Anda di halaman 1dari 126

SNI ISO 13006:2010

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Standar Nasional Indonesia

Ubin keramik - Definisi, klasifikasi,


karakteristik dan penandaan
Ceramic tiles - Definitions, classification,
characteristics and marking
(ISO 13006:1998, IDT)

ICS 91.100.23 Badan Standardisasi Nasional


“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
SNI ISO 13006:2010

============ BLANK PAGE===========


(Disclaimer statement / Copy right BSN)
“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
SNI ISO 13006:2010

Daftar isi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Daftar isi.................................................................................................................................... i
Prakata.....................................................................................................................................iii
1 Ruang lingkup .................................................................................................................... 1
2 Acuan normatif................................................................................................................... 1
3 Definisi ............................................................................................................................... 3
4 Klasifikasi ........................................................................................................................... 7
5 Karakteristik ....................................................................................................................... 9
6 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan ................................................................. 9
7 Persyaratan........................................................................................................................ 9
8 Penandaan dan spesifikasi ................................................................................................ 9
9 Pemesanan...................................................................................................................... 11
Lampiran A............................................................................................................................. 19
Lampiran B............................................................................................................................. 27
Lampiran C ............................................................................................................................ 35
Lampiran D ............................................................................................................................ 43
Lampiran E............................................................................................................................. 51
Lampiran F............................................................................................................................. 59
Lampiran G ............................................................................................................................ 67
Lampiran H ............................................................................................................................ 75
Lampiran J ............................................................................................................................. 83
Lampiran K............................................................................................................................. 91
Lampiran L ............................................................................................................................. 99
Lampiran M .......................................................................................................................... 107
Lampiran N .......................................................................................................................... 109
Lampiran P........................................................................................................................... 111
Daftar pustaka...................................................................................................................... 115

i
SNI ISO 13006:2010

Content

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Content .....................................................................................................................................ii
Foreword..................................................................................................................................iv
1 Scope................................................................................................................................. 2
2 Normative references ........................................................................................................ 2
3 Definitions .......................................................................................................................... 4
4 Classification...................................................................................................................... 8
5 Characteristics ................................................................................................................. 10
6 Sampling and basis for acceptance................................................................................. 10
7 Requirements .................................................................................................................. 10
8 Marking and specifications .............................................................................................. 10
9 Ordering........................................................................................................................... 12
Annex A ................................................................................................................................. 20
Annex B ................................................................................................................................. 28
Annex C ................................................................................................................................. 36
Annex D ................................................................................................................................. 44
Annex E ................................................................................................................................. 52
Annex F ................................................................................................................................. 60
Annex G................................................................................................................................. 68
Annex H ................................................................................................................................. 76
Annex J.................................................................................................................................. 84
Annex K ................................................................................................................................. 92
Annex L................................................................................................................................ 100
Annex M............................................................................................................................... 108
Annex N ............................................................................................................................... 110
Annex P ............................................................................................................................... 112
Bibliography ......................................................................................................................... 116

ii
SNI ISO 13006:2010

Prakata

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Standar Nasional Indonesia (SNI) Ubin keramik - Definisi, klasifikasi, karakteristik dan
penandaan ini merupakan hasil adopsi identik dengan metode terjemahan (bilingual) dari
ISO 13006:1998 Ceramic tiles – Definitions, classification, characteristics and marking.
Untuk tujuan ini telah dilakukan perubahan editorial berikut:
a) tanda titik telah diganti dengan tanda koma dan sebaliknya untuk penulisan bilangan,
b) beberapa istilah Internasional standard diganti dengan Nasional standard dan
diterjemahkan menjadi standar nasional.

SNI ini disusun sesuai dengan ketentuan yang diberikan dalam Pedoman Standardisasi
Nasional (PSN) 03.1, Adopsi Standar Internasional dan Publikasi Internasional lainnya
Bagian 1: Adopsi Standar Internasional menjadi SNI (ISO/IEC Guide 21-1-2005, Regional or
national adoption of international Standards and other International Deliverables – Part 1:
Adoption of International Standard, MOD) dan PSN 08:2007 Penulisan SNI.

Standar ini disusun oleh Panitia Teknis 81-01, Industri Kaca dan Keramik dan telah dibahas
dalam rapat konsensus lingkup panitia teknis di Bandung pada tanggal 10 Desember 2008.
Hadir dalam rapat tersebut wakil dari pemerintah, produsen, konsumen, pakar akademis dan
peneliti serta instansi teknis terkait lainnya. SNI ini juga telah melalui konsensus nasional
melalui pengungutan suara (voting) pada tanggal 22 Januari 2010 s.d. 22 Februari 2010

Sebagai informasi beberapa standar ISO yang digunakan sebagai acuan normatif telah
diadopsi menjadi SNI ISO yaitu :

ISO 10545-2:1995, Ceramic tiles – Part 2: Determination of dimension and surface quality
diadopsi menjadi SNI ISO 10545-2:2010, Ubin keramik − Bagian 2 :Penentuan dimensi dan
mutu permukaan.
ISO 10545-3:1995, Ceramic tiles – Part 3: Determination of water absorption, apparent
porosity, apparent relative density and bulk density diadopsi menjadi SNI ISO 10545-3:2010,
Ubin keramik - Bagian 3 : Penentuan penyerapan air, porositas semu, densitas semu relatif
dan densitas curah.
ISO 10545-4:1994, Ceramic tiles – Part 4: Determination of modulus of rupture and breaking
strength diadopsi menjadi SNI ISO 10545-4:2010, Ubin keramik – Bagian 4:Penentuan kuat
lentur dan beban lentur.
ISO 10545-6:1995, Ceramic tiles – Part 6: Determination of resistance to deep abrasion for
unglazed tiles diadopsi menjadi SNI ISO 10545-6:2010, Ubin keramik – Bagian 6: Penentuan
ketahanan terhadap abrasi untuk ubin tak berglasir.
ISO 10545-7:1996, Ceramic tiles –Part 7: Determination of resistance to surface abrasion for
glazed diadopsi menjadi SNI ISO 10545-7:2010, Ubin keramik – Bagian 7: Penentuan
ketahanan terhadap abrasi untuk permukaan ubin berglasir.
ISO 10545-11:1994, Ceramic tiles – Part 11: Determination of crazing resistance for glazed
tiles diadopsi menjadi SNI ISO 10545-11:2010, Ubin keramik−Bagian 11:Penentuan
ketahanan retak rambut pada ubin berglasir.
ISO 10545-13:1995, Ceramic tiles –Part 13: Determination of chemical resistance diadopsi
menjadi SNI ISO 10545-13:2010, Ubin keramik – Bagian 13: Penentuan ketahanan terhadap
bahan kimia.
ISO 10545-14:1995, Ceramic tiles –Part 14: Determination of resistance to stains diadopsi
menjadi SNI ISO 10545-14:2010, Ubin keramik – Bagian 14: Penentuan ketahanan terhadap
noda.

iii
SNI ISO 13006:2010

Foreword

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
The National Indonesia Standard (SNI) Ubin keramik - Definisi, klasifikasi, karakteristik dan
penandaan is identical adoption by translation method (bilingual) of ISO 13006:1998 Ceramic
tiles – Definitions, classification, characteristics and marking.
For this purposed, the following editorial change have been made:
a) dot mark has been changed by comma and vice versa for the number writing.
b) some terminology of International Standard has been changed by National Standard and
translated to be national standard.

The SNI was drafted accordance with the rules given in the National Standardization Guide
(PSN 03.1:2007), Adoption of International Standards and Other International Deliverables –
Part 1: Adoption of International Standards into SNI and PSN 08:2007, SNI Writing.

The SNI was prepared by Technical Committee 81-01, Glass and Ceramic Industry and has
been discussed in consensus meeting for Technical Committees in Bandung on
10 December 2008. The meeting was attended by the representatives from government,
producer, consumer, academic expert, researcher, and other related institution. This SNI has
passed national which is the voting conducted on 22 January 2010 until 22 February 2010.

For information, some normative references that is used, have been adopted to SNI ISO:

ISO 10545-2:1995, Ceramic tiles – Part 2: Determination of dimension and surface quality
adopted to SNI ISO 10545-2:2010, Ubin keramik − Bagian 2 :Penentuan dimensi dan mutu
permukaan.
ISO 10545-3:1995, Ceramic tiles – Part 3: Determination of water absorption, apparent
porosity, apparent relative density and bulk density adopted to SNI ISO 10545-3:2010,
Ubin keramik - Bagian 3 : Penentuan penyerapan air, porositas semu, densitas semu relatif
dan densitas curah.
ISO 10545-4:1994, Ceramic tiles – Part 4: Determination of modulus of rupture and breaking
strength adopted to SNI ISO 10545-4:2010, Ubin keramik – Bagian 4:Penentuan kuat lentur
dan beban lentur.
ISO 10545-6:1995, Ceramic tiles – Part 6: Determination of resistance to deep abrasion for
unglazed tiles adopted to SNI ISO 10545-6:2010, Ubin keramik – Bagian 6: Penentuan
ketahanan terhadap abrasi untuk ubin tak berglasir.
ISO 10545-7:1996, Ceramic tiles –Part 7: Determination of resistance to surface abrasion for
glazed adopted to SNI ISO 10545-7:2010, Ubin keramik – Bagian 7: Penentuan ketahanan
terhadap abrasi untuk permukaan ubin berglasir.
ISO 10545-11:1994, Ceramic tiles – Part 11: Determination of crazing resistance for glazed
tiles adopted to SNI ISO 10545-11:2010, Ubin keramik−Bagian 11:Penentuan ketahanan
retak rambut pada ubin berglasir.
ISO 10545-13:1995, Ceramic tiles –Part 13: Determination of chemical resistance adopted to
SNI ISO 10545-13:2010, Ubin keramik – Bagian 13: Penentuan ketahanan terhadap bahan
kimia.
ISO 10545-14:1995, Ceramic tiles –Part 14: Determination of resistance to stains adopted to
SNI ISO 10545-14:2010, Ubin keramik – Bagian 14: Penentuan ketahanan terhadap noda.

iv
SNI ISO 13006:2010

Ubin keramik - Definisi, klasifikasi, karakteristik, dan penandaan

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
1 Ruang lingkup

Standar Nasional ini mendefinisikan istilah-istilah dan menetapkan klasifikasi, persyaratan


karakteristik dan penandaan untuk kualitas terbaik ubin keramik yang diperdagangkan
(kualitas pertama).

CATATAN ISO 10545 menggambarkan prosedur yang diperlukan untuk menentukan karakteristik
produk yang terdaftar dalam SNI ISO 13006. ISO 10545 terbagi dalam bagian-bagian yang masing-
masing menggambarkan prosedur uji yang spesifik atau yang berhubungan.

2 Acuan normatif

Dokumen acuan berikut sangat diperlukan untuk penggunaan dokumen ini. Untuk acuan
bertanggal, hanya edisi tersebut yang digunakan. Untuk acuan tidak bertanggal, acuan
dengan edisi terakhir yang digunakan (termasuk semua amandemennya).

ISO 1006:1983, Building construction – modular coordination – Basic module.


ISO 10545-1:1995, Ceramic tiles – Part 1: Sampling and basis for acceptance.
ISO 10545-2:1995, Ceramic tiles – Part 2: Determination of dimension and surface quality.
ISO 10545-3:1995, Ceramic tiles – Part 3: Determination of water absorption, apparent
porosity, apparent relative density and bulk density.
ISO 10545-4:1994, Ceramic tiles – Part 4: Determination of modulus of rupture and breaking
strength.
ISO 10545-5:1996, Ceramic tiles – Part 5: Determination of impact resistance by
measurement of coefficient of restitution.
ISO 10545-6:1995, Ceramic tiles – Part 6: Determination of resistance to deep abrasion for
unglazed tiles.
ISO 10545-7:1996, Ceramic tiles –Part 7: Determination of resistance to surface abrasion for
glazed.
ISO 10545-8:1994, Ceramic tiles – Part 8: Determination of linear thermal expansion.
ISO 10545-9:1994, Ceramic tiles – Part 9: Determination of resistance to thermal shock.
ISO 10545-10:1995, Ceramic tiles – Part 10: Determination of moisture expansion.
ISO 10545-11:1994, Ceramic tiles – Part 11: Determination of crazing resistance for glazed
tiles.
ISO 10545-12:1995, Ceramic tiles – Part 12: Determination of frost resistance.
ISO 10545-13:1995, Ceramic tiles –Part 13: Determination of chemical resistance.
ISO 10545-14:1995, Ceramic tiles –Part 14: Determination of resistance to stains.
ISO 10545-15:1995, Ceramic tiles – Part 15: Determination of lead and cadmium given off by
glazed tiles.
ISO 10545-16:1996, Ceramic tiles – Part 16: Determination of small color differences.
ISO 10545-17:1996, Ceramic tiles – Part 17: Determination of coefficient of friction.

1 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Ceramic tiles – Definitions, classification, characteristics and marking

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
1 Scope

This National Standard defines term and established classification, characteristics and
marking requirements for ceramic tiles of the best commercial quality (first quality).

NOTE ISO 10545 describes the test procedures to determine the product characteristics
listed in SNI ISO 13006. ISO 10545 is devided into parts each describing a specific test
procedure or related matter.

2 Normative references

The following referenced documents are indispensable for the application of this document.
For dated references, only the edition cited applies. For undated references, the latest edition
of the referenced document (including any amendments) applies.

ISO 1006:1983, Building construction – modular coordination – Basic module.


ISO 10545-1:1995, Ceramic tiles – Part 1: Sampling and basis for acceptance.
ISO 10545-2:1995, Ceramic tiles – Part 2: Determination of dimension and surface quality.
ISO 10545-3:1995, Ceramic tiles – Part 3: Determination of water absorption, apparent
porosity, apparent relative density and bulk density.
ISO 10545-4:1994, Ceramic tiles – Part 4: Determination of modulus of rupture and breaking
strength.
ISO 10545-5:1996, Ceramic tiles – Part 5: Determination of impact resistance by
measurement of coefficient of restitution.
ISO 10545-6:1995, Ceramic tiles – Part 6: Determination of resistance to deep abrasion for
unglazed tiles.
ISO 10545-7:1996, Ceramic tiles –Part 7: Determination of resistance to surface abrasion for
glazed.
ISO 10545-8:1994, Ceramic tiles – Part 8: Determination of linear thermal expansion.
ISO 10545-9:1994, Ceramic tiles – Part 9: Determination of resistance to thermal shock.
ISO 10545-10:1995, Ceramic tiles – Part 10: Determination of moisture expansion.
ISO 10545-11:1994, Ceramic tiles – Part 11: Determination of crazing resistance for glazed
tiles.
ISO 10545-12:1995, Ceramic tiles – Part 12: Determination of frost resistance.
ISO 10545-13:1995, Ceramic tiles –Part 13: Determination of chemical resistance.
ISO 10545-14:1995, Ceramic tiles –Part 14: Determination of resistance to stains.
ISO 10545-15:1995, Ceramic tiles – Part 15: Determination of lead and cadmium given off by
glazed tiles.
ISO 10545-16:1996, Ceramic tiles – Part 16: Determination of small color differences.
ISO 10545-17:1996, Ceramic tiles – Part 17: Determination of coefficient of friction.

2 of 116
SNI ISO 13006:2010

3 Definisi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Untuk keperluan Standar Nasional ini, definisi yang terdapat dalam ISO 1006 dan berikut
digunakan.

3.1
ubin keramik
lempeng tipis yang dibuat dari lempung/tanah liat dan atau material anorganik lain, biasanya
digunakan untuk melapisi dinding dan lantai, pada umumnya dibentuk dengan cara ekstrusi
(A) atau dipress/ditekan (B) pada suhu ruang, tetapi dapat juga dibentuk dengan proses lain
(C), kemudian dikeringkan dan sesudah itu dibakar pada suhu yang cukup untuk
memperoleh sifat-sifat yang diinginkan; ubin dapat diglasir (GL) atau tanpa glasir (UGL),
tidak mudah terbakar dan tidak dipengaruhi cahaya

3.2
glasir
lapisan gelas tipis yang melapisi permukaan ubin dan tidak tembus cairan

3.3
permukaan engobe
lapisan tipis yang dibuat dari bahan yang berbasis lempung yang melapisi permukaan ubin
dan tidak mengkilap, dapat tembus atau tidak tembus cairan

CATATAN Ubin dengan permukaan diengobe dianggap sebagai ubin tidak berglasir.

3.4
permukaan yang dipoles
permukaan dari ubin yang tidak berglasir yang diberi efek kilap dengan cara dipoles secara
mekanis sebagai tahap terakhir proses produksi

3.5
ubin yang diekstrusi
[ditandai A]
ubin dengan bodi/badan yang dibentuk dalam keadaan plastis dengan ekstruder, batangan
yang didapatkan, dipotong menjadi ubin dengan ukuran yang telah ditentukan sebelumnya

CATATAN 1 Standar Nasional ini menggolongkan ubin ekstrusi sebagai “presisi” atau “alami”.
Penggolongan ini didasarkan pada karakteristik teknis seperti dicantumkan pada standar produk
masing-masing.

3 dari 116
SNI ISO 13006:2010

3 Definitions

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
For the purposes of this National Standard, the definitions given in ISO 1006 and the
following apply.

3.1
ceramic tiles
thin slabs made from clays and/or other inorganic raw materials, generally used as coverings
for floors and walls, usually shaped by extruding (A) or pressing (B) at room temperature but
may be formed by other processes (C), then dried and subsequently fired at temperatures
sufficient to develop the required properties; tiles can be glazed (GL) or unglazed (UGL) and
are incombustible and unaffected by light

3.2
glaze
vitrified covering which is impermeable

3.3
engobed surface
clay based covering with a matt finish which can permeable or impermeable

NOTE A tile with an engobed surface is regarded as an unglazed tile.

3.4
polished surface
surface of an unglazed tile which has been given a glossy finish by mechanical polishing as
the last stage of manufacture

3.5
extruded tiles
[designated as A]
tiles whose body is shaped in the plastic state in an extruder, the column obtained being cut
into tiles of predetermined dimension

NOTE 1 This National Standard classifies extruded tiles as ”precision” or ”natural”. The classification
is dependent upon the different technical characteristics as listed in the individual product standards.

4 of 116
SNI ISO 13006:2010

CATATAN 2 Istilah tradisional yang digunakan untuk produk ekstrusi adalah split tiles atau quarry

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
tiles masing-masing menunjukkan ekstrusi ganda dan ekstrusi tunggal. Klasifikasi tergantung pada
perbedaan sifat teknik seperti tercantum pada standar produk masing-masing. Istilah quarry tiles
mengacu pada ubin ekstrusi dengan penyerapan air tidak lebih 6%.

