Anda di halaman 1dari 21

KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XI / 1
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan konsep Fluida
KODE KOMPETENSI : 7
ALOKASI WAKTU : 6 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

7.1 Memahami - Menjelaskan konsep tekanan hidrostatis - Tekanan hidrostatik - Membaca literatur dan berdiskusi - Tes tulis 2 - - Sumber:
hukum-hukum - Mencontohkan gaya Archimedes - Gaya Archimedes untuk mnjelaskan konsep tekanan - Tes unjuk kerja - Fisika SMK
yang berhubungan - Menghitung gaya Archimedes - Hukum Pascal dan tekanan hidrostatik Kelas X, Kel.
dengan fluida - Menjelaskan hukum Pascal - Tegangan permukaan - Berdiskusi untuk menyelesaikan Teknologi,
statik dan dinamik - Menjelaskan konsep tegangan permukaan - Tekanan udara soal tentang hukum Archimedes - Bahan: lembar
- Memberi contoh tegangan permukaan - Hukum Bernoulli - Berdiskusi untuk Menghitung gaya kerja, hasil
- Menghitung tekanan udara - Viskositas dan hukum tekan dalam fluida dengan kerja siswa,
- Menentukan ketinggian suatu tempat Stokes menggunakan hukum Pascal bahan
berdasarkan tekanan udara - Membaca literatur dan berdiskusi presentasi
- Menjelaskan konsep bernoulli untuk merumuskan konsep Alat:
- Memberi contoh penerapan Hukum tegangan permukaan hidrometer,
Bernoulli - Berdiskusi untuk mencari contoh gelas ukur,
- Menjelaskan viskositas aplikasi hukum Bernoulli neraca, media
- Menjelaskan hukum Stokes - Berdiskusi untuk merumuskan presentasi
hukum Stokes

1
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

7.2 Menerapkan - Menerapkan hukum Archimedes dalam - Mengapung, melayang dan - Menggunakan hukum Archimedes - Tes tulis 4 - - Sumber:
hukum-hukum masalah FISIKA sehari-hari tenggelam (kapal selam) dalam perhitungan sehingga dapat - Fisika SMK
fluida statik dan - Menerapkan hukum Pascal dalam masalah - Bejana berhubungan menentukan apakah suatu benda Kelas XI, Kel.
dinamik dalam FISIKA sehari-hari - Pompa hidrolik dan melayang tenggelam atau terapung Teknologi,
kehidupan sehari- - Menghitung gaya tekan dalam fluida dengan dongkrak dalam air - Bahan: lembar
hari menggunakan hukum Pascal - Pesawat terbang - Menghitung gaya tekan penampang kerja, hasil
- Menerapkan hukum Bernoulli dalam - Manometer dan barometer dari suatu pompa hidrolik agar kerja siswa,
masalah FISIKA sehari-hari - Terjun bebas dan terjun dapat mengangkat beban yang berat bahan
- Menjelaskan cara menentukan ketinggian payung - Menghitung gaya angkat pesawat presentasi
suatu tempat dengan barometer terbang dengan menggunakan - Alat:
- Menjelaskan pengaruh tekanan udara dan persamaan Bernoulli hidrometer,
luas penampang benda terhadap gerak terjun - Membaca literatur dan berdiskusi gelas ukur,
bebas dan terjun payung untuk menentukan ketinggian suatu neraca, media
tempat dengan menggunakan presentasi
termometer
- Berdiskusi untuk membandingkan
kecepatan benda saat mencapai
tanah pada peristiwa terjun bebas
dan terjun payung

2
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XI / 1
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan hukum Termodinamika
KODE KOMPETENSI : 9
ALOKASI WAKTU : 12 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

9.1 Mendeskripsikan - Mengidentifikasi sifat-sifat gas ideal - Definisi gas ideal dan ciri- - Berdiskusi untuk mengidentifikasi - Tes tulis 2 - - Sumber:
sifat-sifat gas ideal - Menjelaskan Hukum Boyle-Gay Lussac cirinya sifat-sifat gas ideal - Fisika SMK
dan persamaan tentang gas ideal - Tekanan dan energi kinetik - Membaca literatur dan berdiskusi Kelas XI, Kel.
keadaan gas - Menggambarkan perubahan keadaan gas gas ideal untuk menjelaskan hukum Boyle- Teknologi,
dalam diagram P-V - Keadaan mikroskopik Gay Lussac - Bahan: lembar
- Menjelaskan hukum I dan II Termodinamika sistem dan persamaan - Berdiskusi dalam kelompok untuk masalah, hasil
- Menggambarkan Siklus karnot dalam keadaan gas menggambarkan keadaan gas dalam kerja siswa,
diagram P-V diagram P-V bahan
- Membaca literatur dan berdiskusi presentasi
untuk menjelaskan hukum I dan II Alat: media
termodinamika presentasi
- Berdiskusi dalam kelompok untuk
menggambarkan siklus Carnot
dalam diagram P-V

