Anda di halaman 1dari 28

Y

P
O
C

Versi/Revisi/Ket : 1/7/1
Tgl. Berlaku : September 2008
Kode Dokumen : BPA - UII

UNIVERSITAS
ISLAM
INDONESIA

Y
P
O
C

BUKU
PANDUAN
AKADEMIK
Tahun Akademi 2008/2009

DAFTAR ISI
BAB I. PENDAHULUAN

BAB II. PROSES ADMINISTRASI AKADEMIK


PROGRAM STRATA SATU (S-1)
A. Ketentuan Umum
B. Regristrasi Mahasiswa
C. Pengunduran Diri
D. Pengurusan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)
E. Cuti Akademik
F. Prosedur Cuti Akademik
G. Non Aktif
H. Aktif Kembali
I. Drop Out Mahasiswa
J. Lama Masa Studi Mahasiswa
K. Passing Out
L. Orentasi Nilai Dasar Islam (ONDI)
M. Ujian Baca Tulis Al-Quran dan Praktek Ibadah
N. Latihan Kepemimpinan Dalam Islam
Tingkat Dasar (LKID)
O. Kuliah Kerja Nyata (KKN)

11
12

BAB III.PROSES AKADEMIK PROGRAM S-1


A Ketentuan Umum
B. Rencana Akademik Semester (RAS)
C. Perkuliahan
D.Ujian
E. Habis Teori
F. Tugas Akhir atau Skripsi
G. Online Tugas Akhir
H. Ujian Pendadaran atau Ujian Skripsi
I. Evaluasi Studi
J. Lulusan
K. Wisuda
L. Ijazah

15
15
16
18
19
20
22
23
23
24
24
26
26

Y
P
O
C

3
3
4
4
4
5
5
6
6
7
10
10
11
11

BAB IV.

BAB 1
PENDAHULUAN

PROGRAM DUAL DEGREE,


PROGRAM INTERNASIONAL
DAN ALIH ALUR
A. Program Dual Degree
B. Program Internasional Strata Satu (S-1)
C. Program Alih Jalur

29
29
30
31

BAB V.

PROGRAM DIPLOMA III (D3)


A. Program Diploma III (D-3) Ekonomi
B. Program Diploma III (D-3) Kimia Analis
C. Program Diploma III (D-3) Bahasa Inggris

33
33
33
34

BAB VI

PROGRAM PASCASARJANA
A. Program Magister atau Strata Dua (S2)
1.Program Strata Dua (S-2) Magister Ilmu Hukum
2.Program Strata Dua (S-2) Magister Manajemen
3.Program Strata Dua (S-2) Magister Studi Islam
4.Program Strata Dua (S-2) Magister Teknik Sipil
5.Program Strata Dua (S-2) Magister Profesi Psikologi
6.Program Strata Dua (S-2) Magister Teknik Industri
B.Program StrataTiga (S3)
1.Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Hukum
2.Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Ekonomi

BAB VII INFORMASI UMUM


A. Perpustakaan
B. Beasiswa
C. Klaim Asuransi
D. Layanan UNISYS

Universitas Islam Indonesia Yogyakarta dalam menyelenggarakan


pendidikan menggunakan Sistem Kredit Semester (SKS). Dalam sistem
ini, beban studi mahasiswa, beban kerja dosen, dan beban
penyelenggaraan program dinyatakan dalam Satuan Kredit Semester
(sks) .
Satu satuan kredit semester (sks) adalah satuan waktu kegiatan
belajar dalam satu semester melalui kegiatan terjadual per-minggu
sebanyak 1 kali 50 menit kegiatan kuliah/ tatap muka, 1 kali 50 menit
kegiatan belajar mandiri, dan 1 kali 50 menit latihan/tugas/pekerjaan
rumah atau 2 kali 50 menit praktikum atau 4 kali 50 menit kerja lapangan.
Setiap mata kuliah dihargai dengan sejumlah sks, sesuai dengan
banyaknya jam kegiatan yang digunakan per minggu.
Kegiatan pendidikan terdiri dari kegiatan wajib dan kegiatan pilihan.
Kegiatan pendidikan wajib harus diikuti oleh semua mahasiswa, sedang
kegiatan pendidikan pilihan disediakan untuk memenuhi beban sks total
yang harus dipenuhi, dan merupakan saluran minat, bakat, dan
kemampuan masing-masing mahasiswa.
Dalam Sistem Kredit tidak dikenal adanya kenaikan tingkat pada
setiap tahun akademik. Jumlah sks dan komposisi pengambilan mata
kuliah setiap semester, serta waktu penyelesaian studi tidak harus sama
antara mahasiswa satu dengan lainnya. Jumlah sks yang dapat diambil
pada suatu semester ditentukan oleh kemampuan individual mahasiswa
yang ditunjukkan oleh indeks prestasi semester sebelumnya, kecuali
untuk mahasiswa semester pertama berupa paket. Dengan demikian,
sistem ini memberikan kesempatan kepada mahasiswa yang cakap dan
giat belajar untuk dapat menyelesaikan studi dalam waktu sesingkatsingkatnya.

Y
P
O
C
35
35
35
36
36
37
37
38
38
38
40

43
43
43
43
44

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BAB II
PROSES ADMINISTRASI AKADEMIK
PROGRAM STRATA SATU (S-1)

A. KETENTUAN UMUM
Pengertian dan difinisi istilah yang digunakan dalam Buku Panduan ini
dijelaskan pada bagian umum ini :
1. Mahasiswa program Strata Satu (S-1) Universitas Islam
Indonesia (UII) adalah peserta didik yang terdaftar secara resmi di
Universitas Islam Indonesia. Selanjutnya disebut mahasiswa.
2. Mahasiswa aktif adalah mahasiswa yang terdaftar pada semester
tertentu.
3. Mahasiswa non aktif adalah mahasiswa yang tidak terdaftar pada
semester tertentu tanpa ijin Rektor.
4. Mahasiswa cuti akademik adalah mahasiswa yang tidak terdaftar
pada semester tertentu atas ijin Rektor.
5. Mahasiswa Drop Out adalah mahasiswa yang tidak dapat
melanjutkan studi karena tidak memenuhi persyaratan jumlah
minimal satuan kredit semester dan indek prestasi kumulatif pada
4 (empat) semester pertama dan/ atau melampaui batas masa
studi yang ditentukan.
6. Mahasiswa Passing Out adalah mahasiswa yang tidak dapat
melanjutkan studi karena non aktif selama 4 (empat) semester
berturut-turut, atau mahasiswa baru yang telah herregistrasi dan
membayar angsuran I (pertama), selanjutnya tidak aktif selama 2
(dua) semester pada tahun pertama.
7. Masa studi adalah waktu maksimal yang ditempuh untuk
menyelesaikan studi.
8. Sistem Kredit Semester yang disingkat SKS adalah suatu sistem
penyelenggaraan pendidikan yang meletakkan beban studi
mahasiswa dan beban kerja tenaga pengajar serta beban
penyelenggaraan program pendidikan dinyatakan dalam satuan
kredit semester (sks) atas dasar satuan waktu semester yang
setara dengan 14-16 minggu kerja.
9. Satuan kredit semester yang disingkat sks adalah takaran
penghargaan terhadap pengalaman belajar yang diperoleh melalui
1 (satu) jam kegiatan terjadual yang diiringi oleh 2 (dua) sampai 4
(empat) jam per minggu oleh tugas lain yang terstruktur ataupun

Y
P
O
C
2

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

yang mandiri selama 1 (satu) semester.


10. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) adalah sebagai tanda bukti status
terdaftar sebagai mahasiswa.
B. REGRISTRASI MAHASISWA
Setiap awal semester, mahasiswa yang akan aktif mengikuti kegiatan
akademik dan kegiatan lain wajib mendaftarkan diri/registrasi, dengan
prosedur sebagai berikut:
1.Mahasiswa aktif, membayar SPP angsuran I untuk registrasi
semester ganjil dan SPP angsuran III untuk registrasi semester
genap.
2.Mahasiswa yang aktif kembali dari cuti akademik:
a. Mengurus Surat Izin Aktif Kembali dari Fakultas
b. Membayar SPP angsuran I untuk registrasi semester ganjil, dan
SPP angsuran III untuk registrasi semester genap.
3.Meng-update data diri mahasiswa melalui komputer anjungan.

2. Pengganti KTM yang Rusak.


a. Mengajukan permintaan pembuatan KTM dengan mengisi
formulir yang disediakan Direktorat Akademik (DA) dengan
dilampiri KTM yang rusak dan Bukti pembayaran pembuatan
KTM.
b. Pengambilan KTM di loket layanan Direktorat Akademik (DA)
1 (satu) hari setelah pemotretan.
Penting
Kartu Tanda Mahasiswa wajib (KTM) dimiliki oleh seluruh mahasiswa
Universitas Islam Indonesia yang telah registrasi, karena KTM berfungsi
sebagai tanda bukti mahasiswa UII, untuk peminjaman buku
perpustakaan dan penggunaan fasilitas

Y
P
O
C

Penting

Untuk memudahkan komunikasi saudara dengan UII dimohon mengisi


data alamat terbaru lengkap.

C. PENGUNDURAN DIRI MAHASISWA


a. Mengisi formulir permohonan pengunduran diri yang telah
disediakan di Fakultas.
b. Menyebutkan alasan pengunduran diri.
c. Formulir pengajuan pengunduran diri harus ditandatangani oleh
pimpinan Fakultas.
d. Formulir pengajuan pengunduran diri yang telah ditandatangani
oleh Dekan di ajukan ke Rektor melalui Direktorat Akademik
(DA) dengan dilampiri: Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) asli dan
kwitansi pembayaran terakhir.
D. PENGURUSAN KARTU MAHASISWA
1. Pengganti KTM yang Hilang.
a. Mengajukan permintaan pembuatan KTM dengan mengisi
formulir yang disediakan dengan dilampiri:
- Surat keterangan hilang dari Kepolisian.
- Bukti pembayaran pembuatan KTM.
b. Pengambilan KTM di loket layanan Direktorat Akademik (DA) 1
(satu) hari setelah pengajuan penggantian KTM.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

E. CUTI AKADEMIK
Mahasiswa cuti akademik adalah mahasiswa yang tidak terdaftar
pada semester tertentu atas ijin Rektor dengan ketentuan
a. Mahasiswa yang akan cuti akademik hanya diperbolehkan bagi
mahasiswa yang telah aktif menempuh 2 (dua) semester pada
tahun pertama.
b. Cuti akademik diberikan per semester dan lamanya maksimum 4
(empat) semester baik berturut-turut maupun tidak berturutturut.
c. Mahasiswa yang mengambil cuti akademik dibebaskan dari uang
SPP dan apabila mahasiswa bersangkutan aktif kembali wajib
membayar uang administrasi dan dapat mengambil sks sesuai
dengan IPS terakhir.
d. Prosedur Cuti akademik dan prosedur aktif kembali ditetapkan
dengan peraturan Rektor.
e. Mahasiswa yang cuti tanpa ijin dikenakan uang SPP tetap selama
non aktif yang harus dibayar pada saat akan aktif kembali dan hanya
dapat mengambil 12 (dua belas) sks.

F. PROSEDUR CUTI AKADEMIK


a. Mahasiswa yang akan cuti akademik harus mengajukan izin cuti
akademik dan mengisi formulir yang telah disediakan oleh Fakultas
dengan melampirkan:
- Surat permohonan izin cuti akademik yang telah ditandatangani
oleh Dekan.
- Fotokopi Kartu Tanda Mahasiswa.
- Surat Keterangan Bebas Perpustakaan (Pusat dan Fakultas).
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

- Fotokopi kuitansi pembayaran angsuran uang kuliah terakhir


pada tahun akademi yang bersangkutan.
- Kuitansi pembayaran uang administrasi cuti akademik dari Bank
(asli).
- KHS kumulatif (academic record) yang telah ditandatangani DPA
dan ketua Jurusan/program studi masing masing.
b. Mahasiswa dapat mengambil Surat Ijin Cuti Akademik yang telah
ditandatangani oleh Wakil Rektor I paling lambat 2 hari setelah
permohonan cuti diajukan.
c. Perpanjangan cuti akademik harus menyertakan kembali surat
permohonan cuti dari Fakultas.
d. Jadwal pengajuan cuti akademik dapat dilihat pada kalender
akademik.

