Anda di halaman 1dari 10

SURAT KEPUTUSAN

NOMOR : W 13-A6/3195/HK.00.8/SK/XI/2017

TENTANG
PANJAR BIAYA PERKARA PADA PENGADILAN AGAMA TUBAN

KETUA PENGADILAN AGAMA TUBAN

Menimbang 1. Bahwa untuk kelancaran tugas dalam penyelenggaraan perkara serta untuk
meningkatkan kualitas bagi masyarakat pencari keadilan, maka perlu ditetapkan
panjar biaya perkara pada Pengadilan Agama Tuban;
2. Bahwa dengan adanya penyesuaian besarnya ongkos panggilan/pemberitahuan
di luar wilayah Pengadilan Agama Tuban (Tabayun) maka Panjar Biaya Perkara
pada Pengadilan Agama Tuban perlu ditinjau kembali/disesuaikan;

Mengingat : 1. HIR pasal 121, 160, 181 dan 182;


2. Undang-undang Nomor 13 Tahun 1985 tentang Biaya Materai;
3. Undang-undang Nomor Nomor 48 tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman;
4. Undang-Undang Nomor 3 tahun 2009 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-
Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung;
5. Undang-Undang Nomor 50 tahun 2009 tentang Pembahan Kedua Atas
Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama;
6. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 1997 tentang Penerimaan Negara Bukan
Pajak jo. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 53 Tahun 2008;
7. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2000 tentang Perubahan Tarif Dan
Besarnya Batas Pengenaan Harga Minimal Yang Dikenakan Bea Materai;
8. Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 05/TUADA-AG/V1/2008 mengenai
Standarisasi Panjar Biaya Perkara;
9. Keputusan Ketua mahkamah Agung RI Nomor 044/KMA/SK/III/2009 tentang
Biaya Perkara pada Mahkamah Agung RI dan Empat Lingkungan Peradilan di
Bawahnya;
10. Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 2 Tahun 2009 tanggal 2 Agustus 2009
tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dengan Pengelolaanya Pada
Mahkamah Agung Ri dan Empat Lingkungan Peradilan Dibawahnya;
11.Surat Keputusan Mahkamah Agung RI Nomor 26/KMA/SK/I1/2012 tanggal 09
Peburari 2012 tentang Standar Pelayanan Pengadilan;
12.Surat Keputusan Ketua Pengadilan Tinggi Agama Surabaya Nomor W13-
A/2195/HK.00.8/SK/VIII/2009 tanggal 31 Agustus 2009 tentang Biaya perkara
yang dimohonkan Banding pada Pengadilan Tinggi Agama Surabaya;
13.Surat Edaran Ketua Pengadilan Tinggi Agama Surabaya Nomor W 13-
A/5132/HK.05/SK/Xll/2012 tanggal 17 Desember 2012 tentang Pengelolaan
Biaya Proses.
14.Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 1 Tahun 2016 tentang Prosedur
Mediasi Di Pengadilan.

Memperhatikan : Keputusan Rapat Koordinator wilayah eks karesidenan Bojonegoro tanggal


02 Nopember 2017.
MEMUTUSKAN
Menetapkan
PERTAMA Mencabut surat keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban Nomor W13-
A6/1528/KU.04.2/SK/V/2016 tanggal 26 Mei 2016 tentang penjar biaya Perkara
pada Pengadilan Agama Tuban;
KEDUA Menetapkan Panjar Biaya Perkara pada Pengadilan Agama Tuban sebagaimana
tersebut dalam lampiran surat keputusan ini;
KETIGA : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam surat keputusan ini akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya;

Salinan Surat Keputusan ini disampaikan Kepada Yth :


1. Ketua Pengadilan Tinggi Agama Surabaya;
2. A r s i p .
Lampiran I Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/3748/HK.008/SK/XII/2017
Tanggal : 29 Desember 2017

Biaya Panggilan / Pemberitahuan


No. R A D IU S KECAM ATAN B IA Y A
1 I KEC. TU BAN R p .7 5 .0 0 0
K E C . S E M A N D IN G
KEC. PALAN G

2 II K E C .JE N U R p .100 .00 0


KEC. M E R A K U R A K
KEC. TA M B A K B O Y O
KEC. KE R E K
KEC. M O N TO N G

3 III KEC. PLU M PAN G R p .125 .00 0


KEC. R E N G EL
KEC. G R AB AG AN
KEC. BANC AR
K E C . W ID A N G
KEC. SO KO
KEC. PA R EN G AN
K E C . S IN G G A H A N
K E C . B A N G IL A N
KE C . S E N O R I
KE C . J A T IR O G O
KEC. K E N D U R U AN
4 P a n g g ila n V ia M as M e d ia / R a d io dan R p .7 5 .0 0 0
p e m b e rita h u a n V ia B u p a ti ( R a d iu s I )

