Anda di halaman 1dari 23

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM
MESIN SI JALAL: Mesin Kontruksi Pada Jalanan Beraspal
yang Retak dan Berlubang Ringan

BIDANG KEGIATAN:
PKM KARSA CIPTA

Diusulkan oleh :
Yohanes Agus Nugrahanto 2013-041-035 Angkatan 2013
Melvin 2014-041-040 Angkatan 2014
Josef William 2015-041-062 Angkatan 2015

UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA ATMA JAYA


JAKARTA
2016
ii
DAFTAR ISI

PENGESAHAN USULAN PKM KARSA CIPTA............................................. ii


DAFTAR ISI......................................................................................................... iii
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang ................................................................................ 1
1.2. Rumusan Masalah .......................................................................... 1
1.3. Tujuan .............................................................................................. 1
1.4. Luaran Yang Diharapkan .............................................................. 2
1.5. Manfaat ............................................................................................. 2
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Definisi Aspal ................................................................................... 3
2.2. Udara Bertekanan ........................................................................... 3
2.3. Bahan-bahan untuk Jalanan Beraspal.......................................... 3
2.4. Heater/Pemanas pada Aspal........................................................... 4
2.5. Roda Penggilas Bergetar (Vibration Roller) ................................. 4
2.6. Cara Kerja Mesin SI JALAL......................................................... 4
BAB 3 METODE PELAKSANAAN
3.1. Waktu dan Tempat Pelaksanaan ................................................... 7
3.2. Tahapan Pelaksanaan ...................................................................... 7
3.3. Indikator Keberhasilan Jangka Pendek ....................................... 8
BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1. Anggaran Biaya ................................................................................. 9
4.2. Jadwal Kegiatan ................................................................................. 9
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 10
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pembimbing ...................... 11
Lampiran 2. Rencana Anggaran Kegiatan ........................................................ 16
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas ...... 18
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana ............................................. 19
Lampiran 5. Gambaran Teknologi yang Hendak Diterapkembangkan ........ 20

iii
1

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Masalah


Jalan merupakan prasarana infrastruktur dasar yang dibutuhkan manusia
untuk dapat melakukan pergerakkan dari suatu tempat ke tempat lainnya dalam
rangka pemenuhan kebutuhan. Oleh karena itu pengguna jalan semakin hari akan
semakin banyak, bahkan kapasitas jalan juga sudah mulai tidak mencukupi untuk
menampung pengguna jalan.
Banyaknya pengguna jalan dan curah hujan yang cukup tinggi, membuat
sebagian besar wilayah jakarta mengalami kerusakkan jalan. Hal ini harus
diwaspadai sebab lebih dari 60% jalanan di Jakarta merupakan jalan aspal.
Jalanan beraspal akan mudah rusak karena terkikis oleh air dan ditambah lagi
beban dari kendaraan. Oleh karena itu pada musim penghujan ini, akan banyak
sekali jalan yang rusak dan butuh perbaikan cepat.
Perlu diketahui bahwa kecelakaan yang terjadi pada daerah Jakarta
sebanyak lebih dari 10% terjadi akibat jalan rusak. Itu artinya setiap 1 dari 10
pengguna jalan akan terjadi kecelakaan akibat jalan rusak. Oleh karena tingkat
kecelakaan yang semakin tinggi akibat jalan rusak, curah hujan yang tinggi,
kapasitas jalan yang tidak mencukupi, dan keterbatasan waktu, masalah ini
membutuhkan sebuah inovasi akan perbaikan jalan dengan cepat.
Mesin si Jalal mampu menjadi solusi dari permasalahn di atas. sebab
mesin tersebut mampu memperbaiki jalan dibawah 1 hari, mudah penggunaanya,
dan praktis untuk dibawa kemana saja. Hal kepraktisan ini cukup penting dimana
dalam kota Jakarta yang selalu terjadi kemacetan, membawa traktor dan
kendaraan besar lainnya merupakan keputusan yang buruk.
Mesini si Jalal merupakan mesin yang lebih inovatif dibanding dengan
mesin yang sudah ada. Hal tersebut dikarenakan ukuran yang kecil ini memiliki
fungsi yang banyak, seperti mampu memperbaiki jalan yang retak dan berlubang
ringa, tempat bahan aspal, heater/pemanas, dan roda penggilas. Sehingga mesin
ini mampu memperbaiki keretakkan dan lubang ringan yang ada pada jalan raya.