3.6
ubin yang dibuat dengan cara pres-kering
[ditandai B]
ubin yang dibentuk dari campuran material bodi yang digiling halus dan dibentuk dalam
cetakan pada tekanan tinggi

3.7
ubin yang dibuat dengan proses lain
[ditandai C]
ubin yang dibuat dengan cara selain ekstrusi atau press kering

CATATAN Ubin ini tidak tercakup dalam Standar Nasional ini.

3.8
spacer lugs
proyeksi yang ditempatkan sepanjang tepi ubin tertentu sehingga ketika 2 ubin dipasang
segaris, lugs yang dipasang pada tepi yang berdekatan terpisah oleh jarak tidak kurang dari
lebar sambungan yang diinginkan

Lihat Gambar 2.

CATATAN 1 Lugs ditempatkan sedemikian rupa sehingga sambungan bisa diisi dengan adukan
semen sehingga lugs itu tidak terlihat lagi.

CATATAN 2 Ubin dengan proses press kering bisa dibuat dengan sistem spacer yang lain, dalam
hal ini berlaku ukuran kerja ubin yang ditentukan oleh pemanufaktur.

3.9
penyerapan air
[simbol E]
persentase berat air, diukur sesuai ISO 10545-3

3.10
Penjelasan ukuran
(lihat Gambar 1 dan 2)

CATATAN Ini hanya berlaku untuk ubin persegi. Jika ukuran ubin tidak persegi dipersyaratkan,
maka ukuran ubin tersebut ditentukan oleh persegi panjang terkecil yang sesuai.

3.10.1
ukuran nominal
ukuran yang dipakai untuk menjelaskan ukuran produk

3.10.2
ukuran kerja
[simbol W]
ukuran ubin yang ditentukan oleh pemanufaktur terhadap ukuran sesungguhnya harus
memenuhi dengan penyimpangan yang diperbolehkan

CATATAN Ukuran ini diperlukan untuk panjang, lebar dan tebal.

5 dari 116
SNI ISO 13006:2010

NOTE 2 Traditional terms used for extruded product are ”split tiles” and ”quarry tiles”.They commonly

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
indicate double- extruded and single- extruded tiles respectively. Classification is dependent upon the
different technical characteristics as listed in the individual product standards. The term ”quarry tiles”
only refers to extruded tiles with a water absorption not exceeding 6 %.

3.6
dry-pressed tiles
[designated as B]
tiles formed from a finely milled body mixture and shaped in mould at high pressure

3.7
tiles made by other processes
[designated as C]
tiles made by other than the normal commercial processes, i.e. extruded or dry-pressed

NOTE These tiles are not covered in this National Standard.

3.8
spacer lugs
projections which are located along certain adge of tiles so that when two tiles are placed
together, in line, the lugs on adjacent edges separate the tiles by a distance not less the
specified width of the joint

See Figure 2

NOTE 1 Lugs are positioned so that the joint between the tiles may be filled with grout without the
lugs remaining exposed.

NOTE 2 Dry-press tiles may be made with other spacer lug system and, in such cases, the
manufacturer’s work size applies

3.9
water absorption
[symbol E]
percentage of water by mass, measured in accordance with ISO 10545-3

3.10
description of sizes
see Figure 1 and 2

NOTE These are only defined for rectangular tiles. If the sizes non-rectangular tiles are required,
they are defined by the smallest rectangle into which they will fit.

3.10.1
nominal size
size used to describe the product

3.10.2
work size
[symbol W]
size of a tile specified for manufacturing to which the actual size has to conform within
specified pemissible deviations

NOTE This is specified by the dimensions length, width and thickness.

6 of 116
SNI ISO 13006:2010

3.10.3

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
ukuran sesungguhnya
ukuran yang diperoleh dengan mengukur permukaan ubin sesuai dengan ISO 10545-2

3.10.4
ukuran koordinasi
[simbol C]
ukuran kerja ditambah dengan lebar nat

3.10.5
ukuran modul
ukuran yang didasarkan pada modul M, 2 M, 3 M dan 5 M, dan juga merupakan perkalian
atau pembagian kecuali untuk ubin dengan luas permukaan kurang dari 9 000 mm2

CATATAN Lihat ISO 1006, yang menunjukkan 1 M = 100 mm.

3.10.6
ukuran non modul
ukuran yang tidak berdasarkan pada modul M

CATATAN 1 Lihat ISO 1006, yang menunjukkan 1 M = 100 mm.

CATATAN 2 Ubin dengan ukuran ini biasanya dipakai hampir di semua negara.

3.10.7
toleransi
perbedaan batas ukuran yang diperkenankan

4 Klasifikasi

4.1 Dasar pengklasifikasian

Ubin keramik dibagi dalam beberapa kelompok berdasarkan metode pembuatannya dan
penyerapan airnya (lihat pasal 3.9 dan Tabel 1). Pengelompokan ini tidak menggambarkan
penggunaan produk

4.2 Metode pembuatan

Terdapat 3 metode pembuatan sebagai berikut:

─ metode A, ubin ekstrusi (lihat pasal 3.5);

─ metode B, ubin pres kering (lihat pasal 3.6);

─ metode C, ubin yang dibuat dengan proses yang lain (lihat pasal 3.7).

7 dari 116
SNI ISO 13006:2010

3.10.3

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
actual size
size obtained by measuring the face of the face of the tile in accordance with ISO 10545-2

3.10.4
coordinating size
[symbol C]
work size plus the joint width

3.10.5
modular size
tiles and sizes based on module M, 2 M, 3 M and 5 M and also their multiples or
subdivisions, except for tiles with a surface area of less than 9 000 mm2

NOTE See ISO 1006 where 1 M = 100 mm

3.10.6
non-modular size
sizes not based on module M

NOTE 1 See ISO 1006 where 1 M = 100 mm

NOTE 2 Tiles of these sizes are those commonly used is most countries.

3.10.7
tolerance
difference between the permissible limits of size

4 Classification

4.1 Basis of classification

Ceramic tiles are divided into groups according to their method of manufacture and their
water absorption (see clause 3.9 and Table 1). The groups do not presuppose the usage of
the products.

4.2 Methods of manufacture

There are three methods of manufacture as follows:

─ method A, extruded tiles (see clause 3.5);

─ method B, dry-pressed tiles (see clause 3.6);

─ method C, tiles made by other processes (see clause 3.7).

8 of 116
SNI ISO 13006:2010

4.3 Pengelompokan berdasar penyerapan air (E)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Ada 3 kelompok penyerapan air sebagai berikut:

a) Ubin dengan penyerapan air rendah (Kelompok I), E ≤ 3 %

Untuk ubin pres kering, kelompok I selanjutnya dibagi sebagai berikut:

1) E ≤ 0,5 % (Kelompok BIa);

2) 0,5 % < E ≤ 3 % (Kelompok BIb).

b) Ubin dengan penyerapan air sedang (Kelompok II), 3% < E ≤ 10 %

Untuk ubin ekstrusi, kelompok II selanjutnya dibagi sebagai berikut :

1) 3 % < E ≤ 6 % (Kelompok AIIa, Bagian 1 dan 2);

2) 6 % < E ≤10 % (Kelompok AIIb, Bagian 1 dan 2).

c) Ubin dengan penyerapan air tinggi (Kelompok III), E > 10 %

5 Karakteristik

Karakteristik untuk aplikasi ubin keramik yang berbeda diberikan pada Tabel 2.

6 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

7 Persyaratan

Persyaratan ukuran dan mutu permukaan serta sifat-sifat fisik dan kimia harus seperti yang
dicantumkan dalam Lampiran khusus (Lampiran A-L) untuk masing-masing kelas ubin (lihat
daftar isi).

8 Penandaan dan spesifikasi

8.1 Penandaan

Ubin dan/atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut:

a) logo dan/atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

9 dari 116
SNI ISO 13006:2010

4.3 Water absorption (E) groups

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
There are three water absorption groups as follows:

a) Tiles of low water absorption (Group I), E ≤ 3 %

Group I is further divided as follow for dry-pressed tiles:

1) E ≤ 0.5 % (Group BIa);

2) 0.5 % < E ≤ 3 % (Group BIb).

b) Tiles of medium water absorption (Group II), 3 % < E ≤ 10 %

Group II is further divided as follow for extruded tiles:

1) 3 % < E ≤ 6 % (Group AIIa; Parts 1 and 2);

2) 6 % < E ≤ 10 % (Group AIIb; Parts 1 and 2).

c) Tiles of high water absorption (Group III), E > 10 %

5 Characteristics

Characteristics for different applications of ceramic tiles are given in Table 2.

6 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

7 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
as given in the specific annex (annexes A through L) for each tile class (see contents).

8 Marking and specifications

8.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking:

a) manufacture’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard;

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

10 of 116
SNI ISO 13006:2010

e) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
8.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi

8.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran A

AI M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Ubin ekstrusi alami, SNI ISO 13006: 2010, Lampiran A

AI 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

9 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profil, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus disepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

11 dari 116
SNI ISO 13006:2010

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
8.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained in accordance with ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE See also annex M for informative symbols.

8.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex A

AI M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex A

AI 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

9 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

12 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel 1 - Pengklasifikasian ubin keramik berdasarkan penyerapan air dan

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
metode pembuatan

Metode Kelompok I Kelompok IIa Kelompok IIb Kelompok III


pembuatan E≤3% 3%<E≤6% 6 % < E ≤ 10 % E > 10 %

Kelompok A IIa-11) Kelompok A IIb-11)


A (lihat Lampiran B) (lihat Lampiran D) Kelompok AIII
Kelompok AI
Ubin yang
(lihat Lampiran A) Kelompok A IIa-2
1)
Kelompok A IIb-21) (lihat Lampiran F)
diekstrusi (lihat Lampiran (lihat Lampiran E)
C)
Kelompok BIa
E ≤ 0.5 %
(lihat Lampiran
B
G) Kelompok BIIa Kelompok BIIb Kelompok BIII2)
Ubin yang
Kelompok BIb (lihat Lampiran J) (lihat Lampiran K) (lihat Lampiran L)
dipres-kering
0,5% < E ≤ 3 %
(lihat Lampiran
H)
C
Ubin yang
Kelompok CI3) Kelompok CIIa3) Kelompok CIIb3) Kelompok CIII3)
dibuat
dengan
proses lain
1) Kelompok AIIa dan AIIb dibagi dalam 2 (dua) bagian (bagian 1 dan 2) dengan spesifikasi produk
yang berbeda.
2) Kelompok BIII hanya meliputi ubin berglasir saja. Sejumlah kecil produksi ubin pres-kering tidak
berglasir dengan penyerapan air lebih besar dari 10 %, tidak termasuk dalam kelompok produk
ini.
3) Ubin ini tidak termasuk dalam Standar Nasional ini.

13 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table 1 - Clasification of ceramic tiles with respect to water absorption and shaping

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Shaping Group I Group IIa Group IIb Group III
E≤3% 3%<E≤6% 6 % < E ≤ 10 % E > 10 %
Group A IIa-11) Group A IIb-11)
A (see annex B) (see annex D)
Group AI Group AIII
Extruded
(see annex A) (see annex F)
Group A IIa-21) Group A IIb-21)
(see annex C) (see annex E)
Group BIa
E ≤ 0,5 %
B (see annex G) Group BIIa Group BIIb Group BIII2)
Dry-pressed Group BIb (see annex J) (see annex K) (see annex L)
0,5% < E ≤ 3 %
(see annex H)
C
Tiles made by
Group CI3) Group CIIa3) Group CIIb3) Group CIII3)
other
processes

1) Groups AIIa and AIIb are divided into two parts (Part I and 2) with different product specifications.
2) Group BIII covers glazed tiles only. There is a low quantity of dry-pressed unglazed tiles produc-
ed with water absorbtion greather than 10% that is not covered by this product group.
3) These tiles are not covered in this National Standard.

14 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel 2 - Persyaratan karakteristik untuk penggunaan yang berbeda

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Ubin untuk Ubin untuk
Karakteristik Metode uji
lantai dinding

Dimensi dan mutu permukaan Interior Eksterior Interior Eksterior Acuan


Panjang dan lebar × × × × ISO 10545-2
Ketebalan × × × × ISO 10545-2
Kelurusan sisi × × × × ISO 10545-2
Kesikuan × × × × ISO 10545-2
Kedataran permukaan
× × × × ISO 10545-2
(kelengkungan dan puntiran)
Mutu permukaan × × × × ISO 10545-2
Sifat-sifat fisik Interior Eksterior Interior Eksterior Acuan
Penyerapan air × × × × ISO 10545-3
Kuat patah × × × × ISO 10545-4
Modulus lentur × × × × ISO 10545-4
a) Ketahanan terhadap abrasi
× × ISO 10545-6
– untuk ubin tak berglasir
b) Ketahanan terhadap abrasi
× × ISO 10545-7
– untuk ubin berglasir
Muai panas linier 1) × × × × ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut suhu1) × × × × ISO 10545-9
Ketahanan retak rambut : ubin
× × × × ISO 10545-11
berglasir
Ketahanan beku 2) × × ISO 10545-12
Koefisien friksi (gesek) × × ISO 10545-17
Muai lembab 1) × × × × ISO 10545-10
Perbedaan warna1) × × × × ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan1) × × ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Interior Eksterior Interior Eksterior Acuan
Ketahanan terhadap noda ISO 10545-14
― Ubin berglasir × × × × ISO 10545-14
― Ubin tak berglasir 1) × × × × ISO 10545-14
Ketahanan terhadap asam dan
× × × × ISO 10545-13
basa konsentrasi rendah
Ketahanan terhadap asam dan
× × × × ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 1)
Ketahanan terhadap bahan
pembersih rumah tangga dan × × × × ISO 10545-13
berbagai garam kolam renang
Kelarutan Pb dan Cd − ubin ber- × × × × ISO 10545-15
glasir 1)
1) Metode uji tersedia.
2) Untuk ubin yang digunakan untuk lantai dan pada situasi dimana kondisi beku terjadi.

15 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table 2 - Characteristics required for different applications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Characteristics Floors Walls Test

Dimension and surface quality Interior Exterior Interior Exterior Reference


Length and width × × × × ISO 10545-2
Thickness × × × × ISO 10545-2
Straightness of sides × × × × ISO 10545-2
Rectangularity × × × × ISO 10545-2
Surface flatness (curvature and × × × × ISO 10545-2
warpage)
Surface quality × × × × ISO 10545-2
Physical properties Interior Exterior Interior Exterior Reference
Water absorption × × × × ISO 10545-3
Breaking strength × × × × ISO 10545-4
Modulus of rupture × × × × ISO 10545-4
a) Resistance to deep abrasion
× × ISO 10545-6
− unglazed tiles
b) Resistance to surface abra-
sion − glazed tiles × × ISO 10545-7
Linear thermal expansion 1) × × × × ISO 10545-8
Resistance to thermal shock 1) × × × × ISO 10545-9
Resistance to crazing − glazed × × × × ISO 10545-11
tiles
Frost resistance 2) × × ISO 10545-12
Coefficient of friction × × ISO 10545-17
Moisture expansion 1) × × × × ISO 10545-10
Small colour differences1) × × × × ISO 10545-16
Impact resistance 1) × × ISO 10545- 5
Chemical properties Interior Exterior Interior Exterior Reference
Resistance to staining ISO 10545-14
― Glazed tiles × × × × ISO 10545-14
― Unglazed tiles 1) × × × × ISO 10545-14
Resistance to low concentrations
× × × × ISO 10545-13
of acids and alkalis
Resistance to high concentrations
× × × × ISO 10545-13
of acids and alkalis 1)
Resistance to household cleaner
× × × × ISO 10545-13
and swimming pool salts
Lead and cadmium release − × × × × ISO 10545-15
glazed tiles 1)
1) Test method available.
2) For tiles intended to be used in situations where frost conditions apply.

16 of 116
SNI ISO 13006:2010

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
d

b
C

a w J

Ukuran koordinasi (C) = Ukuran kerja (W) + Nat (J)

Ukuran kerja (W) = Ukuran permukaan terlihat (a), (b) dan ketebalan (d)

Gambar 1 - Ubin

W J

Kunci
1 Spacer lug

Ukuran koordinasi (C) = Ukuran kerja (W) + Nat (J)

Ukuran kerja (W) = Ukuran permukaan terlihat (a), (b) dan ketebalan (d)

Gambar 2 - Ubin dengan spacer lug

17 dari 116
SNI ISO 13006:2010

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
d

b
C

a w J

Coordinating size (C) = Work size (W) + Joint (J)

Work size (W) = Dimension of the visible face (a), (b) and thickness (d)

Figure 1 - Tile

W J

Key
1 Spacer lugs

Coordinating size (C) = Work size (W) + Joint (J)

Work size (W) = Dimension of the visible face (a), (b) and thickness (d)

Figure 2 - Tile with spacer lug

18 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran A

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik yang diekstrusi


E≤3%
Kelompok AI

A.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel A.1

Tabel A.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik yang diekstrusi, Kelompok AI, E ≤ 3 %

Dimensi dan mutu permukaan Presisi Alami Metode uji


Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih
ukuran kerja sebagai berikut:
a) untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 3 mm
sampai 11 mm 1);
b) untuk ubin non-modul sehingga
perbedaan antara ukuran kerja
dan ukuran nominal tidak lebih
dari ± 3 mm.
Penyimpangan, dalam persen, ± 1,0 % sampai ± 2,0 % sampai ISO 10545-2
rata-rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 maksimum maksimum
sisi) dari ukuran kerja (W) ± 2 mm ± 4 mm
Penyimpangan, dalam persen,
rata-rata ukuran tiap ubin (2 atau 4
± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
sisi) dari rata-rata ukuran 10
contoh uji (20 atau 40 sisi)
Ketebalan
a) Ketebalan harus dirinci oleh
pemanufaktur.
b) Penyimpangan, dalam persen,
rata-rata ketebalan dari
± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
masing-masing ubin terhadap
ketebalan ukuran kerja.
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
maksimum, dalam persen, ± 0,5 % ± 0,6 % ISO 10545-2
terhadap ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan
maksimum dalam persen,
± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
dibandingkan dengan ukuran
kerja.

19 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex A

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Extruded ceramic tiles


E≤3%
Group AI

A.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table A.1

Table A.1 - Requirements for extruded ceramic tiles, Group AI, E ≤ 3 %

Dimension and surface quality Precision Natural Test


Length and width
The manufacturer shall choose the
work size as follow:
a) for modular tiles in order to
allow a nominal joint width of
between 3 mm and 11 mm 1);
b) for non-modular tiles so that
the difference between the
work size and the nominal size
is not more than ± 3 mm.
The deviation, in percent, of the ± 1.0 % to a ± 2.0 % to a ISO 10545-2
average size for each tile (2 or 4 maximum of maximum of
sides) from the work size (W). ± 2 mm ± 4 mm
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4
± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
sides) from the average size of the
10 test specimens (20 or 40 sides).
Thickness
a) The thickness shall be specified
by the manufacturer
b) The deviation, in percent, of the
average thickness of each tile ± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
from the work size thickness.
Straightness of sides2) (facial
sides)
The maximum deviation from
straightness, in percent, related to ± 0.5 % ± 0.6 % ISO 10545-2
the corres-ponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corres-ponding work sizes

20 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel A.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Presisi Alami Metode uji
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran
maksimum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terhadap
panjang diagonal dihitung dari ± 0,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap
± 0,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja
c) puntiran, terhadap panjang
diagonal dihitung dari ukuran ± 0,8 % ± 1,5 % ISO 10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa
Mutu permukaan3) ISO 10545-2
cacat yang tampak ke permukaan
Sifat-sifat fisik Presisi Alami Metode uji
≤3% ≤3%
Penyerapan air
maksimum individu maksimum ISO 10545-3
Persentase massa8)
3,3 % individu 3,3 %
Kuat patah, dalam N
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm ISO 10545-4
1 100 1 100
Tidak kurang dari Tidak kurang
b) Ketebalan < 7,5 mm ISO 10545-4
600 dari 600
Modulus lentur, dalam N/mm2 Minimum 23 Minimum 23
Tidak berlaku untuk ubin yang minimum individu minimum individu ISO 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N 18 18
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir;
Maksimum 275 Maksimum 275 ISO 10545-6
kehilangan volume, dalam
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi Laporkan kelas Laporkan kelas
untuk ubin berglasir; untuk ubin abrasi dan jumlah abrasi dan ISO 10545-7
lantai 4). putaran jumlah putaran
Koefisien muai panjang 5)
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut suhu5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-9
Ketahanan terhadap retak
Disyaratkan Disyaratkan ISO 10545-11
rambut : ubin berglasir 6)
Ketahanan beku Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur Pemanufaktur
menetapkan nilai menetapkan nilai
Untuk ubin lantai ISO 10545-17
dan metode uji dan metode uji
yang digunakan yang digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-10

21 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table A.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Precision Natural Test
Surface flatness
The maximum deviation from ISO 10545-2
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
diagonal calculated from the ± 0.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
work sizes;
b) edge curvature, related to the
± 0.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
corresponding work sizes;
c) warpage, related to diagonal
± 0.8 % ± 1.5 % ISO 10545-2
calculated from the work sizes;
A minimum of 95 % of the tiles shall
be free from visible defects that
Surface quality3) ISO 10545-2
would impair the appearance of a
major area of tiles
Physical properties Precision Natural Test
≤3% ≤3%
Water absorption
Individual Individual ISO 10545-3
Percent by mass8)
maximum 3,3 % maximum 3,3 %
Breaking strength, in N
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 1100 Not less than 1100 ISO 10545-4
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 600 Not less than 600 ISO 10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2 Minimum 23 Minimum 23
Not applicable to tiles with breaking Individual Individual ISO 10545-4
strength ≥ 3 000 N minimum 18 minimum 18
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion of
unglazed tiles; removed Maximum 275 Maximum 275 ISO 10545-6
volume, in cubic millimeters.
b) Resistance to surface abrasion Report abrasion Report abrasion
of glazed tiles; intended for class and cycles class and cycles ISO 10545-7
use on floors4). passed passed
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
Test method Test method
From ambient temperature to 100 °C ISO 10545-8
available available
Test method Test method
Thermal shock resistance 5) ISO 10545-9
available available
Crazing resistance : glazed tiles6) Required Required ISO 10545-11
Test method Test method
Frost resistance ISO 10545-12
available available
Coefficient of friction
Manufacturer to Manufacturer to
Tiles intended for use on floors. state value and state value and ISO 10545-17
test method used test method used
Test method Test method
Moisture expansion, in mm/m5) ISO 10545-10
available available

22 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel A.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Presisi Alami Metode uji
5)
Perbedaan warna Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-16
5)
Ketahanan terhadap benturan Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Presisi Alami Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 Minimum kelas 3 ISO 10545-14
5) Metode uji Metode uji
b) Ubin tak berglasir ISO 10545-14
tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan
kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah Pemanufaktur Pemanufaktur
a) ubin berglasir; menetapkan menetapkan ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan Metode uji Metode uji
ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 5) tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai
garam kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB Minimum UB ISO 10545-13
5) Metode uji Metode uji
Kelarutan Pb dan Cd ISO 10545-15
tersedia tersedia
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem
tradisional yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.
8) Ubin vitrifikasi adalah ubin yang mempunyai penyerapan air dengan nilai maksimal individu
0,5 % (kadang-kadang disebut kedap air).

A.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

23 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table A.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Precision Natural Test
5) Test method Test method
Small colour differences ISO 10545-16
available available
Test method Test method
Impact resistance5) ISO 10545-5
available available
Chemical properties Precision Natural Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 Minimum Class 3 ISO 10545-14
5) Test method Test method ISO 10545-14
b) Unglazed tiles
available available
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations
of acids and alkalis
a) glazed tiles; Manufacturer to Manufacturer to ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) state classification state classification
Resistance to high concentrations Test method Test method ISO 10545-13
of acids and alkalis5) available available
Resistance to household
chemicals and swimming pool
salts
a) glazed tiles; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Minimum UB Minimum UB
Test method Test method
Lead and cadmium release5) ISO 10545-15
available available
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.
8) A fully vitrified tile is a tile with water absorption of maximum individual value of 0.5 %
(sometimes described as impervious).

A.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

24 of 116
SNI ISO 13006:2010

A.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
A.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu pada Lampiran yang sesuai Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

A.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan digunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

A.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan ; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran A

AI M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Ubin ektrusi alami, SNI ISO 13006:2010, Lampiran A

AI 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

A.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profil, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

25 dari 116
SNI ISO 13006:2010

A.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
A.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking:

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

A.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE see also annex M for informative symbols.

A.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex A

AI M25 cm x 12.5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex A

AI 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12.5 mm) UGL

A.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

26 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran B

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik yang diekstrusi


3%<E≤6%
Kelompok AIIa – Bagian1

B.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel B.1.

Tabel B.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik yang diekstrusi,


Group AIIa-1, 3 % < E ≤ 6 %

Dimensi dan mutu permukaan Presisi Alami Metode uji


Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih
ukuran kerja sebagai berikut:
a) untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 3 mm
sampai 11 mm 1);
b) untuk ubin non-modul sehingga
perbedaan antara ukuran kerja
dan ukuran nominal tidak lebih
dari ± 3 mm. ± 1,25 % sampai ± 2,0 % sampai ISO 10545-2
Penyimpangan, dalam persen, rata- maksimum maksimum
rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) ± 2 mm ± 4 mm
dari ukuran kerja (W)
Penyimpangan, dalam persen, rata-
rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi)
± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
dari rata-rata ukuran 10 contoh uji
(20 atau 40 sisi)
Ketebalan
a) Ketebalan harus dirinci oleh
pemanufaktur.
b) Penyimpangan, dalam persen,
rata-rata ketebalan dari
± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
masing-masing ubin terhadap
ketebalan ukuran kerja.
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
maksimum, dalam persen, terhadap ± 0,5 % ± 0,6 % ISO 10545-2
ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan
maksimum dalam persen, ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
dibandingkan dengan ukuran kerja.

27 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex B

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Extruded ceramic tiles


3%<E≤6%
Group AIIa – Part 1

B.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table B.1

Table B.1 - Requirements for extruded ceramic tiles, Group AIIa-1, 3 % < E ≤ 6 %

Dimension and surface quality Precision Natural Test


Length and width
The manufacturer shall choose the
work size as follow:
a) for modular tiles in order to
allow a nominal joint width of
between 3 mm and 11 mm 1);
b) for non-modular tiles so that
the difference between the
work size and the nominal size
is not more than ± 3 mm.
The deviation, in percent, of the ± 1.25 % to ± 2.0 % to ISO 10545-2
average size for each tile (2 or 4 a maximum of a maximum of
sides) from the work size (W). ± 2 mm ± 4mm
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4
± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
sides) from the average size of the
10 test specimens (20 or 40 sides).
Thickness
a) The thickness shall be specified
by the manufacturer
b) The deviation, in percent, of the
average thickness of each tile ± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
from the work size thickness.
Straightness of sides2) (facial
sides)
The maximum deviation from
straightness, in percent, related to ± 0.5 % ± 0.6 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes

28 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel B.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Presisi Alami Metode uji
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran ISO 10545-2
maksimum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terhadap
panjang diagonal dihitung dari ± 0,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja;
b) kelengkungan tepi, terhadap
± 0,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja;
c) puntiran, terhadap panjang
diagonal dihitung dari ukuran ± 0,8 % ± 1,5 % ISO 10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa
Mutu permukaan3) ISO 10545-2
cacat yang tampak ke permukaan
Sifat-sifat fisik Presisi Alami Metode uji
3%<E≤6% 3%<E≤6%
Penyerapan air
Maksimum individu Maksimum individu ISO 10545-3
Persentase massa
6,5 % 6,5 %
Kuat patah, dalam N
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm ISO 10545-4
950 950
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
b) Ketebalan < 7,5 mm ISO 10545-4
600 600
Modulus lentur, dalam N/mm2 Minimum 20 Minimum 20
Tidak berlaku untuk ubin yang Minimum individu Minimum ISO 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N 18 individu 18
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir;
Maksimum 393 Maksimum 393 ISO 10545-6
kehilangan volume, dalam
millimeter kubik.
b) Ketahanan terhadap abrasi Laporkan kelas Laporkan kelas
untuk ubin berglasir; untuk ubin abrasi dan abrasi dan ISO 10545-7
lantai 4). jumlah putaran jumlah putaran
Koefisien muai panjang 5)
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-9
Ketahanan terhadap retak rambut
Disyaratkan Disyaratkan ISO 10545-11
: ubin berglasir 6)
5)
Ketahanan beku Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur Pemanufaktur
menetapkan menetapkan
Untuk ubin lantai. nilai dan metode nilai dan metode ISO 10545-17
uji yang uji yang
digunakan digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-10

29 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table B.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Precision Natural Test
Surface flatness
The maximum deviation from ISO 10545-
flatness, in percent: 2
a) centre curvature, related to
ISO 10545-
diagonal calculated from the ± 0.5 % ± 1.5 %
2
work sizes;
b) edge curvature, related to the ISO 10545-
± 0.5 % ± 1.5 %
corresponding work sizes; 2
c) warpage, related to diagonal
ISO 10545-
calculated from the work ± 0.8 % ± 1.5 %
2
sizes;
A minimum of 95 % of the tiles shall be
free from visible defects that would ISO 10545-
Surface quality3)
impair the appearance of a major area 2
of tiles
Physical properties Precision Natural Test
3%<E≤6% 3%<E≤6%
Water absorption ISO 10545-
Individual maximum Individual
Percent by mass 3
6.5 % maximum 6.5 %
Breaking strength, in N
ISO 10545-
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 950 Not less than 950
4
ISO 10545-
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 600 Not less than 600
4
Modulus of rupture, in N/mm2 Minimum 20 Minimum 20
ISO 10545-
Not applicable to tiles with Individual Individual
4
breaking strength ≥ 3 000 N minimum 18 minimum 18
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion
ISO 10545-
of unglazed tiles; removed Maximum 393 Maximum 393
6
volume, in cubic millimeters.
b) Resistance to surface abrasion Report abrasion Report abrasion
ISO 10545-
of glazed tiles; intended for class and cycles class and cycles
7
use on floors4). passed passed
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
From ambient temperature to Test method Test method ISO 10545-
100 °C available available 8
Test method Test method ISO 10545-
Thermal shock resistance5)
available available 9
ISO 10545-
Crazing resistance: glazed tiles6) Required Required
11
Test method Test method ISO 10545-
Frost resistance5)
available available 12
Coefficient of friction
Manufacturer to Manufacturer to
ISO 10545-
Tiles intended for use on floors. state value and state value and
17
test method used test method used
Test method Test method ISO 10545-
Moisture expansion, in mm/m5)
available available 10

30 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel B.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Presisi Alami Metode uji
5) Metode uji Metode uji
Perbedaan warna ISO 10545-16
tersedia tersedia
Metode uji Metode uji
Ketahanan terhadap benturan 5) ISO 10545-5
tersedia tersedia
Sifat-sifat kimia Presisi Alami Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 Minimum kelas 3 ISO 10545-14
5) Metode uji Metode uji
b) Ubin tak berglasir ISO 10545-14
tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah Pemanufaktur Pemanufaktur
a) ubin berglasir; menetapkan menetapkan ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan basa Metode uji Metode uji
ISO 10545-13
konsentrasi tinggi 5) tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam di
kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB Minimum GB
ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB Minimum UB
Metode uji Metode uji
Kelarutan Pb dan Cd 5) ISO 10545-15
tersedia tersedia
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem tradisional
yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi oleh
pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak dapat
dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

B.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

31 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table B.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Precision Natural Test
5) Test method Test method
Small colour differences ISO 10545-16
available available
Test method Test method
Impact resistance5) ISO 10545-5
available available
Chemical properties Precision Natural Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles. Minimum Class 3 Minimum Class 3 ISO 10545-14
5) Test method Test method
b) Unglazed tiles . ISO 10545-14
available available
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations
of acids and alkalis Manufacturer to Manufacturer to
a) glazed tiles; state state ISO 10545-13
b) unglazed tiles7). classification classification
Resistance to high concentrations Test method Test method
ISO 10545-13
of acids and alkalis5) available available
Resistance to household
chemicals
and swimming pool salts
a) glazed tiles; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
b) unglazed tiles7). Minimum UB Minimum UB
Test method Test method
Lead and cadmium release5) ISO 10545-15
available available
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

B.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1

32 of 116
SNI ISO 13006:2010

B.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
B.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

B.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

B.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran B

AIIa-Part 1 M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Ubin ektrusi alami, SNI ISO 13006: 2010, Lampiran B

AIIa-Part 1 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

B.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profil, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

33 dari 116
SNI ISO 13006:2010

B.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
B.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking:

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

B.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE see also annex M for informative symbols.

B.3.3 Specifications

Tiles shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006: 2010, annex B

AIIa-Part 1 M25 cm x 1.25 cm (W 240 mm x 115 mm x 10mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006: 2010, annex B

AIIa-Part 1 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12.5 mm) UGL

B.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

34 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran C

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik yang diekstrusi


3% < E ≤ 6 %
Kelompok AIIa – Bagian 2

C.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel C.1

Tabel C.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik yang diekstrusi,


Kelompok AIIa-2, 3% < E ≤ 6 %

Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode


uji
Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih ukuran
kerja sebagai berikut:
a) untuk ubin modul berlaku aturan
lebar nominal sambungan antara 3
mm sampai 11 mm 1);
b) untuk ubin non-modul yang mem-
punyai perbedaan antara ukuran kerja
dan ukuran nominal tidak lebih dari
± 3 mm.
Penyimpangan, dalam persen, rata-rata ± 1,5 % sampai ± 2,0 % sampai ISO 10545-2
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) dari maksimum maksimum
ukuran kerja (W) ± 2 mm ± 4 mm
Penyimpangan, dalam persen, rata-rata
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) dari rata-
± 1,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
rata ukuran 10 contoh uji (20 atau 40
sisi)
Ketebalan
a) Ketebalan harus dirinci oleh
pemanufaktur.
b) Penyimpangan, dalam persen, rata-
rata ketebalan dari masing-masing
± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
ubin terhadap ketebalan ukuran
kerja.
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi maksi-
mum, dalam persen, terhadap ukuran ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksimum
dalam persen, dibandingkan dengan ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
ukuran kerja.

35 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex C

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Extruded ceramic tiles


3%<E≤6%
Group AIIa – Part 2

C.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table C.1

Table C.1 - Requirements for extruded ceramic tiles, Group AIIa-2, 3 % < E ≤ 6 %

Dimension and surface quality Precision Natural Test


Length and width
The manufacturer shall choose the
work size as follow:
a) for modular tiles in order to allow
a nominal joint width of between
3 mm and 11 mm 1);
b) for non-modular tiles so that the
difference between the work size
and the nominal size is not more
than ± 3 mm.
The deviation, in percent, of the ± 1.5 % to a ± 2.0 % to a ISO 10545-2
average size for each tile (2 or 4 maximum of maximum of
sides) from the work size (W) ± 2 mm ± 4 mm
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4
± 1.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
sides) from the average size of the
10 test specimens (20 or 40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be specified
by the manufacturer
b) The deviation, in percent, of the
average thickness of each tile ± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
from the work size thickness.
Straightness of sides2) (facial sides)
The maximum deviation from
straightness, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes.
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes.

