Anda di halaman 1dari 5

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Topik : Manajemen Nyeri


Sasaran : Keluarga dan Pasien
Hari, tanggal : Rabu, 26 Mei 2018
Tempat : Ruang Aster ( A ) RSUD dr.Doris Sylvanus
Waktu : 15 menit
Penyuluh : Kelompok II Mahasiswi STIKeS Eka Harap Palangka Raya
Prodi S1 Keperawatan

1. Tujuan Instruksional Umum


Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan keluarga dan pasien dapat mengerti
dan memahami tentang manajemen nyeri

2. Tujuan Instruksional Khusus


Setelah dilakukan penyuluhan keluarga dan pasien kelolaan diharapkan
mampu :
 Mengetahui pengertian nyeri
 Mengetahui klasifikasi nyeri
 Mengetahui tanda dan gejala nyeri
 Mengetahu cara manajemen nyeri nonfarmakologi

3. Materi
a. Pengertian nyeri
b. Klasifikasi Nyeri
c. Tanda dan Gejala nyeri
d. Manajemen nyeri nonfarmakologi

4. Metode
Ceramah dan tanya jawab
5. Media
Leaflet
Materi SAP

6. Evaluasi
a. Bentuk : test lisan
b. Materi test :
 Pengertian nyeri
 Klasifikasi Nyeri
 Tanda dan Gejala nyeri
 Manajemen nyeri nonfarmakologi
c. Kriteria evaluasi
Keluarga dapat menjelaskan kembali:
 Pengertian nyeri
 Klasifikasi Nyeri
 Tanda dan Gejala nyeri
 Manajemen nyeri nonfarmakologi

7. Kegiatan Penyuluhan
No. Waktu Kegiatan Penyuluh Kegiatan Peserta
1. 2 menit Pembukaan : a. Menjawab salam.
a. Membuka dengan b. Mendengar dan
mengucapkan salam dan memperhatikan
memperkenalkan diri.
b. Menjelaskan tujuan dari
penyuluhan.
c. Menyebutkan materi yang
akan disampaikan.
2. 8 menit Pelaksanaan : a. Memperhatikan dan
Menjelaskan tentang : menjawab pertanyaan
a. Pengertian nyeri yang diajukan.
b. Klasifikasi nyeri b. Bertanya dan
c. Tanda dan gejala nyeri menjawab pertanyaan
d. Manajemen nyeri non yang diajukan.
farmakologi
3. 3 menit Evaluasi : Menjawab pertanyaan
Menanyakan kepada peserta
tentang materi yang telah
disampaikan, meminta peserta
untuk mengulang kembali.
4. 2 menit Terminasi : a. Mendengar
a. Mengucapkan terimakasih b. Menjawab salam.
atas perhatian peserta.
b. Mengucapkan salam
penutup.

8. Referensi
Smeltzer & Bare. (2002). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah. Jakarta:
EGC.

Suddarth & Brunner. (2001). Buku Ajar Keperawatan Medikal-Bedah. Jakarta:


EGC.

Tamsuri, A. (2006). Konsep dan Penatalaksanaan Nyeri. Jakarta : EGC.

Palangka Raya,26 Mei 2018


Penyuluh

Kelompok 2
MATERI PENYULUHAN

2.1 Definisi
Nyeri adalah sensasi apapun yang menyakitkan tubuh yang dikatakan oleh
individu yang mengalaminya, yang ada kapanpun individu mengatakannya atau
nyeri adalah perasaan spesifik seseorang yang diinformasikan oleh mekanisme
pertahanan organisasi tubuh terhadap suatu lesi (kerusakan jaringan).

2.2. Klasifikasi Nyeri


2.2.1 Nyeri akut
Nyeri akut dapat didefinisikan sebagai nyeri yang disebabkan karena suatu
cidera,prosedur pembedahan, proses penyakit atau fungsi abnormal otot dan
visera.
2.2.1. Nyeri kronik
Nyeri kronis didefinisikan sebagai nyeri yang menetap melebihi rentang
waktu suatu proses akut atau melebihi kurun waktu normal tercapainya
suatu penyembuhan; periodenya dapat bervariasi dari 1 hingga 6 bulan

2.3. Tanda dan Gejala Nyeri


2.3.1 Suara
1) Menangis
2) Merintih
3) menarik/ menghembuskan nafas
2.3.2 Ekspresi Wajah
1) meringis
2) menggigt lidah , mengatupkan gigi
3) tertutup rapat/membuka mata atau mulut
4) menggigit bibir
2.3.4 Pergerakan Tubuh
1) Kegelisahan
2) mondar-mandir
3) gerakan menggosok atau berirama
4) bergerak melindungi tubuh
5) otot tegang
2.3.4 Interaksi Sosial
1) menghindari percakapan dan kontak sosial
2) berfokus aktivitas untuk mengurangi nyeri
3) disorientasi waktu
2.4 Manajemen Nyeri Nonfarmakologi
2.4.1 Distraksi
Distraksi adalah teknik untuk mengalihkan perhatian terhadap hal – hal lain
sehingga lupa terhadap nyeri yang dirasakan. Contoh :
1) Membayangkan hal – hal yang menarik dan indah
2) Membaca buku, Koran sesuai dengan keinginan
3) Menonton TV
4) Medengarkan musik, radio, dll