3
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

9.2 Memahami - Menjelaskan energi dalam dan usaha luar - Keadaan makroskopik - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Tes tulis 4 - - Sumber:
hukum-hukum dengan menggunakan hukum I sistem (suhu, tekanan dan menjelaskan energi dalam dan - Fisika SMK
termodinamika termodinamika volume) usaha luar dengan menggunakan Kelas XI, Kel.
- Menjelaskan kenaikan entropi sistem dengan - Hukum termodinamika : hukum I termodinamika Teknologi,
menggunakan hukum II termodinamika nol, I, II dan III - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Bahan: lembar
- Proses dan siklus menjelaskan kenaikan entropi masalah, hasil
termodinamika) sistem dengan menggunakan hukum kerja siswa,
II termodinamika bahan
presentasi
- Alat: media
presentasi
9.3 Melakukan - Menentukan besaran fisis (volume, tekanan, - Perhitungan proses; - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Tes tulis 4 - - Sumber:
perhitungan temperatur) dari gas ideal dengan isotermal, isobarik, menghitung besaran fisis (volume, - Fisika SMK
berdasarkan menggunakan hukum Boyle-Gay Lussac isokhorok dan adiabatik tekanan, temperatur) dari gas ideal Kelas XI, Kel.
hukum - Menghitung efisiensi mesin Carnot dari - Siklus dan mesin Carnot dengan menggunakan hukum Teknologi,
termodinamika diagram P-V - Siklus dan mesin lainnya Boyle-Gay Lussac - Bahan: lembar
untuk berbgai (Rankine, Otto dan Diesel) - Berdiskusi dalam kelompok untuk masalah, hasil
proses - Efisiensi siklus/mesin menghitung Efisiensi mesin Carnot kerja siswa,
dengan menggunakan data pada bahan
diagram P-V presentasi
Alat: media
presentasi

Purbalingga, 17 Juli 2017


Mengesahkan, Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah WKS. Bid. Kurikulum

Imam Suwitno, SE Agus Sutanto, S.Pd.Si Agus Sutanto, S.Pd.Si

4
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XI / 2
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan getaran, gelombang, dan bunyi
KODE KOMPETENSI : 10
ALOKASI WAKTU : 10 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

10.1 Memahami konsep - Mencirikan gelombang transversal dan - Pengertian getaran dan - Melakukan percobaan dengan - Tes tulis 4 - - Sumber:
dan prinsip-prinsip longitudinal melalui percobaan contohnya menggunakan tali dan slinki untuk - Fisika SMK
gejala gelombang - Menunjukkan gejala Interferensi, difraksi, - Energi, rambatan getaran membedakan gelombang transversal Kls XI, Kel.
secara umum refraksi, refleksi, dispersi, polarisasi dan gelombang dan longotudinal Teknologi,
gelombang melalui demo audio visual - Medium rambatan - Mengamati demo video visual - Bahan: bahan
- Menunjukkan perambatan gelombang gelombang untuk menunjukkan sifat-sifat presentasi,
melalui suatu medium melalui demo audio - Kecepatan getaran dan gelombang (dapat dipantulkan, lembar kerja,
visual rambatan dibiaskan, bersuper posisi, data hasil
- Menjabarkan efek Doppler dari hasil - Frekuensi, kecepatan dilenturkan, dll) percobaan,
pengamatan demo audio visual rambatan dan panjang - Mengamati demo video visual bahan
gelombang untuk mengetahui efek Doppler dan presentasi
menjabarkan efek Doppler Alat: media
presentasi,
statif, beban
gantung, tali,
stopwatch,
pegas dan
media
presentasi

5
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

10.2 Membedakan - Mendeskripsikan pengertian frekuensi dan - Gelombang trasfersal dan - Melakukan percobaan dengan - Tes tulis 2 - - Sumber:
jenis-jenis periode suatu getaran melalui percobaan longitudinal menggunakan bandul sederhana dan - Fisika SMK
gelombang - Mendeskripsikan arti fisis gelombang - Gelombang tali, gelombng sistem pegas untuk memahami Kls XI, Kel.
sebagai energi permukan air, gelombang pengertian frekuensi dan periode Teknologi,
buyi dan gelombang suatu getaran.
cahaya - Mencari literatur dan berdiskusi
- Efek Doppler untuk membedakan pengertian
getaran, gelombang, dan bunyi