1.2. Rumusan Masalah


Berikut beberapa hal yang perlu dibahas dalam pembuatan Mesin si
Jalal:
o Apakah rancangan mesin si Jalal dapat berguna sesuai yang
diharapkan ?
o Apakah mesin si Jalal dapat memperbaiki jalanan aspal yang retak
dan berlubang ringan?
o Berapa kecepatan perbaikan jalan yang mampu diperbaiki oleh
mesin ini?

1.3. Tujuan
Berikut beberapa tujuan dari perancangan Mesin si Jalal:
o Memperbaiki jalanan aspal yang retak dan berlubang ringan
o Menjadi sebuah mesin yang praktis dan mudah digunakan
2

o Mengurangi angka kecelakaan akibat jalanan yang rusak.

1.4. Luaran Yang Diharapkan


Pendaftaran paten atas dibuatnya purwarupa MESIN SI JALAL
Sebuah mesin kontruksi yang memiliki fungsi-fungsi penting seperti
adanya kompresor, bahan-bahan aspal, heater/pemanas, dan roda
penggilas (pipa schedule). Hal tersebut berguna untuk memudahkan
proses kontruksi jalanan retak dan berlubang ringan dalam sebuah
mesin saja.
Dibuatnya artikel ilmiah tentang mesin si Jalal dengan sistem filling
the cracks dan spray injection patching.

1.5. Manfaat
Mesin si Jalal diharapkan membantu kontraktor dalam memperbaiki
jalanan yang retak dan berlubang ringan dengan lebih fleksibel dan efisien.
Sehingga mesin ini dapat mempercepat proses kontruksi jalan lebih cepat
dibanding mesin sebelumnya. Diharapkan konsep dari mesin ini dapat
dikembangkan dan diaplikasikan untuk membuat mesin dalam kapasitas besar
(tractor).
3

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Definisi Aspal


Material berwarna hitam atau coklat tua. Pada temperatur ruang berbentuk
padat sampai agak padat, jika dipanaskan sampai temperatur tentu dapat menjadi
lunak/cair sehingga dapat membungkus partikel agregat pada waktu pembuatan
campuran aspal beton atau dapat masuk kedalam pori-pori yang ada pada
penyemprotan/penyiraman pada perkerasan pelaburan. Jika temperatur mulai
turun. Aspal akan mengeras dan mengikat agregat pada tempatnya (sifat
termoplastis)
Hidrocarbon adalah bahan dasar utama dari aspal yang umumnya disebut
bitumen. Sehingga aspal sering juga disebut bitumen,
Aspal merupakan salah satu material konstruksi perkerasan lentur . Aspal
merupakan komponen kecil . Umumnya 4 10 % dari berat campuran. Tetapi
merupakan komponen yang relatif mahal
Aspal umumnya berasal dari salah satu hasil destilasi minyak bumi (aspal
minyak) dan bahan alami (aspalaAlam),
Aspal minyak (aspal semen) bersifat mengikat agregat pada campuran aspal
beton dan memberikan lapisan kedap air. Serta tahan terhadap pengaruh asam,
basa dan garam,
Sifat aspal akan berubah akibat panas dan umur, aspal akan menjadi kaku dan
rapuh dan akhirnya daya adhesinya terhadap partikal agregat akan berkurang

2.2. Udara Bertekanan


Udara bertekanan dihasilkan oleh kompresor. Fungsi dari kompresor untuk
mesin si Jalal ini memiliki banyak fungsi. Fungsi pertama yaitu untuk
membersihkan jalan yang retak atau berlubang ringan dengan atau tanpa bantuan
selang. Fungsi yang kedua yaitu untuk melakukan spray injection patching, proses
ini adalah proses pemberian bitumen emulsion pada jalan yang retak dan
berlubang ringan.

