Anda di halaman 1dari 33

PEMBERIAN INFORMASI PENGGUNAAN OBAT

No. Dokumen : SOP / UKP/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas Renasti Bakkara,SKM
Kartini NIP.19671231 199103 2 02

1. Pengertian Kegiatan pelayanan yang dilakukan apoteker Tenaga Tehknik Kefarmasian untuk memberikan informasi
secara akurat, jelas dan tidak biasa kepada dokter, apoteker, perawat, profesi kegiatan lainnya dan kepa
pasien

2. Tujuan Menyediakan informasi mengenai obat kepada kesehatan lain di lingkungan puskesmas, pasien dan
masyarakat

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan


Jenis - jenis Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi Lampiran Permenkes No . 30 Tahun 2014 Tentang Pelayanan Farmasi di Puskesmas


Penyerahan
obat
5. Prosedur

6. Langkah - langkah 1. Memberikan informasi berdasarkan resep / catatan pengobatan pasien


2. Melakukan penulusuran
Menjawabliteratur bila perlu
pertanyaan
3. Menjawab pertanyaan pasien dengan bahasa yang mudah dimengerti secara jelas
pasien

7. Diagram alir

Memberi informasi
obat

8. Hal - hal yang perlu


dperhatikan

9. Unit terkait 1. Ruang Tindakan


2. Ruang pemeriksaan umum
3 Ruang obat
2.Ruang KIA/KB
3.Ruang Imunisasi
4.Ruang pemeriksaan gigi
10. Dokumen terkait

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
Renasti Bakkara,SKM
P.19671231 199103 2 029

uk memberikan informasi
kegiatan lainnya dan kepada

uskesmas, pasien dan

016 Tentang Penetapan

Puskesmas
al mulai perubahan
PENYIMPANAN OBAT

No. Dokumen : SOP / UKP/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas Renasti Bakkara,SKM
Kartini NIP.19671231 199103 2 0

1. Pengertian Kegiatan yang dilaksanakan sebelum dilakukan pendistribusian

2. Tujuan Menjamin kualitas sediaan farmasi, alkes dan OMHP sesuai dengan persyaratan kefarmasian

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan


Jenis - jenis Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi Lampiran Permenkes No . 58 Tahun 2014 Tentang Pelayanan Kefarmasian di Rumah Sakit

5. Prosedur Alat dan bahan :


Stiker LASA

6. Langkah - langkah 1. Penerimaan sediaan farmasi, alkes dan BMHP dari gudang farmasi ( GE )
2. melakukan pengecekan kesesuaian antara berita acara / LPLPO dengan sediaan farmasi, alkes dan
BMHP
3. Melakukan penyimpanan sediaan farmasi, alkes dan BMHP sesuai dengan bentuk sediaan, kelas
terapi secara alpabetis
4. Memberikan penandaan untuk jenis sediaan farmasi yang penampilan, penamaan mirip LASA
5. Menyusun sediaan farmasi dengan sistem FEFO dan FIFO

7. Diagram alir
Penerimaan

Pengecekan

Penyimpanan

Penandaan lasa

Menjawab
pertanyaan
pasien

Tanggal expired obat


8. Hal - hal yang perlu
dperhatikan
9. Unit terkait
10. Dokumen terkait 1. LPLPO
2.Berita acara

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
Renasti Bakkara,SKM
P.19671231 199103 2 029

n kefarmasian

16 Tentang Penetapan

n di Rumah Sakit

an farmasi, alkes dan

ntuk sediaan, kelas

maan mirip LASA


al mulai perubahan
PEMBERIAN OBAT KEPADA PASIEN DAN PELABELAN

No. Dokumen : SOP / UKP/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas Renasti Bakkara,SKM
Kartini NIP.19671231 199103 2

1. Pengertian Kegiatan yang dimulai dari tahap menyiapkan / meracik obat, memberikan label / etiket, menyerahkan
sediaan farmasi dengan informasi yang memadai disertai dokumentasi disebut juga dispensing

2. Tujuan 1. Pasien memperoleh obat sesuai dengan kebutuhan klinis / pengobatan


2. Pasien memahami tujuan pengobatan dan mematuhi instruksi pengobatan

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan


Jenis - jenis Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi Lampiran Permenkes No . 30 Tahun 2014 Tentang Pelayanan Farmasi di Puskesmas