3. Mahasiswa yang telah mengisi RAS kemudian mengajukan cuti


akademik setelah kuliah dimulai diberi waktu maximum 2 minggu
setelah kuliah berjalan. Setelah batas waktu tersebut pengajuan cuti
tidak dilayani dan biaya SPP Angsuran I atau III tidak dapat diambil
kembali.
4. Mahasiswa yang terlambat mengajukan cuti akademik dianggap
mengambil cuti kuliah tanpa izin dan tetap berkewajiban membayar
SPP sesuai ketentuan mahasiswa aktif.

I. DROP OUT MAHASISWA


Pada setiap akhir semester dilakukan evaluasi terhadap semua
kegiatan akademik mahasiswa untuk menilai kelayakan mahasiswa
untuk dapat melanjutkan studi atau menyelesaikan studi pada
Program Studi yang bersangkutan. Mahasiswa yang dinilai tidak layak
melanjutkan studi berdasarkan data akademik dinyatakan Putus
Kuliah/Drop Out (DO).

Y
P
O
C

G. NON AKTIF
Mahasiswa non aktif tidak berhak:
1) mengikuti proses belajar mengajar;
2) mengikuti kegiatan kemahasiswaan;
3) mendapat pelayanan akademik.

H. AKTIF KEMBALI
Prosedur permohonan aktif kembali adalah sebagai berikut:
a. Permohonan izin aktif kembali diajukan sesuai jadual heregistrasi
yang tercantum dalam kalender akademik.
b. Mahasiswa yang akan aktif kembali dari cuti akademik harus
mengajukan surat permohonan aktif kembali melalui Direktorat
Akademik (DA) dengan mengisi formulir yang disediakan di
Direktorat Akademik (DA) dan dilampiri Surat Izin Cuti Akademik
yang asli yang ditandatangani oleh Wakil Rektor I.
c. Surat izin Aktif Kembali dapat diambil oleh mahasiswa yang
bersangkutan 3 (tiga) hari setelah permohonan aktif kembali
diajukan.
Penting
1. Mahasiswa yang tidak heregistrasi dan tidak mengajukan cuti kuliah,
dianggap cuti tanpa ijin (non aktif) dan diperhitungkan sebagai masa
studi.
2. Mahasiswa yang tidak heregistrasi dan tidak mengajukan cuti
akademik pada semester sebelumnya dan akan mengajukan cuti
akademik harus melunasi terlebih dahulu seluruh tunggakan SPP.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Tahapan Evaluasi Drop Out adalah sebagai berikut:


1. Evaluasi studi dilakukan dalam 3 (tiga) tahap yaitu:
a. Evaluasi studi akhir semester
b. Evaluasi studi empat semester pertama
c. Evaluasi batas akhir waktu studi
2. Evaluasi studi akhir semester adalah evaluasi untuk mengetahui
perkembangan prestasi akademik mahasiswa pada setiap semester.
3. Evaluasi studi 4 (empat) semester pertama adalah evaluasi prestasi
akademik mahasiswa selama 4 (empat) semester pertama sebagai
dasar untuk menentukan boleh tidaknya mahasiswa melanjutkan
studi.
4. Evaluasi batas akhir waktu studi adalah evaluasi prestasi akademik
pada batas maximum masa studi 7 tahun (14 semester).
5. Mahasiswa pada semua program Strata-Satu (S-1) angkatan
2003/2004 dan sesudahnya yang dalam 4 (empat) semester
pertama dinyatakan drop out apabila tidak memenuhi jumlah
maksimal sks terbaik dengan minimal Indeks Prestasi Kumulatif
(IPK) sebagai mana ditentukan dalam tabel berikut ini :

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Program Studi
Ilmu Hukum
Manajemen
Akuntansi
Ilmu Ekonomi
Teknik Sipil
Arsitektur
Teknik Lingkungan
Teknik Industri
Teknik Kimia
Teknik Informatika
Teknik Elektro
Teknik Mesin
Hukum Islam
Pendidikan Agama Islam
Ekonomi Islam
Statistika
Ilmu Kimia
Farmasi
Psikologi
Ilmu Komunikasi
Pendidikan Dokter

Jumlah Minimal
sks
30
40
40
40
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
30
62 sks (11 blok)

Minimal IPK
2.00
2.50
2.50
2.50
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.00
2.50
2.50
2.00

Y
P
O
C

Prosedur Drop Out


1. Pada setiap akhir semester Program Studi harus mengidentifikasi
mahasiswa yang terkena drop out.
2. Mahasiswa yang teridentifikasi terkena drop out tersebut di atas
diberikan peringatan (warning) pertama dan kedua oleh Program
Studi dan disampaikankan kepada mahasiswa serta orang tua.
3. Mahasiwa yang telah menempuh 3 (tiga) semester pertama tetap
teridentifikasi drop out, oleh Program Studi diberikan surat
peringatan terancam drop out 4 (empat) semester.
4. Mahasiswa yang dalam 4 (empat) semester pertama tidak dapat
mengumpulkan jumlah minimal IPK dan jumlah minimal sks yang
ditempuh sesuai Tahapan Evaluasi Drop Out pada point 3, maka atas
persetujuan Senat Fakultas diusulkan ke Rektor untuk dinyatakan
sebagai mahasiswa drop out.
5. Rektor menerbitkan Surat Keputusan bagi mahasiswa yang terkena
drop out.
8

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Penting
1. Bagi mahasiswa non aktif dengan izin Rektor atau tanpa izin
dinyatakan DO apabila melebihi 2 (dua) tahun akademi.
2. Cara menghitung tenggang waktu non aktif adalah keseluruhan masa
non aktif yang diambil baik secara terpisah-pisah maupun secara
berturut-turut.
3. Perhitungan masa studi ditentukan sebagai berikut:
- Nonaktif dengan izin Rektor tidak diperhitungkan sebagai
mahasiswa aktif;
- Nonaktif tanpa izin Rektor diperhitungkan sebagai mahasiswa
aktif.

Penjelasan Umum
Drop Out karena melewati masa maksimal studi berlaku ketentuan
sebagai berikut :
1. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial angkatan 1998/1999 diberi waktu sampai
dengan tahun akademi 2005/2006, sedangkan bagi mahasiswa Ilmu
Eksakta angkatan 1998/1999 diberi waktu sampai dengan tahun
akademi 2006/2007 dengan memperhitungkan non aktif baik izin
maupun tanpa izin Rektor.
2. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial angkatan 1999/2000 diberi waktu sampai
dengan tahun akademi 2006/2007, sedangkan bagi mahasiswa Ilmu
Eksakta angkatan 1999/2000 diberi waktu sampai dengan tahun
akademi 2007/2008 dengan memperhitungkan non aktif baik izin
maupun tanpa izin Rektor.
3. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial angkatan 2000/2001 diberi waktu sampai
dengan tahun akademi 2007/2008, sedangkan bagi mahasiswa Ilmu
Eksakta angkatan 2000/2001 diberi waktu sampai dengan tahun
akademi 2008/2009 dengan memperhitungkan non aktif baik izin
maupun tanpa izin Rektor.
4. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial angkatan 2001/2002 diberi waktu sampai
dengan tahun akademi 2008/2009, sedangkan bagi mahasiswa Ilmu
Eksakta angkatan 2001/2002 diberi waktu sampai dengan tahun
akademi 2009/2010 dengan memperhitungkan non aktif baik izin
maupun tanpa izin Rektor.
5. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial angkatan 2002/2003 diberi waktu sampai
dengan tahun akademi 2009/2010, sedangkan bagi mahasiswa Ilmu
Eksakta angkatan 2002/2003 diberi waktu sampai dengan tahun
akademi 2010/2011 dengan memperhitungkan non aktif baik izin
maupun tanpa izin Rektor.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

6. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial angkatan 2003/2004 diberi waktu sampai


dengan tahun akademi 2010/2011, sedangkan bagi mahasiswa Ilmu
Eksakta angkatan 2003/2004 diberi waktu sampai dengan tahun
akademi 2011/2012 dengan memperhitungkan non aktif baik izin
maupun tanpa izin Rektor.
7. Bagi mahasiswa Ilmu Sosial dan Ilmu Eksakta angkatan 2004/2005,
dan selanjutnya masa maksimum studi selama 14 (empat belas)
semester, tidak termasuk non aktif dengan ijin Wakil Rektor I (cuti
akademik).

J. LAMA MASA STUDI MAHASISWA


1. Masa Studi mahasiswa Program Strata Satu (S1) adalah 14 (empat
belas) semester baik Ilmu Sosial maupun Ilmu Eksata
2. Masa Studi mahasiswa Program Strata Satu (S1) sebagaimana
tersebut di atas tidak termasuk non aktif dengan ijin Wakil Rektor I
(Cuti Akademik).
3. Pada akhir Semester 11 (sebelas) dan akhir semester 12 (dua belas)
program studi harus mengidentifikasi mahasiswa yang akan terkena
drop out.
4. Mahasiswa yang teridentifikasi drop out tsb diatas oleh program
studi diberikan peringatan I (pertama) dan ke 2 (dua) dan
disampaikan kepada mahasiswa serta orang tua.
5. Mahasiswa yang telah menempuh 13 (tiga belas) semester, tetap
teridentifikasi drop out masa studi oleh program studi diberikan
peringatan terakhir.
6. Mahasiswa yang telah menempuh 14 (empat belas) semester, tidak
berhasil menyelesaikan studinya oleh Dekan atas persetujuan rapat
Senat Fakultas diusulkan kepada Rektor untuk dinyatakan sebagai
mahasiswa drop out masa studi.
7. Rektor menerbitkan Surat Keputusan bagi mahasiswa yang terkena
drop out masa studi.

L. ORENTASI NILAI DASAR ISLAM


Orientasi Nilai Dasar Islam (ONDI) adalah kegiatan prakuliah yang
wajib diikuti oleh mahasiswa baru. Dalam ONDI mahasiswa baru
akan diperkenalkan pada nilai-nilai dasar Islam sekaligus dibimbing
dan diajak melakukan latihan dan penghayatan bagi tuntunan ritual
praktis. Materi ONDI meliputi Tauhid, Ibadah dan Ahlaqul Karimah.
Pemberian materi bersifat kognitif, dinamika kelompok dan praktek,
sehingga diharapkan dapat mendorong upaya membangun
kesadaran, kegairahan dan kebanggaan dalam mempelajari serta
melaksanakan ajaran Islam dan menjadikan Islam sebagai hikmah.
Ketentuan ONDI dapat langsung diperoleh di Sekretariat Direktorat
Pembinaan Pengembangan Agama Islam (DPPAI).

Y
P
O
C

K. PASSING OUT MAHASISWA


Prosedur Passing Out
1. Passing Out dilaksanakan atas dasar Senat Fakultas kepada Rektor.
2. Rektor menerbitkan Surat Keputusan bagi mahasiswa yang
terkena passing out.

10

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

M. UJIAN BACA TULIS AL QURAN DAN PRAKTEK IBADAH


(BTAQ)
Ujian Baca Tulis Al-Quran dan Praktek Ibadah dimaksudkan untuk
mengukur pengetahuan dasar dan pemahaman mahasiswa tentang
Agama Islam. Ujian ini wajib diikuti oleh mahasiswa yang tidak lulus
placement test agama pada saat ONDI.
Baca Tulis Al-Quran dan Praktek Ibadah merupakan syarat untuk
mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan Ujian Pendadaran.
Syarat mengikuti ujian baca tulis Al Quran dan Praktek Ibadah,
dapat langsung diperoleh di Sekretariat Direktorat Pembinaan
Pengembangan Agama Islam (DPPAI).

N. LATIHAN KEPEMIMPINAN DALAM ISLAM TINGKAT


DASAR (LKID)
Latihan Kepemimpinan Islam tingkat Dasar (LKID) adalah kegiatan
intrakurikuler yang wajib diikuti oleh seluruh mahasiswa yang
bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai kepemimpinan Islam bagi
mahasiswa.
Ketentuan LKID :
1. Peserta LKID adalah mahasiswa yang telah dinyatakan lulus ONDI.
2. Waktu dan syarat administrasi peserta sesuai ketentuan yang telah
ditetapkan UII dan diumumkan terbuka di Universitas dan
Fakultas.
3. Pendaftaran dilakukan di Fakultas masing-masing.
4. LKID merupakan syarat untuk pengambilan mata kuliah Studi
Kepemimpinan dalam Islam.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

11

O. KULIAH KERJA NYATA (KKN)


1. Prinsip Dasar
Prinsip dasar pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Universitas Islam
Indonesia (KKN UII) adalah mahasiswa secara berkelompok dan
interdisipliner melakukan pengabdian masyarakat di suatu
komunitas atau kelompok masyarakat sasaran dalam kurun waktu
tertentu. Unsur kegiatan pengabdian masyarakat meliputi
pendidikan, penelitian, pengabdian dan Dakwah Islamiyah dengan
bimbingan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL).
2. Konsep KKN UII
Konsep KKN UII menggunakan prinsip pendampingan,
pemberdayaan masyarakat, dimana mahasiswa bertindak sebagai
fasilitator.
Pendampingan adalah suatu kegiatan konsultasi untuk
memfasilitasi dan memotivasi dengan tujuan menyelesaikan suatu
permasalahan yang dihadapi oleh kelompok masyarakat.
Pemberdayaan adalah suatu upaya memulihkan atau
meningkatkan keberdayaan suatu komunitas untuk mampu
berbuat sesuai dengan harkat dan martabat mereka dalam
melaksanakan hak-hak dan tanggung jawab mereka sebagai
manusia dan warga negara.
Fasilitator yaitu seseorang yang mempunyai kemampuan dan
bertugas untuk memfasilitasi dan memotivasi pelaksanaan
pemberdayaan pada masyarakat sasaran.
Saat ini Universitas Islam Indonesia mengembangkan pula sistem
KKN Tematik. Keterangan lebih lanjut dapat hubungi Pusat KKN
DPPM-UII.

Penting
untuk diperhatikan dalam kejelasan tentang kriteria kelompok
masyarakat sasaran adalah Dewasa [berusia 17 tahun keatas]
dan Sehat Akal.
5. Kriteria Lembaga Mitra
Lembaga Mitra adalah lembaga / institusi yang bersedia menjadi
mitra mahasiswa dalam melakukan kegiatan pendampingan
terhadap masyarakat sasaran yang dipilih. Lembaga mitra tidak
boleh menjadi bagian dari masyarakat sasaran. Adapun kriteria
lembaga mitra adalah sebagai berikut :
a. Berbadan Hukum
b. Bukan Partai Politik
c. Bukan lembaga / organisasi kemahasiswaan atau organisasi
pelajar lainnya
d. Memiliki program kegiatan kepada masyarakat
e. Bukan organisasi yang terlarang
f. Harus satu wilayah kabupaten/kota dengan masyarakat sasaran
dimana lokasi KKN berada

Y
P
O
C

6. Persyaratan Akademik Dan Administrasi


Persyaratan KKN dapat menghubungi Pusat KKN DPPM-UII

3. Kriteria Kelompok Mahasiswa


Kelompok Mahasiswa, Diwajibkan Terdiri dari 3 atau 5 atau 7
mahasiswa yang berasal dari disiplin ilmu / prodi yang berbeda
4. Kriteria Masyarakat Sasaran
Masyarakat Sasaran adalah terdiri dari orang-orang yang bertempat
tinggal dalam lokasi yang sama dan bersedia atau berinisiatif untuk
mengorganisir diri dan dapat diajak oleh mahasiswa [dan lembaga
mitra] untuk melakukan proses perencanaan, pelaksanaan serta
evaluasi kerja secara bersama-sama.

12

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

13

BAB III
PROSES AKADEMIK PROGRAM S-1

A. KETENTUAN UMUM
1. Sistem penyelenggaraan proses belajar mengajar pada program
strata satu (S1) menggunakan Sistem Kredit Semester (SKS).
2. Dalam Sistem Kredit Semester mahasiswa diberikan kebebasan
untuk menyusun rencana studi dengan memperhatikan
matakuliah yang ditawarkan, matakuliah prasyarat dan indeks
prestasi.
3. Penyelenggaraan pendidikan dengan Sistem Kredit Semester
bertujuan :
a. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa yang cakap dan
giat belajar agar dapat menyelesaikan studi dalam waktu yang
sesingkat-singkatnya.
b. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa agar dapat
mengambil mata kuliah yang sesuai dengan minat, bakat dan
kemampuan.

Y
P
O
C

Mata Kuliah secara umum dikelompokkan dalam 5 kelompok


utama, yaitu:
MPK : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
MKK : Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan
MKB : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
MPB : Mata Kuliah Perilaku Berkarya
MBB : Mata Kuliah Berkehidupan Bersama
Jumlah sks masing-masing Jurusan/Program Studi (Prodi) sebagai
berikut:
Fakultas

EKONOMI

HUKUM

14

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Jurusan / Prodi

Jml sks

MANAJEMEN

144

AKUNTANSI

144

ILMU EKONOMI

144

ILMU HUKUM

144

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

15

Fakultas / Program
TEKNIK SIPIL & PERENC.
TEKNOLOGI INDUSTRI

ILMU AGAMA ISLAM

PSB
MIPA

KEDOKTERAN

Jurusan / Prodi

Jml sks

TEKNIK SIPIL

148

ARSITEKTUR

152

TEKNIK LINGKUNGAN

148

TEKNIK KIMIA
KONSENTRASI TEKNIK KIMIA

147

KONSENTRASI TEKNIK TEKSTIL

148

TEKNIK INDUSTRI

148

TEKNIK INFORMATIKA

144

TEKNIK ELEKTRO

147

TEKNIK MESIN

150

HUKUM ISLAM

145

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

145

EKONOMI ISLAM

146

PSIKOLOGI

148

ILMU KOMUNIKASI

145

STATISTIK

144

ILMU KIMIA

144

FARMASI

146

PENDIDIKAN DOKTER

168

Y
P
O
C

B. RENCANA AKADEMIK SEMESTER (RAS)


Setiap awal semester, mahasiswa yang telah melakukan registrasi
wajib mengajukan rencana kegiatan akademik, termasuk mahasiswa
yang hanya/sedang mengerjakan Skripsi/Tugas Akhir. Pengajuan
rencana kegiatan akademik dilakukan mahasiswa secara langsung
dengan memasukkan mata kuliah yang akan diambil ke dalam
Rencana Akademik Semester (RAS) melalui komputer (key-in).
Jumlah sks yang dapat diambil berkisar 12 - 24 sks, tergantung
prestasi akademik mahasiswa dan ketentuan lain berkaitan dengan
mata kuliah tertentu. Adapun masa pengisian RAS ditetapkan oleh
Universitas/Fakultas dan tercantum dalam Kalender Akademik
Bagi mahasiswa yang memerlukan konsultasi mata kuliah yang
akan diambil atau masalah-masalah lain yang berkaitan dengan
akademik, Fakultas/Jurusan/Program Studi menyediakan Dosen
Pembimbing Akademik (DPA). Tujuan penyediaan DPA adalah untuk
membantu/mengarahkan mahasiswa dalam memilih mata kuliah,
pemilihan konsentrasi studi, serta masalah akademik lainnya.

16

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Ketentuan dan tata cara pengisian RAS sebagai berikut:


1. Mahasiswa Baru (Semester Pertama)
a. Telah melakukan registrasi.
b. Pengisian RAS dilakukan operator masing-masing Jurusan/Prodi.
2. Mahasiswa Lama
a. Telah melakukan registrasi.
b. Memenuhi semua persyaratan untuk dapat mengisi RAS.
c. Jika diperlukan melakukan bimbingan ke DPA.
d. Memenuhi jadual pengisian RAS yang telah ditetapkan.
e. Mengisikan secara langsung ke komputer mata kuliah yang
diambil sesuai jatah sks, dan meminta print out isian RAS kepada
operator Fakultas/Jurusan/Prodi setelah selesai mengisi RAS.
f. Perubahan isian RAS, baik perubahan mata kuliah maupun kelas,
hanya dapat dilakukan pada masa revisi RAS yang ditetapkan.
g. Pengisian RAS dapat dilakukan melalui website UII
(http//www.uii.ac.id)
3. Jumlah sks/mata kuliah yang dapat diambil
a. Bagi Mahasiswa Baru (semester pertama), jumlah sks yang dapat
diambil ditentukan sesuai paket mata kuliah semester 1 masingmasing Jurusan/prodi, antara 18-22 sks.
b. Bagi Mahasiswa Lama (aktif), jumlah sks yang dapat diambil
didasarkan pada matrik gabungan IP semester sebelumnya.
c. Bagi Mahasiswa yang aktif kembali:
bagi mahasiswa yang mempunyai izin cuti kuliah, jatah sks
didasarkan pada jatah semester terakhir sebelum cuti.
bagi mahasiswa yang tidak mempunyai izin cuti kuliah, jatah
sks maximum 12 sks.
4. Bagi yang Mengambil KKN
a. Mahasiswa yang mengambil KKN Reguler 1, tidak boleh
mengambil mata kuliah pada semester reguler.
b. Mahasiswa yang mengambil KKN Reguler 2,
hanya
diperbolehkan mengambil maksimum 3 mata kuliah dan tidak
boleh mengambil mata kuliah studio/ Praktikum/Kerja Praktek
c. Mahasiswa yang mengambil KKN Ekstensi, KKN Mandiri, KKN
Kemitraan, KKN Paper atau KKN Pemagangan diperbolehkan
mengambil mata kuliah sesuai dengan jatah sks termasuk sks
KKN.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

17

d. Mahasiswa yang mengambil KKN Reguler 1 atau KKN Reguler 2


pada Semester Genap dan pelaksanaan KKN tersebut
bersamaan dengan pelaksanaan Semester Pendek, tidak
diperkenankan menempuh Semester Pendek.
e. Mahasiswa yang mengambil KKN (Ekstensi, Mandiri, Kemitraan,
Paper dan Pemagangan) dan mengambil mata kuliah pada
semester reguler tidak diperbolehkan izin/ tidak aktif karena
alasan mengikuti KKN.
5. Bagi yang Mengambil Skripsi/Tugas Akhir
Ketentuan dan Prosedur dapat dilihat pada Buku Panduan
Akademik Fakultas masing-masing.
6. Bagi yang Mengambil Skripsi/Tugas Akhir dan KKN
a. Mahasiswa yang mengambil Skripsi/Tugas Akhir atau mata
kuliah pengganti Skripsi bersamaan dengan KKN Reguler 1,
tidak diperkenankan mengambil mata kuliah.
b. Mahasiswa yang mengambil Skripsi/Tugas Akhir atau mata
kuliah Pengganti Skripsi bersamaan dengan KKN Reguler 2 atau
KKN Ekstensi atau KKN Mandiri atau KKN Kemitraan, KKN
Paper atau KKN Pemagangan, hanya diperkenankan mengambil
maksimum 2 mata kuliah di luar Skripsi/Tugas Akhir dan KKN
tersebut.
c. Mahasiswa yang telah dinyatakan habis teori hanya
diperbolehkan mengambil mata kuliah KKN, Kerja Praktek dan
Skripsi/Tugas Akhir.

Penting
1. Mahasiswa yang tidak melakukan pengisian RAS pada masa pengisian
RAS dapat melakukan pengisian RAS pada masa revisi RAS dengan
denda 3 sks.
2. Mahasiswa yang tidak mengisi RAS walaupun telah melakukan
registrasi/pembayaran angsuran SPP disarankan untuk mengajukan
cuti akademik dan uang pembayaran SPP angsuran I atau III
dikembalikan.

