Anda di halaman 1dari 2

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) DI PUSKESMAS

PULPITIS REVERSIBEL, PULPITIS


AWAL/HIPEREMI DAN TATALAKSANA
PENANGANANNYA
No. Dokumen :
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal :
Halaman : 1/2
Puskesmas MUNJIYAH,SST
Raman Utara NIP. 196501011985022001

Radang pulpa ringan sampai sedang akibat rangsang, radang dapat sembuh
1.Pengertian
setelah penyebab/rangsang dihilangkan.
1.Dapat tegaknya diagnosa pulpitis reversibel/pulpitis awal/plpitis
hiperemia.
2. Tujuan
2.Terlaksananya tata laksana penanganan kasus pulpitis reversibel

- Persiapan peralatan dikerjakan oleh perawat gigi.


- Penegakan diagnosa oleh dokter gigi atau perawat gigi.
3. Kebijakan - Tindakan oleh dokter gigi dan dapat dilimpahkan kepada perawat gigi.

4. Referensi

Alat-alat dan bahan/obat yang disiapkan :

1. Dental unit lengkap.


2. Alat diagnosa lengkap (kaca mulut, pinset, sonde).
3. Kapas gulung.
4. Butiran kapas.
5. Prosedur
5. Bur untuk preparasi.
6. Alat tumpat set.
7. Bahan pulp capping.
8. Bahan tumpat (tergantung letak dan macam giginya : resin komposit,
ionomer glass).

1. Pemeriksaan fisik intraoral dan ekstraoral.

2. Penegakan diagnosa pulpitis reversibel, pulpitis awal/hiperemia


6.Langkah-langkah 3. Berikan informed consent lisan.
4. Lakukan prosedur pulp capping.
5. Pada kunjungan berikut lakukan tambalan dengan glass ionomer atau
resin komposit sesuai indikasi tambalan.
Pemeriksaan fisik Penegakan diagnosa
intraoral dan ekstraoral pulpitis reversibel, pulpitis
awal/hiperemia.
7. Bagan Alir

Berikan informed consent


lisan.

Pada kunjungan berikut


lakukan tambalan Lakukan prosedur pulp
dengan glass ionomer capping.
atau resin komposit
sesuai indikasi tambalan.

8. Hal-hal yang
perludiperhatikan

9. Unit Terkait
10. Dokumen Terkait
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan
11. Rekaman historis
perubahan

Halaman: 2/2

Anda mungkin juga menyukai