Gambar 2.1. Kompresor Mini (Anonim, 2014)

2.3. Bahan-bahan untuk Jalanan Beraspal


Untuk memperbaiki jalanan yang retak dan berlubang ringan, aspal yang
dibutuhkan untuk material jalan adalah:
4

Aspal Alam
Aspal yang diperoleh di gunung-gunung seperti aspal di pulau buton, dan ada
pula yang diperoleh di pulau Trinidad berupa aspal danau. Aspal alam terbesar
di dunia terdapat di Trinidad, berupa aspal danau. Indonesia memiliki aspal
alam yaitu di Pulau Buton, yang terkenal dengan nama asbuton (Aspal Pulau
Buton). Walaupun masih bersifat konvensional. Asbuton merupakan batu
yang mengandung aspal. Asbuton merupakan material yang ditemukan di
alam bebas, maka kadar bitumen yang dikandungnya sangat bervariasi dari
rendah sampai tinggi.
Aspal Buatan
Jenis ter dibuat dari proses pengolahan minyak bumi. Jadi bahan baku yang
dibuat untuk aspal pada umumnya adalah minyak bumi yang banyak
mengandung aspal.
Ter merupakan hasil penyulingan batu bara tidak umum digunakan untuk
perkerasan jalan karena lebih cepat mengeras, peka terhadap temperature dan
beracun.

2.4. Heater / Pemanas pada aspal


Adalah alat untuk memanaskan aspal sampai pada titik nyala aspal. Titik
nyala aspal adalah suhu pada saat terlihat nyala singkat pada suatu titik diatas
permukaan aspal. Di Indonesia pada umumnya menggunakan titik nyala aspal
dengan pen 60 atau pen 80, dengan suhu minimal 200oC dan 225oC. Pen adalah
penetrasi, dimana penetrasi rendah pada aspal digunakan untuk daerah panas, dan
volume lalu lintas tinggi.

2.5. Roda Penggilas


Roda penggilas adalah roda yang biasanya digunakan setelah aspal sudah
disebarkan. Dimensi dari roda penggilas yang akan digunakan jauh lebih kecil
dari truk roda penggilas, sebab roda penggilas ini akan disesuaikan dengan
dimensi mesin si Jalal. Selain itu roda penggilas ini menggunakan pipa
schedule. Fungsi dari roda penggilas adalah untuk pemadatan aspal sehingga
kepadatan dan elevasi aspal sesuai dengan ukuran yang sudah direncanakan.
Fungsinya adalah sebagai langkah akhir pengaspalan agar kepadatan dan elevasi
aspal lebih sempurna dari sebelumnya.

2.6. Cara Kerja Mesin SI JALAL


Pemberian bitumen
Penggilasan tanpa dan dengan getaran
Pengeringan dengan dan tanpa water spray

Langkah-langkah diatas adalah langkah secara garis besar dalam


memperbaiki keretakkan dan jalan berlubang pada jalan. Berikut diagram cara
kerja yang akan diimplementasikan pada mesin si Jalal. Sehingga dengan cara
ini perbaikan jalan memiliki kecepatan 1 km/jam.
5

Halus 3mm Spray with water Digilas tanpa getaran(vibrate)

Sambungan jalan

Asphalt Sealing

Dibersihkan dengan udara


bertekanan (Kompressor).
Jalan Retak Terdapat 2 cara:

(0-15mm) Block Dengan bantuan selang


Berada pada bagian
depan bawah mesin si
Jalal

Retak Susut Dipanaskan dengan


Heat/Pemanas
Memanfaatkan Heat dari
Dibersihkan dengan udara
Pemanasan bahan-bahan aspal bertekanan (Kompressor).
Berfungsi untuk memunculkan sifat Terdapat 2 cara:

Kulit Buaya Digilas dengan vibrate roller Aspal dan agregatnya. Dengan bantuan selang
Berada pada bagian
depan bawah mesin si
Jalal
6

Cleaning with water spray

Lubang Ringan

Dibersihkan dengan Spray Injection Pemberian Agregat

Udara Bertekanan Patching Pada Aspal

Jalan Berlubang

(Menggunakan Spray

Injection Patching)

Lubang Besar Penggilasan dengan

Pemetaan Vibrator roller


7

BAB 3 METODE PELAKSANAAN

3.1 Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Waktu : Lima bulan setelah proposal diterima
Tempat : Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya

3.2 Tahapan pelaksanaan


Dalam perancangan MESIN SI JALAL (Mesin Kontruksi Pada Jalanan
Beraspal yang Retak dan Berlubang Ringan), mulai dari penentuan ide, penulisan
proposal, tinjauan pustaka, hingga produksi alat dilakukan dengan mengikuti
diagram pada Gambar 3.1.