D. UJIAN
1. Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester
(UAS)
Ujian adalah bagian dari sistem pendidikan dan merupakan sarana
untuk mengevaluasi kemajuan dan kemampuan mahasiswa
menyerap ilmu pengetahuan yang dinyatakan dengan Indeks
Prestasi (IP). Pengukuran IP dilakukan pada tiap akhir semester
yang disebut IP Semester, sedangkan IP Kumulatif adalah IP
mahasiswa pada kurun waktu tertentu, mulai dari mahasiswa
terdaftar untuk pertama kali di UII sampai dengan semester
terakhir yang ditempuh.

Y
P
O
C

C. PERKULIAHAN
1. Kuliah setiap semester diselenggarakan 14 sampai dengan 18
minggu, termasuk di dalamnya kegiatan ujian dan evaluasi.
2. Lamanya penyelenggaraan kuliah 50 menit per satu sks per
minggu.
3. Setiap Program Studi dapat menyelenggarakan pratikum atau
kegiatan lain sesuai dengan kebutuhan Program Studi.
4. Setiap mahasiswa wajib mengikuti kegiatan kuliah dan kegiatan
terjadual minimal 75 % serta pratikum 100 % dari kegiatan yang
dilaksanakan.

18

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

IP Semester =

IP Kumulatif =

[sks mata kuliah)x(Bobot)] semester-ybs


(sks mata kuliah) semester-ybs

[sks mata kuliah)x(Bobot)] telah diambil


(sks mata kuliah) telah diambil

Ujian (selain ujian Skripsi/Tugas Akhir, Pendadaran, KKN, Kerja


Praktek dan Praktikum) dilaksanakan dalam bentuk ujian tulis
terjadual yaitu Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir
Semester (UAS). Selain itu, komponen evaluasi dapat ditambah
dengan tugas, yaitu penulisan karya ilmiah, seminar, ujian lisan,
tugas terstruktur/ melekat, penyelesaian soal, laporan, dan tugas
lain yang dilaksanakan sebelum UAS.

2. Penilaian Hasil Belajar


a. Terhadap kegiatan dan kemajuan belajar mahasiswa dilakukan
penilaian secara berkala yang dapat berbentuk ujian,
pelaksanaan tugas dan pengamatan.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

19

b. Ujian diselenggarakan melalui Ujian Tengah Semester (UTS) dan


Ujian Akhir Semester (UAS), Ujian Tugas Akhir dan atau Ujian
Skripsi.
c. Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS)
adalah penilaian hasil belajar yang terstruktur yang
diselenggarakan secara terjadual pada pertengahan dan akhir
semester.
d. Pelaksanaan tugas yang diberikan oleh dosen kepada mahasiswa
dapat berupa laporan membaca buku, evaluasi kasus, komentar
atas suatu artikel/berita, membuat makalah atau bentuk kegiatan
lainnya yang ditentukan oleh dosen.
e. Pelaksanaan tugas setiap matakuliah diberikan oleh dosen
minimal 2 (dua) kali dalam satu semester.
f. Pengamatan adalah pengamatan yang dilakukan oleh dosen
terhadap kehadiran kuliah dan keaktifan mahasiswa dalam
proses belajar mengajar.
g. Penilaian hasil belajar dinyatakan dalam bentuk huruf yang
masing-masing memiliki harkat sebagai berikut :
A = 4.00
A - = 3.75
A/B = 3.50

B+ =
B =
B- =
B/C =

3.25
3.00
2.75
2.50

2.25
2.00
1,75
1.50

D+= 1.25
D = 1,00
E =0

E. HABIS TEORI
Mahasiswa dinyatakan Habis Teori apabila telah mengumpulkan
minimal sejumlah sks selain KKN, Kerja Praktek dan Skripsi/Tugas
Akhir atau mata kuliah pengganti Skripsi (khusus Fakultas Ekonomi
lihat pada Buku Panduan Fakultas), dengan IP Kumulatif minimal
tertentu, jumlah maksimum sks nilai D tertentu, dan mata kuliah
tertentu yang harus mendapatkan nilai minimal C, sesuai Kurikulum
masing-masing Jurusan/ Prodi/ Konsentrasi.
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

1. Persyaratan Habis Teori


a. Persyaratan Nilai
Mata kuliah yang disyaratkan minimal mendapatkan nilai C, adalah:
Mata kuliah Universitas
Mata kuliah konsentrasi, praktikum/tugas menggambar dan
mata kuliah lainnya sesuai kekhususan Jurusan/Prodi/
Konsentrasi.
b. Persyaratan Jumlah sks (komposisi tiap kelompok mata kuliah
berdasarkan Kurikulum masing-masing Jurusan/Prodi), IP
Kumulatif dan maksimum sks Nilai D untuk masing-masing
Jurusan/Prodi, dapat dilihat pada Buku Panduan Akademik
Fakultas.

Y
P
O
C
C+ =
C =
C- =
C/D =

Untuk dapat mengikuti UTS dan UAS, mahasiswa harus memenuhi


persyaratan sebagai berikut:
1. Membayar SPP angsuran II untuk Semester Ganjil dan angsuran
IV untuk Semester Genap.
2. Mengambil Kartu Ujian di Bagian Administrasi Akademik masingmasing Fakultas.
3. Mengesahan Kartu Ujian di bagian Administrasi Akademik
masing-masing Fakultas dengan menunjukkan bukti pembayaran
SPP.

20

Mahasiswa yang telah dinyatakan Habis Teori, hanya diperbolehkan


mengambil mata kuliah KKN, Kerja Praktek dan Skripsi/Tugas Akhir
atau Mata Kuliah Pengganti Skripsi (khusus Fakultas Ekonomi) dan
harus tercantum dalam RAS.

2. Prosedur Habis Teori


a. Setiap akhir Semester, Fakultas/Jurusan/Prodi mengumumkan
Daftar Mahasiswa yang Boleh Habis Teori.
b. Mahasiswa yang ingin dinyatakan Habis Teori wajib mengajukan
permohonan Habis Teori dengan disertai Surat Pernyataan Habis
Teori.
c. Mahasiswa yang mempunyai kelebihan sks karena berlebih
mengambil mata kuliah pilihan dapat mengajukan permohonan
kepada Dekan agar kelebihan sks/Mata Kuliah dari syarat Habis
Teori tidak diperhitung dalam penentuan IP Kumulatif.
d. Fakultas menerbitkan Surat Keterangan Habis Teori.
Penting

1.Mahasiswa yang telah dinyatakan Habis Teori tidak diperbolehkan


mengambil Mata Kuliah pada Semester Reguler dan Semester
Pendek.
2.Mahasiswa yang telah dinyatakan Habis Teori tidak diperbolehkan
kembali ke status belum habis teori.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

21

F. Tugas Akhir atau Skripsi


Skripsi/Tugas Akhir merupakan karya tulis ilmiah yang dikerjakan
oleh mahasiswa menjelang akhir studinya. Khusus di Fakultas
Ekonomi UII, sebagai pengganti Skripsi/ Tugas Akhir dapat dilihat
pada Buku Panduan Akademik Fakultas Ekonomi, mahasiswa dapat
menempuh jalur Non-Skripsi.
Karya tulis ilmiah mahasiswa dapat berupa hasil kegiatan penelitian,
studi literatur, studi kasus atau perencanaan dengan melakukan
analisis keilmuan sesuai dengan disiplin ilmu masing-masing.
1. Persyaratan Akademik
a. Telah menempuh minimum sejumlah sks dengan IPK tertentu
sesuai ketentuan Jurusan/Prodi masing-masing (lihat Buku
Panduan Fakultas).
b. Mencantumkan Skripsi/Tugas Akhir atau mata kuliah pengganti
Skripsi dalam RAS.
c. Bagi Jurusan/Prodi yang mempunyai Konsentrasi, topik
Skripsi/Tugas Akhir harus sesuai dengan Konsentrasi yang
dipilih.
d.Memenuhi persyaratan lain yang ditetapkan oleh
Fakultas/Jurusan/Prodi.
2. Prosedur dan Ketentuan
a. Mengisi formulir pengajuan judul Skripsi/Tugas Akhir
b. Menyerahkan bukti pembayaran biaya bimbingan
Skripsi/Tugas Akhir atau biaya penyelenggaraan mata kuliah
pengganti skripsi.
c. Dosen Pembimbing:
1). Dosen pembimbing Skripsi/Tugas Akhir ditentukan oleh
Jurusan/Prodi atau dapat dipilih langsung oleh mahasiswa
pada saat pengisian RAS, sesuai dengan peraturan masingmasing Fakultas.
2). Dosen pembimbing mata kuliah pengganti skripsi dapat
dipilih langsung oleh mahasiswa pada saat pengisian RAS.
d. Mahasiswa yang tidak dapat menyelesaikan Skripsi/Tugas Akhir
dalam waktu 6 (enam) bulan/satu semester terhitung sejak
diterbitkannya surat izin penulisan Skripsi/Tugas Akhir, dapat
mengajukan perpanjangan dengan persetujuan dosen
pembimbing.
e. Apabila perpanjangan waktu Skripsi/Tugas Akhir mendapat
persetujuan dari pengurus Jurusan/Prodi, mahasiswa wajib
membayar biaya perpanjangan Skripsi/ Tugas Akhir dan
mendaftarkan kembali pada Bagian Administrasi Akademik
Fakultas.

f. Jika sampai dengan 12 bulan setelah Skripsi/Tugas Akhir disetujui


oleh dosen pembimbing, mahasiswa tidak mengikuti Ujian
Pendadaran, Skripsi/Tugas Akhir mahasiswa tersebut dinyatakan
kadaluwarsa dan gugur. Mahasiswa tersebut wajib menyusun
kembali Skripsi/Tugas Akhir yang baru, dengan prosedur
pendaftaran seperti semula.
G. ONLINE TUGAS AKHIR
UII ttelah mengembangkan sistem untuk monitoring dan evaluasi
tugas akhir secara on line. Sistem ini disebut dengan Tugas Akhir on
line. Tugas Akhir Online dapat diambil secara Online (internet) dan
dilakukan setelah masa pengisian RAS di masing-masing program
studi selesai dan jadwalnya pengisian Tugas Akhir Online diatur oleh
masing-masing program studi.
Persyaratan untuk melakukan/mengisi Tugas Akhir Online adalah:
a. Mahasiswa sudah melakukan pengisian RAS dan mengambil mata
kuliah Tugas Akhir / Skripsi.
b. Mahasiswa sudah membayar Biaya Bimbingan Skripsi yang
ditentukan oleh masing-masing program studi.
c. Mahasiswa yang sudah melakukan point 1 dan 2 dapat mengisi
Tugas Akhir Online yang sudah ditentukan jadwalnya dan
mahasiswa dapat menentukan Topik dan Dosen Pembimbing yang
ditawarkan oleh program studi.

Y
P
O
C

22

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

H. UJIAN PENDADARAN ATAU UJIAN SKRIPSI


Ujian Pendadaran/Ujian Skripsi adalah ujian akhir mahasiswa untuk
menyelesaikan Jenjang S-1 dihadapan Tim Penguji Ujian
Pendadaran/Ujian Skripsi. Tim penguji ditentukan oleh
Jurusan/Prodi.
1. Syarat Ujian Pendadaran
a. Telah dinyatakan Habis Teori.
b. Telah KKN dengan nilai C dan Kerja Praktek bagi mahasiswa
Jurusan/ Prodi yang mewajibkan dengan nilai C.
c. Menyerahkan bukti telah menyelesaikan Skripsi/Tugas Akhir
atau mata kuliah pengganti skripsi.
d. Menyerahkan sertifikat TOEFL dengan skor minimal 400 bagi
mahasiswa angkatan 2002/2003 dan selanjutnya.
2. Materi Ujian Pendadaran
a. Bila dilaksanakan Ujian Skripsi/Tugas Akhir tersendiri, ujian
pendadaran merupakan ujian komprehensif dengan materi
sesuai Jurusan/Prodi/ Konsentrasi.
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

23

b. Bila tidak dilaksanakan Ujian Skripsi/Tugas Akhir tersendiri,


materi ujian pendadaran adalah Skripsi/Tugas Akhir dan
komprehensif dengan materi sesuai Jurusan/Prodi/
Konsentrasi.
3. Frekuensi dan Waktu Pendaftaran
Frekuensi dan Waktu Pendaftaran Ujian Pendadaran/Ujian
Skripsi/Tugas Akhir diatur dan ditentukan oleh Jurusan/Prodi.
4. Universitas Islam Indonesia telah mengembangkan sistem
pengarsipan karya ilmiah secara digital dalam portal UII-RAC
(Reposilory and Archive Center) yang dapat diakses di
http://rac.uii.ac.id.
Sebagai syarat wisuda mahasiswa harus menyerahkan soft copy
karya tugas akhir/skripsi ke Perpustakaan Fakultas atau
Perpustakaan Pusat utnuk mengapload karyanya ke portal RAC
ini. Ketentuan lebih lanjut dapat menghubungi Perpustakaan
Pusat.

