Anda di halaman 1dari 21

Lampiran 1: Lembar penilaian Kemampuan Merencanakan Pembelajaran

LEMBAR PENILAIAN
KEMAMPUAN MERENCANAKAN PEMBELAJARAN
1.
2.
3.
4.
5.

Nama Praktikan
Sekolah Latihan
Kelas/Semester
Mata Pelajaran/Guru Kelas
Hari/Tanggal

: ..
: ..
: ../..
: ..
: ..

Petunjuk:
Berilah skor pada butir-butir perencanaan pembelajaran dengan cara melingkari pada kolom
Skor sesuai dengan kemampuan praktikan.
No
Komponen Penilaian
1 Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran sesuai dengan ranah
hasil belajar
2 Pemilihan materi pembelajaran sesuai dengan tujuan dan tingkat
perkembangan siswa
3 Pengorganisasian materi pembelajaran mancakup keruntutan,
sistematika materi dan kesesuaian dengan waktu yang tersedia
4 Pemilihan sumber/media/alat pembelajaran sesuai dengan
tujuan, materi dan karakteristik siswa
5 Kejelasan skenario pembelajaran mencakup langkah-langkah
pembelajaran: awal, inti, dan penutup
6 Kerincian skenario pembelajaran (setiap langkah tercermin
strategi/metode dan alokasi waktu setiap tahap)
7 Kesesuaian teknik penilaian dengan tujuan pembelajaran
8 Kelengkapan instrumen penilaian (soal, kunci, pedoman
penskoran)
Total Skor

Skor
2
3

1
1

2
2

3
3

4
4

Taraf kemampuan = .x 100


32
= ..
Bogor, .
Guru Pamong,

.
Lampiran 2: Lembar Penilaian Kemampuan Melaksanakan Pembelajaran

LEMBAR PENILAIAN
KEMAMPUAN MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN
1.
2.
3.
4.
5.

Nama Praktikan
Sekolah Latihan
Kelas/Semester
Mata Pelajaran/Guru Kelas
Hari/Tanggal
Indikator

1. Membuka
Pelajaran

5. Menggunaka
n metode
mengajar

Deskripsi Keterlaksanaan
a. Hanya menyampaikan salam pembuka
b. Menyampaikan salam dan tujuan pembelajaran
c. Menyampaikan salam, tujuan pembelajaran, dan
mengaitkan dengan pelajaran terdahulu
d. Menyampaikan salam, tujuan pembelajaran,
mengaitkan dengan pelajaran terdahulu, dan apersepsi
a. Pemilihan metode tidak relevan dengan situasi kelas
b. Pemilihan metode tepat, namun kurang trampil
menjalankan
c. Metodenya variatif namun kurang trampil menjalankan

d.
9. Menggunaka a.
n media
b.
pembelajaran c.
d.
4. Menjelaskan

5. Mengelola
pertanyaan

a.
b.
c.
d.
a.
c.
e.
g.

6. Penguasaan
bahan ajar

: ..
: ..
: ../..
: ..
: ..

Metode variatif dan trampil menjalankan


Tidak ada media pembelajaran yang digunakan
Ada media pembelajaran namun kurang relevan
Media pembelajaran relevan, dan cukup trampil
menggunakannya
Media pembelajaran relevan, lengkap, dan trampil
menggunakannya
Penjelasan tidak rinci dan dangkal
Penjelasan cukup rinci dan ada contoh
Penjelasan cukup rinci, cukup mendalam, dan ada
contoh
Penjelasan rinci, mendalam, dan banyak contoh
Ada beberapa pertanyaan namun kurang relevan
Ada beberapa pertanyaan yang relevan
Pertanyaan cukup variatif dan relevan namun kurang
mendalam
Pertanyaan variatif, relevan, mendalam, dan
pengelolaannya baik

