Anda di halaman 1dari 1

Universitas Sangga Buana

Yayasan Pendidikan Keuangan dan Perbankan


Fakultas Teknik
Jurusan Teknik Sipil

BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Kesimpulan dari makalah diatas adalah bahwa ekonomi teknik merupakan
penentuan faktor-faktor dan kriteria ekonomi yang digunakan ketika satu atau
lebih alternatif dipertimbangkan untuk dipilih dalam menyelesaikan suatu
masalah di bidang teknik. Bisa juga dikatakan bahwa ekonomi teknik adalah
sekumpulan teknik matematika yang menyederhanakan perbandingan
ekonomi dalam suatu kasus di bidang teknik. Ilmu ekonomi tidak pernah lepas
dari ilmu teknik.
Bunga adalah imbal jasa atas pinjaman uang. Imbal jasa (cipal). Persentase
dari pokok utang yang dibayarkan sebagai imbal jasa ( bunga ) dalam suatu
periode tertentu disebut “suku bunga.

3.2 Saran
Bagi setiap orang pasti mengetahui apa itu untung rugi tanpa dia belajar lebih
dalam hakikat ilmu ekonomi yang lebih luas lagi, alangkah baiknya untuk
kita ketahui ilmu ini karena pastilah sangat berguna bagi kita yang sangat
memahami arti sebenernya ekonomi apalagi menggunakan sudut pandang
dari background kita masing-masing. Dengan adanya pondasi ekonoi teknik
ini, diharapkan anak teknik bisa lebih membuka diri dalam perekonomian
luar dalam hal atau bidang keteknisian yang digeluti.

Daftar Pustaka
Sumber : Raharjo, Ferianto. 2007. Ekonomi Teknik Analsis Pengambilan
Keputusan. Yogyakarta: Penerbit Andi

Tugas dan Pembahasan Ekonomi Teknik


III.1

Anda mungkin juga menyukai