Anda di halaman 1dari 2

Kewirausahaan

Karakteristik ; sifat

Sikap:

1. Perilaku tepat waktu merupakan landasan pokok dalam


membuat
a. Rencana
b. Konsep gagasan
c. Sikap sekarang
d. Sikap masa akan dating
e. Bekerja efektif dan efisien

Perilaku tepat waktu merupakan sikapo sekarang untuk


menentukan sikap dan kejadian masa yg akan datang,
kebiasaan tepat waktu merupakan gambaran efektif dan
efisien.

2. Perilaku tepat janji


Peribahasa mengatakan janji itu adalah hutang yang harus
dibayar, yang dibayar bukanlah uang tetapi dengan menepati
janji itu sendiri. Bagi seorang mahasiswa menepati janji itu
merupakan satu asset untuk membangun dan
mengembangkan kepercayaan orang lain yang hasilnya
berupa peliang-peluang dalam mendpatkan hasil dan ilmu.

3. Peduli mutu
4. Komitmen terhadap pengenalan diri
Pengenalan diri adalah suatu sikap atau penegasan yang
ditetapkan diri sendiri dalam suatu hal. Siapa yang tidak
mampu mengandalkan dirinya dari pengaruh lain berarti
tidak berkomitmen pada diri sendiri

5. Kerja sama
Manusia merupakan makhluk sosial artinya bahwa manusia
tidak bisa hidup sendiri dalam memenuhi kebutuhan
hidupnya, manusia tergantung terhadap orang lain dan
manusia hidup saling bekerja sama

Anda mungkin juga menyukai