dihardjo, SPSi

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


KABUPATEN KEDIRI

Dr. SULIANI SUWADJI


PEMBINA UTAMA MUDA
NIP. 19570627 198502 2 001

Lampiran 1

: Keputusan Direktur RSUD Pare


Kabupaten Kediri
Nomor

: 445 /

Tanggal

/ 418.67 / 2009

URAIAN TUGAS DAN FUNGSI TIM AKREDITASI


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KEDIRI
NO
1

JABATAN DALAM TIM


Ketua Tim

TUGAS DAN FUNGSI


- Bertanggung jawab kepada tim masing masing
- Mengkoordinir kelancaran pelaksanaan tugas tim
- Mendorong dan memonitor pemenuhan standar
- Memfasilitasi pokja dalam pelaksanaan akeditasi
- Memahami instrumen dengan teliti sesuai scoring
- Memberi masukan ke pokja sesuai prosedur

2.

Sekretaris

- Mengambil kebijakan dalam keadaan insiden


- Membuat jadwal pertemuan yang disetujui ketua
- Membuat undangan pertemuan dan penyebarannya
- Membuat notulen & absensi rapat masing masing tim
- Mengiformasikan masalah yang ditindaklanjuti
- Inventarisasi kegiatan tim
- Menyusun program kegiatan

3.

Bendahara

- Mengarsip seyiap laporan kegiatan Tim


- Membuat rencana anggaran
- Mengusulkan realisasi pengeluaran
- Mengeluarkan uang sesuai rencana
- Membuat laporan pertanggungjawaban pengunaan

4.

Ketua Pokja

keuangan untuk akreditasi


- Memahami instrumen akreditasi dan memenuhi
ketentuan yang ditetapkan
- Koordinasi dengan anggota pokja, pejabat struktural dan
pejabat fungsional
- Mendorong anggota pokja untuk pelaksanaan pelayanan
sesuai standar yang ada
- Membuat semua persyaratan sesuai scoring maksimal

Surveyor

- Mengajukan rencana anggaran yang disetujui ketua tim


- Melihat dokumen yang telah dipenuhi oleh pokja
- Keliling rumah sakit untuk pembenahan fisik
- Wawancara dengan pokja dan tenaga kesehatan untuk
rumah sakit
- Meminta pokja melakukan evaluasi
- Memberi saran / masukan kepada pokja
- Mengevaluasi hasil presentasi dan pencapaian skor dari
pokja

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


KABUPATEN KEDIRI

Dr. SULIANI SUWADJI


PEMBINA UTAMA MUDA
NIP. 19570627 198502 2 001

Anda mungkin juga menyukai