Jurusan / Prodi

Angkatan

Ilmu Hukum

2002/2003 dan Sebelumnya

144

2.30

Ilmu Hukum

2003/2004 dan Sesudahnya

144

2.50

Manajemen

Semua angkatan

144

2.50

Akuntansi

Semua angkatan

144

2.50

Ekonomi Pembangunan

Semua angkatan

144

2.50

Teknik Sipil

Semua angkatan

148

2.00

Arsitektur

Semua angkatan

152

2.00

Teknik Lingkungan

Semua angkatan

148

2.00

Teknik Kimia

Y
P
O
C

I. EVALUASI STUDI
1. Evaluasi studi dilakukan dalam 3 (tiga) tahap yaitu :
1.1. Evaluasi studi akhir semester
1.2. Evaluasi studi empat semester pertama
1.3. Evaluasi batas akhir waktu studi
2. Evaluasi studi akhir semester adalah evaluasi untuk mengetahui
perkembangan prestasi akademik mahasiswa pada setiap
semester.
3. Evaluasi studi 4 (empat) semester pertama adalah evaluasi
prestasi
untuk menentukan boleh tidaknya mahasiswa
melanjutkan studi.
4. Evaluasi batas akhir waktu studi adalah evaluasi prestasi akademik
pada batas maksimum masa studi 14 (empat belas) semester,
sebagai dasar untuk menentukan perlu tidaknya dilakukan drop
out masa studi.
J. LULUSAN
1. Seorang mahasiswa dinyatakan berhasil menyelesaikan Program
Strata (S1) atau lulus dan berhak memakai gelar sarjana, apabila
telah menyelesaikan minimal 144 sks dengan Indeks Prestasi
Kumulatif (IPK) masing-masing Program Studi seperti tabel
berikut ini:

24

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Jumlah
Minimal
Minimal SKS
IPK

Konsent. Teknik Kimia

Semua angkatan

147

2.00

Konsent. Teknik Tekstil

Semua angkatan

148

2.00

Teknik Industri

Semua angkatan

147

2.00

Teknik Informatika

Semua angkatan

144

2.00

Teknik Elektro

Semua angkatan

147

2.00

Teknik Mesin

Semua angkatan

144

2.00

Hukum Islam

Semua angkatan

145

2.50

Pendidikan Agama Islam

Semua angkatan

145

2.50

Ekonomi Islam

Semua angkatan

146

2.50

Psikologi

Semua angkatan

148

2.50

Ilmu Komunikasi

Semua angkatan

148

2.50

Statistika

Semua angkatan

144

2.00

2002/2003 dan Sebelumnya

144

2.00

2003/2004 dan Sesudahnya

144

2.50

Farmasi

Semua angkatan

146

2.50

Pendidikan Dokter

Semua angkatan

157 (24 blok)

2.50

Ilmu Kimia

2. Untuk menyelesaikan Program Strata Satu (S1) sebagaimana


tersebut pada point (1), setiap mahasiswa diwajibkan mengikuti
ujian akhir berupa ujian tugas akhir dan/atau skripsi.
3. Persyaratan untuk mengikuti ujian tugas akhir dan/atau ujian
skripsi sebagaimana tersebut pada point (2) ditentukan sebagai
berikut :
3.1. Lulus praktek ibadah dan baca tulis Al-Qur'an.
3.2. Lulus TOEFL dengan score minimal 400.
3.3. Memenuhi persyaratan keuangan.
3.4. Syarat lainnya yang ditentukan oleh masing-masing Program
Studi.
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

25

4. Indek Prestasi Kelulusan sebagai dasar penentuan predikat


kelulusan ditentukan sebagai berikut :
IPK 2.00 - 2.75 : Lulus dengan predikat Cukup
IPK 2.76 - 2.99 : Lulus dengan predikat Memuaskan
IPK 3.00 - 3.49 : Lulus dengan predikat Sangat Memuaskan
IPK 3.50 - 4.00 : Lulus dengan predikat Pujian (Cumlaude).
5. Predikat kelulusan dengan pujian ditentukan dengan
memperhatikan masa studi maksimum yaitu n tahun (masa studi
minimum) ditambah 1 tahun untuk Program Strata Satu (S-I)
dan tambah 0,5 tahun untuk Program Pascasarjana Strata Dua.
K. WISUDA
Wisuda adalah kegiatan serimonial yang diikuti oleh mahasiswa yang
telah dinyatakan lulus jenjang studi tertentu (D-3, S-1, S-2 atau S-3)
dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Peserta wisuda adalah mahasiswa yang dinyatakan lulus dan
terdaftar pada Yudisium paling akhir dari batas tanggal yang
ditetapkan Rektor berdasarkan Pengumuman Wisuda pada setiap
penyelenggaraan periode Wisuda.
2. Mahasiswa sudah dinyatakan Lulus oleh Ketua Program Studi dan
sudah dilakukan posting oleh Bagian Akademik Fakultas
3. Mahasiswa sudah melengkapi persyaratan administrasi dan
pembayaran beaya pelaksanaan wisuda sesuai dengan peraturan
yang berlaku.

2. Terjemahan Ijazah
a. Mengajukan permohonan terjemahan ijazah dengan
menyerahkan fotokopi ijazah yang telah dilegalisasi di loket
layanan Direktorat Akademik.
b. Membayar biaya terjemahan ijazah di Bank.
c. Menyerahkan pasfoto berwarna ukuran 2 X3 sebanyak 1 (satu)
lembar.
d. Pengambilan terjemahan ijazah dilakukan minimal 3 hari setelah
syarat point 1 s/d 3 diselesaikan.
3. Legalisasi Ijazah & Transkrip Nilai di masing-masing
Fakultas.

Y
P
O
C

L. IJAZAH
1. Pengurusan Ijazah
1. Sehari setelah wisuda Ijazah dapat diambil di loket layanan
Direktorat Akademik Gedung Rektorat UII.
2. Syarat mengambil ijazah adalah menyerahkan berkas
persyaratan wisuda yang meliputi:
2. 1. Bukti lunas/kuitansi SPP angsuran I, II yang lulus semester
ganjil atau angsuran III,IV yang lulus Semester genap.
2. 2. Bukti lunas/kuitansi uang penyelenggaraan Wisuda, Ijazah,
dan Alumni.
2. 3. Surat bukti penyerahan Skripsi/Tugas Akhir.
2. 4. Surat keterangan bebas Perpustakaan (Pusat dan
Fakultas).
2. 5. Bukti kuitansi sumbangan buku Perpustakaan Fakultas.
2. 6. Bukti pengembalian toga dari Direktorat Sarana dan
Prasarana.
2. 7. Menandatangani tanda terima Ijazah yang disediakan
Direktorat Akademik.
26

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

4. Surat Keterangan
4.1.Surat Keterangan Pengganti Ijazah yang Hilang/Rusak
4.1.1 Mengajukan surat permohonan kepada Rektor melalui
Direktorat Akademik dilampiri:
Surat keterangan hilang dari Kepolisian bagi Ijazah
yang hilang, bagi Ijazah/Transkrip yang rusak harus
melampirkan Ijazah yang rusak.
Foto copy Ijazah yang dilegalisasi.
Pas foto berwarna 4 x 6 cm sebanyak 4 lembar.
4. 1. 2 Surat keterangan pengganti Ijazah dapat diambil di
loket layanan Direktorat Akademik 1 (satu) minggu
setelah pengajuan.
4.2.Surat Keterangan Ralat Identitas pada Ijazah
4. 2. 1 Mengajukan surat permohonan kepada Rektor melalui
Direktorat Akademik dilampiri:
Foto copy akte kelahiran yang dilegalisasi.
Foto copy ijazah SLTA / SMU yang dilegalisasi.
Pas foto berwarna ukuran 3 x 4 cm sebanyak 2 (dua)
lembar.
4.2.2 Surat keterangan ralat identitas diterbitkan dan
ditandatangani oleh Rektor.
4. 2.3 Surat keterangan ralat identitas pada Ijazah dapat
diambil di loket layanan Direktorat Akademik 1 (satu)
minggu setelah pengajuan.
4.3.Surat Keterangan untuk Pengajuan Visa/Kitas bagi Mahasiswa
Asing

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

27

4.3.1 Mangajukan surat permohonan kepada Rektor melalui


Direktorat Akademik dilampiri:
Foto copy Paspor
Foto copy KTM
4.3.2 Surat keterangan untuk pengajuan Visa/Kitas dapat diambil
3 (tiga) hari setelah pengajuan.

BAB IV
PROGRAM DUAL DEGREE,
PROGRAM INTERNASIONAL
DAN ALIH JALUR

4.4. Surat Keterangan Pindah ke Perguruan Tinggi lain


4.4.1 Mengajukan surat permohonan pindah kuliah ditujukan
kepada Dekan dengan dilampiri:
Surat keterangan diterima di Perguruan Tinggi yang
dituju.
Surat pernyataan mengundurkan diri ditulis di atas kertas
bermeterai ditujukan ke Rektor .
Kartu Tanda Mahasiswa.
Foto copy bukti pembayaran SPP terakhir.
Foto copy bukti pembayaran dana Catur Dharma.
Surat keterangan bebas perpustakaan dari Perpustakaan
(Fakultas dan Pusat)
Foto copy KHS kumulatif terakhir.
4.4.2 Mahasiswa yang bersangkutan menyampaikan surat
pengantar dari Dekan kepada Rektor melalui Direktorat
Akademik.
4.4.3 Surat keterangan pindah diproses di Direktorat Akademik
dan ditandatangani Rektor.
4 4.4 Surat keterangan pindah ke PT lain dapat diambil 3 (tiga)
hari setelah pengajuan.

A. PROGRAM DUAL DEGREE.


Program Dual degree merupakan suatu sistem pendidikan di
Universitas Islam Indonesia yang memungkinkan seorang mahasiswa
memiliki dua gelar kesarjanaan. Tujuannya adalah :
1. Meningkatkan pemberdayaan institusional dalam mempersiapkan
para peserta didik mendapatkan bekal yang lebih baik dan
memiliki kompetensi yang unggul serta siap dalam dunia kerja.
2. Memberikan kesempatan pada mahasiswa yang memiliki
kemampuan yang lebih untuk mendapatkan ilmu pada dua disiplin
yang berbeda dan memiliki dua gelar kesarjanaan yang sesuai
dengan program Dual Degree yang dimaksud.

Y
P
O
C

4.5. Surat Keterangan Lulus (Ijazah Masih dalam Proses)


4.5.1 Mengajukan surat permohonan permintaan surat
keterangan lulus karena ijazah masih dalam proses.
4.5.2 Surat keterangan lulus dibuat oleh Fakultas dan
ditandatangani Dekan.

4.6. Surat Keterangan Lain-Lain


Mengajukan surat permohonan kepada Rektor sesuai dengan
kebutuhan melalui Direktorat Akademik dilampiri:
Foto copy KHS kumulatif terakhir.
Foto copy Kartu Tanda Mahasiswa.
Dokumen pendukung yang berhubungan dengan maksud
tujuan permintaan surat keterangan.