5. Prosedur Alat dan bahan :


1. Pulpen
2. Etiket obat
3. Plastik obat
4. Lem
5. Kertas perkamen
6. Lumpang dan alu
7. Alkohol

6. Langkah - langkah 1. Skrining kelengkapan resep


2. Melakukan penyiapan dan penyerahan sediaan farmasi, alkes dan BMH kepada pasien meliputi
peracikan dan pemberian label instruksi penggandaan obat
3. Memanggil nama pasien
4. Memeriksa identitas pasien
5. Menyerahkan obat disertai PIO
6. Meminta pasien mengulang informasi yang disampaikan

7. Diagram alir Skrining


resep

Persiapan

Memanggil pasien

Memeriksa

Menyerahkan

Meminta
pasien
mengulangi
8. Hal - hal yang perlu
dperhatikan
9. Unit terkait

10. Dokumen terkait Resep

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
Renasti Bakkara,SKM
P.19671231 199103 2 029

el / etiket, menyerahkan
juga dispensing

16 Tentang Penetapan

Puskesmas

da pasien meliputi
al mulai perubahan
PENYIMPANAN OBAT EMERGENSI DI UNIT PELAYANAN
No. Dokumen : SOP / UKP/
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas Renasti Bakkara,SKM
Kartini NIP.19671231 199103 2 0

1. Pengertian Kegiatan penyediaan tempat untuk menyimpan obat emergensi yang digunakan dalam kondisi
kegawatdaruratan

2. Tujuan 1. Agar mudah di akses


2. Terhindar dari kesalahan pengambilan
3. Terhindar dari penyalahgunaan
4. Memudahkan kontrol oleh farmasi

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan


Jenis - jenis Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi 1. Lampiran Permenkes No . 58 Tahun 2014 Tentang Pelayanan Kefarmasian di Rumah Sakit
2. Keputusan Menteri Kesehatan No. 856/MENKES/SK/IX/2009 Standar IGD Rumah Sakit

5. Prosedur Alat dan bahan :


Kotak khusus yang terbagi; bagi dan tidak terkunci

6. Langkah - langkah 1.Menyiapkan jumlah dan jenis obat sesuai dengan daftar obat emergensi yang telah ditetapkan
2. Menyimpan dalam kotak khusus
3. Masing - Masing sediaan farmasi dibungkus plastik
4. Memberi segel pada kotak

7. Diagram alir Menyiapkan


obat

Menyimpan

membungkus obat

Memberi segel
pada kotak

8. Hal - hal yang perlu 1. Daftar lampiran obat emergensi


dperhatikan 2. Apabila telah dipakai harus langsung diganti
3. Tidak dapat digunakan untuk kepentingan lain

9. Unit terkait Ruang Tindakan


10. Dokumen terkait Daftar obat emergensi

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
Renasti Bakkara,SKM
P.19671231 199103 2 029

n dalam kondisi

016 Tentang Penetapan

sian di Rumah Sakit


r IGD Rumah Sakit

g telah ditetapkan
al mulai perubahan
PERESEPAN NARKOTIK DAN PSIKOTROPIK

No. Dokumen : SOP / UKP/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas
Kartini

1. Pengertian

Narkotika adalah zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman, baik sintetis maupu
sintetis, yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, menguran
sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan, yang dibedakan ke dala
golongan-golongan sebagaimana terlampir dalam Undang-Undang tentang Narkotika. Psikotropika
zat/bahan baku atau obat, baik alamiah maupun sintetis bukan narkotika, yang berkhasiat psikoakti
melalui pengaruh selektif pada susunan saraf pusat yang menyebabkan perubahan khas pada aktiv
mental dan perilaku.Kegiatan penyediaan tempat untuk menyimpan obat emergensi yang digunaka
dalam kondisi
2. Tujuan 1. Memastikan semua proses dalam pelayanan obat golongan narkotik dan psikotropik memenuhi
Undang- Undang yang berlaku
2.Memastikan pengeluaran obat golongan narkotika aman dan akurat