10.3 Menerapkan - Menghitung frekuensi, panjang gelombang - Gelombang sonar - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Tes tulis 4 - - Sumber:
konsep gelombang dan periode gelombangsonar dengan - Supersonik dan sonic menghitung frekuensi - Fisika SMK
dalam menggunakan rumus boom ,panjanggelombang dan periode Kls XI, Kel.
kehidupansehari- - Menghitung frekuesi dan periode gelombang - Ultrasonik dan infrasonik gelombang sonar dengan Teknologi,
hari dan teknologi Supersonik dan sonic boom dengan - Gelombang radio, TV dan menggunakan rumus - Bahan: bahan
menggunakan rumus frekuensi radar - Berdiskusi dalam kelompok untuk presentasi,
- Menghitung frekuensi, panjang gelombang menghitung frekuensi dan periode lembar kerja,
dan periode gelombang Ultrasonik dan Supersonik dan sonic boom dengan data hasil
infrasonik dengan menggunakan rumus menggunakan rumus percobaan,
- Menghitung Frekuensi, panjang gelombang - Berdiskusi dalam kelompok untuk bahan
dan periode gelombang radio, TV dan radar menghitung frekuensi ,panjang presentasi
dengan menggunakan rumus gelombang dan periode gelombang Alat: media
Ultrasonik dan infrasonik dengan presentasi
menggunakan rumus
- Berdiskusi dalam kelompok untuk
menghitung frekuensi ,panjang
gelombang dan periode gelombang
radio, TV dan radar dengan
menggunakan rumus

6
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XI / 2
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan konsep magnet dan elektromagnet
KODE KOMPETENSI : 11
ALOKASI WAKTU : 10 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

11.1 Mengenal gejala - Menjelaskan medan magnet - Medan magnet oleh arus - Melakukan percobaan untuk - Tes tulis 2 - - Sumber
kemagnetan - Membuktikan medan magnet disekitar kawat listrik membuktikan medan magnet - Fisika SMK
bermuatan listrik melalui percobaan - Medan magnet dari kutub- disekitar kawat berarus listrik Kelas XII, Kel.
- Mengidentifikasi jenis-jenis kutub magnet kutub magnet - Berdiskusi untuk menentukan jenis Teknologi,
- Mendeskripsikan karakteristik kemagnetan - Kemagnetan bumi kutub magnet disekitar kawat - Bahan : lembar
bumi berarus dengan berbagai macam kerja, bahan
bentuk kawat presentasi Alat
- Berdiskusi untuk mendeskripsikan : media
kemagnetan bumi presentasi

7
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

11.2 Menguasai hukum- - Menggambarkan kuat medan listrik disekitar - Medan magnet disekitar - Berdiskusi untuk merumuskan Hk - Tes tulis 2 - - Sumber
hukum kawat lurus berarus kawat berarus lurus Biot-Savart - Fisika SMK
kemagnetan dan - Merumuskan Induksi magnetik disekitar - Medan magnet di sekitar - Berdiskusi untuk menghitung kuat Kelas XI, Kel.
melakukan kawat lurus berarus listrik (Hk Biot-Savart) kawat melingkar berarus medan magnet pada berbagai Teknologi,
perhitungan - Menghitung kuat medan magnet di sekitar - Medan magnet di sekitar bentukkawat berarus listrik - Bahan : lembar
sederhana kawat lurus berarus solenoida - Berdiskusi untuk menghitung kuat kerja, bahan
- Menggambarkan kuat medan listrik disekitar - Medan magnet disekitar medan magnet pada muatan yang presentasi Alat
kawat melingkar berarus Toroid bergerak dalam medan magnet : media
- Merumuskan Induksi magnetik disekitar - Medan magnet di sekitar presentasi
kawat melingkar berarus kawat sejajar
- Menghitung kuat medan magnet di sekitar - Medan magnet di sekitar
kawat melingkar berarus kumparan
- Menggambarkan kuat medan listrik disekitar - Gerak muatan dalam
solenoida medan magnet
- Merumuskan Induksi magnetik disekitar
solenoida
- Menghitung kuat medan magnet di sekitar
solenoida
- Menggambarkan kuat medan listrik disekitar
toroida
- Merumuskan Induksi magnetik disekitar
toroida
- Menghitung kuat medan magnet di sekitar
toroida
- Menggambarkan kuat medan listrik disekitar
kawat sejajar
- Merumuskan Induksi magnetik disekitar
kawat sejajar
- Menghitung kuat medan magnet di sekitar
kawat sejajar
- Menghitung besar medan magnet yang
ditimbulkan oleh muatan yang bergerak
dalam medan magnet dengan menggunakan
rumus