5 J a s a P e n yia ra n R a d io R p .5 .000
( I kali p e n y ia ra n )
6 P a n g g ila n / P e m b e rita h u a n K e P A .Lain R p .100 .00 0
( T a b a y u n / D e la g a s i)
Lampiran II Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/3748/HK.008/SK/XII/207
T anggai : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS I RADIUS II RADIUS III

l PANJAR BIAYA PERKARA TINGKAT PERTAMA (PERKARA GUGATAN)


1. PENDAFTARAN (PNBP) Rp. 30.000,00 Rp. 30.000,00 Rp. 30.000,00
2. BIAYA PROSES Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00
3. PANGGILAN/PEMBERITAHUAN PENGGUGAT/PEMOHON 4X Rp. 300.000,00 Rp. 400.000,00 Rp. 500.000,00
4. PANGGILAN/PEMBERITAHUAN TERGUGAT / TERMOHON 5X Rp- 375.000,00 Rp. 500.000,00 Rp. 625.000,00
5. REDAKSI (PNBP) Rp. 5.000,00 Rp. 5.000,00 Rp. 5.000,00
6. MATERAI Rp. 6.000,00 Rp. 6.000,00 Rp. 6.000,00
JUMLAH Rp. 766.000,00 Rp. 961.000,00 Rp^ 1.216.000,00

II PANJAR BIAYA PERKARA TINGKAT PERTAMA (PERKARA PERMOHONAN)


1. PENDAFTARAN (PNBP) Rp. 30.000,00 Rp. 30.000,00 Rp. 30.000,00
2. BIAYA PROSES Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00
3. PANGGILAN/PEMBERITAHUAN PEMOHON 4X Rp. 300.000,00 Rp. 400.000,00 Rp. 500.000,00
4. REDAKSI (PNBP) Rp. 5.000,00 Rp. 5.000,00 Rp. 5.000,00
5. MATERAI Rp. 6.000,00 Rp. 6.000,00 Rp. 6.000,00
JUMLAH Rp. 391.000,00 Rp. 491.000,00 Rp. 591.000,00

Catatan :
1. Apabila pihak Penggugat/Pem ohon dan Tergugat/Term ohon lebih dari satu pihak, maka panjar biaya perkara akan diperhitungkan;
2. Apabila perkara belum putus, sedangkan panjar biaya telah habis, maka pihak berperkara harus m enam bah panjar biaya perkara;
3. Apabila perkara sudah putus, dan masih ada sisa panjar, maka akan dikem balikan kepada pihakl berperkara;
4. Dalam waktu 6 bulan (180 hari) sisa panjar tidak diam bil, maka akan disetor ke Kas Negara;
5. Panjar perkara tabayun ( pihak perkara berada diwilayah Pengadilan A gam a T u b a n ) ditambah ongkos kirim serta prangko pos
sebesar Rp.75.000 (T u ju h puluh lima r ib u )
Lampiran II Surat Keputusan KetuaPengadllan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/3748/HK.008/SK/XII/2017
Tanggal : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS I RADIUS II RADIUS III

III PANJAR BIAYA PERKARA TINGKAT BANDING

1. Biaya Pendaftaran Rp. 50.000 Rp. 50.000 Rp. 150.000

2. Biaya Banding (yang dikirim ke Pengadilan Tinggi Agam Surabaya Rp. 150.000 Rp. 150.000 Rp. 150.000

3. Ongkos Pengiriman Biaya Banding Melalui Bank / Pos Petugas Rp. 15.000 Rp. 15.000 Rp. 15.000

4. Biaya Foto Copy / penggandaan dan pemberkaasan (1 bundel A,3 Rp. 85.000 Rp. 85.000 Rp. 85.000

bundel B, dan menyesuaikan ketebalan berkas perkara )

5. Ongkos Pengiriman berkasa perkara banding Rp. 75.000 Rp. 75.000 Rp. 75.000

6. Biaya Pemberitahuan adanya Banding kepada Terbanding ( Akta Banding) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

