Anda di halaman 1dari 2

MASALAHCBTUNBKSIMULASI2

Wednesday,February15,2017

Pada kesempatan kali iniakan sedikit dipaparkan masalah masalah yang terjadi selama CBT UBK
padasimulasiyangkeduatahun2016/2017.

Siapapun orangnya dan berapapun pekerjanya, setiap aplikasi yang dibuat tidaklah akan langsung berjalan
dengan normal, hal ini disebabkan oleh perbedaan sumber daya pengguna dengan si pembuat aplikasi.
perbedaan ini tak hanya pada perangkat keras yang pengguna aplikasi gunakan, namun juga terkait dengan
perbedaan lingkungan pengguna. perlu disadari, perbedaanperbedaan ini yang nantinya memunculkan
masalahmasalahterhadapaplikasiyangdigunakan.

BerikutinimerupakanbeberapamasalahyangmunculpadaaplikasiUNBKpadasimulasi2tahun2016/2017,
masalahmasalahiniberdasarkankisahnyata(hehehe,biarlebihdramatisir)yangdialamiabangsendirimaupun
temantemanproktor(mulaidaridownloadsoalsampaidenganuploadjawabansiswa)

1.ServerTidakAktif
masalahyangpertamainialhamdulillahbisadiselesaikandengan

a.cekkoneksiinternet(bisagunakantoolpingke8.8.8.8)

b.cek kode/ID server(perhatikan baikbaik penulisan kode server), JANGAN MENGGUNAKAN ID


SERVERPADAPERANGKATYANGDITUJUKANHANYAUNTUKUJICOBA.
c.gunakan cable base connection, berdasarkan pengalaman pribadi, saat ingin syncron dengan
server tidak sukses saat menggunakan wireless base network, sementara jika menggunakan
kabel,langsunglancar

d.gunakanLANCardOnboard,untukkoneksikeclientdanLanCardtambahanuntukke
internet(optional)

e.pastikaIDserverandatidakdigunakanolehkomputerlain.

f.beluminstallnetframework.jawabansudahjelas

2.GagalSyncron

a.cekkode/IDserver(perhatikanbaikbaikpenulisankodeserver)

b.gunakan cable base connection, berdasarkan pengalaman pribadi, saat ingin syncron dengan
server tidak sukses saat menggunakan wireless base network, sementara jika menggunakan
kabel,langsunglancar

c.pastikaIDserverandatidakdigunakanolehkomputerlain.

3.Client:koneksiterputus,IPXXXgagaldaftar

a.cekserversudahreadyapabelum((bisagunakantoolpingke192.168.0.200),lhoinikanIPnya
virtualbox.???yup,makanyadiping,biartauvirtualboxnyaudahnyalaapabelum)

b.Switch/Hubmati,nyalakandonkswicth/hubnya

c.RG45Longgar,tidaktertancapdenganbaik,krimpinganburuk.untukyangini,andasendirideh
yangmenentukansolusinya
d.bisapingantarclientapitidakbisapingkevirtualbox,solusipindahkankabeldariserverke
hub/swicth,contoh:pindahkanRG45serverdariportyangdigunakankeportlain(pindahdariport
1keport2)

4.Loadingclientlama

a.Ramdivirtualboxserverterlaluminim

b.prosesordivirtualboxservermasihsettingdefault

c.Hub/Switchtidakbermerk abal-abal

d.RG45 Longgar, tidak tertancap dengan baik, krimpingan buruk. untuk yang ini, anda sendiri deh
yangmenentukansolusinya

5.UploadHasilUjian

a.Koneksi buruk, usahakan matikan semua jalur yang membagi koneksi internet alias gunakan
intenetkabelpadaserveryangaktifsaja

b.uploadlama,lamatidaknyauploadtergantungpadajumlahsiswayangdipilih,hasiljawabansiswa
danjumlahclientyanguploaddataseindonesia,saran saya lakukan upload pada setiap sesi selesai.
agaruploadlebihcepat

c.siswabelumterupload,pastikansaatmenguploaddatasiswa,tidakberstatusmasihmengerjakan.

Demikian curhatan tentang masalahmasalah terkait ujian berbasis komputer, semoga bisa menjadi
bahan renungan bagi rekan proktor lain yang mengalami kasus serupa.

Salam proktor UNBK. Good luck and do your job for the best.

Anda mungkin juga menyukai