Berawal dari Latar Penentuan Ide Tinjauan Pustaka


Belakang Merancang mesin kontruks Spesifikasi kompresor,
Jalanan rusak menjadi untuk jalanan beraspal heater, roda penggilas, dan
faktor utama dalam jenis-jenis aspal
pembuatan proposal

Perbaikan Alat

Perancangan dan
Pengujian Alat Pembuatan Mesin Penentuan Anggaran
Kontruksi

Gambar 3.1. Tahapan Pelaksanaan Kegiatan

Keterangan:
1. Tahap penentuan ide meliputi pencarian masalah sebagai latar belakang untuk
mendapatkan ide.
2. Tahap tinjauan pustaka bertujuan untuk mencari pengetahuan dasar serta
spesifikasi alat sebelum melakukan perancangan
3. Tahap penulisan proposal bertujuan untuk menentukan anggaran yang
diperlukan dalam pembuatan alat.
4. Tahap pembuatan alat dilakukan sesuai dengan rancangan dan desain alat
yang dikembangkan. Apabila alat mengalami kegagalan maka alat akan
dirancang ulang agar sesuai dengan rancangan yang didesain.
5. Pada tahap pengujian alat, alat yang telah diproduksi akan di uji coba untuk
mengetahui apakah alat dapat berjalan sesuai rancangan atau tidak. Apabila
alat mengalami kerusakan, maka akan dilakukan perbaikan agar alat dapat
berjalan sesuai rancangan.
6. Setelah melewati semua tahap maka alat siap dipakai.
8

Mesin si Jalal bekerja dengan cara memanaskan bahan-bahan aspal yang


sesuai dengan lingkungan. Untuk Indonesia bahan aspal yang digunakan dengan
jenis PEN 60 atau PEN 80. Setelah bahan aspal dipanaskan dengan suhu antara
200oC sampai 255oC, perbaikan jalan yang retak menggunakan sistem filling the
cracks, sedangkan untuk jalan yang berlubang menggunakan Spray Injection
Patching. Setelah penambahan aspal dilakukan, dilanjutkan dengan proses
penggilasan.

3.3 Indikator keberhasilan janga pendek


Indikator keberhasilan jangka pendek dari PKM-KC yang berjudul
MESIN SI JALAL (Mesin Kontruksi Pada Jalanan Beraspal yang Retak dan
Berlubang Ringan) adalah mesin konstruksi yang mampu memperbaiki jalanan
beraspal yang retak dan berlubang ringan, sehingga jalan dengan kerusakan retak
dan berlubang ringan dapat langsung diperbaiki dibawah 1 hari tanpa memerlukan
peralatan berat yang bisa mengganggu kelancaran aktivitas lalu lintas. Dengan
jalan yang langsung dapat diperbaiki akan mampu mengurangi jumlah
kecelakaan yang disebabkan oleh kerusakan jalan.
9

BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

Ringkasan anggaran biaya disusun sesuai dengan Tabel 4.1.

Tabel 4.1 Ringkasan Anggaran Biaya


No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 Material bahan seperti baja, plastik, besi, dan lain-lain 4.000.000
2 Motor penggerak, kompresor, storage bahan aspal, 6.000.000
heater/pemanas, roda penggilas, cooling drum
3 Biaya produksi, ongkos pengiriman, percetakan poster, 2.0 00.000
pengecatan, detail finishing
4 Lain-lain 500.000
Jumlah 12.500.000

4.2 Jadwal Kegiatan

Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan


Bulan
No Jenis Kegiatan
1 2 3 4 5
1 Perancangan model alat

Survey harga bahan dan alat


2 penunjang. Serta evaluasi
perancangan alat

Pembelian bahan dan alat, serta


3 pembuatan mesin kontruksi jalanan
beraspal.

Pengujian pada jalanan yang retak


4 dan berlubang ringan.

Perbaikan dan finishing mesin


5 kontruksi jalanan beraspal

6 Pendaftaran paten

Pembuatan laporan akhir dan


7 penulisan artiker ilmiah
10

DAFTAR PUSTAKA

Anonim, 2014. Prinsip Kerja Kompresor. http://www.insinyoer.com/prinsip-kerja-


compressor/. Diakses tanggal 5 November 2016.