8
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

11.3 Mengenal - Menggunakan alat-alat ukur listrik pada - Alat-alat ukur listrik - Mengukur kuat arus, beda potensal - Tes tulis 2 - - Sumber
penggunaan rangkaian listrik sederhana - Piranti komunikasi dan hambatan dengan menggunakan - Fisika SMK
magnet dan - Mencontohkan piranti komunikasi dalam - Penggunaan medan macam-macam alat ukur listrik Kelas XII, Kel.
elektromagnet kehidupan sehari-hari magnet dalam rangkaian listrik sederhana Teknologi,
dalam teknologi - Menjelaskan penggunaan magnet pada - Gelombang - Berdiskusi untuk menjelaskan - Bahan : lembar
peralatan listrik (loud speaker, relay, bel elektromagnetik dan penerapan gelombang kerja, bahan
listrik) spektrumnya elektromagnetik dalam kehidupan presentasi Alat
- Menentukan panjang gelombang sehari – hari : media
elektromegnetik dan spektrumnya - Mencari dan menelusuri literatur presentasi
tentang Penggunaan magnet pada
peralatan listrik (loud speaker,
relay, bel listrik)
- Melakukan diskusi untuk
menentukan panjang gelombang
masing-masing komponen cahaya
natrium dengan menggunakan
difraksi cahaya oleh kisi difraksi

9
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XI / 2
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan prinsip kerja peralatan optik
KODE KOMPETENSI : 12
ALOKASI WAKTU : 12 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

12.1 Memahami ciri-ciri - Mengidentifikasi benda optik (cermin dan - Deskripsi benda optik - Mengamati jenis cermin dan lensa - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
cermin dan lensa lensa ) cermin dan lensa - Membaca literatur dan mengamati - Buku Fisika
- Mengidentifikasi jenis cermin dan lensa - Jenis cermin dan lensa fungsi cermin datar, cekung, SMK kelas 2
dalam bentuk dan fungsinya - Sinar-sinar istimewa pada cembung - Bahan: lembar
- Menggambar sinar-sinar istimewa pada pemantulan - Menggambar bayangan pada cermin kerja, bahan
cermin(datar, cekung dan cenbung) - Sinar-sinar istimewa pada (datar, cekung dan cembung( presentasi
- Menggambar bayangan pada cermin(datar, pembiasan - Membaca literatur dan mengamati - Alat: cermin
cekung dan cembung) bentuk dan fungsi lensa cekung dan cekung,
- Menggambar sinar-sinar istimewa pada lensa cembung cermin
(cembung, cekung) - Menggambar bayangan pada lensa cembung,
- Menggambar bayangan pada lensa (datar, cembungdan cekung) lensa cekung,
(cembung, - Melakukan percobaan dengan lensa
menggunakan Kit optik untuk cembung, kaca
membuktikan hukum pemantulan mata baca
- Melakukan percobaan mengamati dobel lensa,
bayangan padalensa positif teropong
mainan,
mikroskop,
media
presentasi

10
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

12.2 Menggunakan - Menghitung besaran fisika (jarak bayangan, - Pembentukan bayangan - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
hukum pemantulan tinggi bayangan dan pembesaran bayangan ) pada cermin menentukan( jarak, tinggi bayangan - Buku Fisika
dan pembiasan hasil pemantulan cermin (datar,cekung, - Pembentukan bayangan dan pembesaran bayangan )hasil SMK kelas 2
cahaya cembung) dengan menggunakan Hk pada lensa pemaantulan cermin (datar,cekung - Bahan: lembar
pemantulan - Pembesaran bayangan dan cenbung) kerja, bahan
- Menghitung (jarak , tinggi bayangan dan Mengenal prisma - Berdiskusi dalam kelompok untuk presentasi
pembesaran)hasil pembiasan lensa (cermin, menentukan (jarak , tinggi
cekung) bayangan dan pembesaran) hasil
- Mengidentifikasi sifat dan fungsi prisma Pembiasan lensa (cekung,
cembung)
- Membaca literatur dan berdiskusi
tentang prisma

11
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

12.3 Mengenal - Mencontohkan peristiwa dispersi cahaya - Pemantulan dan pembiasan - Membaca literatur dan berdiskusi - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
penggunaan alat- dalam kehidupan sehari – hari pada gelembung sabun, tentang penerapan dispersi cahaya - Buku Fisika
alat optik dalam - Menjelaskan fungsi dan sifat pemanfaatan lapisan minyak di atas air, dalam kehidupan sehari-hari SMK kelas XI,
kehidupan sehari- lensa sebagai lup titik hujan (pelangi) - Membaca literatur dan berdiskusi - lembar kerja,
hari dan teknologi - Menjelaskan susunan dan fungsi - Peralatan optik tentang pemanfaatan cermin dalam bahan
pemanfaatan lensa dalam kamera menggunakan lensa dan kehidupan sehari-hari presentasi
- Menjelaskan susunan dan fungsi cermin - Membaca literatur dan berdiskusi Alat: cermin
pemanfaatan lensa dalam mikroskop tentang pemanfaatan lensa dalam cekung,
- Menganalisis susunan dan fungsi kehidupan sehari-hari (lup, kamera, cermin
pemanfaatan cermin dan lensa dalam mikroskop, proyektor ,dll) cembung,
teleskop dan proyektor - Membaca literatur dan berdiskusi lensa cekung,
- Menjelaskan pemanfaatan serat optik dalam tentang serat optik dan lensa
komunikasi penggunaannya dalam komunikasi cembung, kaca
mata baca
dobel lensa,
teropong
mainan,
mikroskop,
media
presentasi.

Purbalingga, 17 Juli 2017


Mengesahkan, Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah WKS. Bid. Kurikulum

Imam Suwitno, SE Agus Sutanto, S.Pd.Si Agus Sutanto, S.Pd.Si

12
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

MATA PELAJARAN : FISIKA


KELAS/SEMESTER : XII / 1
STANDAR KOMPETENSI : Menginterpretasikan listrik statis dan dinamis
KODE KOMPETENSI : 12
ALOKASI WAKTU : 10 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

13.1 Membedakan - Mengidentifikasi muatan listrik dan interaksi - Muatan listrik - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
konsep listrik statis muatan listirk - Hukum Coulomb membedakan jenis muatan dan - Fisika SMK
dan dinamis - Memformulasikan - Hukum Gauss interaksi antar muatan yang sejenis Kelas XII, Kel.
- Hukum Coulomb secara kuantitatif - Medan dan potensial listrik dan tidak sejenis Teknologi,
- Mengaplikasikan hukum GausAmpere untuk di sekitar muatan - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Bahan: lembar
menentukan kuat medan magnet pada - Aliran muatan karena menghitung kuat gaya coulomb kerja, hasil
berbagai bentuk kawat berarus listrik perbedaan potensial listrik - Berdiskusi dalam kelompok untuk praktikum
- Membuktikan dan merumuskan Induksi menerapkan hukum Gauss siswa, bahan
magnetik disekitar kawat berarus listrik - Berdiskusi dalam kelompok untuk presentasi
(hukum Biot Savart) menghitung medan listrik dan Alat:
- Menghitung medan dan potensial listrik potensial listrk di sekitar muatan - voltmeter,
dengan menggunakan rumus - Berdiskusi dalam kelompok untuk amperemeter,
- Mendeskripsikan dan merumuskan konsep merumuskanpengertian arus listrik multimeter,
aruslistrik dan beda potensial dalam dan beda potensial secara kualitatif power
persamaan. dan kuantitatif suply,resistor,
kabel, media
presentasi

13
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

13.2 Menjelaskan - Menjelaskan cara kerja muatan listrik pada - Muatan listrik pada pelat - Mencari dan menelusuri literatur - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
penerapan listrik pelat sejajar sejajar tentang muatan listrik pada pelat - Fisika SMK
statis dan dinamis - Menentukan energi yang tersimpan didalam - Energi listrik tersimpan sejajar Kelas XII, Kel.
kapasitor yang bermuatan dan kapasitor - Menghitung energi yang tersimpan Teknologi,
- Mendeskripsikan dan merumuskan konsep - Definisi arus listrik, kuat dalam kapasitor - Bahan:
arus listrik, kuat arus listrik dan rapat arus arus dan rapat arus - Berdiskusi untuk merumuskan lembarkerja,
dalam persamaan matematis pengertan arus listrik, kuat arus dan hasil
rapat arus secara kualitatif dan praktikum
kuantitatif siswa, bahan
presentasi
- Alat:
voltmeter,
amperemeter,
multimeter,
power
suply,resistor,
kabel, media
presentasi

14
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XII / 1
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan konsep listrik arus searah
KODE KOMPETENSI : 14
ALOKASI WAKTU : 10 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

14.1 Menguasai hukum - Merumuskan hukum Kirchhoff I pada - Hukum I dan II Kirchoff - Berdiskusi untuk menentukan kuat - Tes tulis 2 - - Sumber Belajar :
kelistrikan arus rangkaian listrik arus searah dalam - Hambatan listrik arus listrik pada rangkaian dengan - Fisika SMK
searah persamaan matematis - Rangkaian tertutup menggunakan hukum kirchhoff I Kelas XII, Kel.
- Menghitung kuat arus yang melalui titik - Berdiskusi untuk menentukan kuat Teknologi,
percabangan arus, tegangan dan hambatan pada - Bahan: lembar
- Menggunakan hukum Kirchhoff II pada rangkaian majemuk dengan kerja, hasil
rangkaian majemuk untuk menghitung menggunakan hukum Kirchhoff II praktikum
besaran listrik (kuat arus, tegangan dan - Berdiskusi untuk menjelaskan siswa, bahan
hambatan) faktor yang mempengaruhi besar presentasi
- Menggambar arah arus pada rangkaian listrik hambatan suatu penghantar Alat:
sederhana yang terdiri dari dua loop - Menyusun rangkaian listrik arus voltmeter,
- Menghitung hambatan listrik searah dengan menggunakan amperemeter,
- Menjelaskan syarat mengalirnya arus listrik komponen-komponen hambatan, multimeter,
dalam suatu rangkaian penghantar, sumber arus searah, alat power
ukur listrik suply,resistor,
kabel, media
presentasi

15
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

14.2 Menguasai - Menjelaskan hukum Ohm - Hukum ohm - Berdiskusi untuk menyimpulkan - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
hubungan antara - Menghitung besaran listrik dengan - Analisis pada rangkaian berlakunya Hukum Ohm pada suatu - Fisika SMK
tegangan, menggunakan hukum Ohm (kuat arus, sederhana penghantar Kelas XII, Kel.
hambatan dan arus tegangan dan hambatan) - Berdiskusi dalam kelompok untuk Teknologi,
- Menghitung hambatan pengganti untuk menghitung kuat arus, tegangan dan
rangkaian seri hambatan listrik dengan
- Menghitung hambatan pengganti untuk menggunakan hukum Ohm
rangkaian paralel
- Menganalis rangkaian sederhana
- Merumuskan kesebandingan kuat arus dan
tegangan dalam rangkaian tertutup
- Menghitung besaran listrik (kuat arus,
tegangan dan hambatan) pada rangkaian
tertutup

14.3 Menghitung daya - Menghitung daya listrik pada pemakaian - Perhitungan energi dan - Berdiskusi dalam kelompok untuk - Tes tulis 4 - - Sumber Belajar :
dan energi listrik rumah tangga dalam satu bulan daya listrik berdasarkan merumuskan dan menghitung daya - Buku Fisika
arus searah - Menghitung energi listrik pada pemakaian hukum Ohm dan energi listrik arus searah SMK
rumah tangga selama satu bulan listrik arus - Perhitungan daya alat-alat - Menghitung daya dan energi listrik
searah listrik yang diserap alat-alat listrik
- Menghitung daya listrik pada alat-alat listrik
- Menghitung energi listrik pada alat –alat
listrik

16
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS
NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA
MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XII / 2
STANDAR KOMPETENSI : Menerapkan konsep listrik arus bolak-balik
KODE KOMPETENSI : 15
ALOKASI WAKTU : 6 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN WAKTU
DASAR BELAJAR
TM PS PI
15.1 Menguasai hukum - Menjelaskan hubungan kuat arus dan - Resistor pada rangkaian - Berdiskusi untuk menjelaskan hubungan - Tes tulis 2 - - Sumber :
kelistrikan arus beda potensialpada resistor yang arus bolak-balik kuat arus dan beda potensialpada resistor - Fisika SMK
bolak-balik dirangkai dengan arus bolak-balik - Gejala peralihan pada yang dirangkai dengan arus bolak-balik Kelas XII, Kel.
- Menghitung besaran listrik(kuat arus, induktor - Berdiskusi untuk menghitung besaran Teknologi,
beda potensial) pada resistor yang - Gejala transien pada listrik(kuat arus, beda potensial) pada - Bahan : lembar
dirangkai dengan arus bolak-balik kapasitor resistor yang dirangkai dengan arus kerja, bahan
- Menjelaskan hubungan kuat arus dan - Sumber tegangan bolak- bolak-balik presentasi
beda potensialpada induktor yang balik - Berdiskusi untuk menjelaskan hubungan - Alat : media
dirangkai dengan arus bolak-balik - Resistor sumber tegangan kuat arus dan beda potensialpada presentasi
- Menghitung besaran listrik(kuat arus, bolak-balik induktor yang dirangkai dengan arus
reaktansi induktif) pada induktor yang bolak-balik
dirangkai dengan arus bolak-balik - Berdiskusi untuk menghitung besaran
- Menjelaskan hubungan kuat arus dan listrik(kuat arus, reaktansi induktif) pada
beda potensialpada kapasitor yang induktor yang dirangkai dengan arus
dirangkai dengan arus bolak-balik bolak-balik
- Menghitung besaran listrik(kuat arus, - Berdiskusi untuk menjelaskan hubungan
reaktansi kapasitif) pada kapasitoryang kuat arus dan beda potensial pada
dirangkai dengan arus bolak-balik kapasitor yang dirangkai dengan arus
- Menguraikan hubungan nilai efektif bolak-balik dianalisis
dengan nilai maksimum besaran - Berdiskusi untuk menghitung besaran
sinusoida listrik(kuat arus, reaktansi kapasitif) pada
- Menjelaskan hubungan resistor dan kapasitor yang dirangkai dengan arus
beda potensialpada arus bolak-balik bolak-balik
- Menghitung besaran listrik(kuat arus, - Berdiskusi untuk menghitung nilai
hambatan) pada arus bolak-balik tegangan efektif dan tegangan
maksimum arus bolak balik dari garifik
- Berdiskusi untuk menjelsakan dan
menghitung besaran listrik pada resistor
yang dirangkai dengan arus bolak-balik

