Anda di halaman 1dari 2

PULPITIS

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :

Halaman : 1/2

TTD Plt UPT Puskesmas Paleran dr. DANDY CANDRA


UPT PUSKESMAS SATYAWAN
PALERAN
NIP. 198406012010011020

Pulpitis adalah penyakit gigi dimana terjadi inflamasi pada ruang pulpa
1. Pengertian
akibat karies atau frakturprofunda

2. Tujuan Sebagai acuan dalam penanganan pulpitis

3. Kebijakan

4. Referensi

1. Apabila gejala sakitnya sangat hebat, kunjungan pertama


aplikasi kapaseugenol terlebih dahulu pada cavitas
(bilamemungkinkan), kemudian ditambal sementara dan diberi
resep obat. Pasien diminta kembali 3 harikemudian,
2. Petugas member resep obat selama 3 hari. Obat yang
diresepkan adalah antibiotic dan analgetik
3. Apabila keluhan tidak terlalu hebat, pada kunjungan pertama
petugas melakukan devitalisasipulpa,
5. Prosedur  4. Petugas membersihkan cavitas dengan excavator,
5. Petugas mengaplikasikan pasta devitalisasipada cavitas,
6. Petugas menutup cavitas dengan bahan tambal sementara,
7. Petugas meminta kepada pasien untuk kembali lagi 7 hari
kemudian,
8. Pada kunjungan berikutnya (7 harikemudian), petugas
melakukan perawatan dan penambalan,
9. Petugas membuka bahan tumpatan sementara dan bahan
devitalisasi,
PULPITIS
No. Dokumen :
UPT PUSKESMAS
PALERAN No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :
Halaman : 2/2
10. Petugas melakukan preparasicavitas.
11. Petugas melakukan penambalan dengan Glass Ionomer atau
dengan tehnik sandwich ( glass Ionomer kemudian komposit
resin )
12. Apabila pasien menghendaki untuk dilakukan restorasi yang
lebih kuat, maka petugas bisa merujuk keRumah sakit untuk
dilakukan perawatan extirpasipulpa

6. Langkah-langkah

7. Bagan Alir (Jika di


butuhkan )

8. Unit terkait Poli Gigi

9. Dokumen terkait 1. Rekam Medis


2. Resep Obat

10. Rekaman Historis Perubahan

No Yang Di Ubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai