Anda di halaman 1dari 24

BUTTON

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Form1 Caption FormBentukBulat
Button1 Caption Keluar

3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

4. Klik dua kali pada komponen tombol Button1, lalu isikan kode berikut di antara begin ..
end:
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
close;
end;

5. Kembali ke Form Designer lalu klik pada Form1 kemudian pada tab Even klik dua kali
pada OnCreate dan isikan kode berikut diantara begin end;
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
var
region:HRgn;
begin
region:=CreateEllipticRgn(1,1,200,200);
SetWindowRgn(handle, region, true);
button1.Caption:='Keluar';
end;

6. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
TOUCH KEYBOARD

Langkah yang harus dilakukan


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Tambahkan komponen TTouchKeyboard seperti gambar di bawah ini. Carilah tool
touch keyboard pada Tool Palette > Touch.

Gambar 1. Tool Touch Keyboard

3. Atur properti Align komponen TouchKeyboard dengan memilih alBottom pada kotak
combo disampingnya.
4. Tambahkan komponen TMemo yang terdapat pada komponen palette Standard dan atur
properties Align menjadi alClient sehingga tampilan aplikasi menjadi seperti gambar 2.

Gambar 2. Form yang sudah ditambahkan komponen Memo dan Touch Keyboard
5. Hapus isi dari properties Lines TMemo sehingga tidak terdapat tulisan apapun pada
komponen TMemo.
6. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9.
MEMBUAT GARIS PADA FORM

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Klik tab Even pada properties lalu klik dua kali pada OnMouseDown, lalu isikan kode
berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.FormMouseDown(Sender: TObject; Button: TMouseButton;
Shift: TShiftState; X, Y: Integer);
begin
Drawing:=True;
Canvas.MoveTo(x,y);
end;

klik dua kali pada OnMouseUp, lalu isikan kode berikut:

procedure TForm1.FormMouseUp(Sender: TObject; Button: TMouseButton;


Shift: TShiftState; X, Y: Integer);
begin
Canvas.LineTo(x,y);
Drawing:=False;
end;

klik dua kali pada OnMouseMove, lalu isikan kode berikut:

procedure TForm1.FormMouseMove(Sender: TObject; Shift: TShiftState; X,


Y: Integer);
begin
if Drawing then
Canvas.LineTo(x,y);
end;

3. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT FORM TRANSPARAN

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Form1 Caption Form Bentuk Transparan
Button1 Caption Keluar

3. Klik tab Even pada properties lalu klik dua kali pada OnActivate, lalu isikan kode
berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.FormActivate(Sender: TObject);
begin
button1.Caption:='Form Ini Transparan Boo';
end;

4. Dan klik dua kali pada OnCrate, lalu isikan kode berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
var
FullRgn, ClientRgn, ButtonRgn:THandle;
Margin, X, Y:Integer;
begin
Margin:=(width-clientwidth) div 2;
fullRgn:=createRectRgn(0,0,width,height);
x:=margin;
y:=height-clientheight-margin;
clientRgn:=createRectRgn(x,y,x+clientwidth, y+clientheight);
combineRgn(fullRgn,fullRgn,clientRgn,RGN_DIFF);
x:=x+button1.Left;
y:=y+button1.Top;
buttonRgn:=createRectRgn(x,y,x+button1.width, y+button1.height);

combineRgn(fullRgn,fullRgn,buttonRgn,RGN_OR);
setwindowRgn(handle, fullRgn, True);
end;

5. Klik dua kali pada komponen Button1, lalu isikan kode berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
close;
end;

6. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT FORM MEMBESAR

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Klik tab Even pada properties lalu klik dua kali pada OnShow, lalu isikan kode berikut di
antara begin .. end:
procedure TForm1.FormShow(Sender: TObject);
var
r:TRect;
begin
SystemParametersInfo(SPI_GETWORKAREA,0,@r,0);
form1.SetBounds(r.Left, r.Top, r.Right-r.Left, r.Bottom-r.Top);
end;

3. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
WARNA FORM

Langkah yang harus dilakukan


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tanamkan sebuah ComboBox dan Label seperti gambar di bawah
ini.