a. Praktikan tidak menguasai bahan ajar


b. Praktikan kurang menguasai bahan ajar

Daftar
Cek

Skor

10. Kemampuan
mengelola
kelas

14. Pengelolaan
waktu

18. Gerak
praktikan
dalam
mengajar
10. Suara
praktikan
dalam
mengajar
14. Arah
pandangan
mata

18. Pemberian
penguasaan

22. Menutup
pelajaran

c. Praktikan cukup menguasai bahan ajar


d. Praktikan menguasai bahan ajar dan mampu
mengembangkannya
a. Praktikan tidak menguasai kelas
b. Praktikan kurang mengusai kelas
c. Praktikan cukup menguasai kelas
d. Praktikan menguasai kelas dan mampu mengelola
dengan baik
a. Penggunaan waktu untuk setiap tahap tidak tepat
b. Penggunaan waktu setiap tahap sebagian kecil tepat
c. Penggunaan waktu setiap tahap sebagian besar tepat
d. Penggunaan waktu setiap tahap sangat tepat
a. Gerak praktikan terbatas dan canggung
b. Gerak praktikan terbatas namun tidak canggung
c. Gerak praktikan cukup variatif namun terlihat
canggung
d. Gerak praktikan variatif, lincah, dan tidak canggung
a. Suara kurang keras dan kurang jelas
b. Suara cukup jelas, namun tempo dan penekanan tidak
variatif
c. Suara jelas dan variasinya cukup
d. Suara jelas, variatif, dan sesuai situasi
a. Pandangan mata praktikan tidak terarah ke dalam kelas
b. Pandangan mata praktikan ke dalam kelas namun tidak
merata
c. Pandangan mata praktikan ke dalam kelas dan cukup
merata
d. Pandangan mata praktikan merata ke seluruh kelas dan
tegas
a. Ada penguatan sekedarnya
b. Ada penguatan yang cukup variatif
c. Ada penguatan yang variatif
d. Ada penguatan yang variatif dan praktikan trampil
menggunakannnya
a. Praktikan hanya mengucapkan salam penutup
b. Praktikan mengucapkan salam penutup dan membantu
merangkum isi pembelajaran
c. Praktikan membantu merangkum isi pembelajaran,
mengarahkan belajar siswa, dan mengucapkan salam
penutup
d. Praktikan membantu merangkum, mengarahkan belajar
siswa, mengadakan post test, dan mengucapkan salam
penutup

*Coret yang tidak perlu


Keterangan Kriteria Skor
Tidak muncul indikator skornya 0
Indikator a nilainya 1
Indikator b nilainya 2
Indikator c nilainya 3
Indikator d nilainya 4
Taraf kemampuan

= .x 100 = ..
52
Bogor, ..
Guru Pamong,

...

Lampiran 3:
Pembelajaran

Lembar

Rekapitulasi

Penilaian

Kemampuan

Merencanakan

LEMBAR REKAPITULASI PENILAIAN


KEMAMPUAN MERENCANAKAN PEMBELAJARAN
1.
2.
3.
4.
5.

Nama Praktikan
Sekolah Latihan
Kelas/Semester
Mata Pelajaran/Guru Kelas
Hari/Tanggal

: ..
: ..
: ../..
: ..
: ..

Petunjuk:
Berilah skor pada butir-butir perencanaan pembelajaran dengan cara melingkari pada kolom
Skor sesuai dengan kemampuan praktikan.
Skor
RPP Pertemuan KeNo
Komponen Penilaian
total
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran
sesuai dengan ranah hasil belajar
2 Pemilihan materi pembelajaran sesuai
dengan tujuan dan tingkat perkembangan
siswa
3 Pengorganisasian materi pembelajaran
mencakup keruntutan, sistematika materi
dan kesesuaian dengan waktu yang tersedia
4 Pemilihan sumber/media/alat pembelajaran
sesuai dengan tujuan, materi dan
karakteristik siswa
5 Kejelasan skenario pembelajaran
mencakup langkah-langkah pembelajaran:
awal, inti dan penutup
6 Kerincian skenario pembelajaran (setiap
langkah tercermin strategi/metode dan
alokasi waktu setiap tahap)
7 Kesesuaian teknik penilaian dengan tujuan
pembelajaran
8 Kelengkapan instrumen penilaian (soal,
kunci, pedoman penskoran)
Bogor,
Guru Pamong,

.
Lampiran 4: Lembar Rekapitulasi Penilaian Kemampuan Melaksanakan Pembelajaran

LEMBAR PENILAIAN
KEMAMPUAN MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN
1.
2.
3.
4.
5.

Nama Praktikan
Sekolah Latihan
Kelas/Semester
Mata Pelajaran/Guru Kelas
Hari/Tanggal

: ..
: ..
: ../..
: ..
: ..
Skor
total

Pertemuan Ke-

Indikator
1

10

1. Membuka Pembelajaran
2. Menggunakan metode
mengajar
3. Menggunakan media
pembelajaran
4. Menjelaskan
5. Mengelola pertanyaan
6. Penguasaan bahan ajar
7. Kemampuan mengelola
kelas
8. Pengelola waktu
9. Gerak praktikan dalam
mengajar
10. Suara praktikan dalam
mengajar
11. Arah pandangan mata
12. Pemberian penguatan
13. Menutup pelajaran

Bogor, .
Guru Pamong,

..