36 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel C.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode uji
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran maksimum,
dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terhadap
panjang diagonal dihitung dari ± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap
± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja
c) puntiran, terhadap panjang
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa
Mutu permukaan3) ISO 10545-2
cacat yang tampak ke permukaan
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode uji
3%<E≤6% 3%<E≤6%
Penyerapan air
Maksimum individu Maksimum individu ISO 10545-3
Persentase massa8)
6,5 % 6,5 %
Kuat patah, dalam N
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm ISO 10545-4
800 800
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
b) Ketebalan < 7,5 mm ISO 10545-4
600 600
Modulus lentur, dalam N/mm2 Minimum 13 Minimum 13
Tidak berlaku untuk ubin yang Minimum individu Minimum ISO 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N 11 individu 11
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi un-
tuk ubin tak berglasir;
Maksimum 541 Maksimum 541 ISO 10545-6
kehilangan volume, dalam
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi un- Laporkan kelas Laporkan kelas
tuk ubin berglasir; untuk ubin abrasi dan jumlah abrasi dan ISO 10545-7
lantai 4). putaran jumlah putaran
Koefisien muai panjang 5)
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-9
Ketahanan terhadap retak rambut:
Disyaratkan Disyaratkan ISO 10545-11
ubin berglasir 6)
Ketahanan beku5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur Pemanufaktur
menetapkan nilai menetapkan nilai
Untuk ubin lantai. ISO 10545-17
dan metode uji dan metode uji
yang digunakan yang digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-10

37 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table C.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Precision Natural Test
Surface flatness
The maximum deviation from
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
diagonal calculated from the ± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
work sizes;
b) edge curvature, related to the
± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
corresponding work sizes;
c) warpage, related to diagonal
± 1.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
calculated from the work sizes;
A minimum of 95 % of the tiles shall be
free from visible defects that would
Surface quality3) ISO 10545-2
impair the appearance of a major area
of tiles
Physical properties Precision Natural Test
3%<E≤6% 3%<E≤6%
Water absorption
Individual Individual ISO 10545-3
Percent by mass8)
maximum 6.5 % maximum 6.5 %
Breaking strength, in N
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 800 Not less than 800 ISO 10545-4
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 600 Not less than 600 ISO 10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2 Minimum 13 Minimum 13
Not applicable to tiles with breaking Individual Individual ISO 10545-4
strength ≥ 3 000 N minimum 11 minimum 11
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion of
unglazed tiles; removed Maximum 541 Maximum 541 ISO 10545-6
volume, in cubic millimeters.
b) Resistance to surface abrasion Report abrasion Report abrasion
of glazed tiles; intended for use class and cycles class and cycles ISO 10545-7
on floors4). passed passed
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
Test method Test method
From ambient temperature to 100 °C ISO 10545-8
available available
Test method Test method
Thermal shock resistance5) ISO 10545-9
available available
ISO 10545-
Crazing resistance: glazed tiles6) Required Required
11
Test method Test method ISO 10545-
Frost resistance5)
available available 12
Coefficient of friction
Tiles intended for use on floors. Manufacturer to Manufacturer to
ISO 10545-
state value and state value and
17
test method used test method used
Test method Test method ISO 10545-
Moisture expansion, in mm/m5)
available available 10

38 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel C.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode uji
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Presisi Natural Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) Ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah Pemanufaktur Pemanufaktur
a) ubin berglasir; menetapkan menetapkan ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan Metode uji Metode uji
ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 5) tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam
di kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB Minimum GB
ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB Minimum UB
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem tradisi-
onal yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pe-manufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

C.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

39 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table C.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Precision Natural Test
5) Test method Test method
Small colour differences ISO 10545-16
available available
Test method Test method
Impact resistance5) ISO 10545-5
available available
Chemical properties Precision Natural Test
Resistance to staining
Minimum Class Minimum Class
a) Glazed tiles; ISO 10545-14
3 3
Test method Test method
b) Unglazed tiles5) ISO 10545-14
available available
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations of
acids and alkalis Manufacturer to Manufacturer to
a) glazed tiles; state state ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) classification classification
Resistance to high concentrations of Test method Test method
ISO 10545-13
acids and alkalis5) available available
Resistance to household chemicals
and swimming pool salts
a) glazed tiles; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
7)
b) unglazed tiles Minimum UB Minimum UB ISO 10545-13
5) Test method Test method
Lead and cadmium release ISO 10545-15
available available
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not apply to
intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed, glazed or
partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this type of tile
and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes are not
considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

C.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

40 of 116
SNI ISO 13006:2010

C.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
C.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

C.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

C.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran C.

AIIa-Part 2 M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL.

Ubin ekstrusi alami, SNI ISO 13006:2010, Lampiran C.

AIIa-Part 2 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL.

C.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan

41 dari 116
SNI ISO 13006:2010

C.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
C.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking:

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

C.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE See also annex M for informative symbols.

C.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex C

AIIa-Part 2 M25 cm x 12.5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006: 2010, annex C

AIIa-Part 2 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12.5 mm) UGL

C.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

42 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran D

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik yang diekstrusi


6% < E ≤ 10 %
Kelompok AIIb– Part 1

D.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel D.1

Tabel D.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik yang diekstrusi,


Kelompok AIIb-1, 6 < E ≤ 10 %

Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode uji


Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih ukuran
kerja sebagai berikut:
a) untuk ubin modul berlaku aturan
lebar nominal sambungan antara
3 mm sampai 11 mm 1);
b) untuk ubin non-modul yang
mempunyai perbedaan antara
ukuran kerja dan ukuran nominal
tidak lebih dari ± 3 mm.
Penyimpangan, dalam persen, rata- ± 2,0 % sampai ± 2,0 % sampai ISO 10545-2
rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) maksimum maksimum
dari ukuran kerja (W) ± 2 mm ± 4mm
Penyimpangan, dalam persen, rata-
rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi)
± 1,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
dari rata-rata ukuran 10 contoh uji
(20 atau 40 sisi)
Ketebalan
a) Ketebalan harus dirinci oleh
pemanufaktur
b) Penyimpangan, dalam persen,
rata-rata ketebalan dari masing-
± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
masing ubin terhadap ketebalan
ukuran kerja.
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
maksimum, dalam persen, terhadap ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksimum
dalam persen, dibandingkan dengan ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
ukuran kerja.

43 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex D

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Extruded ceramic tiles


6 % < E ≤ 10 %
Group AIIb – Part 1

D.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table D.1

Table D.1 - Requirements for extruded ceramic tiles, Group AIIb, 6 % < E ≤ 10 %

Dimension and surface quality Precision Natural Test


Length and width
The manufacturer shall choose the
work size as follow:
a) for modular tiles in order to
allow a nominal joint width of
between 3 mm and 11 mm 1);
b) for non-modular tiles so that
the difference between the
work size and the nominal size
is not more than ± 3 mm.
The deviation, in percent, of the ± 2.0 % to a ± 2.0 % to a ISO 10545-2
average size for each tile (2 or 4 maximum of maximum of
sides) from the work size (W) ± 2 mm ± 4 mm
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4
± 1.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
sides) from the average size of the
10 test specimens (20 or 40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be specified
by the manufacturer.
b) The deviation, in percent, of the
average thickness of each tile ± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
from the work size thickness.
Straightness of sides2) (facial
sides)
The maximum deviation from
straightness, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes

44 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel D.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode uji
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran maksi-
mum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terha-
dap panjang diagonal dihitung ± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap
± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja
c) puntiran, terhadap panjang
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa
Mutu permukaan3) ISO 10545-2
cacat yang tampak ke permukaan
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode uji
6 % < E ≤ 10 % 6 % < E ≤ 10 %
Penyerapan air
Maksimum individu Maksimum individu ISO 10545-3
Persentase massa8)
11 % 11 %
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
Kuat patah, dalam N ISO 10545-4
900 900
Modulus lentur, dalam N/mm2 Minimum 17,5 Minimum 17,5
Tidak berlaku untuk ubin yang Minimum individu Minimum ISO 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N 15 individu 15
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir;
Maksimum 649 Maksimum 649 ISO 10545-6
kehilangan volume, dalam
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi Laporkan kelas Laporkan kelas
untuk ubin berglasir; untuk abrasi dan abrasi dan ISO 10545-7
ubin lantai 4). jumlah putaran jumlah putaran
Koefisien muai panjang 5)
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-9
Ketahanan terhadap retak
6) Disyaratkan Disyaratkan ISO 10545-11
rambut : ubin berglasir
Ketahanan beku5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur Pemanufaktur
menetapkan menetapkan
Untuk ubin lantai. nilai dan metode nilai dan metode ISO 10545-17
uji yang uji yang
digunakan digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-10

45 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table D.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Precision Natural Test
Surface flatness
The maximum deviation from flatness, in ISO
percent: 10545-2
a) centre curvature, related to diagonal ISO
± 1.0 % ± 1.5 %
calculated from the work sizes; 10545-2
b) edge curvature, related to the ISO
± 1.0 % ± 1.5 %
corresponding work sizes; 10545-2
c) warpage, related to diagonal ISO
± 1.5 % ± 1.5 %
calculated from the work sizes; 10545-2
A minimum of 95 % of the tiles
shall be free from visible defects ISO
Surface quality3)
that would impair the appearance 10545-2
of a major area of tiles
Physical properties Precision Natural Test
6 % < E ≤ 10 % 6 % < E ≤ 10 %
Water absorption ISO
Individual Individual
Percent by mass8) 10545-3
maximum 11 % maximum 11 %
ISO
Breaking strength, in N Not less than 900 Not less than 900
10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2 Minimum 17.5 Minimum 17.5
ISO
Not applicable to tiles with breaking Individual Individual
10545-4
strength ≥ 3 000 N minimum 15 minimum 15
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion of
ISO
unglazed tiles; removed volume, in Maximum 649 Maximum 649
10545-6
cubic millimeters.
Report Report
b) Resistance to surface abrasion of
abrasion class abrasion class ISO
glazed tiles; intended for use on
and cycles and cycles 10545-7
floors4).
passed passed
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
Test method Test method ISO
From ambient temperature to 100 °C
available available 10545-8
Test method Test method ISO
Thermal shock resistance5)
available available 10545-9
ISO
Crazing resistance: glazed tiles6) Required Required
10545-11
Test method Test method ISO
Frost resistance5)
available available 10545-12
Coefficient of friction
Manufacturer to Manufacturer to
state value and state value and ISO
Tiles intended for use on floors.
test method test method 10545-17
used used
Test method Test method ISO
Moisture expansion, in mm/m5)
available available 10545-10

46 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel D.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode uji
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Presisi Natural Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) ubin berglasir; Minimum kelas 3 Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah Pemanufaktur Pemanufaktur
a) ubin berglasir; menetapkan menetapkan ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan basa Metode uji Metode uji
ISO 10545-13
konsentrasi tinggi 5) tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam
di kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB Minimum UB
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem tradisional
yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi oleh
pe-manufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak dapat
dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

D.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1

47 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table D.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Precision Natural Test
5) Test method Test method
Small colour differences ISO 10545-16
available available
Test method Test method
Impact resistance5) ISO 10545-5
available available
Chemical properties Precision Natural Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 Minimum Class 3 ISO 10545-14
Test method Test method
b) Unglazed tiles5) ISO 10545-14
available available
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations
of acids and alkalis Manufacturer to Manufacturer to
a) glazed tiles; state state ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) classification classification
Resistance to high concentra- Test method Test method
ISO 10545-13
tions of acids and alkalis5) available available
Resistance to household
chemicals and swimming pool
salts
a) glazed tiles; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Minimum UB Minimum UB
Test method Test method
Lead and cadmium release5) ISO 10545-15
available available
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not apply
to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed, glazed
or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this type of
tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes are not
considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

D.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1

48 of 116
SNI ISO 13006:2010

D.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
D.3.1 Penandaan
Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

D.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

D.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran D

AIIb-Part 1 M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Ubin ekstrusi alami, SNI ISO 13006:2010, Lampiran D

AIIb-Part 1 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

D.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

49 dari 116
SNI ISO 13006:2010

D.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
D.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

D.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE See also annex M for informative symbols.

D.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex D

AIIb-Part 1 M25 cm x 12.5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex D

AIIb-Part 1 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12.5 mm) UGL

D.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

50 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran E

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik yang diekstrusi


6 < E ≤ 10 %
Kelompok AIIb – Part 2

E.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel E.1

Tabel E.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik yang diekstrusi,


Kelompok AIIb-2, 6 < E ≤ 10 %

Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode uji


Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih ukuran
kerja sebagai berikut:
a) untuk ubin modul berlaku aturan
lebar nominal sambungan
antara 3 mm sampai 11 mm 1);
b) untuk ubin non-modul yang
mempunyai perbedaan antara
ukuran kerja dan ukuran
nominal tidak lebih dari ± 3
mm.
Penyimpangan, dalam persen, rata- ± 2,0 % sampai ± 2,0 % sampai ISO 10545-2
rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) maksimum maksimum
dari ukuran kerja (W) ± 2 mm ± 4 mm
Penyimpangan, dalam persen, rata-
rata ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi)
± 1,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
dari rata-rata ukuran 10 contoh uji
(20 atau 40 sisi)
Ketebalan
a) Ketebalan harus dirinci oleh
pemanufaktur
b) Penyimpangan, dalam persen,
rata-rata ketebalan dari
± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
masing-masing ubin terhadap
ketebalan ukuran kerja.
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
maksimum, dalam persen, terhadap ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksimum
dalam persen, dibandingkan ± 1,0 % ± 1,0 % ISO 10545-2
dengan ukuran kerja.

51 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex E

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Extruded ceramic tiles


6 % < E ≤ 10 %
Group AIIb – Part 2

E.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table E.1

Table E.1 - Requirements for extruded ceramic tiles, Group AIIb-2, 6 % < E ≤ 10 %

Dimension and surface quality Precision Natural Test


Length and width
The manufacturer shall choose the
work size as follow:
a) for modular tiles in order to
allow a nominal joint width of
between 3 mm and 11 mm 1);
b) for non-modular tiles so that
the difference between the
work size and the nominal size
is not more than ± 3 mm.
The deviation, in percent, of the ± 2.0 % to a ± 2.0 % to a ISO 10545-2
average size for each tile (2 or 4 maximum of maximum of
sides) from the work size (W) ± 2 mm ± 4 mm
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4
± 1.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
sides) from the average size of the
10 test specimens (20 or 40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be specified
by the manufacturer
b) The deviation, in percent, of the
average thickness of each tile ± 10 % ± 10 % ISO 10545-2
from the work size thickness.
Straightness of sides2) (facial
sides)
The maximum deviation from
straightness, in percent, related to ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
the corresponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent, related ± 1.0 % ± 1.0 % ISO 10545-2
to the corresponding work sizes

52 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel E.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode uji
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran maksi-
mum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terha-
dap panjang diagonal dihitung ± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap
± 1,0 % ± 1,5 % ISO 10545-2
ukuran kerja
c) puntiran, terhadap panjang
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,5 % ± 1,5 % ISO 10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa
Mutu permukaan3) ISO 10545-2
cacat yang tampak ke permukaan
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode uji
6 % < E ≤ 10 % 6 % < E ≤ 10 %
Penyerapan air
Maksimum individu Maksimum individu ISO 10545-3
Persentase massa8)
11 % 11 %
Tidak kurang dari Tidak kurang dari
Kuat patah, dalam N ISO 10545-4
750 750
Modulus lentur, dalam N/mm2 Minimum 9 Minimum 9
Tidak berlaku untuk ubin yang Minimum individu Minimum individu ISO 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N 8 8
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir;
Maksimum 1062 Maksimum 1062 ISO 10545-6
kehilangan volume, dalam
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi Laporkan kelas Laporkan kelas
untuk ubin berglasir; untuk abrasi dan abrasi dan ISO 10545-7
ubin lantai 4). jumlah putaran jumlah putaran
Koefisien muai panjang 5)
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-9
Ketahanan terhadap retak
6) Disyaratkan Disyaratkan ISO 10545-11
rambut: ubin berglasir
Ketahanan beku5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur Pemanufaktur
menetapkan menetapkan
Untuk ubin lantai. nilai dan metode nilai dan metode ISO 10545-17
uji yang uji yang
digunakan digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia ISO 10545-10

53 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table E.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Precision Natural Test
Surface flatness
The maximum deviation from ISO 10545-2
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
diagonal calculated from the ± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
work sizes;
b) edge curvature, related to the
± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
corresponding work sizes;
c) warpage, related to diagonal
± 1.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
calculated from the work sizes;
A minimum of 95 % of the tiles
shall be free from visible defects
Surface quality3) ISO 10545-2
that would impair the appearance
of a major area of tiles
Physical properties Precision Natural Test
6 % < E ≤ 10 % 6 % < E ≤ 10 %
Water absorption
Individual Individual ISO 10545-3
Percent by mass8)
maximum 11 % maximum 11 %
Breaking strength, in N Not less than 750 Not less than 750 ISO 10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2 Minimum 9 Minimum 9
Not applicable to tiles with breaking Individual Individual ISO 10545-4
strength ≥ 3000 N minimum 8 minimum 8
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion of
unglazed tiles; removed Maximum 1062 Maximum 1062 ISO 10545-6
volume, in cubic millimeters.
Report Report
b) Resistance to surface abrasion
abrasion class abrasion class
of glazed tiles; intended for use ISO 10545-7
and cycles and cycles
on floors4).
passed passed
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
Test method Test method
From ambient temperature to 100 °C ISO 10545-8
available available
Test method Test method
Thermal shock resistance5) ISO 10545-9
available available
Crazing resistance: glazed tiles6) Required Required ISO 10545-11
5) Test method Test method
Frost resistance ISO 10545-12
available available
Coefficient of friction
Manufacturer to Manufacturer to
state value and state value and
Tiles intended for use on floors. ISO 10545-17
test method test method
used used
Test method Test method
Moisture expansion, in mm/m5) ISO 10545-10
available available

54 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel E.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode uji
5) Metode uji Metode uji
Perbedaan warna ISO 10545-16
tersedia tersedia
Metode uji Metode uji
Ketahanan terhadap benturan 5) ISO 10545-5
tersedia tersedia
Sifat-sifat kimia Presisi Natural Metode uji
Ketahanan terhadap noda
Minimum kelas Minimum kelas ISO 10545-14
a) ubin berglasir;
3 3
Metode uji Metode uji tersedia
b) ubin tak berglasir 5) ISO 10545-14
tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan basa
konsentrasi rendah Pemanufaktur Pemanufaktur ISO 10545-13
a) ubin berglasir; menetapkan menetapkan
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan basa Metode uji Metode uji
ISO 10545-13
konsentrasi tinggi 5) tersedia tersedia
Ketahanan terhadap bahan kimia rumah
tangga dan berbagai garam di kolam
renang
a) ubin berglasir; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB Minimum UB
Metode uji Metode uji ISO 10545-15
Kelarutan Pb dan Cd 5)
tersedia tersedia
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem tradisional
yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini tidak
menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin (misalnya tidak
berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh permukaan ubin yaitu
karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak warna yang digunakan
sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan abrasi
seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi oleh
pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak dapat
dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

E.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1

55 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table E.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Precision Natural Test
5) Test method Test method ISO
Small colour differences
available available 10545-16
Test method Test method ISO
Impact resistance5)
available available 10545-5
Chemical properties Precision Natural Test
Resistance to staining
Minimum Class Minimum Class ISO
a) Glazed tiles;
3 3 10545-14
Test method Test method ISO
b) Unglazed tiles5)
available available 10545-14
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations of
acids and alkalis Manufacturer to Manufacturer to
a) glazed tiles; state state ISO
b) unglazed tiles7) classification classification 10545-13
Resistance to high concentrations of acids Test method Test method ISO
and alkalis5) available available 10545-13
Resistance to household chemicals
and swimming pool salts
a) glazed tiles; Minimum GB Minimum GB ISO
7)
b) unglazed tiles Minimum UB Minimum UB 10545-13
Test method Test method ISO
Lead and cadmium release5)
available available 10545-15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

E.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1

56 of 116
SNI ISO 13006:2010

E.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
E.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

E.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

E.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran E

AIIb-Bagian 2 M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Ubin ekstrusi alami, SNI ISO 13006:2010, Lampiran E

AIIb-Bagian 2 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

E.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

57 dari 116
SNI ISO 13006:2010

E.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
E.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

E.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE See also annex M for informative symbols.

