Anda di halaman 1dari 3

FORMULIR EVALUASI PROGRAM GIZI PUSKESMAS (HIPOPOC TABEL)

(disesuaikan dengan kegiatan / tujuan khusus)

PROGRAM :Pemberian Vitamin A NAMA MAHASISWA : Syifa Andita Putri

Input Proses Output Outcome


Kegiatan
Adanya Sesuai Tidak
Yang ada Target Cakupan Target Cakupan
Perencanaan Rencana sesuai

- Pelaksana Bidan Angka KVA Angka KVA


kelurahan 100% bayi 100% bayi menurun menurun
dan TPG dan ibu dan ibu
Berjumlah 7
saling nifas, 80% nifas, 80%
Pemberian orang terdiri dari
berkoordinasi balita balita
Vitamin A bidan kelurahan
dalam mendapatkan mendapatkan
dan TPG
pemberian kapsul kapsul
kapsul vitamn A vitamn A
vitamin A

- Sasaran Bayi 493 0 100 100

Balita 5372 0 100 100

Bufas 697 46 93,1 100


- Bahan Kapsul Vitamin
A biru (6-11
bulan)

Kapsul Vitamin
A merah (12-60
bulan)

Kapsul Vitamin
A dosis tinggi
(Bufas)

- Waktu Bayi&Balita :
Februari dan
Agustus

Bufas : Januari-
Desember

- Biaya Biaya dari


pemerintah

Berdasarkan data di atas program pemberian Vitamin A untuk bayi sudah mencapai target 100% dan balita sudah mencapai

target 80% karena bayi dan balita selalu hadir dalam kegiatan pemberian vitamin A. Hal ini dikarenakan masyarakat sudah
mengetahui jadwal pemberian kapsul Vitamin A serta sudah mengetahui manfaatnya yaitu untuk kesehatan mata. Apabila ada Balita

yang tidak datang ke Posyandu akan disweeping oleh kader untuk ditimbang berat badannya, diukur tinggi badannya, dan diberi

Vitamin A.

Tetapi untuk ibu nifas, masih belum memenuhi target yaitu hanya sebesar 93,1% dikarenakan bufas yang persalinannya tidak

ditangani oleh tenaga kesehatan yang ada di Puskesmas Sambongpari tidak mendapatkan Vitamin A. Seharusnya setiap Bufas harus

mendapatkan Vitamin A sebanyak 2 x selama nifas. Pemberiannya sebanyak 1 kapsul Vitamin A setelah bersalin, kemudian 1 hari

berikutnya setelah pemberian kapsul yang pertama.

Anda mungkin juga menyukai