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan Jeni
Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi 1. Permenkes No.03 Tahun 2015 tentang Peredaran, Penyimpanan, Pemusnahan dan Pelaporan
Narkotika,Psikotropika dan Prekursor Farmasi

5. Prosedur Alat dan bahan :


1.Pulpen
2.Etiket obat
3.Plastik obat
4.Obat
6. Langkah - langkah 1. Skrining Resep
2. Penyiapan Resep
3. Penyerahan resep

7. Diagram alir
Skrining
Resep

Penyiapan Resep

Penyerahan
Penyerahan obat
obat

8. Hal - hal yang perlu Kesesuain identitas pasien


dperhatikan
9. Unit terkait 1.Ruang Pemeriksaan Umum
2.Ruang Pemeriksaan Gigi
10. Dokumen terkait Daftar obat emergensi

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
Renasti Bakkara,SKM
NIP.19671231 199103 2 029

bukan tanaman, baik sintetis maupun semi


kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi
ergantungan, yang dibedakan ke dalam
dang tentang Narkotika. Psikotropika adalah
n narkotika, yang berkhasiat psikoaktif
ebabkan perubahan khas pada aktivitas
mpan obat emergensi yang digunakan

narkotik dan psikotropik memenuhi

AKR/I/2016 Tentang Penetapan Jenis - jenis

nan, Pemusnahan dan Pelaporan


Tanggal mulai perubahan
PELAPORAN EFEK SAMPING OBAT

No. Dokumen : SOP / UKP/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas
Kartini

1. Pengertian
Pelaporan pasien terhadap petugas farmasi mengenai reaksi yang tidak diinginkan yang pernah dialami
terhadap Obat tertentu setelah penggunaan obat.Efek samping obat merupakan dampak dari obat ya
tidak diinginkan
2. Tujuan 1. Pasien dapat mengkonsumsi obat tanpa rasa takut terhadap efek samping obat
2. Memastikan pasien mendapatkan obat yang tepat
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan Jenis - j
Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi Modul Pelatihan Peningkatan Pengetahuan dan Keterampilan Memilih Obat Bagi Tenaga Kesehatan Ol
Direktorat Bina Bina Pelayanan Kefarmasian tahun 2013

5. Prosedur Alat dan bahan :


1.Pulpen
2.Etiket obat
3.Plastik obat
4.Obat
6. Langkah - langkah
1. Memberikan obat kepada pasien dilengkapi etiket,disertai penjelasan mengenai efek samping obat d
cara mengatasinya
2. Pasien memberikan informasi kepada petugas farmasi ketika terjadi efek samping obat
3. Petugas farmasi melakukan pelaporan kepada dokter

7. Diagram alir
Memberikan
obat pada
pasien

Pasien /keluarga
pasien melaporkan
efek samping kepada
petugas farmasi

Petugas farmasi
Penyerahan obat
melakukan
pelaporan

8. Hal - hal yang perlu Jenis obat yang dapat menimbulkan efek samping
dperhatikan
8. Hal - hal yang perlu
dperhatikan

9. Unit terkait 1.Ruang Pemeriksaan Umum


2.Ruang Pemeriksaan Gigi
10. Dokumen terkait Kartu Rawat Jalan

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
Renasti Bakkara,SKM
NIP.19671231 199103 2 029

g tidak diinginkan yang pernah dialami


obat merupakan dampak dari obat yang

fek samping obat

KR/I/2016 Tentang Penetapan Jenis - jenis

milih Obat Bagi Tenaga Kesehatan Oleh

jelasan mengenai efek samping obat dan

erjadi efek samping obat


Tanggal mulai perubahan
PENANGANAN OBAT KADALUARSA

No. Dokumen : SOP / UKP/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas
Kartini

1. Pengertian
Obat Kadaluarsa adalah obat yang sudah mengalami penurunan kadar obat. Dimana tanggal kadalu
ditentukan oleh pabrik pembuat obat setelah melakukan uji stabilitasi obat
2. Tujuan Memastikan obat yang yang tersedia dalam kondisi yang baik untuk digunakan.