17
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

15.2 Menguasai - Menjelaskan rangkaian AC yang terdiri dari - Perumusan impedansi - Berdiskusi untuk menghitung - Tes tulis 2 - - Sumber :
hubungan antara RLC dengan menggunakan diagram fasor RLC seri impedansi rangakaian RLC dengan - Fisika SMK
tegangan, - Menghitung impedansi rangkaian RLC - Perumusan impedansi melakukan kajian literatur Kelas XII, Kel.
impedansi dan arus - Menjelaskan peristiwa resonansi pada RLC paralel - Berdiskusi untuk menentukan Teknologi,
listrik bolak-balik rangkaian RLC - Keadaan resonansi frekuensi resonansi pada rangkaian - Bahan :
- Menghitung frekuaesi resonansi RLC rangkaian RLC RLC lembar kerja,
bahan
presentasi Alat
: media
presentasi
15.3 Menghitung daya - Menjelaskan nilai rms pada arus bolak-balik - Nilai rms pada arus bolak- - Mengkaji literatur tentang daya dan - Tes tulis 2 - - Sumber
dan energi listrik - Merumuskan daya dan energi listrik arus balik energi listrik arus bolak balik - Fisika SMK
arus bolak-balik bolak balik dalam bentuk formulasi - Perhitungan daya pada - Mengobservasi fungsi dan prinsip Kelas XII, Kel.
matematik arus bolak-balik kerja KWH meter Teknologi,.
- Menghitung daya dan energi arus bolak balik - Meghitung daya dan energi listrik Bahan : lembar
dalam perhitungan masalah kelistrikkan yang dikonsumsi suatu instalasi kerja, bahan
sehari-hari (sekolah/ rumah) dengan membaca presentasi Alat
data dari KWH meter : media
presentasi

Purbalingga, 17 Juli 2017


Mengesahkan, Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah WKS. Bid. Kurikulum

Imam Suwitno, SE Agus Sutanto, S.Pd.Si Agus Sutanto, S.Pd.Si

18
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA


MATA PELAJARAN : FISIKA
KELAS/SEMESTER : XII / 2
STANDAR KOMPETENSI : Memahami gejala dan konsep dalam fisika modern dan radioaktivitas
KODE KOMPETENSI : 16
ALOKASI WAKTU : 6 x 45 menit

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

16.1 Mengenal teori - Memformulasikan relatifitas khusus untuk - Kecepatan cahaya - Mendefinisikan relativitas dalam - Tes tulis 2 - - Sumber :
relativitas khusus massa panjang dan waktu - Penjumlahan kecepatan berbagai masalah melalui kegiatan - Fisika SMK
Einstein dan - Menjelaskan relatifitas panjang, massa dan menurut mekanik klasik tanya jawab di kelas Kelas XII, Kel.
penerapan waktu - Penjumlahan kecepatan - Merumuskan relatifitas panjang, Teknologi,
- Menjelaskan kesetaraan massa dan energi menurut relativitas khusus massa, waktu, momentum dan - Bahan : LKS,
pada teknologi nuklir - Pemuluran waktu energi dalam diskusi kelas hasil kerja
- Kontraksi panjang - Mendiskusikan kesetaraan massa siswa, bahan
- Momentum relativistik dan energi pada teknologi nuklir presentasi
- Kesetaraan massa-energi - Alat : media
presentas

