Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA PALEMBANG

DINAS KESEHATAN
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GANDUS
Jl. TP. Sofyan Kenawas Gandus Palembang 30149 Sumatera
Selatan
E-mail :rsud.gandus01@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GANDUS
NOMOR : / SK / RS

TENTANG

URAIAN TUGAS KEPALA INSTALASI RAWAT JALAN


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GANDUS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GANDUS

Menimbang : a. Bahwa untuk kelancaran pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Gandus, perlu menempatkan Sumber
Daya Manusia pada ruangan yang ada;
b. Bahwa untuk point a dipandang Sumber Daya
Manusia yang cakap dan mampu untuk menduduki
jabatan sebagaimana yang tercantum dalam
keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah
Gandus;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36


Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44
Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 1996 tentang Kesehatan;
4. Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor :
1333/Menkes/SK/XII/1999 Tentang Standar
LAyanan Rumah Sakit

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Kesatu : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GANDUS
TENTANG PENEMPATAN KEPALA INSTALASI RAWAT JALAN;

Kedua : Memberlakukan uraian tugas kepala instalasi rawat jalan


sebagaimana tercantum dalam lampiran surat keputusan ini;
Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan,
dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat
kekeliruan dalam penetapannya, maka akan dilakukan
pembetulan sebagaimana mestinya;
Ditetapkan di : Palembang
Pada Tanggal : 2021

Direktur
Rumah Sakit Umum Daerah Gandus;

drg. Hj. Irma Novianty M.Kes


NIP. 196811151990032003
Lampiran : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH GANDUS
Nomor : / SK / RS
Tanggal : 2021
TENTANG : URAIAN TUGAS KEPALA INSTALASI RAWAT JALAN

NO NAMA/NIP Jabatan URAIAN TUGAS


/Golonga
n
1. YULIET, AMKG Perawat Tugas Pokok:
1987072820100 Gigi Mengkoordinasikan semua pelayanan
12012 Mahir / rawat jalan
IIIb Uraian Tugas:
1. Melakukan koordinasi rawat jalan
mulai dari keberadaan dokter hingga
pelayanan keperawatan
2. Melaksanakan pelayanan umum
untuk kepuasdan kostumer
3. Menentukan mutasi atau rotasi
seluruh staf yang ada di divisi rawat
jalan
4. Menentukan waktu dan ruang
praktek dokter yang akan
berpraktek
5. Mengadakan penilaian prestasi kerja
seluruh staf yang di divisi rawat
jalan
6. Membantu dokter dalam
pemeriksaan rawat jalan
7. Membantu dokter dalam
memberikan Tindakan rawat jalan
8. Melayani atau mengantar pasien ke
laboratorium, kamar rontgen,
fisioterapi
9. Mengirim rekap medik dan resep ke
apotek
10. Mencatat data pasien yang
mendapat pelayanan poli klinik
11. Membuat laporan secara berkala
kepada kasi yanmed
12. Melaksanakan tugas-tugas khusu
yang diberikan oleh kasi yanmed
dan direktur

Anda mungkin juga menyukai