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan Jeni
Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi Buku Pedoman Pengelolaan Obat Publik dan Perbekalan Kesehatan di Puskesmas

5. Prosedur Alat dan bahan :


1.ATK
2.Obat
3.Kartu stok

6. Langkah - langkah
1. Identifikasi obat rusak dan kadaluarsa
2. Melakukan pemisahan penyimpanan obat kadaluarsa/rusak kecuali obat kadaluarsa/rusak golon
dan narkotika

3. Melakukan penghitungan dan pencatatan jumlah obat dan perbekalan farmasi yang rusak atau k
4. Mengurangi stok obat pada buku pengeluaran/kartu stok
5.Membuat berita acara obat dan perbekalan farmasi rusak atau kadaluarsa
6. Melaporkan obat dan perbekalan farmasi yang rusak atau kadaluarsa ke gudang Farmasi disertai
7. Diagram alir

Identifikasi obat
rusak dan
kadaluarsa

Melakukan pemisahan
penyimpanan obat
kadaluarsa/rusak kecuali
oabta kadaluarsa/rusak
golongan psikotropika dan
narkotika
Melakukan penghitungan dan
pencatatan jumlah obat dan
perbekalan farmasi yang
rusak atau kadaluarsa

Mengurangi stok obat pada


buku pengeluaran/kartu stok

Membuat berita acara obat


dan perbekalan farmasi yang
rusak atau kadaluarsa

Melaporkan obat dan


perbekalan farmasi
yang rusak atau
kadaluarsa ke gudang
farmasi

8. Hal - hal yang perlu Jenis obat yang dapat menimbulkan efek samping
dperhatikan

9. Unit terkait 1.Ruang Pemeriksaan Umum


2.Ruang Pemeriksaan Gigi
10. Dokumen terkait Kartu Rawat Jalan

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai pe
Renasti Bakkara,SKM
NIP.19671231 199103 2 029

bat. Dimana tanggal kadaluarsa obat


bat
unakan.

016 Tentang Penetapan Jenis - jenis

uskesmas

bat kadaluarsa/rusak golongan psikotropika

n farmasi yang rusak atau kadaluarsa

ke gudang Farmasi disertai berita acara


Tanggal mulai perubahan
PENILAIAN, PENGENDALIAN, PENYEDIAAN dan PENYEDIAAN dan
PENGGUNAAN OBAT
No. Dokumen : SOP / UKP/
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 / 2 / 2016
Halaman :1
UPTD Puskesmas
Kartini

1. Pengertian Pengendalian persediaan merupakan serangkaian kebijakan pengendalian untuk memastikan tercapain
yang diinginkan.

2. Tujuan 1. Menjamin ketersediaan obat di Puskesmas


2. Menyesuaikan ketersediaan obat di Puskesmas dengan penggunaan obat di Puskesmas
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kartini Nomor ../Pus.K/SK/AKR/I/2016 Tentang Penetapan Jenis - j
Pelayanan di UPTD Puskesmas Kartini

4. Referensi Buku Pedoman Pengelolaan Obat Publik dan Perbekalan Kesehatan di Puskesmas

5. Prosedur Alat dan bahan :


1.ATK
2.Buku Pengeluaran Obat
3.Kartu Stok
4.LPLPO
6. Langkah - langkah 1. Merapkan metode pencatatan penggunaan obat
2. Menerapkan metode pencatatan persediaan obat
3. Menerapkan pencatatan barang masuk dan keluar dengan metode FIFO
4.Menerapkan permintaan obat melalui LPLPO
7. Diagram alir

Metode
pencatatan
penggunaan

Metode pencatatan
persediaan obat

Menerapkan pencatatan
barang masuk dan keluar
dengan metode FIFO
Menerapkan
peminatan obat
melalui LPLPO

8. Hal - hal yang perlu ketersediaan obat


dperhatikan

9. Unit terkait

10. Dokumen terkait SOP Penyimpanan obat

11. Rekaman Historis


Perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perub
Renasti Bakkara,SKM
NIP.19671231 199103 2 029

an untuk memastikan tercapainya sasaran

obat di Puskesmas
016 Tentang Penetapan Jenis - jenis

uskesmas

FO
Tanggal mulai perubahan

Anda mungkin juga menyukai