E.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex E

AIIb-Part 2 M25 cm x 12.5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex E

AIIb-Part 2 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12.5 mm) UGL

E.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

58 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran F

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik yang diekstrusi


E > 10 %
Kelompok AIII

F.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel F.1

Tabel F.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik yang diekstrusi, Kelompok AIII, E > 10 %

Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode


uji
Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih ukuran
kerja sebagai berikut:
a) untuk ubin modul berlaku aturan
lebar nominal sambungan antara 3
mm sampai 11 mm 1);
b) untuk ubin non-modul yang mem-
punyai perbedaan antara ukuran
kerja dan ukuran nominal tidak lebih
dari ± 3 mm. ± 2,0 % sampai ± 2,0 % sampai
Penyimpangan, dalam persen, rata-rata maksimum Maksimum ISO 10545-
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) dari ± 2 mm ± 4 mm 2
ukuran kerja (W)
Penyimpangan, dalam persen, rata-rata
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) dari rata- ISO 10545-
± 1,5 % ± 1,5 %
rata ukuran 10 contoh uji (20 atau 40 2
sisi)
Ketebalan
a) Ketebalan harus dirinci oleh pe-
manufaktur
b) Penyimpangan, dalam persen, rata-
rata ketebalan dari masing-masing ISO 10545-
± 10 % ± 10 %
ubin terhadap ketebalan ukuran 2
kerja.
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
ISO 10545-
maksimum, dalam persen, terhadap ± 1,0 % ± 1,0 %
2
ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksimum
ISO 10545-
dalam persen, dibandingkan dengan ± 1,0 % ± 1,0 %
2
ukuran kerja.

59 dari 116
SNI ISO 13006:2010

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Annex F
(normative)

Extruded ceramic tiles


E > 10 %
Group AIII

F.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table F.1

Table F.1 - Requirements for extruded ceramic tiles , Group AIII, E > 10 %

Dimension and surface quality Precision Natural Test


Length and width
The manufacturer shall choose the work
size as follow:
a) for modular tiles in order to allow a
nominal joint width of between 3 mm
and 11 mm 1);
b) for non-modular tiles so that the
difference between the work size
and the nominal size is not more
than ± 3 mm.
The deviation, in percent, of the average ± 2.0 % to a ± 2.0 % to a ISO
size for each tile (2 or 4 sides) from the Maximum of Maximum of 10545-2
work size (W) ± 2 mm ± 4 mm
The deviation, in percent, of the average
size for each tile (2 or 4 sides) from the ISO
± 1.5 % ± 1.5 %
average size of the 10 test specimens 10545-2
(20 or 40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be specified by
the manufacturer
b) The deviation, in percent, of the
ISO
average thickness of each tile from ± 10 % ± 10 %
10545-2
the work size thickness.
Straightness of sides2) (facial sides)
The maximum deviation from
ISO
straightness, in percent, related to the ± 1.0 % ± 1.0 %
10545-2
corresponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
ISO
rectangularity, in percent, related to the ± 1.0 % ± 1.0 %
10545-2
corresponding work sizes

60 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel F.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Presisi Natural Metode
uji
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran maksimum,
dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terhadap
ISO 10545-
panjang diagonal dihitung dari ± 1,0 % ± 1,5 %
2
ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap ukuran ISO 10545-
± 1,0 % ± 1,5 %
kerja 2
c) puntiran, terhadap panjang diagonal ISO 10545-
± 1,5 % ± 1,5 %
dihitung dari ukuran kerja. 2
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa ISO 10545-
Mutu permukaan 3)
cacat yang tampak ke permukaan 2
Metode
Sifat-sifat fisik Presisi Natural
uji
Penyerapan air ISO 10545-
E > 10 % E > 10 %
Persentase massa 3
Tidak kurang dari Tidak kurang dari ISO 10545-
Kuat patah, dalam N
600 600 4
Modulus lentur, dalam N/mm2 Minimum 8 Minimum 8
ISO 10545-
Tidak berlaku untuk ubin yang Minimum individu Minimum individu
4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N 7 7
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi untuk
Maksimum Maksimum ISO 10545-
ubin tak berglasir; kehilangan
2 365 2 365 6
volume, dalam millimeter kubik
Laporkan kelas Laporkan kelas
b) Ketahanan terhadap abrasi untuk ISO 10545-
abrasi dan abrasi dan
ubin berglasir; untuk ubin lantai 4). 7
jumlah putaran jumlah putaran
Koefisien muai panjang 5)
Metode uji Metode uji ISO 10545-
Temperatur ruang sampai 100 °C
tersedia tersedia 8
Metode uji Metode uji ISO 10545-
Ketahanan terhadap kejut suhu 5)
tersedia tersedia 9
Ketahanan terhadap retak rambut : ISO 10545-
Disyaratkan Disyaratkan
ubin berglasir 6) 11
Metode uji Metode uji ISO 10545-
Ketahanan beku5)
tersedia tersedia 12
Koefisien gesek
Pemanufaktur Pemanufaktur
menetapkan menetapkan
ISO 10545-
Untuk ubin lantai. nilai dan nilai dan
17
metode uji yang metode uji yang
digunakan digunakan
Metode uji Metode uji ISO 10545-
Muai lembab, dalam mm/m 5)
tersedia tersedia 10

61 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table F.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Precision Natural Test
Surface flatness
The maximum deviation from flatness,
in percent:
a) centre curvature, related to diago-
nal calculated from the work ± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
sizes;
b) edge curvature, related to the
± 1.0 % ± 1.5 % ISO 10545-2
corresponding work sizes;
c) warpage, related to diagonal
± 1.5 % ± 1.5 % ISO 10545-2
calculated from the work sizes;
A minimum of 95 % of the tiles
shall be free from visible defects
Surface quality3) ISO 10545-2
that would impair the appearance
of a major area of tiles
Physical properties Precision Natural Test
Water absorption
E > 10 % E > 10 % ISO 10545-3
Percent by mass
Breaking strength, in N Not less than 600 Not less than 600 ISO 10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2 Minimum 8 Minimum 8
Not applicable to tiles with breaking Individual Individual ISO 10545-4
strength ≥ 3 000 N minimum 7 minimum 7
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion of
unglazed tiles; removed volume, Maximum 2 365 Maximum 2 365 ISO 10545-6
in cubic millimeters.
b) Resistance to surface abrasion of Report abrasion Report abrasion
glazed tiles; intended for use on class and class and ISO 10545-7
floors4). cycles passed cycles passed
Coefficient of linear thermal
5)
expansion
Test method Test method
From ambient temperature to 100 °C ISO 10545-8
available available
Test method Test method
Thermal shock resistance5) ISO 10545-9
available available
ISO 10545-
Crazing resistance: glazed tiles6) Required Required
11
Frost resistance5) Test method Test method ISO 10545-
available available 12
Coefficient of friction
Manufacturer to Manufacturer to
state value and state value and ISO 10545-
Tiles intended for use on floors.
test method test method 17
used used
Test method Test method ISO 10545-
Moisture expansion, in mm/m5)
available available 10

62 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel F.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Presisi Natural Metode
uji
ISO 10545-
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia
16
ISO 10545-
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia
5
Metode
Sifat-sifat kimia Presisi Natural
uji
Ketahanan terhadap noda
ISO 10545-
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 Minimum kelas 3
14
ISO 10545-
b) Ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia
14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan basa
konsentrasi rendah Pemanufaktur Pemanufaktur
a) ubin berglasir; menetapkan menetapkan ISO 10545-
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi klasifikasi 13
Ketahanan terhadap asam dan basa Metode uji Metode uji ISO 10545-
konsentrasi tinggi 5) tersedia tersedia 13
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam di
kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB Minimum GB ISO 10545-
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB Minimum UB 13
ISO 10545-
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia Metode uji tersedia
15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem tradisional
yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketaha-nan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi oleh
pe-manufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak dapat
dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

F.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

63 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table F.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Precision Natural Test
Small colour differences5) Test method ISO 10545-
Test method available
available 16
5)
Impact resistance Test method ISO 10545-
Test method available
available 5
Chemical properties Precision Natural Test
Resistance to staining
ISO 10545-
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 Minimum Class 3
14
Test method Test method ISO 10545-
b) Unglazed tiles5)
available available 14
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations
of acids and alkalis Manufacturer to Manufacturer to ISO 10545-
a) glazed tiles; state classification state classification 13
b) unglazed tiles7)
Resistance to high concentrations Test method Test method ISO 10545-
of acids and alkalis5) available available 13
Resistance to household
chemicals
and swimming pool salts Minimum GB Minimum GB ISO 10545-
a) glazed tiles; Minimum UB Minimum UB 13
b) unglazed tiles7)
Test method Test method ISO 10545-
Lead and cadmium release5)
available available 15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

F.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

64 of 116
SNI ISO 13006:2010

F.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
F.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

F.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

F.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin ekstrusi presisi, SNI ISO 13006:2010, Lampiran E

AIIIb-Bagian 2 M25 cm x 12,5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Ubin ekstrusi alami, SNI ISO 13006:2010, Lampiran E

AIIIb-Bagian 2 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12,5 mm) UGL

F.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

65 dari 116
SNI ISO 13006:2010

F.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
F.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

F.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles.

NOTE See also annex M for informative symbols.

F.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL).

EXAMPLES

Precision extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex F

AIIIb-Part 2 M25 cm x 12.5 cm (W 240 mm x 115 mm x 10 mm) GL

Natural extruded tile, SNI ISO 13006:2010, annex F

AIIIb-Part 2 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 12.5 mm) UGL

F.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

66 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran G

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik pres-kering dengan penyerapan air rendah


E ≤ 0,5 %
Group BIa

G.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel G.1

Tabel G.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik pres-kering dengan penyerapan air
rendah, Group BIa, E ≤ 0,5 %

Luas permukaan produk, S


Metod
Dimensi dan mutu permukaan (cm2)
e uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Panjang dan lebar
pemanufaktur harus
memilih/menentukan ukuran
kerja mengikuti
a) Untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 2 mm
sampai 5 mm1).
b) Untuk ubin non-modul yang
perbedaan antara ukuran
kerja dan ukuran nominal
tidak lebih ± 2 % (maks. ± 5
mm)
Penyimpangan, dalam persen,
dari rata-rata ukuran tiap ubin (2
atau 4 sisi) terhadap ukuran ± 1,2 % ± 1,0 % ± 0,75 % ± 0,6 % ISO
kerja (W) 10545-2
Penyimpangan, dalam persen,
rata-rata ukuran tiap ubin (2 atau ISO
± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
4 sisi) dari rata-rata ukuran 10 10545-2
contoh uji (20 atau 40 sisi).
Ketebalan
a) Ketebalan harus ditentukan
oleh pemanufaktur
b) Penyimpangan, dalam per-
sent, dari rata-rata ukuran
ISO
tebal tiap ubin terhadap ± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
10545-2
ukuran ketebalan ukuran
kerja
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
ISO
maksimum, dalam persen, ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
terhadap ukuran kerja

67 dari 116
SNI ISO 13006:2010

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Annex G
(normative)

Dry-pressed ceramic tiles with low water absorption


E ≤ 0,5 %
Group BIa

G.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table G.1.

Table G.1 - Requirements for dry-pressed ceramic tiles with low water absorption
Group BIa, E ≤ 0.5 %

Surface S of the product


Dimension and surface quality (cm2) Test
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Length and width
The manufacturer shall choose
the work size as follow:
a) for modular tiles in order to
allow a nominal joint width of
between 2 mm and 5 mm 1);
b) for non-modular tiles so that
the difference between the
work size and the nominal
size is not more than ± 2 %
( max. ± 5 mm)
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4 ISO
sides) from the work size (W) ± 1.2 % ± 1.0 % ± 0.75 % ± 0.6 % 10545-2
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or 4
ISO
sides) from the average size of ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5 %
10545-2
the 10 test specimens (20 or 40
sides)
Thickness
a) The thickness shall be spe-
cified by the manufacturer
b) The deviation, in percent, of
the average thickness of ISO
± 10% ± 10% ± 5% ±5%
each tile from the work size 10545-2
thickness.
Straightness of sides 2) (facial
sides)
The maximum deviation from
ISO
straightness, in percent, related ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ± 0.5 %
10545-2
to the corresponding work sizes

68 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel G.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Luas permukaan produk, S
Metode
Dimensi dan mutu permukaan (cm2)
uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksi-
ISO 10545-
mum dalam persen, dibanding- ± 1,0% ±0,6% ±0,6% ± 0,6 %
2
kan dengan ukuran kerja.
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran maksi-
mum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, ter-
ISO 10545-
hadap panjang diagonal ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
2
dihitung dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap ISO 10545-
± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
ukuran kerja 2
c) puntiran, terhadap panjang
ISO 10545-
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa cacat ISO 10545-
Mutu permukaan 3)
yang tampak ke permukaan 2
Metode
Sifat-sifat fisik Persyaratan
uji
Penyerapan air ≤ 0,5 % ISO 10545-
Persentase massa 8) maksimum individu 0,6 % 3
Kuat patah, dalam N
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm Tidak kurang dari 1300
b) Ketebalan < 7,5 mm Tidak kurang dari 700
Modulus lentur, dalam N/mm2
Minimum 35 ISO
Tidak berlaku untuk ubin yang
minimum individual 32 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir; ISO
Maksimum 175
kehilangan volume, dalam 10545-6
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi
Laporkan kelas abrasi dan jumlah ISO
untuk ubin berglasir; untuk
putaran 10545-7
ubin lantai 4).
Koefisien muai panjang 5)
ISO 10545-
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia
8
ISO 10545-
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia
9
Ketahanan terhadap retak ISO 10545-
Disyaratkan
rambut : ubin berglasir 6) 11
ISO 10545-
Ketahanan beku Disyaratkan
12

69 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table G.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Surface S of the product
Dimension and surface
(cm2) Test
quality
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent,
± 1.0% ±0.6% ±0.6% ±0.6% ISO 10545-2
related to the corresponding
work sizes
Surface flatness
The maximum deviation from
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
diagonal calculated from ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5% ISO 10545-2
the work sizes;
b) edge curvature, related to
the corresponding work ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5% ISO 10545-2
sizes;
c) warpage, related to diago-
nal calculated from the ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5% ISO 10545-2
work sizes;
A minimum of 95 % of the tiles shall be
Surface quality3) free from visible defects that would impair ISO 10545-2
the appearance of a major area of tiles
Physical properties Requirements Test
Water absorption ≤ 0.5 %
ISO 10545-3
Percent by mass8) Individual maximum 0.6 %
Breaking strength, in N
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 1 300 ISO 10545-4
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 700 ISO 10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2
Minimum 35
Not applicable to tiles with ISO 10545-4
Individual minimum 32
breaking strength ≥ 3 000 N
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abra-
sion of unglazed tiles;
Maximum 175 ISO 10545-6
removed volume, in cubic
millimeters.
b) Resistance to surface abra-
sion of glazed tiles; Report abrasion class and cycles passed ISO 10545-7
intended for use on floors4).
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
From ambient temperature to
Test method available ISO 10545-8
100 °C
Thermal shock resistance5) Test method available ISO 10545-9
Crazing resistance: glazed ISO 10545-
Required
tiles6) 11
ISO 10545-
Frost resistance Required
12

70 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel G.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode uji
Koefisien gesek
Pemanufaktur menetapkan nilai ISO 10545-17
Untuk ubin lantai.
dan metode uji yang digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia ISO 10545-10
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) Ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan basa
konsentrasi rendah
a) ubin berglasir; Pemanufaktur menetapkan ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan basa
Metode uji tersedia ISO 10545-13
konsentrasi tinggi 5)
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam di
kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB ISO 10545-13
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem
tradisional yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.
8) Ubin vitrifikasi adalah ubin yang mempunyai penyerapan air dengan nilai maksimal individu 0,5
% (kadang-kadang disebut kedap air).

G.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

71 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table G.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Requirements Test
Coefficient of friction
Manufacturer to state value and
Tiles intended for use on floors. ISO 10545-17
test method used
Moisture expansion, in
Test method available ISO 10545-10
mm/m5)
Small colour differences5) Test method available ISO 10545-16
Impact resistance5) Test method available ISO 10545-5
Chemical properties Requirements Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 ISO 10545-14
b) Unglazed tiles5) Test method available ISO 10545-14
Resistance to chemicals
Resistance to low
concentrations of acids and
alkalis
a) glazed tiles; Manufacturer to state classification ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Manufacturer to state classification
Resistance to high concen-
Test method available ISO 10545-13
trations of acids and alkalis5)
Resistance to household
chemicals
and swimming pool salts
a) glazed tiles; Minimum GB ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Minimum UB
Lead and cadmium release5) Test method available ISO 10545-15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.
8) A fully vitrified tile is a tile with water absorption of maximum individual value of 0.5 %
(sometimes described as impervious).

G.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1

72 of 116
SNI ISO 13006:2010

G.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
G.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

G.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

G.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin pres-kering, SNI ISO 13006:2010, Lampiran G

BIa M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Ubin pres-kering, SNI ISO 13006:2010, Lampiran G

BIa 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

G.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

73 dari 116
SNI ISO 13006:2010

G.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
G.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

G.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles;

NOTE see also annex M for informative symbols.