3. Aturlah properti-properti dari masing-masing komponen sesuai dengan tabel sebagai


berikut :

Component Property Nilai


Form1 Name FrmWarna
Caption WARNA FORM
Label1 Caption Pilihan Warna
ComboBox1 Caption CBPilihan
Text

4. Lakukan kode program Even Change pada combobox seperti berikut:


procedure TFrmWarna.ComboBox1Change(Sender: TObject);
begin
If ComboBox1.Text='Hijau' then Form1.Color:=clLime;
If ComboBox1.Text='Kuning' then Form1.Color:=clYellow;
If ComboBox1.Text='Merah' then Form1.Color:=clRed;
end;

5. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT BACKGROUND GRADASI WARNA FORM

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Klik tab Even pada properties lalu klik dua kali pada OnPaint, lalu isikan kode berikut di
antara begin .. end:
procedure TForm1.FormPaint(Sender: TObject);
var
row, ht:word;
begin
ht:=(clientheight+25) div 256;
for row:=0 to 255 do
with canvas do begin
Brush.Color:=RGB(row,0,0);
FillRect(Rect(0,row*ht, ClientWidth,(row+1)*ht));
end;

3. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT BORDERSTYLE

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen button sebanyak 6 buah dan atur seperti
gambar berikut :

3. Klik dua kali pada komponen Button1, lalu isikan kode berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
form1.BorderStyle:=bsdialog;
end;

4. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button2 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
form1.BorderStyle:=bsnone;
end;

5. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button3 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);
begin
form1.BorderStyle:=bssizetoolwin;
end;

6. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button4 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button4Click(Sender: TObject);
begin
form1.BorderStyle:=bstoolwindow;
end;
7. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button5 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button5Click(Sender: TObject);
begin
form1.BorderStyle:=bssizeable;
end;

8. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button6 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button6Click(Sender: TObject);
begin
form1.BorderStyle:=bssingle;
end;

9. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT TULISAN BERGERAK

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Form1 Caption Tulisan Bergerak
Panel1 Caption
Label1 Caption Selamat Datang di Aplikasi ini
Timer1 Interval 10
Enable True
Timer2 Interval 800
Enable True

3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

4. Klik dua kali pada komponen Timer1, lalu isikan kode berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.Timer1Timer(Sender: TObject);
begin
label1.Left:=label1.Left-1;
if label1.Left<-120 then label1.Left:=520;
end;

5. Klik dua kali pada komponen komponen Timer2, lalu isikan kode berikut di antara begin
.. end:
procedure TForm1.Timer2Timer(Sender: TObject);
begin
{if label1.Visible=true then label1.Visible:=false }
//else label1.Visible:=true;
end;

6. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT ANIMASI GAMBAR

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Buatlah folder dan copy-lah file gambar dengan format *.bmp.
3. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Form1 Caption Program Animasi
Image1 Default
Button1 Caption Main
Button2 Caption Stop
Label1 Caption Selamat Anda telah
menonton animasi ini
Timer1 Interval 2000
Enable True
Timer2 Interval 1000
Enable True

4. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

5. Klik dua kali pada komponen Timer1, lalu isikan kode berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.Timer1Timer(Sender: TObject);
begin
case animasi of
0:image1.Picture.LoadFromFile('11.bmp');
1:image1.Picture.LoadFromFile('12.bmp');
2:image1.Picture.LoadFromFile('13.bmp');
3:image1.Picture.LoadFromFile('14.bmp');
4:image1.Picture.LoadFromFile('15.bmp');
end;
inc (animasi);
if animasi=5 then
animasi:=0;
end;

6. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Timer2 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Timer2Timer(Sender: TObject);
begin
timer2.Interval:=50;
label1.Visible:=true;
if label1<>nil then
label1.Top:=label1.Top-1;
if label1.Top=-4 then
form1.Close;
end;

7. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button1 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
timer1.Enabled:=true;
end;

8. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen Button2 dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
timer1.Enabled:=false;
image1.Visible:=false;
button1.Visible:=false;
button2.Visible:=false;
form1.Color:=clwhite;
timer2.Enabled:=true;
timer2.Interval:=10;
label1.Font.Color:=clblue;
label1.Alignment:=tacenter;
end;

9. Kembali ke Form Designer lalu klik komponen Form1 lalu klik tab Even pada jendela
properties kemudian klik dua kali pada kolom OnCreate dan isikan kode berikut diantara
begin end;
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
begin
end;

10. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMAINKAN FILE AUDIO

Langkah yang harus dilakukan


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Label1 Align alTop
Aligment taCenter
Caption Aplikasi Audio Player
Font Size 12
Label2 Align alTop
Alignment taCenter
Caption Dibuat Oleh : Nama
GroupBox1 Align alTop
Caption Informasi File Audio
Label3 Align alClient
AutoSize False
Caption
Name lblNamaFile
WordWrap True
ProgressBar1 Align alTop
Name pbProgress
MediaPlayer1 Name mpLatih
Enabled False
OpenDialog1 Name dlgBuka
Button1 Caption Buka
Name btBuka
Font>Style>fsBold True
Button2 Caption Keluar
Name btKeluar
Font>Style>fsBold True
Timer1 Name tmrLatih
Enabled False
Interval 100
Form1 BorderStyle bsSingle
BorderIcons>biMaximize False
Name frmAudio
Position poScreenCenter
3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

4. Klik dua kali pada komponen tombol Buka, lalu isikan kode berikut di antara begin ..
end:
procedure TForm5.Button1Click(Sender: TObject);
begin
if dlgBuka.Execute then
begin
lblNamaFile.Caption:=dlgBuka.FileName;
mpLatih.FileName:=dlgBuka.FileName;
mpLatih.Open;
pbProgress.Position:=mpLatih.Position;
pbProgress.Max:=mpLatih.Length;
mpLatih.Enabled:=True;
tmrLatih.Enabled:=True;
end;
end;

5. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen tombol keluar dan isikan
kode berikut diantara begin end;
procedure TForm5.Button2Click(Sender: TObject);
begin
application.Terminate;
end;

6. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen timer dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TForm5.Timer1Timer(Sender: TObject);
begin
pbProgress.Position:=mpLatih.Position;
end;

7. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMAINKAN FILE AUDIO VIDEO

Langkah yang harus dilakukan


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Label1 Align alTop
Aligment taCenter
Caption Aplikasi Audio Video Player
Font Size 12
Label2 Align alTop
Alignment taCenter
Caption Dibuat Oleh : Nama
GroupBox1 Align alTop
Caption Informasi File Audio / Video
Label3 Align alClient
AutoSize False
Caption
Name lblNamaFile
WordWrap True
ProgressBar1 Align alTop
Name pbProgress
Panel1 Align alTop
Caption
Name pnlVideo
MediaPlayer1 Name mpLatih
Display1 pnlVideo
Enabled False
OpenDialog1 Name dlgBuka
Button1 Caption Buka
Name btBuka
Font>Style>fsBold True
Button2 Caption Keluar
Name btKeluar
Font>Style>fsBold True
Timer1 Name tmrLatih
Enabled False
Interval 100
Form1 BorderStyle bsSingle
BorderIcons>biMaximize False
Name frmAudioVideo
Position poScreenCenter
3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

4. Klik dua kali pada komponen tombol Buka, lalu isikan kode berikut di antara begin ..
end:
procedure TfrmAudioVideo.btBukaClick(Sender: TObject);
begin
if dlgBuka.Execute then
begin
lblNamaFile.Caption:=dlgBuka.FileName;
mpLatih.FileName:=dlgBuka.FileName;
mpLatih.Open;
pbProgress.Position:=mpLatih.Position;
pbProgress.Max:=mpLatih.Length;
mpLatih.Enabled:=True;
tmrLatih.Enabled:=True;
end;

5. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen tombol keluar dan isikan
kode berikut diantara begin end;
procedure TfrmAudioVideo.Button2Click(Sender: TObject);
begin
application.Terminate;
end;

6. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen timer dan isikan kode
berikut diantara begin end;
procedure TfrmAudioVideo.tmrLatihTimer(Sender: TObject);
begin
pbProgress.Position:=mpLatih.Position;
end;
7. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT WEB BROWSER

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Panel1 Align alTop
Aligment alCenter
Caption
Name Panel1
SpeedButton1 Caption <
SpeedButton2 Caption SP
SpeedButton3 Caption RF
SpeedButton4 Caption >
ComboBoxEx1 Name ComboBox
Button1 Caption Navigator
Name Button1
WebBrowser1 Align alClient
Name Web