Lampiran 5: Lembar Penilaian Aspek Personal-Sosial

LEMBAR PENILAIAN ASPEK PERSONAL-SOSIAL


1.
2.
3.
4.

Nama Praktikan
NPM
Prodi
Sekolah

:
:
:
:

Petunjuk:
Berilah skor pada butir-butir aspek Personal dan Sosial berikut dengan cara memberi skor
(1, 2, 3, 4) pada kolom yang tersedia sesuai jumlah indikator yang muncul pada praktikan.
Skor 1 = kurang, skor 2 = cukup, skor 3 = baik, skor 4 = baik sekali.
No
Aspek
1 Kedisiplinan
2

Tanggung Jawab

Kepemimpinan

Kemampuan bekerja
sama

Kesetiakawanan
kolegial

Sikap terhadap kepala


sekolah, guru, dan
dosen pembimbing

Sikap terhadap siswa

Indikator
Mengikuti aturan/tata tertib sekolah
Berpenampilan sesuai dengan profesi guru
Mengerjakan tugas sesuai dengan kesepakatan dan
menunjukkan kesetiaan pada keputusan yang
diambil, baik secara individual maupun kelompok
Menggunakan sarana dan prasarana sekolah sesuai
dengan ketentuan yang berlaku di sekolah
Memiliki prakarsa
Kepekaan terhadap masalah
Keberanian mengambil keputusan
Mampu bekerja sama dengan teman sejawat dalam
mengerjakan tugas
Mampu bekerja sama dengan Guru Pamong untuk
meningkatkan kemampuan professional
Berperan aktif dalam berbagai kegiatan sekolah
Menunjukkan kesediaan membantu teman sejawat
yang mendapat masalah dalam melaksanakan tugas
Menunjukkan kesediaan berperan serta dalam
pembagian tugas dengan teman sejawat
Menunjukkan penghargaan dan sopan santun yang
sehat
Memfungsikan kepala sekolah, guru dan dosen
pembimbing sebagai narasumber, supervisor, dan
fasilitator dalam upaya meningkatkan kemampuan
professional
Menunjukkan sikap empati, sehingga dapat
merasakan apa yang dialami siswa
Siap membantu siswa yang memerlukan bimbingan
Menunjukkan sikap bersahabat dan saling
mempercayai
Total Skor

Skor

Taraf kemampuan

= .. x 100
68
= .
Bogor, .
Guru Pamong,

..

Lampiran 6: Lembar Penilaian Ujian Kemampuan Merencanakan Pembelajaran


LEMBAR PENILAIAN UJIAN
KEMAMPUAN MERENCANAKAN PEMBELAJARAN

1.
2.
3.
4.
5.

Nama Praktikan
Sekolah Latihan
Kelas/Semester
Mata Pelajaran/Guru Kelas
Hari/Tanggal

:
:
: ../
:
:

Petunjuk:
Berilah skor pada butir-butir perencanaan pembelajaran dengan cara melingkari pada kolom
Skor sesuai dengan kemampuan praktikum.
No
Komponen Penilaian
1 Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran sesuai dengan ranah
hasil belajar
2 Pemilihan materi pembelajaran sesuai dengan tujuan dan tingkat
perkembangan siswa
3 Pengorganisasian materi pelajaran mancakup keruntutan,
sistematika materi dan kesesuaian dengan waktu yang tersedia
4 Pemilihan sumber/media/alat pembelajaran sesuai dengan
tujuan, materi dan karakteristik siswa
5 Kejelasan skenario pembelajaran mencakup langkah-langkah
pembelajaran: awal, inti dan penutup
6 Kerincian skenario pembelajaran (setiap langkah
tercerminstrategi/metode dan alokasi waktu setiap tahap)
7 Kesesuaian teknik penilaian dengan tujuan pembelajaran
8 Kelengkapan instrumen penilaian (soal, kunci, pedoman
penskoran)
Total Skor
Taraf kemampuan = . x 100
32

Skor
2
3

1
1

2
2

3
3

4
4

Penguji I
Dosen Pembimbing

Bogor,
Penguji II
Guru Pamong,

..
...
NIP/NIK ..
NIP/NIK ...
Lampiran 7: Lembar Penilaian Ujian Pelaksanaan Pembelajaran
LEMBAR PENILAIAN UJIAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
NIM

: .