G.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

EXAMPLES

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006:2010, annex G

BIa M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex G

BIa 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

G.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

74 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran H

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik pres-kering dengan penyerapan air rendah


0,5 % < E ≤ 3 %
Group BIb

H.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel H.1

Tabel H.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik pres-kering dengan penyerapan air
rendah, Group BIb, 0,5 % < E ≤ 3 %

Luas permukaan produk, S


Dimensi dan mutu Metode
(cm2)
permukaan uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih
ukuran kerja mengikuti:
a) untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 2 mm
sampai 5 mm1);
b) untuk ubin non-modul yang
perbedaan antara ukuran
kerja dan ukuran nominal
tidak lebih ± 2 % ( maks.
± 5 mm)
Penyimpangan, dihitung dalam
persen, dari rata-rata ukuran tiap
ubin (2 atau 4 sisi) terhadap ± 1,2 % ± 1,0 % ± 0,75 % ± 0,6 % ISO
ukuran kerja (W) 10545-2
Penyimpangan, dihitung dalam
persen, dari rata-rata ukuran
ISO
tiap ubin (2 atau 4 sisi) dari ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
rata-rata ukuran 10 contoh uji
(20 atau 40 sisi).
Ketebalan
a) Ketebalan harus ditentukan
oleh pemanufaktur.
b) Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-
ISO
rata ukuran tebal tiap ubin ± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
10545-2
terhadap ukuran ketebalan
ukuran kerja
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
ISO
maksimum, dalam persen, ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
terhadap ukuran kerja
75 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex H

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Dry-pressed ceramic tiles with low water absorption


0.5 % < E ≤ 3 %
Group BIb

H.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table H.1.

Table H.1 - Requirements for dry-pressed ceramic tiles with low water absorption,
Group BIb, 0.5 % < E ≤ 3 %

Surface S of the product


Dimension and surface
(cm2) Test
quality
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Length and width
The manufacturer shall choose
the work size as follow:
a) for modular tiles in order to
allow a nominal joint width
of between 2 mm and 5
mm 1);
b) for non-modular tiles so
that the difference between
the work size and the
nominal size is not more
than ± 2 % ( max. ± 5 mm)
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or ± 1.2 % ± 1.0 % ± 0.75 % ± 0.6 % ISO
4 sides) from the work size (W) 10545-2
The deviation, in percent, of the
average size for each tile (2 or
ISO
4 sides) from the average size ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
of the 10 test specimens (20 or
40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be
specified by the
manufacturer
b) The deviation, in percent, of
the average thickness of ISO
± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
each tile from the work size 10545-2
thickness.
Straightness of sides2) (facial
sides)
The maximum deviation from
ISO
straightness, in percent, related ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
to the corresponding work sizes

76 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel H.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Luas permukaan produk, S
Metode
Dimensi dan mutu permukaan (cm2)
uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan
maksimum dalam persen, ISO
± 1,0% ±0,6% ±0,6% ± 0,6 %
dibandingkan dengan ukuran 10545-2
kerja.
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran
maksimum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terhadap
ISO
panjang diagonal dihitung ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap ISO
± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
ukuran kerja 10545-2
c) puntiran, terhadap panjang
ISO
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa cacat ISO
Mutu permukaan 3)
yang tampak ke permukaan 10545-2
Metode
Sifat-sifat fisik Persyaratan
uji
Penyerapan air 0,5 % < E ≤ 3 % ISO
Persentase massa 8) maksimum individu 3,3 % 10545-3
Kuat patah, dalam N
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm Tidak kurang dari 1 100
b) Ketebalan < 7,5 mm Tidak kurang dari 700
Modulus lentur, dalam N/mm2
Minimum 30 ISO
Tidak berlaku untuk ubin yang
minimum individual 27 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir; ISO
Maksimum 175
kehilangan volume, dalam 10545-6
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi
ISO
untuk ubin berglasir; untuk Laporkan kelas abrasi dan jumlah putaran
10545-7
ubin lantai 4).
Koefisien muai panjang 5)
ISO
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia
10545-8
ISO
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia
10545-9
Ketahanan terhadap retak ISO
Disyaratkan
rambut : ubin berglasir 6) 10545-11
ISO
Ketahanan beku Disyaratkan
10545-12

77 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table H.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Surface S of the product
Dimension and surface quality (cm2) Test
S ≤ 90 90<S ≤190 190<S≤ 410 S >410
Rectangularity2)
The maximum deviation from
ISO
rectangularity, in percent, related ± 1.0% ±0.6% ±0.6% ±0.6%
10545-2
to the corresponding work sizes
Surface flatness
The maximum deviation from
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
ISO
diagonal calculated from the ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
work sizes;
b) edge curvature, related to the ISO
± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
corresponding work sizes; 10545-2
c) warpage, related to diagonal
ISO
calculated from the work ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
sizes;
Surface quality3) A minimum of 95 % of the tiles shall be ISO
free from visible defects that would impair 10545-2
the appearance of a major area of tiles
Physical properties Requirements Test
Water absorption 0.5 % < E ≤ 3 % ISO
Percent by mass8) Individual maximum 3.3 % 10545-3
Breaking strength, in N
ISO
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 1 100
10545-4
ISO
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 700
10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2
Not applicable to tiles with Minimum 30 ISO
breaking strength ≥ 3 000 N Individual minimum 27 10545-4
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abrasion
ISO
of unglazed tiles; removed Maximum 175
10545-6
volume, in cubic millimeters.
b) Resistance to surface abra-
ISO
sion of glazed tiles; intended Report abrasion class and cycles passed
10545-7
for use on floors4).
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
From ambient temperature to 100 ISO
Test method available
°C 10545-8
ISO 10545-
Thermal shock resistance5) Test method available
9
ISO 10545-
Crazing resistance: glazed tiles6) Required
11
ISO 10545-
Frost resistance Required
12

78 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel H.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode uji
Koefisien gesek
Untuk ubin lantai. Pemanufaktur menetapkan nilai dan ISO 10545-17
metode uji yang digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia ISO 10545-10
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) Ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah
a) ubin berglasir; Pemanufaktur menetapkan klasifikasi ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Pemanufaktur menetapkan klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan
Metode uji tersedia ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 5)
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam
di kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB
ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem
tradisional yang ber-dasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.
8) Ubin vitrifikasi adalah ubin yang mempunyai penyerapan air dengan nilai maksimal individu 0,5
% (kadang-kadang disebut kedap air).

H.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

79 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table H.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Requirements Test
Coefficient of friction
Manufacturer to state value and test
Tiles intended for use on floors. ISO 10545-17
method used
Moisture expansion, in
Test method available ISO 10545-10
mm/m5)
Small colour differences5) Test method available ISO 10545-16
Impact resistance5) Test method available ISO 10545-5
Chemical properties Requirements Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 ISO 10545-14
b) Unglazed tiles5) Test method available ISO 10545-14
Resistance to chemicals
Resistance to low concentra-
tions of acids and alkalis
a) glazed tiles; Manufacturer to state classification ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Manufacturer to state classification
Resistance to high concen-
Test method available ISO 10545-13
trations of acids and alkalis5)
Resistance to household
chemicals and swimming pool
salts
a) glazed tiles; Minimum GB ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Minimum UB
Lead and cadmium release5) Test method available ISO 10545-15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.
8) A fully vitrified tile is a tile with water absorption of maximum individual value of 0.5 %
(sometimes described as impervious).

H.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

80 of 116
SNI ISO 13006:2010

H.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
H.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

H.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

H.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin pres-kering, SNI ISO 13006:2010, Lampiran H

BIb M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Ubin pres-kering, SNI ISO 13006:2010, Lampiran H

BIb 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

H.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

81 dari 116
SNI ISO 13006:2010

H.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
H.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

H.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles;

NOTE see also annex M for informative symbols.

H.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

EXAMPLES

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006:2010, annex H

BIb M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex H

BIb 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

H.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

82 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran J

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik pres-kering


3 %< E ≤ 6 %
Group BIIa

J.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel J.1.

Tabel J.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik pres-kering, Group BIIa, 3 %< E ≤ 6 %

Luas permukaan produk, S


Dimensi dan mutu Metode
(cm2)
permukaan uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih /
menentukan ukuran kerja
mengikuti:
a) Untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 2 mm
sampai 5 mm1).
b) Untuk ubin non-modul
yang perbedaan antara
ukuran kerja dan ukuran
nominal tidak lebih ± 2 %
(maks. ± 5 mm)
Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-rata
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) ± 1,2 % ± 1,0 % ± 0,75 % ± 0,6 % ISO
terhadap ukuran kerja (W) 10545-2
Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-rata
ISO
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
dari rata-rata ukuran 10
contoh uji (20 atau 40 sisi).
Ketebalan
a) Ketebalan harus diten-
tukan oleh pemanufaktur
b) Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-
ISO
rata ukuran tebal tiap ± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
10545-2
ubin terhadap ukuran
ketebalan ukuran kerja

83 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex J

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Dry-pressed ceramic tiles


3 %< E ≤ 6 %
Group BIIa

J.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table J.1.

Table J.1 - Requirements for dry-pressed ceramic tiles, Group BIIa, 3 %< E ≤ 6 %

Surface S of the product


Dimension and surface
(cm2) Test
quality
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Length and width
The manufacturer shall
choose the work size as
follow:
a) for modular tiles in order
to allow a nominal joint
width of between 2 mm
and 5 mm 1);
b) for non-modular tiles so
that the difference
between the work size
and the nominal size is
not more than ± 2 %
( max. ± 5 mm)
The deviation, in percent, of
the average size for each tile
(2 or 4 sides) from the work ± 1.2 % ± 1.0 % ± 0.75 % ± 0.6 % ISO
size (W) 10545-2
The deviation, in percent, of
the average size for each tile
ISO
(2 or 4 sides) from the average ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
size of the 10 test specimens
(20 or 40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be
specified by the
manufacturer
b) The deviation, in percent,
of the average thickness ISO
± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
of each tile from the work 10545-2
size thickness.

84 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel J.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Luas permukaan produk, S
Metod
Dimensi dan mutu permukaan (cm2)
e uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi ISO
maksimum, dalam persen, ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5% 10545-2
terhadap ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan
maksimum dalam persen, ISO
± 1,0% ±0,6% ±0,6% ±0,6%
dibandingkan dengan ukuran 10545-2
kerja.
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran
maksimum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terha-
ISO
dap panjang diagonal ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
dihitung dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap ISO
± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
ukuran kerja 10545-2
c) puntiran, terhadap panjang
ISO
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa cacat ISO
Mutu permukaan 3)
yang tampak ke permukaan 10545-2
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode
uji
Penyerapan air 3%<E≤6% ISO
Persentase massa 8) maksimum individu 6,5 % 10545-3
Kuat patah, dalam N
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm Tidak kurang dari 1000
b) Ketebalan < 7,5 mm Tidak kurang dari 600
Modulus lentur, dalam N/mm2
Minimum 22 ISO
Tidak berlaku untuk ubin yang
minimum individual 20 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir; ISO
Maksimum 345
kehilangan volume, dalam 10545-6
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi
ISO
untuk ubin berglasir; untuk Laporkan kelas abrasi dan jumlah putaran
10545-7
ubin lantai 4).
Koefisien muai panjang 5)
ISO
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia
10545-8

85 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table J.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Surface S of the product
Dimension and surface quality (cm2) Test
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Straightness of sides2) (facial
sides)
The maximum deviation from
ISO
straightness, in percent, related ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
to the corresponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
ISO
rectangularity, in percent, related ± 1.0% ±0.6% ±0.6% ±0.6%
10545-2
to the corresponding work sizes
Surface flatness
The maximum deviation from
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
ISO
diagonal calculated from the ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
work sizes;
b) edge curvature, related to
ISO
the corresponding work ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
sizes;
c) warpage, related to diagnal
ISO
calculated from the work ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
sizes;
A minimum of 95 % of the tiles shall be
ISO
Surface quality3) free from visible defects that would impair
10545-2
the appearance of a major area of tiles
Physical properties Requirements Test
Water absorption 3 %< E ≤ 6 % ISO
Percent by mass8) Individual maximum 6.5 % 10545-3
Breaking strength, in N
ISO
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 1 000
10545-4
ISO
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 600
10545-4
2
Modulus of rupture, in N/mm
Minimum 22 ISO
Not applicable to tiles with
Individual minimum 20 10545-4
breaking strength ≥ 3 000 N
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abra-
sion of unglazed tiles; ISO
Maximum 345
removed volume, in cubic 10545-6
millimeters.
b) Resistance to surface ISO
abrasion of glazed tiles; Report abrasion class and cycles passed 10545-7
intended for use on floors4).
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
From ambient temperature to ISO
Test method available
100 °C 10545-8

86 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel J.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia ISO 10545-9
Ketahanan terhadap retak
Disyaratkan ISO 10545-11
rambut : ubin berglasir 6)
Ketahanan beku5) Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur menetapkan nilai dan ISO 10545-17
Untuk ubin lantai.
metode uji yang digunakan
Muai lembab, dalam mm/m 5) Metode uji tersedia ISO 10545-10
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) Ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan
kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah
a) ubin berglasir; Pemanufaktur menetapkan klasifikasi ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Pemanufaktur menetapkan klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan
Metode uji tersedia ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 5)
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam
di kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB
ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem
tradisional yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

J.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

87 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table J.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Requirements Test
Thermal shock resistance5) Test method available ISO 10545-9
Crazing resistance: glazed
Required ISO 10545-11
tiles6)
Frost resistance5) Required ISO 10545-12
Coefficient of friction
Manufacturer to state value and test ISO 10545-17
Tiles intended for use on floors.
method used
Moisture expansion, in mm/m5) Test method available ISO 10545-10
Small colour differences5) Test method available ISO 10545-16
Impact resistance5) Test method available ISO 10545-5
Chemical properties Requirements Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 ISO 10545-14
5)
b) Unglazed tiles Test method available ISO 10545-14
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations
of acids and alkalis
a) glazed tiles; Manufacturer to state classification ISO 10545-13
7)
b) unglazed tiles Manufacturer to state classification
Resistance to high concentrations
Test method available ISO 10545-13
of acids and alkalis5)
Resistance to household
chemicals and swimming pool salts
a) glazed tiles;
b) unglazed tiles7) Minimum GB ISO 10545-13
Minimum UB
5)
Lead and cadmium release Test method available ISO 10545-15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

J.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

88 of 116
SNI ISO 13006:2010

J.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
J.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

J.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

J.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin pres-kering, SNI ISO 13006:2010, annex J

BIIa M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Ubin pres-kering, SNI ISO 13006:2010, annex J

BIIa 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

J.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

89 dari 116
SNI ISO 13006:2010

J.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
J.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

J.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles;

NOTE See also annex M for informative symbols.

J.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

EXAMPLES

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex J

BIIa M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex J

BIIa 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) GL

J.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

90 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran K

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik pres-kering


6 %< E ≤ 10 %
Kelompok BIIb

K.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel K.1

Tabel K.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik pres-kering,


Kelompok BIIb, 6 %< E ≤ 10 %

Luas permukaan produk, S


Dimensi dan mutu
(cm2) Metode uji
permukaan
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Panjang dan lebar
Pemanufaktur harus memilih
ukuran kerja mengikuti:
a) untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 2 mm
sampai 5 mm1).
b) untuk ubin non-modul
yang perbedaan antara
ukuran kerja dan ukuran
nominal tidak lebih ± 2 %
( maks. ± 5 mm)
Penyimpangan, dihitung dalam
persen, dari rata-rata ukuran
tiap ubin (2 atau 4 sisi) ± 1,2 % ± 1,0 % ± 0,75 % ± 0,6 % ISO 10545-
terhadap ukuran kerja (W) 2
Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-rata
ISO 10545-
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
2
dari rata-rata ukuran 10
contoh uji (20 atau 40 sisi).
Ketebalan
a) Ketebalan harus ditentu-
kan oleh pemanufaktur
b) Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-
ISO 10545-
rata ukuran tebal tiap ± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
2
ubin terhadap ukuran
ketebalan ukuran kerja

91 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex K

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Dry-pressed ceramic tiles


6 %< E ≤ 10 %
Group BIIb

K.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table K.1.

Table K.1 - Requirements for dry-pressed ceramic tiles, Group BIIb, 6 %< E ≤ 10 %

Surface S of the product


Dimension and surface Test
(cm²)
quality
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Length and width
The manufacturer shall
choose the work size as
follow:
a) for modular tiles in order
to allow a nominal joint
width of between 2 mm
and 5 mm 1);
b) for non-modular tiles so
that the difference
between the work size
and the nominal size is
not more than ± 2 % (
max. ± 5 mm)
The deviation, in percent, of
the average size for each tile
(2 or 4 sides) from the work ± 1.2 % ± 1.0 % ± 0.75 % ± 0.6 % ISO
size (W) 10545-2
The deviation, in percent, of
the average size for each tile
ISO
(2 or 4 sides) from the ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
average size of the 10 test
specimens (20 or 40 sides)
Thickness
a) The thickness shall be
specified by the
manufacturer
b) The deviation, in percent,
of the average thickness ISO
± 10% ± 10% ± 5% ± 5%
of each tile from the 10545-2
work size thickness.