Abraham, Herbert. 1938. Asphalts and Allied Substances: Their Occurrence,


Modes of Production, Uses in the Arts, and Methods of Testing (4th ed.). New
York: D. Van Nostrand Co. Retrieved 16 November 2009.

Muhammad Abdul Quddus. 1992. Catalytic Oxidation of Asphalt. thesis


submitted to Department of Applied Chemistry; University of Karachi.
Pakistan: Higher Education Commission Pakistan: Pakistan Research
Repository. p. 6, in ch.2 pdf.

Revisi SNI 06-2434-1991. Cara uji titik lembek aspal dengan alat cincin dan bola
(ring ball): Badan Litbang Departemen Pekerjaan Umum.
11
12
13
14
15
16

Lampiran 2. Rencana Anggaran Kegiatan

1. Peralatan Penunjang

Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Baja ringan/ Baja Dibentnuk 1 1.500.000 1.500.000
siku sebagai
kerangka mesin
Kompresor Membersihkan 1 500.000 500.000
debu jalanan
Heater/ Pemanas Memanaskan 1 750.000 750.000
aspal
Roda Penggilas Meratakan 1 750.000 750.000
(Pipa Schedule) aspal
Storage untuk Penyimpanan 1 500.000 500.000
aspal bahan aspal
Aspal PEN 60 Sebagai bahan 1 750.000 750.000
atau PEN 80 dalam mesin
kontruksi
Selang dan alat Untuk 1 750.000 750.000
untuk filling the menyalurkan
cracks dan Spray bahan aspal
Injection Patching dengan jalan
Cat Untuk 1 500.000 500.000
mewarnai
mesin
SUB TOTAL (Rp) 6.000.000

2. Jasa

Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Biaya Produksi Proses Produksi 1 2.500.000 2.500.000
yang digunakan
untuk membuat
alat
Ongkos Kirim Ongkos untuk 1 500.000 500.000
membeli bahan
Pengecatan Jasa mewarnai 1 500.000 500.000
mesin
Pembuatan poster Print poster dan 1 500.000 500.000
jasa editing
Detail finishing Tahap akhir 1 500.000 500.000
pembuatan
mesin
Pengujian Mesin Menguji fungsi 1 500.000 500.000
mesin
SUB TOTAL (Rp) 5.000.000
17

4. Lain-lain

Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Uang darurat Untuk 1 1.300.000 1.300.000
mengganti
kerusakan
bahan
percetakan Untuk print 1 100.000 100.000
proposal proposal
administrasi Biaya 1 55.000 55.000
administrasi
Perangko Untuk surat 6 7.500 45.000
pengesahan
SUB TOTAL (Rp) 1.500.000
Total (Keseluruhan) 12.500.000
18

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas

Alokasi
Program Bidang
No Nama / NIM Waktu Uraian Tugas
Studi Ilmu
(jam/minggu)
1 Yohanes Agus Teknik Elemen 6 jam a. Penentuan dan
Nugrahanto Mesin Mesin konsultasi ide
(2013-041-035) b. Pembahasan dan
pematangan ide
c. Pencarian
informasi (teori)
d. Pengujian dan
analisis
kesalahan
e. Perakitan akhir
f. Pembuatan
laporan akhir
2 Melvin Teknik Heat 6 jam a. Pemilihan
(2014-041-040) Mesin Transfer material dan
perancangan
b. Desain purwa
rupa dan
konsultasi
c. Pengujian dan
analisis
kesalahan
d. Perakitan akhir
3 Josef William Teknik Material 6 jam a. Pencarian
(2015-041-062) Mesin Teknik informasi (teori)
b. Pemilihan
material dan
perancangan
c. Desain purwa
rupa dan
konsultasi
d. Perakitan akhir
19

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana


20

Lampiran 5. Gambaran Teknologi yang Hendak Diterapkembangkan

Gambar 5.1. Mesin Kontruksi Jalanan Beraspal

Pemanasan bahan-
bahan aspal dengan
heater

Pembersihan Jalan
dengan kompresor
(diluar mesin SI
JALAL)

Bila retak, jalanan Bila berlubang ringan,


dilapisi oleh aspal jalanan diberi bahan
dengan sistem filling aspal dengan sistem
the cracks spray injection patching

Penggilasan dengan
roda penggilas

Gambar 5.2. Diagram Alir Cara Kerja Mesin SI JALAL

Anda mungkin juga menyukai