3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

4. Klik dua kali pada komponen tombol Navigator, lalu isikan kode berikut di antara begin
.. end:
procedure TForm5.Button1Click(Sender: TObject);
begin
web.Navigate(ComboBox.Text);
end;
5. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen SpeedButton1 dan isikan
kode berikut diantara begin end;
procedure TForm5.SpeedButton1Click(Sender: TObject);
begin
Web.GoBack;
end;

6. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen SpeedButton2 dan isikan
kode berikut diantara begin end;
procedure TForm5.SpeedButton2Click(Sender: TObject);
begin
Web.Stop;
end;

7. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen SpeedButton3 dan isikan
kode berikut diantara begin end;
procedure TForm5.SpeedButton3Click(Sender: TObject);
begin
Web. Refresh;
end;

8. Kembali ke Form Designer lalu klik dua kali pada komponen SpeedButton4 dan isikan
kode berikut diantara begin end;
procedure TForm5.SpeedButton4Click(Sender: TObject);
begin
Web. GoForward;
end;

9. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT SITUS FAVORIT

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Label1 Caption Selamat Datang di Program Situs
Favorit
Label2 Caption Silahkan Pilih
ComboBox1 Text

3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :

4. Klik dua kali pada komponen ComboBox1, lalu isikan kode berikut di antara begin ..
end:
procedure TForm1.ComboBox1Click(Sender: TObject);
begin
case ComboBox1.ItemIndex of
0:aktif('www.yahoo.com');
1:aktif('www.google.com');
2:aktif('www.detik.com');
3:aktif('www.facebook.com');
4:aktif('www.youtube.com');
end;
end;

5. Pada tab Code tuliskan program berikut :


implementation

{$R *.dfm}

uses shellapi, comobj;


procedure aktif(sobjectpath:string);
begin
shellexecute(1,nil,pchar(sobjectpath),nil,nil,SW_NORMAL);
end;

6. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.
MEMBUAT KAMUS SEDERHANA

Langkah yang harus dilakukan :


1. Buatlah form baru dengan mengklik File > New > VCL Forms Application.
2. Kemudian pada Form1 tambahkan komponen dan atur seperti pada table berikut.
Komponen Properties Nilai
Form1 Caption Program Kamus Sederhana Kaili
Indonesia
Label1 Caption Pencarian Kata Bahasa Kaili
Label2 Caption Bahasa Indonesia
ListBox1 Items Contoh Kata :
Pace
Mace
Maitua
Paitua
Kamaimo
Nasalora
Haumo
Garoba
Nasuli
Sumpurara
Memo1
Button1 Caption Pilihan paling atas
Button2 Caption Keluar

3. Sehingga tampilan desain aplikasi akan tampak sebagai berikut :


4. Klik dua kali pada komponen tombol Button Keluar, lalu isikan kode berikut di antara
begin .. end:
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
close;
end;

5. Klik dua kali pada komponen tombol Button Pilihan Paling Atas, lalu isikan kode
berikut di antara begin .. end:
procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
listbox1.ItemIndex:=0;
memo1.Text:='Ayah, Bapak';
end;

6. Kembali ke Form Designer lalu klik pada Form1 kemudian pada tab Even klik dua kali
pada OnCreate dan isikan kode berikut diantara begin end;
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
begin
memo1.Text:='';
end;

7. Kembali ke Form Designer lalu klik pada ListBox1 kemudian pada tab Even klik dua
kali pada OnKlick dan isikan kode berikut diantara begin end;
procedure TForm1.ListBox1Click(Sender: TObject);
begin
case listbox1.ItemIndex of
0:memo1.Text:='Ayah, Bapak';
1:memo1.Text:='Bunda, Ibu';
2:memo1.Text:='Istri';
3:memo1.Text:='Suami';
4:memo1.Text:='Kemarilah';
5:memo1.Text:='Kalo tidak diambil nanti sial';
6:memo1.Text:='Pergi';
7:memo1.Text:='Gerobak';
8:memo1.Text:='Mahal';
9:memo1.Text:='Bosan, Jenuh';
end;
end;

8. Jalankan program anda dengan klik Run, atau tekan pada tombol F9, Jika terjadi
kesalahan periksa kembali kebenaran programnya.

Anda mungkin juga menyukai