Sekolah tempat praktik


Mata Pelajaran

: .
: .

No
INDIKATOR/ASPEK YANG DIAMATI
I. PRA PEMBELAJARAN
1. Menyiapkan ruang, alat dan media pembelajaran
II.
MEMBUKA PEMBELAJARAN
1. Melakukan kegiatan apersepsi
2. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai
III.
KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN
A. Penguasaan materi pembelajaran
1. Menunjukkan penguasaan materi pembelajaran
2. Mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan
3. Mengaitkan materi dengan realitas kehidupan
B. Pendekatan/strategi pembelajaran
Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang akan
1
dicapai
2 Melaksanakan pembelajaran secara urut
3 Menguasai kelas
4 Melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontekstual
Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya kebiasaan
5
positif (nurturant effect)
Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu yang
6
direncanakan
7 Mengembangkan kemampuan berkomunikasi dan bernalar
C. Pemanfaatan sumber belajar/media pembelajaran
Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan sumber belajar/media
1.
pembelajaran
Melibatkan siswa dalam pembuatan dan pemanfaatan sumber
2.
belajar/media
D. Pembelajaran yang memicu dan memelihara keterlibatan siswa
Menumbuhkan partisipasi aktif siswa melalui interaksi guru, siswa,
1.
sumber belajar
2. Menunjukkan sikap terbuka terhadap respon siswa
3. Menumbuhkan keceriaan dan antusiasme siswa dalam belajar
E.
1.
2.
F.
1.
2.

Skor
1234
1234
1234

1234
1234
1234
1234
1234
1234
1234
1234
1234
1234
1234
1234

1234
1234
1234

Penilaian proses dan hasil belajar


Memantau kemajuan belajar siswa
Melakukan penilaian akhir sesuai dengan kompetensi

1234
1234

Penggunaan bahasa
Menggunakan bahasa lisan dengan baik, jelas dan lancar
Menggunakan bahasa tulis yang baik dan benar

1234
1234

IV.
1.
2.

PENUTUP
Melakukan refleksi dan memuat rangkuman dengan melibatkan siswa
Melakukan tindak lanjut dengan memberikan kegiatan atau tugas sebagai
bagian remidi/pengayaan

1234
1234

Skor Total
Nilai ujian:

Skor total = . x 4 = ..
Skor maks
96

Penguji I
Dosen Pembimbing

Bogor, ..
Penguji II
Guru Pamong,

NIP/NIK

..
NIP ...

Lampiran 8: Format Penilaian Laporan PPL


FORMAT PENILAIAN LAPORAN PPL
Nama Mahasiswa

NPM
Program Studi

:
:

No
1
2
3
4

Nilai

Komponen

Kelengkapan isi laporan


Sistematika laporan
Penggunaan bahasa yang baik dan benar
Originalitas tulisan
Jumlah

Keterangan:
Nilai 4 = Baik
Nilai 3 = Cukup Baik
Nilai 2 = Kurang Baik
Nilai 1 = Tidak Baik

Bogor,
Guru Pamong,

NIP

Nilai akhir = Skor yang diperoleh x 100 = .


16
Keterangan:
Untuk pedoman penilaian gunakanlah Rubrik Penilaian

Lampiran 9: Rubrik Penilaian Laporan PPL


RUBRIK PENILAIAN JURNAL REFLEKSI PEMBELAJARAN
No

Indikator

Deskripsi

Skor

Profil Sekolah

Jurnal

1.

Waktu Pelaksanaan
Pembelajaran

2.

3.

4.

5.

6.

Prosedur
Pembelajaran

Analisis

Umpan Balik
(feed back)

Evaluasi

Rencana Perbaikan

Mengungkap profil/data sekolah dengan lengkap dan


mendeskripsikannya
Mengungkap profil/data sekolah tetapi tidak
dideskripsikannya
Mendeskripsikan profil/data saja

