Anda di halaman 1dari 2

LEMBAGA NEGARA

No

Nama Lembaga Negara

Dasar Hukum

Majelis Permusyawaratan Pasal 2 UUD 1945


Rakyat
Pasal 3 UUD 1945

Pasal 20 ayat 1 dan 2


Dewan Perwakilan Rakyat Pasal 22 ayat 2
Pasal 23 ayat 2

Dewan Perwakilan Daerah Pasal 22D ayat 1, 2, dan 3


Pasal 23F ayat 1

Tugas dan Wewenang


Menetapkan hasil amandemen UUD
Melantik presiden dan wakil presiden
Memberhentikan presiden dan wakil
presiden
Mengangkat wakil presiden dan wakil
presiden
Membentuk dan membahas UU bersama
presiden untuk mendapat persetujuan
bersama
Menetapkan APBN bersama presiden
dengan memperhatikan pertimbangan
DPD
Memberikan persetujuan kepada presiden
atas pengangkatan dan pemberhentian
anggota
Memberikan dan membahas atau tidak
memberikan persetujuan-persetujuan
terhadap peraturan pengganti UU
Memberikan persetujuan calon hakim
angung yang diusulkan KY
DPR memiliki 3 fungsi yaitu fungsi
legislasi, fungsi anggaran, dan fungsi
pengawasan
Mengajukan kepada DPR RUU yang
berkaitan dengan otonomi daerah dan
hubungan pusat dan daerah

Mengusulkan RUU kepada DPR


Memberikan usulan atas pemilihan
anggota BPK secara tertulis sebelum
dilaksanakannya pemilihan
Memberikan pertimbangan mengenai RUU
APBN dan RUU mengenai pajak,
pendidikan, dan agama.
Melakukan pengawasan atas pelaksanaan
UU mengenai pelaksanaan otonomi
daerah dan hubungan pusat dan daerah
4

Presiden

Pasal 4 ayat 1 UUD 1945


Pasal 17 ayat 1 dan 2
Pasal 5 ayat 1 UUD 1945

Mahkamah Agung

6
7
8
9

Mahkamah Konstitusi
Komisi Yudisial
Badan Pemeriksa Keuangan
Bank Indonesia

Mengajukan RUU kepada DPR

Mengadili pada tingkat kasasi


Menguji peraturan perundang-undangan
dibawah undang-undang terhadap
Pasal 24 ayat 2 UUD RI 1945
undang undang
Pasal 24A ayat 1 UUD RI
Memberikan pertimbangan hukum kepada
1945
presiden dalam hal permohonan grasi
dan rehabilitasi
Mengajukan tiga orang anggota konstitusi

Anda mungkin juga menyukai