28

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

1. Program Dual Degree Universitas Islam Indonesia terdiri


dari :
1.1. Dual Degree Teknik Industri dan Statistika, memungkinkan
seorang mahasiswa memiliki dua gelar kesarjanaan, yaitu
Sarjana Teknik / ST dan Sarjana Sains / S.Si. yang
diselenggarakan oleh Fakultas Teknologi Industri dan Fakultas
MIPA.
1.2. Dual Degree Hukum Islam dan Ilmu Hukum, memungkinkan
seorang mahasiswa memiliki dua gelar kesarjanaan, yaitu
Sarjana Hukum Islam / SHI dan Sarjana Hukum / SH yang
diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Agama Islam dan Fakultas
Hukum.
1.3. Dual Degree Ekonomi, memungkinkan seorang mahasiswa
memiliki dua gelar kesarjanaan, yaitu Sarjana Ekonomi yang
diselenggarakan oleh Fakultas Ekonomi Program
Internasional Universitas Islam Indonesia dan Wollongong
University Australia.

2. Prosedur Pendaftaran :
2.1. Telah mengikuti kuliah pada salah satu program studi minimal
2 (dua) semester
2.2. Membayar dana pengembangan yang besarnya sesuai dengan
program Dual Degree
2.3. Membayar uang SPP sesuai dengan ketentuan program Dual
Degree
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

29

2.4. Mahasiswa yang memenuhi syarat akademik mengajukan


permohonan dengan melampirkan transkrip nilai (yang telah
disyahkan Dekan) yang menunjukkan hasil studi selama
mengikuti perkuliahan di program studi asal
2.5. Bagi mahasiswa yang diterima, wajib regristrasi pada
program Dual Degree, setelah memenuhi kewajiban
akademik dan keuangan.
Ketentuan Pokok Akademik dapat dilihat pada Pedoman Akademik
masing-masing program Dual Degree.
B. PROGRAM INTERNASIONAL STRATA SATU (S-1)
International Program (IP) UII diselenggarakan oleh tiga fakultas
yaitu Fakultas Ekonomi, Fakultas Hukum dan Fakultas Teknologi
Industri. Proses belajar mengajar pada program internasional
menggunakan bahasa Inggris dengan metode pengajaran bertaraf
internasional, kurikulum sama dengan kurikulum Program Reguler
1. Pola Seleksi Melalui Ujian Potensi Calon Mahasiswa Baru
(UPCM).
a. Calon mahasiswa membayar pendaftaran dan mengisi (key-in)
data calon mahasiswa sesuai buku panduan UPCM.
b. Menunjukkan Sertifikat TOEFL dengan skor minimal 450.
c. Waktu pendaftaran: sesuai dengan jadual pendaftaran UPCM.
d. Menempuh ujian seleksi.
e. Waktu ujian: sesuai jadual yang telah ditetapkan.
f. Waktu pengumuman hasil ujian akan ditentukan kemudian.
g. Calon mahasiswa yang lulus akan diterima sebagai mahasiswa IP.
2. Pilihan Program Studi
a. Manajemen
b. Akuntansi
c. Ilmu Ekonomi
d. Ilmu Hukum
e. Teknik Industri

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

C. PROGRAM ALIH JALUR


1. Tujuan
Tujuan dari program alih jalur adalah untuk :
1. Meningkatkan jumlah mahasiswa pada program studi yang
animonya kecil dari lulusan SMA/SMK/MA atau yang sederajat.
2. Memberikan kesempatan pada lulusan program diploma untuk
dapat meneruskan ke jenjang strata satu pada program studi
yang serumpun.

Y
P
O
C

3. Calon Mahasiswa Asing


IP juga menerima calon mahasiswa warga negara asing yang lulus
dari SMU atau yang sederajat luar negeri. Ketentuan yang
mengatur penerimaan calon mahasiswa asing mengikuti semua
ketentuan yang berlaku pada Pola Seleksi Langsung ditambah halhal berikut:
30

a. Menyerahkan sertifikat ujian TOEFL dengan skor minimal 525


(untuk calon mahasiswa yang berasal dari negara-negara yang
berbahasa non Inggris).
b. Ujian seleksi diselenggarakan dengan menggunakan bahasa
Inggris.

2. Ketentuan
1. Waktu penerimaan mahasiswa baru program alih jalur adalah
setiap semester dan pelaksanaanya berdasarkan jadwal yang
telah disepakati sebelumnya.
2. Mahasiswa baru program alih jalur yang dapat diterima adalah
lulusan dari program diploma yang diakui oleh program studi
dengan mempertimbangkan status Perguruan Tinggi asal calon
mahasiswa baru.
3. Yang dimaksud dengan program diploma adalah program
diploma satu, dua dan tiga (D1, D2, D3)
4. Membayar uang pendaftaran sesuai dengan ketentuan yang
telah ditetapkan oleh Universitas.
5. Calon mahasiswa baru program alih jalur yang berasal dari luar
UII wajib mengikuti Tes Potensi Akademik (TPA) jalur Paper
Based Test (PBT) atau Computer Based Test (CBT) yang
diselenggarakan dan dikoordinasikan oleh Universitas.
Sedangkan calon mahasiswa baru program alih jalur yang
berasal dari lingkungan UII dapat diterima langsung / tanpa tes
dan IPK sebagai pertimbangan.
6. Hasil TPA akan diserahkan ke program studi untuk penentuan
diterima atau ditolak.
7. Program studi diberi kewenangan untuk menentukan besar
sumbangan catur dharma.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

31

8. Hasil keputusan program studi dari proses penerimaan


mahasiswa baru program alih jalur selanjutnya diserahkan ke
Universitas untuk dijadikan dasar pembuatan surat
pemberitahuan kepada calon mahasiswa baru.
9. Program studi diberi kewenangan untuk melakukan konversi
mata kuliah sesuai dengan kompetensi kurikulum.
10. Waktu studi mahasiswa baru program alih jalur yang berasal
dari:
a. D1 : 7 - 14 semester
b. D2 : 5 10 semester
c. D3 : 3 6 semester

BAB V
PROGRAM DIPLOMA III (D3)

A. PROGRAM DIPLOMA III EKONOMI


Program Diploma III Fakultas Ekonomi (D-3 FE) UII adalah salah satu
program pendidikan yang dikembangkan oleh Fakultas Ekonomi.
Program ini dimaksudkan sebagai penganekaragaman alternatif
pilihan kepercayaan masyarakat luas terhadap UII yang menghendaki
jalur pendidikan profesional madya.
Program Diploma III ini memiliki tiga program studi yaitu:
1. Program Studi Manajemen Perusahaan
2. Program Studi Akuntansi
3. Program Studi Keuangan dan Perbankan

Y
P
O
C

Syarat dan Tempat Pendaftaran


Syarat dan tempat pendaftaran bagi calon mahasiswa baru dilakukan
di Kampus Program D3 Fakultas Ekonomi Jl. Kaliurang Km. 14.5
Yogyakarta

B. PROGRAM DIPLOMA III KIMIA ANALIS


Program Studi D-3 Kimia Analis berada di bawah Fakultas MIPA
Universitas Islam Indonesia. Didirikan pada 9 Juli 2003 berdasarkan
Surat Keputusan Direkterat Jendral Pendidikan Tinggi Depdiknas RI
Nomor 1414/DIT /2003.
Kurikulum Program Studi D-3 Kimia Analis diarahkan 60 % ke
praktek ( skill) dan 40 % teori ( Knowledge) dengan tujuan
mahasiswa ahli dibidang :
1) Analisis Kimia Lingkungan ( BAPEDAL,IPAL)
2) Analisis Kimia Bahan Pangan (Balai POM, Industri Makanan)
3) Analisis Kimia Farmasi & Kesehatan (Rumah Sakit, BPOM, dll)
Syarat dan Tempat Pendaftaran
Syarat dan tempat pendaftaran bagi calon mahasiswa baru dilakukan
di Kampus Program D3 Kimia Analis Fakultas MIPA Jl. Kaliurang Km.
14.5 Yogyakarta

32

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

33

C. PROGRAM DIPLOMA III BAHASA INGGRIS


Program Diploma III Bahasa Inggris berada di bawah Fakultas
Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya.
Penyelenggaraan pendidikan di Program Studi Bahasa Inggris
Diploma III diselenggarakan atas dasar kurikulum yang disusun sesuai
dengan sasaran Program Studi (dapat dilihat dalam buku Pedoman
Akademik D-3 Bahasa Inggris)

BAB VI
PROGRAM PASCASARJANA

A. PROGRAM MAGISTER ATAU STRATA DUA (S-2)


Program Strata Dua (S-2) UII bertujuan menghasilkan lulusan yang
memiliki kualifikasi profesional tinggi di bidangnya, berdedikasi tinggi
dalam profesinya, memiliki kemampuan intelektual yang mandiri,
mempunyai integritas moral yang kuat, serta memiliki kemampuan
analitik dan konseptual untuk memecahkan berbagai masalah.
Kurikulum Program Strata Dua (S-2) terbagi menjadi dua yaitu
kurikulum Inti atau wajib dan kurikulum Bidang Konsentrasi Utama
(BKU). Kurikulum dan jumlah sks masing-masing Program Strata
Dua (S-2). Secara lebih ditail dapat dilihat di panduan program
magister masing-masing atau ditanyakan langsung ke masing-masing
sekretariat.

Y
P
O
C

I. PROGRAM STRATA DUA (S-2) MAGISTER ILMU HUKUM


a. Syarat Pendaftaran
1) Warga Negara Indonesia atau warga negara asing yang telah
memiliki izin dari yang berwenang (tanpa membedakan
agama).
2) Sehat jasmani dan rohani berdasarkan surat keterangan
dokter.
3) Berijazah Sarjana (S-1) dari semua bidang ilmu (selain Sarjana
Hukum dan Sarjana Agama/Syariah wajib mengikuti
Matrikulasi).
4) Menyerahkan Transkrip nilai kumulatif S-1.
5) Rencana Penulisan tesis (judul dan permasalahan yang diteliti).
6) Rekomendasi akademik dari dua orang.
b. Cara Pendaftaran
1) Calon peserta mengisi formulir pendaftaran yang telah
disediakan oleh Program.
2) Formulir pendaftaran yang telah diisi beserta lampiranlampirannya dikirim ke sekretariat program Strata Dua (S-2)
Ilmu Hukum UII pada waktu yang ditentukan.