92 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel K.1 - (lanjutan)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Luas permukaan produk, S
Metode
Dimensi dan mutu permukaan (cm2)
uji
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Kelurusan sisi 2) (facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi ISO
maksimum, dalam persen, ± 0,75% ±0,5% ±0,5% ±0,5% 10545-2
terhadap ukuran kerja
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksi-
ISO
mum dalam persen, dibanding- ± 1,0% ±0,6% ±0,6% ±0,6%
10545-2
kan dengan ukuran kerja.
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran maksi-
mum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terha-
ISO
dap panjang diagonal ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
dihitung dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap ISO
± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
ukuran kerja 10545-2
c) puntiran, terhadap panjang
ISO
diagonal dihitung dari ukuran ± 1,0% ±0,5% ±0,5% ±0,5%
10545-2
kerja.
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa cacat ISO
Mutu permukaan 3)
yang tampak ke permukaan 10545-2
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode
uji
Penyerapan air 6 % < E ≤ 10 % ISO
Persentase massa maksimum individu 11 % 10545-3
Kuat patah, dalam N
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm Tidak kurang dari 800
b) Ketebalan < 7,5 mm Tidak kurang dari 500
Modulus lentur, dalam N/mm2
Minimum 18 ISO
Tidak berlaku untuk ubin yang
minimum individual 16 10545-4
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N
Ketahanan terhadap abrasi
a) Ketahanan terhadap abrasi
untuk ubin tak berglasir; ISO
Maksimum 540
kehilangan volume, dalam 10545-6
millimeter kubik
b) Ketahanan terhadap abrasi
ISO
untuk ubin berglasir; untuk Laporkan kelas abrasi dan jumlah putaran
10545-7
ubin lantai 4).
Koefisien muai panjang 5)
ISO
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia
10545-8
ISO
Ketahanan terhadap kejut suhu 5) Metode uji tersedia
10545-9

93 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table K.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Surface S of the product (cm²)
Dimension and surface quality Test
S ≤ 90 90<S ≤ 190 190<S ≤ 410 S >410
Straightness of sides2)
(facial sides)
The maximum deviation from
ISO
straightness, in percent, related ± 0.75% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
to the corresponding work sizes
Rectangularity2)
The maximum deviation from
ISO
rectangularity, in percent, related ± 1.0% ±0.6% ±0.6% ±0.6%
10545-2
to the corresponding work sizes
Surface flatness
The maximum deviation from
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
ISO
diagonal calculated from the ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
work sizes;
b) edge curvature, related to
ISO
the corresponding work ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
sizes;
c) warpage, related to diago-
ISO
nal calculated from the ± 1.0% ±0.5% ±0.5% ±0.5%
10545-2
work sizes;
A minimum of 95 % of the tiles shall be
ISO
Surface quality3) free from visible defects that would impair
10545-2
the appearance of a major area of tiles
Physical properties Requirements Test
Water absorption 6 %< E ≤ 10 % ISO
Percent by mass Individual maximum 11 % 10545-3
Breaking strength, in N
ISO
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 800
10545-4
ISO
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 500
10545-4
2
Modulus of rupture, in N/mm
Minimum 18 ISO
Not applicable to tiles with
Individual minimum 16 10545-4
breaking strength ≥ 3 000 N
Abrasion resistance
a) Resistance to deep abra-
sion of unglazed tiles; ISO
Maximum 540
removed volume, in cubic 10545-6
millimeters.
b) Resistance to surface
ISO
abrasion of glazed tiles; Report abrasion class and cycles passed
10545-7
intended for use on floors4).
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
From ambient temperature to ISO
Test method available
100 °C 10545-8
ISO
Thermal shock resistance5) Test method available
10545-9

94 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel K.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap retak
Disyaratkan ISO 10545-11
rambut : ubin berglasir 6)
Ketahanan beku Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Untuk ubin lantai. Pemanufaktur menetapkan nilai dan
ISO 10545-17
metode uji yang digunakan
5)
Muai lembab, dalam mm/m Metode uji tersedia ISO 10545-10
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) Ubin berglasir; Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) Ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan
basa konsentrasi rendah
a) ubin berglasir; Pemanufaktur menetapkan klasifikasi ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Pemanufaktur menetapkan klasifikasi
Ketahanan terhadap asam dan
Metode uji tersedia ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 5)
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam
di kolam renang
a) ubin berglasir; Minimum GB
ISO 10545-13
b) ubin tak berglasir 7) Minimum UB
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem
tradisional yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

K.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

95 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Table K.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Requirements Test
Crazing resistance: glazed
Required ISO 10545-11
tiles6)
Frost resistance Required ISO 10545-12
Coefficient of friction
Tiles intended for use on Manufacturer to state value and test
ISO 10545-17
floors. method used
Moisture expansion, in ISO 10545-10
Test method available
mm/m5)
Small colour differences5) Test method available ISO 10545-16
Impact resistance5) Test method available ISO 10545-5
Chemical properties Requirements Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 ISO 10545-14
b) Unglazed tiles5) Test method available ISO 10545-14
Resistance to chemicals
Resistance to low
concentrations of acids and
alkalis
a) glazed tiles; Manufacturer to state value ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) classification
Resistance to high
concentrations of acids and Test method available ISO 10545-13
alkalis5)
Resistance to household
chemicals and swimming pool
salts
a) glazed tiles; Minimum GB ISO 10545-13
b) unglazed tiles7) Minimum UB
Lead and cadmium release5) Test method available ISO 10545-15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

K.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

96 of 116
SNI ISO 13006:2010

K.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
K.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

K.3.2 Keterangan produk

Keteragan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

K.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin keramik pres-kering, SNI ISO 13006:2010, annex K

BIIb M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Ubin keramik pres-kering, SNI ISO 13006:2010, annex K

BIIb 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

K.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

97 dari 116
SNI ISO 13006:2010

K.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
K.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

K.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles;

NOTE see also annex M for informative symbols.

K.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

EXAMPLES

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex K

BIIb M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex K

BIIb 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

K.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

98 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran L

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normatif)

Ubin keramik pres-kering


E > 10 %
Group BIII

L.1 Syarat mutu

Persyaratan dimensi dan mutu permukaan, sifat fisika dan sifat kimia harus memenuhi
persyaratan pada Tabel L.1

Tabel L.1 - Syarat mutu untuk ubin keramik pres-kering, Group BIII, E > 10 %

Dimensi dan mutu


Tanpa spasi Berspasi Metode uji
permukaan
Panjang (l) dan lebar (w)
Pemanufaktur harus memilih
ukuran kerja mengikuti:
a) untuk ubin modul berlaku
aturan lebar nominal
sambungan antara 2 mm
sampai 5 mm1).
b) untuk ubin non-modul
yang perbedaan antara
ukuran kerja dan ukuran
nominal tidak lebih ± 2 %
( maks. ± 5 mm)
Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-rata l ≤ 12 cm: ± 0,75% + 0,6 % ISO 10545-2
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) l > 12 cm: ± 0,5% − 0,3 %
terhadap ukuran kerja (W)
Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-rata
l ≤ 12 cm: ± 0,5%
ukuran tiap ubin (2 atau 4 sisi) ± 0,25 % ISO 10545-2
l > 12 cm: ± 0,3%
dari rata-rata ukuran 10
contoh uji (20 atau 40 sisi).
Ketebalan
a) Ketebalan harus ditentu-
kan oleh pemanufaktur
b) Penyimpangan, dihitung
dalam persen, dari rata-
± 10 % ± 10 %
rata ukuran tebal tiap ISO 10545-2
ubin terhadap ukuran
ketebalan ukuran kerja
Kelurusan sisi 2)(facial sides)
Penyimpangan kelurusan sisi
maksimum, dalam persen, ± 0,3% ± 0,3% ISO 10545-2
terhadap ukuran kerja

99 dari 116
SNI ISO 13006:2010

Annex L

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(normative)

Dry-pressed ceramic tiles


E > 10 %
Group BIII

L.1 Requirements

Dimensional and surface quality requirements and physical and chemical properties shall be
in accordance with Table L.1.

Table L.1 - Requirements for dry-pressed ceramic tiles, Group BIII, E > 10 %

Dimension and surface


Non-spacer Spacer Test
quality
Length (l) and width (w)
The manufacturer shall
choose the work size as
follow:
a) for modular tiles in order
to allow a nominal joint
width of between 2 mm
and 5 mm 1);
b) for non-modular tiles so
that the difference
between the work size
and the nominal size is
not more than ± 2 %
The deviation, in percent, of
the average size for each tile l ≤ 12 cm: ± 0.75% + 0.6 % ISO 10545-2
(2 or 4 sides) from the work l > 12 cm: ± 0.50% − 0.3 %
size (W)7)
The deviation, in percent, of
the average size for each tile
l ≤ 12 cm: ± 0.5%
(2 or 4 sides) from the ± 0.25 % ISO 10545-2
l > 12 cm: ± 0.3%
average size of the 10 test
specimens (20 or 40 sides)7)
Thickness
a) The thickness shall be
specified by the
manufacturer
b) The deviation, in percent,
of the average thickness ± 10 % ± 10 %
ISO 10545-2
of each tile from the
work size thickness.
Straightness of sides2)
(facial sides)
The maximum deviation from
straightness, in percent, ISO 10545-2
± 0.3% ± 0.3%
related to the corresponding
work sizes
100 of 116
SNI ISO 13006:2010

Table L.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimensi dan mutu permukaan Tanpa spasi Berspasi Metode uji
Kesikuan 2)
Penyimpangan kesikuan maksi-
mum dalam persen, dibanding- ± 0,5 % ± 0,3% ISO 10545-2
kan dengan ukuran kerja.
Kedataran permukaan
Penyimpangan kedataran
maksimum, dalam persen:
a) kelengkungan tengah, terha-
+ 0,5 % + 0,8 mm
dap panjang diagonal ISO 10545-2
− 0,3 % − 0,2 mm
dihitung dari ukuran kerja.
b) kelengkungan tepi, terhadap + 0,5 % + 0,8 mm
ISO 10545-2
ukuran kerja − 0,3 % − 0,2 mm
0,5 mm untuk ukuran
c) puntiran, terhadap panjang
≤ 250 cm2
diagonal dihitung dari ± 0,5 % ISO 10545-2
0,75 mm untuk ukuran
ukuran kerja.
>250 cm2
Minimum 95 % dari ubin harus tanpa
Mutu permukaan 3) ISO 10545-2
cacat yang tampak ke permukaan
Sifat-sifat fisik Persyaratan Metode uji
Rata-rata > 10 %. Jika rata-rata
Penyerapan air melebihi 20 %, ini harus dinyatakan
ISO 10545-3
Persentase massa oleh pemanufaktur.
Nilai minimum individu 9 %
Kuat patah, dalam N
a) Ketebalan ≥ 7,5 mm Tidak kurang dari 600 ISO 10545-4
b) Ketebalan < 7,5 mm Tidak kurang dari 200 ISO 10545-4
Modulus lentur, dalam N/mm2
Tidak berlaku untuk ubin yang
mempunyai kuat patah ≥ 3 000 N
a) Ketebalan ≤ 7,5 mm Minimum 15 ISO 10545-4
b) Ketebalan > 7,5 mm Minimum 12 ISO 10545-4
Ketahanan terhadap abrasi
Ketahanan terhadap abrasi untuk Laporkan kelas abrasi dan jumlah
ISO 10545-7
ubin berglasir; untuk ubin lantai 4). putaran
Koefisien muai panjang 5)
Temperatur ruang sampai 100 °C Metode uji tersedia ISO 10545-8
Ketahanan terhadap kejut ISO 10545-9
Metode uji tersedia
suhu 5)
Ketahanan terhadap retak ISO 10545-
Disyaratkan
rambut : ubin berglasir 6) 11

101 dari 116


SNI ISO 13006:2010

Table L.1 - (continued)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Dimension and surface quality Non-spacer Spacer Test
Rectangularity2)
The maximum deviation from
rectangularity, in percent, related ± 0.5 % ± 0.3% ISO 10545-2
to the corresponding work sizes
Surface flatness
The maximum deviation from
flatness, in percent:
a) centre curvature, related to
+ 0.5 % + 0.8 mm
diagonal calculated from the ISO 10545-2
− 0.3 % − 0.2 mm
work sizes;
b) edge curvature, related to
+ 0.5 % + 0.8 mm
the corresponding work ISO 10545-2
− 0.3 % − 0.2 mm
sizes;
0.5 mm for
c) warpage, related to diago-
sizes ≤ 250 cm2
nal calculated from the ± 0.5 % ISO 10545-2
0.75 mm for
work sizes;
sizes >250 cm2
A minimum of 95 % of the tiles shall
be free from visible defects that
Surface quality3) ISO 10545-2
would impair the appearance of a
major area of tiles
Physical properties Requirements Test
Average > 10 %. When the average
Water absorption exceeds 20 %, this shall be indicated
ISO 10545-3
Percent by mass by the manufacturer. Individual
minimum value 9 %
Breaking strength, in N
a) Thickness ≥ 7.5 mm Not less than 600 ISO 10545-4
b) Thickness < 7.5 mm Not less than 200 ISO 10545-4
Modulus of rupture, in N/mm2
Not applicable to tiles with
breaking strength ≥ 3 000 N
a) Thickness ≤ 7.5 mm Not less than 15 ISO 10545-4
b) Thickness > 7.5 mm Not less than 12 ISO 10545-4
Abrasion resistance
Resistance to surface abrasion
Report abrasion class and cycles
of glazed tiles; intended for use ISO 10545-7
passed
on floors4).
Coefficient of linear thermal
expansion 5)
From ambient temperature to
Test method available ISO 10545-8
100 °C
Thermal shock resistance5) Test method available ISO 10545-9
Crazing resistance: glazed ISO 10545-
Required
tiles6) 11

102 of 116
SNI ISO 13006:2010

Tabel L.1 - (penutup)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Sifat-sifat fisika Persyaratan Metode uji
Ketahanan beku Metode uji tersedia ISO 10545-12
Koefisien gesek
Pemanufaktur menetapkan nilai
Untuk ubin lantai. ISO 10545-17
dan metode uji yang digunakan
Perbedaan warna 5) Metode uji tersedia ISO 10545-16
Ketahanan terhadap benturan 5) Metode uji tersedia ISO 10545-5
Sifat-sifat kimia Persyaratan Metode uji
Ketahanan terhadap noda
a) ubin berglasir; Minimum kelas 3 ISO 10545-14
b) ubin tak berglasir 5) Metode uji tersedia ISO 10545-14
Ketahanan terhadap bahan kimia
Ketahanan terhadap asam dan
Metode uji tersedia ISO 10545-13
basa konsentrasi rendah
Ketahanan terhadap asam dan
Metode uji tersedia ISO 10545-13
basa konsentrasi tinggi 5)
Ketahanan terhadap bahan kimia
rumah tangga dan berbagai garam Minimum GB ISO 10545-13
di kolam renang
Kelarutan Pb dan Cd 5) Metode uji tersedia ISO 10545-15
1) Lebar sambungan yang seragam dapat digunakan untuk pemasangan dengan sistem
tradisional yang berdasar pada ukuran bukan metrik.
2) Tidak dapat diterapkan untuk ubin berbentuk lengkung.
3) Dari hasil pembakaran, variasi-variasi yang tipis dari warna standar tidak bisa dihindari. Hal ini
tidak menggunakan ketidakteraturan variasi warna yang disengaja pada permukaan ubin
(misalnya tidak berglasir, berglasir atau sebagian berglasir) atau variasi warna di seluruh
permukaan ubin yaitu karakteristik untuk ubin yang diinginkan. Titik-titik atau bercak-bercak
warna yang digunakan sebagai dekorasi tidak dikategorikan sebagai cacat.
4) Acuan dapat merujuk pada Lampiran N dari Standar Nasional ini untuk klasifikasi ketahanan
abrasi seluruh ubin berglasir yang disarankan digunakan untuk lantai.
5) Acuan dapat merujuk pada Lampiran P dari Standar Nasional ini sebagai informasi mengenai
persyaratan-persyaratan yang tidak diwajibkan tetapi tertulis “metode uji tersedia”.
6) Efek dekoratif tertentu mempunyai kecenderungan untuk retak rembut. Ini harus diidentifikasi
oleh pemanufaktur, dalam hal ini uji retak rambut yang tercantum dalam ISO 10545-11 tidak
dapat dipergunakan.
7) Jika terjadi sedikit perbedaan warna, ini tidak dianggap sebagai kerusakan akibat bahan kimia.

L.2 Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan

Pengambilan contoh dan dasar keberterimaan harus sesuai dengan ISO 10545-1.

103 dari 116


SNI ISO 13006:2010

Table L.1 - (concluded)

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
Physical properties Requirements Test
Frost resistance Test method available ISO 10545-12
Coefficient of friction
Manufacturer to state value and
Tiles intended for use on floors. ISO 10545-17
test method used
Small colour differences5) Test method available ISO 10545-16
Impact resistance5) Test method available ISO 10545-5
Chemical properties Requirements Test
Resistance to staining
a) Glazed tiles; Minimum Class 3 ISO 10545-14
b) Unglazed tiles5) Test method available ISO 10545-14
Resistance to chemicals
Resistance to low concentrations
Test method available ISO 10545-13
of acids and alkalis
Resistance to high concentrations
Test method available ISO 10545-13
of acids and alkalis5)
Resistance to household chemicals
Minimum GB ISO 10545-13
and swimming pool salts
Lead and cadmium release5) Test method available ISO 10545-15
1) Similar joint widths may be used to apply to traditional systems based on non-metric sizes.
2) Not applicable for tiles having curved shapes.
3) Because of firing, slight variations from the standard colour are unavoidable. This does not
apply to intentional irregularities of colour variation of the face of tiles (which can be unglazed,
glazed or partly glazed) or to the colour variation over a tile erea which is characteristic for this
type of tile and desirable. Spots or coloured dots which are introduced for decorative purposes
are not considered a defect.
4) Reference may be made to annex N of this National Standard for the abrasion resistance
classification for all glazed tiles intended for use on floors.
5) Reference may be made to annex P of this National Standard for information regarding
requirements which are non-compulsory but which are listed “test method available”.
6) Certain decorative effects may have a tendency to craze. They shall be identified by the
manufacturer, in which case the crazing test given in ISO 10545-11 is not applicable.
7) If the hue becomes slightly different, this is not considered to be chemical attack.

L.2 Sampling and basis for acceptance

The sampling and basis for acceptance shall be in accordance with that presented in ISO
10545-1.

104 of 116
SNI ISO 13006:2010

L.3 Penandaan dan spesifikasi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
L.3.1 Penandaan

Ubin dan / atau kemasannya harus mencantumkan penandaan sebagai berikut :

a) logo dan / atau merk dagang pemanufaktur dan negara asal;

b) tanda untuk menunjukkan kualitas pertama;

c) jenis ubin yang mengacu kepada Lampiran yang sesuai pada Standar Nasional ini;

d) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

e) keadaan permukaan, berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

L.3.2 Keterangan produk

Keterangan produk ubin yang akan diigunakan untuk lantai harus mencantumkan:

a) hasil uji yang diperoleh sesuai ISO 10545-17;

b) kelas abrasi untuk ubin berglasir.

CATATAN Lihat Lampiran M untuk simbol informasi.

L.3.3 Spesifikasi

Spesifikasi ubin mencakup ketentuan sebagai berikut:

a) metode pembentukan;

b) Lampiran pada Standar Nasional ini mencakup kelas tertentu dari ubin;

c) ukuran nominal dan ukuran kerja, modul (M) atau non modul;

d) keadaan permukaan; berglasir (GL) atau tidak berglasir (UGL).

CONTOH

Ubin keramik pres-kering, SNI ISO 13006:2010, annex L

BIII M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Ubin keramik pres-kering, SNI ISO 13006:2010, annex L

BIII 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

L.4 Pemesanan

Pada saat pemesanan, hal-hal seperti ukuran, tebal, jenis permukaan, warna, profile, kelas
abrasi untuk ubin berglasir dan sifat-sifat yang lainnya harus di sepakati pihak-pihak yang
berkepentingan.