2.4.2 Relaksasi
Teknik relaksasi memberi individu control diri ketika terjadi rasa tidak
nyaman atau nyeri, stres fisik dan emosi pada nyeri Sejumlah teknik relaksasi
dapat dilakukan untuk mengendalikan rasa nyeri ibu dengan meminimalkan
aktivitas simpatik dalam system saraf otonom .
Tahapan relaksasi nafas dalam adalah sebagai berikut :
1) Ciptakan lingkungan yang tenang
2) Usahakan tetap rileks dan tenang
3) Menarik nafas dalam dari hidung dan mengisi paru-paru dengan udara
melalui hitungan 1,2,3
4) Perlahan-lahan udara dihembuskan melalui mulut sambil merasakan
ekstrimitas atas dan bawah rileks
5) Anjurkan bernafas dengan irama normal 3 kali
6) Menarik nafas lagi melalui hidung dan menghembuskan melalui mulut
secara perlahan-lahan
7) Membiarkan telapak tangan dan kaki rileks
8) Usahakan agar tetap konsentrasi / mata sambil terpejam
9) Pada saat konsentrasi pusatkan pada daerah yang nyeri
10) Anjurkan untuk mengulangi prosedur hingga nyeri terasa berkurang
11) Ulangi sampai 15 kali, dengan selingi istirahat singkat setiap 5 kali.

Anda mungkin juga menyukai

  • Lembar Konsul
    Lembar Konsul
    Dokumen2 halaman
    Lembar Konsul
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Jenis Dan Bentuk Narkotika
    Jenis Dan Bentuk Narkotika
    Dokumen48 halaman
    Jenis Dan Bentuk Narkotika
    Anonymous Xqytzr3Ysq
    Belum ada peringkat
  • Laporan Pendahuluan
    Laporan Pendahuluan
    Dokumen19 halaman
    Laporan Pendahuluan
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Bab 4
    Bab 4
    Dokumen8 halaman
    Bab 4
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Mencuci Tangan Leaflet
    Mencuci Tangan Leaflet
    Dokumen2 halaman
    Mencuci Tangan Leaflet
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • SAP Gastristis
    SAP Gastristis
    Dokumen6 halaman
    SAP Gastristis
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Lampiran 1. Kuesioner Penelitian
    Lampiran 1. Kuesioner Penelitian
    Dokumen8 halaman
    Lampiran 1. Kuesioner Penelitian
    Rustina
    0% (1)
  • Dokumentasi Nusa Indah
    Dokumentasi Nusa Indah
    Dokumen4 halaman
    Dokumentasi Nusa Indah
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Laporan Pendahuluan
    Laporan Pendahuluan
    Dokumen19 halaman
    Laporan Pendahuluan
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Bab1-Bab 4 Aster
    Bab1-Bab 4 Aster
    Dokumen12 halaman
    Bab1-Bab 4 Aster
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Bab 1
    Bab 1
    Dokumen4 halaman
    Bab 1
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Leaflet Nyeri Selesai
    Leaflet Nyeri Selesai
    Dokumen2 halaman
    Leaflet Nyeri Selesai
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Laporan Pendahuluan
    Laporan Pendahuluan
    Dokumen19 halaman
    Laporan Pendahuluan
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Dokumentasi Nusa Indah
    Dokumentasi Nusa Indah
    Dokumen4 halaman
    Dokumentasi Nusa Indah
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Materi Penyuluhan
    Materi Penyuluhan
    Dokumen11 halaman
    Materi Penyuluhan
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • 6
    6
    Dokumen1 halaman
    6
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Topik
    Topik
    Dokumen1 halaman
    Topik
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • BAB 3 New
    BAB 3 New
    Dokumen14 halaman
    BAB 3 New
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • INFORMED CONSENT
    INFORMED CONSENT
    Dokumen9 halaman
    INFORMED CONSENT
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Leaflet Hipertensi Panarung
    Leaflet Hipertensi Panarung
    Dokumen1 halaman
    Leaflet Hipertensi Panarung
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • BAB 3 New
    BAB 3 New
    Dokumen14 halaman
    BAB 3 New
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Bab 2 New
    Bab 2 New
    Dokumen2 halaman
    Bab 2 New
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Daftar Hadir Peserta Pendidikan Kesehatan
    Daftar Hadir Peserta Pendidikan Kesehatan
    Dokumen3 halaman
    Daftar Hadir Peserta Pendidikan Kesehatan
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Topik
    Topik
    Dokumen1 halaman
    Topik
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Sap PK Panarung Fiks
    Sap PK Panarung Fiks
    Dokumen5 halaman
    Sap PK Panarung Fiks
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Bab 1 New
    Bab 1 New
    Dokumen23 halaman
    Bab 1 New
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Riset Kel 2
    Riset Kel 2
    Dokumen16 halaman
    Riset Kel 2
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    Agustin Cristiyani
    Belum ada peringkat