34

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

35

3) Membayar biaya pendaftaran sesuai dengan ketentuan yang


ditetapkan dan dibayarkan bersamaan dengan pengembalian
formulir. Informasi lebih lengkap dapat menghubungi Bagian
Akademik Program Pascasarjana Fakultas Hukum Jl. Cik Tiro
No.1 Yogykarta

b. Cara Pendaftaran :
Informasi Pendaftararan dapat menghubungi Bagian Akademik
Program Pascasarjana Fakultas Ilmu Agama Islam Jl.Demangan
Baru No. 24, Lantai II, Telp. & Fax. (0274) 523637 Yogyakarta
55281

2 PROGRAM STRATA DUA (S-2) MAGISTER MANAJEMEN


a. Cara Pendaftaran
1) Formulir pendaftaran dapat diambil setiap hari pada jam
kerja di bagian Admisi MM-UII atau minta dikirim melalui pos
atau faksimail.
2) Membayar pendaftaran ke Nomor Rekening Strata Dua
(S-2) Manajemen UII Bank Bukopin Yogyakarta
No.1000116048 atau langsung ke bagian keuangan
3) Mengembalikan formulir aplikasi pendaftaran yang telah diisi
ke Admisi Strata Dua (S-2) Manajemen UII dengan
melampirkan:
a) Tiga (3) lembar fotokopi ijazah S-1 negara dilegalisasi
b) Pasfoto terbaru : empat (4) lembar berwarna ukuran 3 x
4, dua (2) lembar berwarna ukuran 2 x 3, dua (2) lembar
berwarna ukuran 3 x 4
c) Satu lembar transkrip nilai S-1 dilegalisasi
b. Seleksi
Pola seleksi calon mahasiswa berdasarkan Tes Potensi
Akademik (TPA).
c. Registrasi Calon Peserta
Informasi regristrasi dapat menghubungi Bagian Akademik
Program Pascasarjana Fakultas Ekonomi Jl. Ring Roud Utara
Condongcatur Sleman Yogyakarta

4. PROGRAM STRATA DUA (S-2) MAGISTER TEKNIK SIPIL


a. Syarat Pendaftaran
1. Konsentrasi Teknik Struktur: Lulusan S-1 Teknik Sipil
2. Konsentrasi Manajemen Konstruksi: Lulusan S-1/D-IV
Teknik atau S-1 Ilmu Eksakta (mengikuti matrikulasi yang
dianggap perlu).
3. Menyerahkan dokumen pendukung sebagai berikut:
a) Fotokopi Ijazah S-1 dilegalisasi 1 lembar
b) Fotokopi Transkrip Nilai Akademik dilegalisasi 1 lembar
c) Formulir diisi lengkap
d) Surat Rekomendasi sebanyak 2 lembar
e) Pasfoto terbaru ukuran 3 x 4 1 lembar dan ukuran 4 x 6 1
lembar
b. Informasi dan Pendaftaran
Kampus Terpadu UII, Gedung Fakultas Teknik Sipil dan
Perencanaan, Lantai II Sayap Barat. Jalan Kaliurang KM 14,5
Yogyakarta. Telpon (0274) 896442.

Y
P
O
C

3. PROGRAM STRATA DUA (S-2) MAGISTER STUDI ISLAM


a. Syarat Pendaftaran :
1. Fotokopi Ijazah S-1 yang dilegalisasi
2. Fotokopi Transkrip nilai akademik yang dilegalisasi3
3. Referensi akademik dari dosen/pembimbing atau atasan
(dalam sampul tertutup)
4. Pas foto ukuran 3x4 sebanyak 3 lembar
5. Izin dari instansi bagi yang sudah bekerja

36

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

5. PROGRAM STRATA DUA (S-2) MAGISTER PROFESI


PSIKOLOGI
a. Syarat Pendaftaran
1. Mengisi berkas Pendaftaran
2. Menyerahkan :
- Fotocopy Ijazah S-1 Psikologi
- Fotocopy transkip nilai S-1
- Pasfoto berwarna ukuran 4 x 6 sebanyak 4 lembar yang
terbaru 6 bulan terakhir
- Fotocopy hasil TOELF skor minimal nilai 400 (bisa
menyusul selama studi)
- Bukti Pembayaran biaya pendaftaran
b. Informasi dan Pendaftaran
Kampus Terpadu UII, Gedung Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial
Budayal, Lantai I Sayap Selatan. Jalan Kaliurang KM 14,5
Yogyakarta.
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

37

6. PROGRAM STRATA DUA (S-2) MAGISTER TEKNIK


INDUSTRI
a. Syarat Pendaftaran
1. Formulir Pendaftaran yang telah diisi lengkap (Formulir
dapat didownload melalui http://www.uii.ac.id/mti)
2. Fotokopi ijazah S-1 dilegalisir 2 lembar.
3. Fotokopi Transkrip nilai akademik dilegalisir 2 lembar.
4. Surat Rekomendasi dari dosen pembimbing akademik atau
pimpinan/atasan bagi pendaftaran yang sudah bekerja
(dalam amplop tertutup).
5. Pas foto berwarna ukuran 3x4 dan ukuran 4x6, masingmasing 2 lembar.
6. Surat Keterangan Kesehatan dari dokter.
b. Informasi dan Pendaftaran
Kampus Terpadu UII, Gedung Fakultas Teknik Industri. Jalan
Kaliurang KM 14,5 Yogyakarta.

b. Lama Pendidikan
Lama pendidikan Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Hukum
berlangsung minimum selama 6 (enam) semester dan selambatlambatnya 10 (sepuluh) semester. Perinciannya antara lain terdiri
dari 5 (lima) semester perkuliahan, persiapan ujian komprehensif
dan studi mandiri serta 5 (lima) semester berikutnya untuk
melakukan penelitian lapangan dan penulisan disertasi.
c. Kurikulum
Kurikulum Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Hukum terdiri dari dua
komponen, yaitu Kurikulum Inti dan Kurikulum Institusional.
Kurikulum Inti terdiri dari Filsafat Ilmu dan Filsafat Hukum, Teori
Ilmu Hukum, Metodologi Penelitian Hukum dan Penulisan
Desertasi. Kurikulum Institusional terdiri dari Hukum Islam,
Perbandingan Sistem Hukum dan Kebijakan Pembangunan
Hukum. Keseluruhan sks yang harus ditempuh mahasiswa S-3
berjumlah 42 sks dengan Struktur Kurikulum sebagai berikut :
1) Kurikulum Inti 24 sks
2) Kurikulum Institutional 18 sks
d. Proses Belajar Mengajar
Proses belajar mengajar dijalankan dengan memberikan porsi
yang lebih besar pada proses belajar mengajar mandiri (metode
seminar dan diskusi), dengan tidak mengabaikan proses belajar
mengajar klasikal. Kritik teori, resensi buku, evaluasi hasil
penelitian, pembahasan artikel dalam jurnal, dan menyusun
proposal penelitian mendapat perhatian lebih banyak. Dengan
metode ini diharapkan akan terjadi persemaian ide melalui
interaksi antar mahasiswa dengan nara sumber. Karena itu, satu
mata kuliah diampu oleh beberapa orang dosen, khususnya bagi
mata kuliah yang memiliki ragam perspektif.
e. Studi Mandiri
Studi mandiri adalah studi yang dilakukan oleh kandidat doktor di
bawah bimbingan dan pengawasan Promotor, Co-Promotor dan
Program. Studi Mandiri ini lebih diarahkan pada penelaahan
terhadap bahan-bahan yang menunjang disertasi. Studi mandiri
ini dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu pertama, pendalaman
melalui seminar-seminar yang disajikan oleh nara sumber melalui
tatap muka klasikal; kedua, penelusuran literatur yang
disesuaikan dengan rencana disertasi atas arahan Promotor atau
Co-Promotor. Studi mandiri ini dapat dilakukan setelah
mahasiswa dinyatakan lulus dalam Ujian Komprehensif. Setiap
mata kuliah studi mandiri adalah 3 (tiga) sks setara dengan
penulisan paper 90 (sembilan puluh) halaman.

Y
P
O
C

B. PROGRAM STRATA TIGA (S3)


1. PROGRAM STRATA TIGA (S-3) DOKTOR ILMU HUKUM
a. Dasar Pemikiran
Kemajuan teknologi informasi modern dewasa ini telah
mengubah model interaksi kearah yang lebih cepat dan
terpadu. Era globalisasi yang ditandai oleh pasar bebas telah
berakibat
peraturan-peraturan hukum yang diperlukan
sebagai instrumen pengatur dan pengendali hubungan hukum
dan sosial untuk berbagai kepentingan yang berbeda menjadi
perlu untuk diselaraskan. Tanpa adanya usaha yang strategis,
maka arah harmonisasi tidak akan tercapai bilamana tidak
tersedianya sumber daya manusia yang handal dan kompeten.
Kondisi ini menuntut perlunya penyelenggaraan pendidikan
Strata Tiga (S-3) Ilmu Hukum. Penyediaan pendidikan Strata
Satu (S-1), Strata Dua (S-2) yang selama ini telah berlangsung
dirasakan kurang memenuhi tuntutan pasar bebas dalam era
global.
Atas dasar itu maka proses pendidikan S-3 diarahkan kepada
kemampuan melakukan penelitian, baik penelitian doktrinal
(menganalisis persoalan hukum melalui penelusuran peraturan,
perundang-undangan dan jurisprudensi), maupun penelitian
non-doktrinal atau sosio-hukum yang akan melihat persoalan
hukum dalam hubungannya dengan sistem sosial, politik,
ekonomi dan budaya masyarakat. Kedua kemampuan tersebut
merupakan proses terpadu yang diarahkan untuk menghasilkan
SDM yang kompeten dan penuh integritas dalam melakukan
pendidikan, pengajaran dan penelitian serta pengabdian pada
masyarakat secara mandiri.
38

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

39

f. Penelitian dan Penulisan Disertasi


Penulisan disertasi dilakukan di bawah bimbingan 1 (satu) orang
Promotor dan 1 (satu) atau 2 (dua) orang Co-Promotor.
Penulisan disertasi ini terdiri dari beberapa kegiatan, yaitu:
Seminar Proposal, Penelitian, Ujian Tertutup, dan Ujian Terbuka.
g.Kuliah dan Presensi
Mahasiswa Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Hukum UII selama 2
(dua) semester (semester pertama dan kedua) diwajibkan
mengikuti kuliah tatap muka minimal 75% dari kehadiran dosen
pemberi mata kuliah.
h. Sistem Evaluasi Belajar
Sistem evaluasi belajar dapat dilihat pada buku Pedoman
Akademik Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Hukum.

Konsentrasi Pemasaran, Konsentrasi Keuangan; dan program


studi ekonomi pembangunan dengan satu konsentrasi yaitu
konsentrasi Ekonomi Manajerial.
c Rekruitmen Peserta
Calon peserta yang dapat mendaftarkan diri sebagai calon
mahasiswa Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Ekonomi UII (S-3)
adalah sebagai berikut :
1. Sarjana S-2 dari berbagai bidang ilmu.
2. Melampirkan foto copy ijazah S-2 dan S-1 yang telah
dilegalisasi.
3. Indeks Prestasi kumulatif pada jenjang S-1 minimal 2,75 dan
jenjang S-2 minimal 3,00. Dibuktikan dengan melampirkan
transkrip nilai yang sudah dilegalisasi.
4. Memiliki skor TPA 550 dan TOEFL 475, dilampiri
fotokopinya.
5. Menyerahkan draft Proposal Disertasi yang ditulis (10-50
halaman spasi ganda).
6. Melampirkan 2 (dua) surat rekomendasi.
7. Melampirkan daftar karya ilmiah yang pernah dipublikasikan
dan sertakan satu karya ilmiah yang dianggap terbaik.
d. Seleksi dan Matrikulasi
Calon Mahasiswa S-3, yang telah memenuhi syarat administrasi
akan diseleksi oleh Tim Seleksi yang ditunjuk oleh Ketua
Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Ekonomi UII. Aspek yang
dipertimbangkan dalam seleksi meliputi syarat-syarat yang
telah ditentukan, termasuk motivasi peserta. Calon peserta
yang diikutkan ke dalam proses seleksi adalah peserta yang
telah memenuhi persyaratan dipanggil untuk mengikuti tes
wawancara.
Bagi peserta yang telah dievaluasi dan dianggap memerlukan
tambahan dasar pengetahuan manajemen dan ekonomi
diwajibkan mengikuti matrikulasi.
e. Lama Studi
Perkuliahan
: 3 semester
Penulisan dan ujian disertasi
: 3- 5 semester
f. Pendaftaran dan Informasi Lengkap
Untuk Pendaftaran dan informasi lengkap hubungi
Bagian Admisi Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Ekonomi UII:
Condong Catur Depok Sleman Yogyakarta
Tel. (0274) 884019 (direct), 881546 (hunting),
885376 fax: (02740 882589
e-mail:admisi@s3-ek.uii.ac.id

Y
P
O
C

2. PROGRAM STRATA TIGA (S-3) DOKTOR ILMU


EKONOMI
a. Dasar Pemikiran
Perkembangan zaman kini telah ditandai oleh pesatnya
kemajuan teknologi serta tingginya tingkat turbulensi
perubahan lingkungan ekonomi, sosial, budaya dan politik.
Untuk dapat bersaing di era ini dibutuhkan kesiapan sumber
daya manusia yang paripurna, salah satunya dari jenjang
akademik. Pada jenjang akademik, sumber daya manusia harus
memiliki kemampuan analisis dan prediksi yang handal,
dilatarbelakangi oleh bekal teoritis yang komprehensif, serta
memiliki integritas yang tinggi untuk mengembangkan disiplin
ilmu yang digelutinya.
Program ini secara efektif dan efisien akan memberi bekal teori
dan metodologi, menyediakan lingkungan yang kondusif,
sehingga akan dapat mengembangkan disiplin ilmu anda secara
mandiri. Hal tersebut dimungkinkan karena program ini
dikelola oleh lembaga pendidikan tertua yang kaya dengan
pengalaman. Selain itu, lokasi pendidikan di Yogyakarta yang
diakui sebagai pusat pendidikan dan budaya nasional
merupakan faktor pendukung penting lain mengantar anda
merealisir cita-cita.
b. Kurikulum
Program Strata Tiga (S-3) Ilmu Ekonomi menawarkan dua
program studi yaitu program studi manejemen dengan tiga
pilihan konsentrasi yaitu: Konsentrasi Sumber Daya Manusia,

40

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

41

BAB VII
INFORMASI UMUM

A. PERPUSTAKAAN
Setiap mahasiswa yang registrasi secara langsung menjadi anggota
perpustakaan, baik Perpustakaan Pusat maupun Perpustakaan
Fakultas. Informasi lebih lanjut dapat dilihat melalui website
http://library.uii.ac.id.