105 dari 116


SNI ISO 13006:2010

L.3 Marking and specifications

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
L.3.1 Marking

Tiles and/or their packaging shall bear the following marking;

a) manufacturer’s mark and/or trademark and the country of origin;

b) mark to indicate first quality;

c) type of tile and reference to the appropriate annex in this National Standard (see
contents);

d) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

e) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

L.3.2 Product literature

Product literature for tiles intended for use on floors shall state:

a) the results obtained from ISO 10545-17;

b) the abrasion class for glazed tiles;

NOTE See also annex M for informative symbols.

L.3.3 Specifications

Tile shall be specified by designating the following:

a) the method of shaping;

b) the annex in this National Standard covering the specific class of tile;

c) nominal and work sizes, modular (M) or non-modular;

d) nature of the surface, i.e. glazed (GL) or unglazed (UGL)

EXAMPLES

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006:2010, annex L

BIII M20 cm x 20 cm (W 197 mm x 197 mm x 8 mm) GL

Dry-pressed tile, SNI ISO 13006: 2010, annex L

BIII 15 cm x 15 cm (W 150 mm x 150 mm x 8 mm) UGL

L.4 Ordering

When an order is placed, items such as size, thickness, type of surface, colour, profile,
abrasion class for glazed tiles and other properties shall be agreed by the parties concerned.

106 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran M

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(informatif)

Simbol untuk penggunaan yang disarankan

Penggunaan simbol pada pengemasan dan/atau keterangan tidak dipersyaratkan kecuali


ditentukan, tetapi simbol yang terdapat pada Gambar M.1 direkomendasikan untuk
menunjukkan penggunaan yang disarankan.

a) ubin yang cocok dipergunakan untuk lantai;

b) ubin yang cocok dipergunakan untuk dinding;

c) penomoran, ini adalah suatu contoh, menunjukkan klasifikasi ubin berglasir untuk lantai
berdasarkan ketahanan abrasinya (lihat Lampiran N);

d) simbol yang menunjukkan ubin yang tahan beku.

a) b)

4
c) d)

Gambar M.1 - Simbol yang disarankan

107 dari 116


SNI ISO 13006:2010

Annex M

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(informative)

Symbols for intended use

The use of symbols on packaging and/or literature is not requirement except where state, but
the symbols in figure M.1 are recommended to indicate intended use.

a) tile suitable for use on floors;

b) tile suitable for use on walls;

c) the numerals, of which this is in an axample, indicate the classification of a glazed tile
intended for use on floors according to its abrasioan resistance (see annex N);

d) Symbol to indicate a frost resistant tile.

a) b)

4
c) d)

Figure M.1 - Recommended symbols

108 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran N

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(informatif)

Klasifikasi ubin berglasir untuk lantai berdasarkan ketahanan abrasinya

Perkiraan pengklasifikasian ini hanya diberikan untuk pedoman saja (lihat ISO 10545-7).
Klasifikasi ini seharusnya tidak digunakan untuk menetapkan spesifikasi produk secara
akurat sebagai persyaratan spesifik.

Kelas 0 Ubin berglasir yang termasuk dalam kelas ini tidak disarankan untuk ubin lantai.

Kelas 1 Penutup lantai pada area untuk keperluan berjalan dengan alas kaki bersol lembut
atau kaki telanjang tanpa goresan pengotor (sebagai contoh, kamar mandi rumah
dan kamar tidur yang tidak berhubungan langsung dengan luar)

Kelas 2 Penutup lantai pada area untuk keperluan berjalan dengan alas kaki bersol lembut
atau alas kaki normal, yang jarang sekali goresan pengotor (sebagai contoh
ruangan-ruangan dirumah-rumah tempat tinggal kecuali dapur, ruang depan, dan
ruang-ruang lain yang sering dilewati orang). Ini tidak berlaku untuk alas kaki
lainnya seperti sepatu boot berpaku (hobnailed boots)

Kelas 3 Penutup lantai pada area yang digunakan untuk berjalan dengan alas kaki biasa
yang pada umumnya dengan sedikit goresan pengotor (sebagai contoh dapur,
ruang tengah (hall), koridor, balkon, loggias dan teras). Ini tidak berlaku untuk alas
kaki lainnya seperti sepatu boot berpaku (hobnailed boots)

Kelas 4 Penutup lantai pada area untuk berjalan yang sering dilewati dengan goresan
pengotor sehingga kondisinya lebih merusak dibandingkan dengan Kelas 3
(sebagai contoh jalan masuk, dapur komersial, hotel, ruang pameran dan ruang
penjualan)

Kelas 5 Penutup lantai yang digunakan untuk lalu lalang yang padat dengan pejalan kaki
yang membawa pengotor dan menyebabkan goresan, sehingga kondisinya paling
merusak, untuk itu ubin lantai berglasir mungkin cocok (sebagai contoh tempat
umum seperti pertokoan, bandara, hotel, tempat umum untuk pejalan kaki dan
industri)

Klasifikasi ini berlaku untuk penggunaan yang ditentukan dalam kondisi umum.
Pertimbangan harus diberikan terhadap sepatu, tipe lalu lalang dan metode pembersihan,
dan lantai harus cukup dilindungi dari goresan pengotor pada jalan masuk ke gedung
dengan menempatkan alat pembersih alas kaki. Dalam kasus lalu lalang pejalan kaki yang
lebih ekstrim dan jumlah goresan pengotor, ubin lantai tidak berglasir dan quarry dari
Kelompok I dapat dipertimbangkan.

109 dari 116


SNI ISO 13006:2010

Annex N

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(informative)

Classification of glazed tiles for floors according to their abrasion resistance

This approximate classification is given for guidance only (see ISO 10545-7). It should not be
taken to provide accurate product specifications for specific requirements.

Class 0 Glazed tiles in this class area not recommended for use on floor.

Class 1 Floor coverings inareas that are walked on essentially with soft soled footwear or
bare feet without scratching dirt (for example residential bathrooms and bedrooms
without direct access from the outside).

Class 2 Floor coverings in areas that are walked on by soft soled or normal footwear with,
at the most, occasional small amounts of scratching dirt (for example rooms in the
living areas of homes but with the exeption of kitchens, entrances, and other rooms
which may have a lot traffic). This does not apply to abnormal footwear; for
example hobnailed boots.

Class 3 Floor coverings in areas that, with normal footwear, are walked on more often with
small amounts of scratching dirt (for example residential kitchens, halls, corridors,
balconies, loggias and terraces). This does not apply to abnormal footwear; for
example hobnailed boots.

Class 4 Floor coverings that are walked on by regular traffic with some scratching dirt so
that the conditions are more severe than Class 3 (for example entrances,
commercial kitchens, hotel, exhibition and sale rooms).

Class 5 Floor coverings that are subject to severe pedestrian traffic over sustained periods
with some scratching dirt, so that the conditions are the most severe for which
glazed floor tiles may be suitable (for example public areas such as shopping
centres, airport concourses, hotel foyers, public walkways and industrial
applications).

This classification is valid for the given applications normal conditions. Consideration should
be given to the footwear, type of traffic and cleaning methods expected, and the floors should
be adequately protected against scratching dirt at the entrances to building by interposing
footwear cleaning devices. In extreme cases of very heavy traffic and quantities of scratching
dirt, unglazed floor tiles and quarries from Group I can be considered.

110 of 116
SNI ISO 13006:2010

Lampiran P

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(informatif)

Metode uji

Sejumlah metode uji yang terdapat dalam Standar Nasional ini dapat digunakan atas dasar
permintaan tapi bukan bentuk bagian persyaratan uji yang wajib. Tujuan dari Lampiran ini
adalah untuk memberikan komentar penjelasan tentang uji tambahan dan informasi lain
yang tepat.

— ISO 10545-5, Penentuan ketahanan bentur dengan cara menghitung koefisien restitusi.
Uji ini diperuntukkan hanya pada pengujian ubin yang digunakan pada area dimana
ketahanan bentur dianggap sebagai bagian yang penting. Persyaratan normal untuk
instalasi ringan (light duty) yaitu koefisien restitusi 0,55, untuk aplikasi lebih berat
(heavier duty) diperlukan persyaratan yang lebih tinggi.

— ISO 10545-8, Penentuan muai panjang linear. Kebanyakan ubin keramik mempunyai
tingkat muai panjang linier yang rendah. Pengujian ini diterapkan untuk ubin yang
dipasang pada kondisi dengan variasi panas yang tinggi.

— ISO 10545-9, Penentuan ketahanan terhadap kejut suhu. Semua ubin keramik tahan
terhadap temperatur tinggi. Uji ini dapat diterapkan pada setiap ubin keramik yang
pada pemakaiannya akan menerima kejut suhu.

— ISO 10545-10, Penentuan muai lembab (moisture expansion). Pada umumnya ubin
berglasir dan tidak berglasir mempunyai muai lembab yang dapat diabaikan karena
tidak memberikan kontribusi pada masalah pemasangan apabila ubin dipasang
dengan benar. Namun pemasangan yang tidak sempurna atau untuk kondisi iklim
tertentu, muai lembab yang lebih besar dari 0,06 % (0,6 mm/m) dapat menimbulkan
masalah.

— ISO 10545-12, Penentuan ketahanan beku. Pengujian ini wajib hanya untuk produk
yang dispesifikasikan untuk dipakai dimana terjadi pembekuan. Pengujian ini tidak
disyaratkan untuk kelompok produk yang pada umumnya tidak sesuai untuk tempat
yang kemungkinan terjadi pembekuan.

— ISO 10545-13: Penentuan ketahanan terhadap bahan kimia. Ubin keramik biasanya
tahan terhadap bahan kimia umum. Pengujian untuk asam dan basa dengan
konsentrasi tinggi terdapat dalam 3.3.1 diperuntukkan bagi ubin keramik yang
digunakan dalam kondisi berpotensi korosif.

— ISO 10545-14: Penentuan ketahanan terhadap noda. Pengujian ini diwajibkan untuk
ubin berglasir. Untuk ubin tidak berglasir, dimana pemberian noda dapat menjadi
masalah, disarankan dikonsultasikan pada pemanufaktur. Metode ini tidak ditujukan
untuk perubahan warna sementara yang terjadi pada beberapa jenis ubin berglasir
karena penyerapan air pada bodi ubin di bawah glasir.

— ISO 10545-15: Penentuan timbal dan kadmium yang dilepaskan ubin berglasir. Pengu-
jian ini diperuntukkan pada ubin berglasir yang digunakan pada meja kerja dan
permukaan dinding tempat penyajian makanan disiapkan dan makanan secara
langsung dimungkinkan kontak dengan permukaan ubin berglasir.

111 dari 116


SNI ISO 13006:2010

Annex P

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
(informative)

Test methods

A number of test methods that are included in this National Standard are available on
request but do not form part of the compulsory test requirements. The purpose of this annex
is to provide explanatory comment on the inclusion of these tests and other pertinent
information.

— ISO 10545-5, Determination of impact resistance by measurement of the coefficient of


resistution. This test is intended only for testing tiles that are used in areas where
impact resistance is considered to be of particular importance. The normal requirement
for light duty installations is a coefficient of resistutions of 0,55. For heavier duty
applications a higher figure would be required.

— ISO 10545-8, Determination of linear thermal expansion. Most ceramic tiles have low
levels of linear thermal expansion. This test is intended for tiles that are installed in
conditions of high thermal variation.

— ISO 10545-9, Determination of resistance to thermal shock. All ceramic tiles withstand
high temperatures. This test may be applied to any ceramic tile that may be subjected
to localized thermal shock.

— ISO 10545-10, Determination of moisture expansion. The majority of glazed and


unglazed tiles have negligible moisture expansion which does not contribute to tiling
problems when tiles are correctly fixed (installed). However, with unsatisfactory fixing
practices or in certain climatic conditions, moisture expansions, moisture expansion in
excess of 0,06 % (0,6 mm/m) may contribute to problems.

— ISO 10545-12, Determination of frost resistance. This test is compulsory only for pro-
ducts that are intended to be specified for use where frost may apply. The test is not
required for product group that are generally unsuitable for use where frost may be
present.

— ISO 10545-13: Determination of chemical resistance. Ceramic tiles are normally


resistant to common chemicals. The test for high concentrations of acids and alkalis
listed in 3.3.1 is intended for ceramic tiles which are to be used in potentislly corrosive
conditions.

— ISO 10545-14: Determination of resistance to stains. This test is compulsory for glazed
tiles. For unglazed tiles, where staining may be a problem, it is recommended that the
manufacturer be consulted. This method does not address the temporary colour
changes that may occur in certain types of glazed tile due to the absorption of water in
the body under the glaze.

— ISO10545-15: Determination of lead and cadmium given off by glazed tiles. This test is
intended for glazed tiles when used on worktops and wall surface where food
preparation takes place, and food may be in direct contact with the glazed tile surface.

112 of 116
SNI ISO 13006:2010

— ISO 10545-16, Penentuan perbedaan sedikit warna. Pengujian ini hanya untuk ubin

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
glasir berwarna polos dan dipertimbangkan menjadi penting untuk kondisi khusus. Ini
hanya digunakan apabila sedikit perbedaan warna diantara ubin polos penting dalam
spesifikasinya.

— ISO 10545-17, Penentuan koefisien gesek. Pengujian ini hanya diperlukan untuk ubin
yang digunakan sebagai ubin lantai. Koefisien gesek ubin bervariasi tergantung pada
keadaan permukaan ubin, apakah permukaannya kering atau basah, dan hasilnya
berbeda untuk bahan sepatu yang berbeda tipe. Persyaratan juga sangat bergantung
pada cara pemasangan dan ukuran area lantai dan penggunaan yang diinginkan.
Koefisien gesek yang lebih tinggi dari yang diperlukan untuk berbagai tipe penggunaan
domestik mungkin diperlukan untuk area yang lebih luas, industri dan komersial serta
ramps, khususnya yang berhubungan langsung dengan luar. Pengujian dilakukan
sebelum ubin dipasang. Koefisien gesek setiap lantai dalam penggunaan termasuk
ubin sangat dipengaruhi oleh pemeliharaan yang tidak cocok atau tidak tepat, seperti
penggunaan bahan pembersih yang tidak cocok.

113 dari 116


SNI ISO 13006:2010

— ISO 10545-16: Determination of small color differences. This test is only applicable to

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
plain coloured glazed tiles and is considered to be of importance in certain specialized
circumstances. It is to be used only where small colour differences between plain
coloured glazed tiles are important in a specification.

— ISO 10545-17: Determination of coefficient of friction. The test is only required for tiles
that are intended for use on floors. The coefficient of friction of tiles varies depending
on the nature of the surface of the tile, whether the surface is dry or wet, and results
differ for different types of shoe material. Requirements also vary depending on the
nature of the flooring application and the size of the floor area and its intended use.
Coefficient of friction values higher than those needed for many types of domestic
applications may be desirable for large flooring areas, industrial and commercial
applications and ramps, especially those connected immediately to the outside, than
for many types of domestic applications. Test are performed on tiles prior to
installation. The coefficient of friction of any floor covering in use, including tiles, can be
adversely affected by inadequate or improper maintenance, such as the use of
unsuitable cleaning materials.

114 of 116
SNI ISO 13006:2010

Bibliografi

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
[1] ISO 9000-1:1994, Quality management and quality assurance standart Part 1: Guidlines
for selection and use.

[2] ISO 9000-2:1997, Quality management and quality assurance standart Part 2: Generic
guidelines for the application of ISO 9001, ISO 9002 and ISO 9003.

[3] ISO 9000-3:1997, Quality management and quality assurance standart Part 3: Guidlines
for the application of ISO 9001:1994 to the development, supply, installation and
maintenance of computer software.

[4] ISO 9000-4:1993, Quality management and quality assurance standart Part 4: Guide to
dependability progamme management.

[5] ISO 9001:1994, Quality systems – Model for quality assurance in design development,
production, installation and servicing.

[6] ISO 9002:1994, Quality systems – Model for quality assurance in production, installation
and servicing.

[7] ISO 9003:1994, Quality systems – Model for quality assurance in final inspection and
tets

[8] ISO 9004-1:1994 Quality management and quality system elements- Part 1: Guidelines.

[9] ISO 9004-2:1994 Quality management and quality system elements- Part 2: Guidelines
for services.

[10] ISO 9004-3:1994 Quality management and quality system elements- Part 3: Guidelines
for processed materials.

[11] ISO 9004-4:1994 Quality management and quality system elements- Part 4: Guidelines
for quality improvement.

[12] ISO/CEI Guide 25;1990, General requirements for the competence of calibration and
testing laboratories.

115 dari 116


SNI ISO 13006:2010

Bibliography

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
[1] ISO 9000-1:1994, Quality management and quality assurance standart Part 1:
Guidelines for selection and use.

[2] ISO 9000-2:1997, Quality management and quality assurance standart Part 2: Generic
guidelines for the application of ISO 9001, ISO 9002 and ISO 9003.

[3] ISO 9000-3:1997, Quality management and quality assurance standart Part 3: Guide-
lines for the application of ISO 9001:1994 to the development, supply, installation and
maintenance of computer software.

[4] ISO 9000-4:1993, Quality management and quality assurance standart Part 4: Guide to
dependability progamme management.

[5] ISO 9001:1994, Quality systems – Model for quality assurance in design development,
production, installation and servicing.

[6] ISO 9002:1994, Quality systems – Model for quality assurance in production, installation
and servicing.

[7] ISO 9003:1994, Quality systems – Model for quality assurance in final inspection and
tets

[8] ISO 9004-1:1994 Quality management and quality system elements- Part 1: Guidelines.

[9] ISO 9004-2:1994 Quality management and quality system elements- Part 2: Guidelines
for services.

[10] ISO 9004-3:1994 Quality management and quality system elements- Part 3: Guidelines
for processed materials.

[11] ISO 9004-4:1994 Quality management and quality system elements- Part 4: Guidelines
for quality improvement.

[12] ISO/CEI Guide 25;1990, General requirements for the competence of calibration and
testing laboratories.

116 of 116
“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”
“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di website dan tidak untuk dikomersialkan”

BADAN STANDARDISASI NASIONAL - BSN


Gedung Manggala Wanabakti Blok IV Lt. 3-4
Jl. Jend. Gatot Subroto, Senayan Jakarta 10270
Telp: 021- 574 7043; Faks: 021- 5747045; e-mail : bsn@bsn.go.id

Anda mungkin juga menyukai