Tidak menulis profil/data sekolah dan tidak


mendeskripsikan

Mendeskripsikan hari, tanggal dan jam dengan jelas

Mendeskripsikan hari dan tanggal saja


Mendeskripsikan hari saja
Tidak mendeskripsikan waktu pembelajaran
Mendeskripsikan langkah pembelajaran mulai dari
kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan akhir
Mendeskripsikan langkah pembelajaran secara
umum
Mendeskripsikan langkah pembelajaran secara
sekilas
Tidak mendeskripsikan langkah-langkah
pembelajaran
Merefleksi proses pembelajaran yang telah
dilaksanakan secara rinci
Merefleksi proses pembelajaran yang telah
dilaksanakannya namun tidak rinci
Merefleksi proses pembelajaran yang telah
dilaksanakan namun hanya sekilas
Tidak merefleksi hasil pembelajaran
Memuat feed back dari observer dan hasil interview
dengan siswa
Memuat feed back dari observer dan sedikit pendapat
siswa
Hanya memuat feed back dari observer
Tidak memuat feed back dari siapapun
Evaluasi diberikan sesuai dengan jenis kondisi yang
ditemui
Evaluasi diberikan kurang sesuai dengan kondisi
yang ditemui
Evaluasi diberikan tapi tidak sesuai dengan jenis
kondisi yang ditemui
Tidak ada evaluasi terhadap hasil pembelajaran
Memuat rencana perbaikan pembelajaran sesuai
dengan analisa dan hasil evaluasi

3
2
1
4

3
2

3
2
1
4
3
2
1
4
3
2
1
4
3
2
1
4

Memuat rencana perbaikan pembelajaran namun


kurang sesuai dengan hasil analisa dan evaluasi
Memuat rencana perbaikan pembelajaran namun
tidak sesuai dengan hasil analisa dan evaluasi
Tidak memuat rencana perbaikan pembelajaran
Nilai Jurnal Refleksi :

Skor
Skor total = . x 100 =
Skor maks
28

Lampiran 10: Format Penilaian Kegiatan Penunjang


PENILAIAN KEGIATAN PENUNJANG
Nama Praktikan

: ..

3
2
1
28

NIM
Program Studi

: ..
: ..

No
Kegiatan
1 Upacara Bendera
2 Piket
3 Kegiatan Ekstrakulikuler
Nilai Total

Nilai Maksimal

Nilai yang diperoleh

30
50
20
100
Bogor,
Guru Pamong,

.
NIP ..

Lampiran 11: Format Rekapitulasi Nilai PPL


REKAPITULASI NILAI PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN
Nama Praktikan

: .

NIM
Program Studi

: .
: .

No
Aspek Penilaian
1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
2
3
4
5

Pelaksanaan Pembelajaran
Ujian PPL
Laporan PPL
Sikap personal dan sosial
Jumlah

Bobot (B)
4

Skor (S)

BxS

6
6
5
4
25

Keterangan:
Rentang skor: 1 4
Nilai Akhir = Jumlah (B X S) = = ..
Jumlah Bobot
25
Rentang Nilai
A = 3,5 4
B = 3,00 3,49
C = 2,49 2,99
Bogor, ..
Mengetahui
Kepala Sekolah,

Guru Pamong,

NIP

..
NIP ...

Lampiran 14: Lembar Konsultasi dengan Dosen Pembimbing


CATATAN KONSULTASI DENGAN DOSEN PEMBIMBING

Hari dan
Tanggal

Topik Diskusi

Catatan Dosen Pembimbing

Lampiran 15: Lembar Konsultasi dengan Guru Pamong


CATATAN KONSULTASI DENGAN GURU PAMONG

Paraf Dosen
Pembimbing

Hari dan
Tanggal

Topik Diskusi

Catatan Dosen Pembimbing

Lampiran 16: Berita Acara Ujian PPL


BERITA ACARA UJIAN PPL

Paraf Dosen
Pembimbing

Kami yang bertanda tangan di bawah ini,


Penguji I

: ..

Penguji II

: ..

telah menguji mahasiswa praktikan


Nama

: ..

NIM

: ..

Program Studi

: ..

Hari/Tanggal

: ..

Pukul

: ..

Tempat

: ..

pada,

Demikian Berita Acara Ujian ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Penguji I
Dosen Pembimbing,

Bogor,
Penguji II
Guru Pamong,

....................................
NIP .

....
NIP .

LEMBAR CATATAN GURU KELAS


1. Nama Praktikan
2. Sekolah Latihan

:
:

3. Kelas/Semester
4. Mata Pelajaran/Guru Kelas
5. Hari/Tanggal
No

: /
:
:
Catatan Guru Kelas

CATATAN KONSULTASI DENGAN GURU KELAS


(UJIAN PRAKTIK MENGAJAR)
Hari dan
Tanggal

Topik Diskusi

Catatan Guru Kelas

Paraf Guru
Kelas

Anda mungkin juga menyukai