19
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

16.2 Mendeskripsikan - Mendeskripsikan fenomena radiasi benda - Radiasi benda hitam - Menafsirkan data radiasi benda - Tes tulis 1 - - Sumber
gejala-gejala fisis hitam - Efek fotolistik hitam dalam diskusi kelas - Buku Fisika
yang mendorong - Mendeskripsikan efek foto listrik - Foton dan teori kuantum - Merumuskan radiasi benda hitam SMK Kls XII
timbulnya konsep- - Mendeskripsikan hipotesis Planck tentang cahaya (termasuk hukum pergeseran Wien) Semester 2 ,
konsep kuantum kuantum cahaya - Difraksi elektron postulat Planck dan dualisme - Teknologi,Kes
- Dualisme sifat partikel dan gelombang partikel cahaya dalam ehatan dan
gelombang diskusi kelas Pertanian,
Sutejo, S.Pd,
Drs.Purwoko,
Yudhistira
- Bahan : LKS,
hasil kerja
siswa, bahan
presentasi
- Alat : media
presentasi
16.3 Memahami - Menjelaskan penemuan - Penemuan elektron - Membuat dan menjelaskan model - Tes rulis 1 - - Sumber
perkembangan - Mendeskripsikan karakteristik teori atom - Model atom Thompson atom Thompson, Rutherford dan - Buku Fisika
teori atom Thompson, Rutherford, Niels Bohr dan - Model atom Rutherford Niels Bohr berdasarkan kajian SMK Kelas
mekanika kuantum - Teori atom Bohr literatur secara berkelompok XII,
- Menghhitung perubahan energi elektron yang - Model atom menurut teori Mendiskusikan perumusan
mengalami eksitasi kuantum kuantitas energi, momentum,
- Menghitung panjang gelombang terbesar dan perubahan energi dan panjang
terkecil pada deret Lyman, Balmer, dan gelombang foton pada elektron
Paschen pada spektrum atom hidrogen menurut teori atom Bohr
- Mendiskusikan pemecahan masalah
energi, momentum, panjang
gelombang/frekuensi foton dalam
berbagai pemecahan masalah

20
KURIKULUM MATA PELAJARAN FISIKA SMK PENERBANGAN PERWIRATAMA

ALOKASI
KOMPETENSI WAKTU SUMBER
INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN
DASAR BELAJAR
TM PS PI

16.4 Mengenali inti - Mendeskripsikan karakteristik inti atom - Inti atom - Membuat dan menjelaskan model - Tes tulis 1 - - Sumber
atom dan gejala - Mendeskripsikan karakteristik radioaktivitas - Partikel radioaktif nuklida dengan berbagai cara secara - Fisika SMK
radioaktivias - Mendeskripsikan prinsip kesetaraan massa - Peluruh radio aktif berkelompok Kelas XII, Kel.
dan energi pada konsep energi ikat inti - Waktu paruh - Mendiskusikan karakteristik inti Teknologi,
atom dan kestabilan inti atom - Bahan : LKS,
- Mendiskusikan karakteristik hasil kerja
radioaktivitas siswa, bahan
- Menghitung energi ikat inti, energi presentasi
reaksi, waktu paruh dan lain-lain - Alat : media
dalam berbegai pemecahan masalah presentasi

16.5 Memahami - Mendeskripsikan karakteristik radio isotop - Radioisotop - Melakukan kajian literatur tentang - Tes tulis 1 - - Sumber :
penggunaan - Mendeskripsikan pemanfaatan radio isotop - Penggunaan radioaktivitas pemanfaatan radioisotop dalam - Fisika SMK
radioaktivitas dalam bidang kesehatan, industri dan dalam bidang teknologi, kehidupan (bidang Kelas XII, Kel.
dalam kehidupaan pertanian kesehatan dan pertanian. kesehatan,pertanian, pertambangan, Teknologi,
sehari-hari - Mendeskripsikan skema reaktor nuklir dan dan lain-lain), bahayanya yang - Bahan : LKS,
manfaatnya diakibatkan , serta cara untuk hasil kerja
- Mendeskripsikan penghitungan umur fosil mengurangi resiko siswa, bahan
atau batuan dengan menggunakan prinsip - Mendiskusikan skema reaktor atom presentasi
waktu paruh dan manfaatnya - Alat : media
- Menjelaskan bahaya radioisotop dan cara - Menghitung umur fosil/batuan presentasi
mengurangi resikonya dalam pemecahan masalah dengan
menggunakan prinsip waktu paruh
Purbalingga, 17 Juli 2017
Mengesahkan, Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah WKS. Bid. Kurikulum

Imam Suwitno, SE Agus Sutanto, S.Pd.Si Agus Sutanto, S.Pd.Si

21

Anda mungkin juga menyukai