Y
P
O
C

B. BEASISWA
Setiap awal tahun akademik UII memberikan beasiswa bagi
mahasiswa yang berprestasi akademik terbaik, beasiswa dhuafa,
beasiswa Muallaf, beasiswa Yatim/Yatim Piatu dan beasiswa korban
bencana alam/kerusuhan. Selain itu, UII juga mendapat beasiswa dari
instansi pemerintah dan badan swasta bagi mahasiswa UII yang
berprestasi.
Prosedur untuk mendapatkan beasiswa sebagai berikut:
1. Mahasiswa mengajukan surat permohonan beasiswa dan
penyerahan beasiswa dilakukan di loket Unit Layanan Mahasiswa
di lantai 1 Gedung Rektorat dengan dilampiri:
a. Fotokopi KHS kumulatif
b.Surat keterangan kelakuan baik
c. Surat keterangan gaji/penghasilan orang tua
d.Pas foto hitam putih ukuran 3 X 4 sebanyak 2 (dua) lembar
2. Penentuan mahasiswa yang akan memperoleh beasiswa
sepenuhnya ditetapkan oleh instansi yang bersangkutan.
3. Khusus beasiswa yang dikeluarkan oleh UII bagi mahasiswa
berprestasi akademik terbaik, penghargaan diberikan pada acara
pembukaan kuliah tahun akademik baru.

C. KLAIM ASURANSI
Seluruh mahasiswa UII mendapatkan Asuransi Kecelakaan diri
sehingga apabila mahasiswa mendapat musibah kecelakaan, ia dapat
mengajukan klaim asuransi dengan:
1. Mengajukan permohonan dengan mengisi blangko LK-1 dari PT
Jasa Raharja Putera yang dapat diambil di loket Unit Layanan
Mahasiswa di lantai 1 Gedung Rektorat.
42

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

43

2. Surat Keterangan dari Rumah Sakit dan disahkan oleh Pejabat


berwenang UII.
3. Melampirkan kuitansi asli dari Rumah Sakit.
4. Melampirkan surat keterangan kecelakaan dari Kepolisian atau
surat keterangan dari RT/RW/Kelurahan apabila kecelakaan
terjadi di luar kecelakaan lalu lintas.
5. Melampirkan fotokopi KTM atau SIM dan STNK apabila
kecelakaan lalu lintas.
6. Melampirkan Surat Kuasa Asli dan fotokopinya.
7. Melampirkan fotokopi KTP pembiaya.
Bagi klaim asuransi yang korbannya meninggal dunia dilengkapi
dengan:
a. Surat Kematian dari Rumah Sakit/Pemerintah setempat.
b. Fotokopi akte kelahiran dan STTB terakhir.
c. Fotokopi surat akad nikah/talak bagi yang sudah kawin, bagi yang
belum kawin Surat keterangan belum pernah nikah.
d. Fotokopi KTP ahli waris.
e. Fotokopi C-1/kartu keluarga.
Klaim asuransi akan disetujui oleh PT Jasa Raharja Putera kurang
lebih 15 hari setelah SP-1 dimasukkan ke PT Jasa Raharja Putera.

Y
P
O
C

D. LAYANAN UNISYS
UNISYS merupakan layanan berbasis web, berisi data induk,
akademik, keuangan, perpustakaan dan kepegawaian/dosen.
Layanan ini dapat dipergunakan oleh mahasiswa, orang tua/wali
mahasiswa, dosen dan pihak universitas dengan akses memakai
account masing-masing. Setiap mahasiswa UII akan memperoleh
account untuk mengakses layanan UNISYS.
Cara Masuk Ke UNISYS (Login)
1. Masuk ke menu layanan di www.uii.ac.id kemudian klik icon
UNISYS
2. Masukkan username dan password dan klik tombol login

Data yang ada di UNISYS bersifat rahasia, sehingga tidak semua


orang boleh memanfaatkan data yang ada secara bebas. Untuk bisa
memanfaatkan fasilitas layanan di UNISYS, anda harus login terlebih
dahulu.

44

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

Username dan password yang digunakan adalah sama dengan yang


digunakan di aplikasi internet UII, sehingga jagalah password anda
dengan sebaik baiknya dan apabila anda merasa kurang aman
silahkan ganti password anda secara periodik.

Menu
Bagi mahasiswa yang ingin melihat perolehan hasil studi
terakhirnya, selain anda dapat melihat langsung di Rencana
Akademik Semester (RAS) di komputer anjungan fakultas masingmasing, UNISYS yang berbasis web ini merupakan fasilitas untuk
dapat memantau hasil studi secara langsung melalui internet di luar
kampus UII.
Menu-menu yang ada adalah sebagai berikut :

Mahasiswa, menu ini memudahkan mahasiswa untuk memantau


perkembangan studi dan informasi pribadi mahasiswa. Sub menu
mahasiswa ini terdiri dari Menu Status, Data Induk, Konsentrasi,
Jadwal Kuliah, Presensi, KHS Semester, KHS Kumulatif, Index
Prestasi, Pembayaran SPP, Pembayaran Catur Dharma,
Pembayaran Lain-lain, Tagihan SPP dan Cuti.

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

45

E-learning, menu ini merupakan fasilitas untuk masuk kedalam


layanan e-learning UII (http://klasiber.uii.ac.id), merupakan fasilitas
yang diberikan untuk dosen dan mahasiswa dalam proses belajar
mengajar di Universitas Islam Indonesia.
Registrasi, Menu registrasi memuat informasi mahasiswa ketika
melakukan registrasi awal sebagai calon mahasiswa UII. Sub menu
Registrasi terdiri dari menu-menu key-in, Daftar Email, Tes
Psikiatri dan Cek Key in.
Perpustakaan, Melalui layanan perpustakan mahasiswa bisa
melakukan pencarian buku di perpustakaan melalui website.
Pencarian juga bisa dilanjutkan dengan informasi ketersediaan
buku yang ingin dipinjam. Selanjutnya mahasiswa juga bisa
melakukan pemesanan peminjaman buku melalui layanan ini. Pada
Sub menu Perpustakaan ini juga terdapat informasi anggota
perpustakaan serta informasi denda perpustakaan. Sub menu
Perpustakaan terdiri dari menu-menu pencarian koleksi dan
Sejarah pinjam.

System, Berisi tentang informasi sejarah login pengguna di layanan


UNISYS yang pernah dilakukan selama ini. Pengguna UNISYS juga
dapat melakukan perubahan password pada menu ini.
LAYANAN KLASIBER
Layanan klasiber atau yang biasa disebut pembelajaran jarak jauh
(e-learning) atau bisa juga disebut Virtual Learning Environment
merupakan fasilitas yang diberikan untuk dosen dan mahasiswa
dalam proses belajar mengajar di Universitas Islam Indonesia.
Pengguna e-learning dapat mengakses e-learning UII
(http://klasiber.uii.ac.id) atau bisa dengan menggunakan account
UNISYS. Dosen dapat mengelola perkuliahan dalam bentuk bahan
kuliah, tugas, maupun informasi-informasi tambahan yang dapat
ditampilkan melalui beberapa fasilitas dalam layanan ini.

Y
P
O
C

Langkah untuk masuk ke Klasiber (login)


1. Ketikkan alamat situs sebagai berikut : http://klasiber.uii.ac.id
pada web browser yang telah dibuka.
2. Tunggu sampai tampilan seperti Gambar berikut :

Key-in RAS, Berisi tentang informasi Rencana Akademik


Semester dan informasi pemilihan lokasi KKN. Sub Menu Key-in
RAS terdiri dari menu-menu Isian RAS, Cetak RAS, Sejarah key-in,
dan pilih lokasi KKN.

Tugas Akhir/Skripsi, Menu ini memuat informasi daftar dosen


yang membimbing TA/Skripsi beserta topik yang ditawarkan.
Mahasiswa juga dapat mengetahui status TA/Skripsi yang sedang
ditempuh. Sub menu Tugas Akhir/Skripsi terdiri dari menu-menu
Daftar Dosen, Daftar Topik, Status TA/Skripsi, Piih Topik, Pilih
Dosen, Batalkan Topik dan Batalkan TA/Skripsi.
Mail, Melalui layanan ini sesama pengguna UNISYS dapat saling
mengirimkan pesan. Menu ini hanya berlaku di dalam layanan
UNISYS dan tidak berhubungan dengan fasilitas email UII. Sub
menu Mail terdiri dari menu-menu Pesan Masuk, Pesan Keluar dan
Buat Baru.
Journal, Berisi artikel yang bersumber dari EBSCO, dimana
mahasiswa dapat menjadikan artikel tersebut sebagai rujukan
dalam mengerjakan tugas-tugas kuliah.
46

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

3. Isikan [Username], diisi ID dari pengguna e-learning dipojok kiri


atas
4. Isikan [Password], diisi kata sandi dari ID pengguna yang sesuai
User ID adalah Nomor Mahasiswa, sedangkan password adalah
nomor UPCM
Setelah Login akan tampil gambar berikut :
BUKU PANDUAN AKADEMIK
UII 2008/2009

47

Chating, menu ini memberikan fasilitas untuk chatting sesama


pengguna klasiber yang sedang online, sehingga sangat efektif
karena pengguna klasiber bisa langsung bisa saling berdiskusi.
Pengumuman, Mahasiswa bisa memperoleh pengumuman
tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan klasiber pada
menu ini. Misalnya pengumuman untuk registrasi, penundaan key
in, beasiswa, kalender akademik, wisuda, dsb.
Kuliah yang saya ikuti, Jurnal Ilmiah, menu ini menyediakan
beberapa jurnal yang menjadi langganan Universitas Islam
Indonesia, seperti : Ebsco Host, ProQuest, Directory of open
Access Journal

Y
P
O
C

Catatan :
Jika anda mengalami kesulitan atau kendala mengenai layanan
Teknologi Informasi (TI) di UII, silahkan hubungi IT Support di
(0274) -898444 ext.1414 atau email di itsupport@uii.ac.id

Menu
Menu yang ada dalam Klasiber adalah sebagai berikut :

Berita Situs, menu ini menyediakan berita klasiber, baik


Mahasiswa ataupun dosen dapat melihat berita seputar klasiber
atau info-info yang lain melalui fasilitas ini.
Forum, menu ini dibagi menjadi Forum Umum dan Forum
Klasiber. Forum Umum digunakan untuk saling berdiskusi
(memberi tanggapan) tentang masalah-masalah yang umum,
sedangkan Forum klasiber digunakan untuk berdiskusi tentang
masalah-masalah seputar akademik atau proses belajar mengajar.

48

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

BUKU PANDUAN AKADEMIK


UII 2008/2009

49

Anda mungkin juga menyukai