7. Biaya Pemberitahuan memori Banding kepada Terbanding Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

8. Biaya Pemberitahuan Kontra Memori Banding kepada Pembanding Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

9. Biaya Pemberitahuan memeriksaan berkas perkara ( inzage ) kepada Pembanding Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

10. Biaya Pemberitahuan memeriksaan berkas perkara ( inzage ) kepada Terbanding Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

11. Biaya Pemberitahuan amar putusan Banding kepada Pembanding ( P B T ) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

12. Biaya Pemberitahuan amar putusan Banding kepada Terbanding ( P B T ) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

13. Proses Putusan Sela Pengadilan Tinggi Agama Surabaya Tambah Panjar Tambah Panjar Tambah Panjar

Jumlah Rp. 900.000 RP- 1.075.000 M . 1.350.000

Catatan;

1. Apabila pihak pembanding atau Terbanding lebih satu pihak, maka panjar biaya akan diperhitungkan kemudian

2. Apabila ada pihak berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya penyampaian / pemberitahuan disesuaikan dengan

tarif pada Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos

3. Apabila masih ada sisa panjar dikembalikan dan apabila kurang harus ditambah

4. Dalam waktu 6 bulan (18 0 h a ri) sisa Panjar tidak diambil akan disetor ke Kas Negara
Lampiran I Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/ 3748/HK.008/SK/XII/2017
T anggai : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS I RADIUS II RADIUS III

IV PANJAR BIAYA PERKARA TINGKAT KASASI

1. Pendaftaran ( PNBP ) Rp. 50.000 Rp. 50.000 Rp. 50.000

2. Biaya yang dikirim ke Mahkamah Agung R.l. Rp. 500.000 Rp. 500.000 Rp. 500.000

3. Biaya Pemberithuan Kasasi ( kepada Termohon Kasasi) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

4. Biaya Penyampaian memori Kasasi ( kepada Termohon Kasasi) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

5. Biaya Penyampaian Kontra memori Kasasi ( kepada Pemohon Kasasi) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

6. Biaya Pemberitahuan inzage( kepada Pemohon dan Termohon Kasasi) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

7. Biaya Pengiriman berkas ke Mahkamah Agung R .l. Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000
8. Biaya Wesel Pos ( biaya / ongkos biaya melalui Wesel ) Rp. 10.000 Rp. 10.000 Rp. 10.000

9. Biaya Pemberkasan ( foto copy / penggandaan & penjilidan ) Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000

10. Biaya Pemberitahuan isi Putusan Kasasi ( kepada Pemohon dan Termohon Kasasi) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

Jumlah Rp. 1.285.000 Rp. 1.460.000 Rp. 1.635.000

Catatan ;

1. Apabila pihak Pemohon Kasasi / Termohon Kasasi lebih satu pihak, maka panjar biaya akan diperhitungkan kemudian

2. Apabila ada pihak berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya penyampaian / pemberitahuan disesuaikan dengan
tarif pada Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos
3. Apabila masih ada sisa panjar dikembalikan dan apabila kurang harus ditambah

4. Dalam waktu 6 bulan {180 h a ri) sisa Panjar tidak diambil akan disetor ke Kas Negara
Lampiran II Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W 13-A6/ 3748/HK.0O8/SK/XII/2017
Tanggal : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS 1 RADIUS II RADIUS III

VI PANJAR BIAYA PERKARA PENINJAUAN KEMBALI

1. Pendaftara ( PN BP ) Rp. 200.000 Rp. 200.000 Rp. 200.000

2. Biaya Pemberitahuan Peninjauan Kembali ( kepada Termohon P K ) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

3. Biaya Penyampaian Jawaban PK ( kepada Pemohon P K ) Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

4. Biaya Pengiriman Berkas ke Mahkamah Agung RJ . Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000

5. Biaya yang dikirim ke Mahkamah Agung R .l. Rp. 2.500.000 Rp. 2.500.000 Rp. 2.500.000

6. Biaya Wesel Pos ( biaya / ongkos biaya melalui W e se l) Rp. 10.000 Rp. 10.000 Rp. 10.000

7. Biaya Pemberkasan ( foto copy / Penggandaan & penjilidan ) Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000

8. Biaya pemberitahuan isi Putusan PK ( kpd PK & Tmh P K ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

Jumlah Rp. 3.210.000 Rp. 3.310.000 Rp. 3.410.000

Catatan ;

1. Apabila pihak Pemohon PK / Termohon PK lebih satu pihak, maka panjar biaya akan diperhitungkan kemudian

2. Apabila ada pihak berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya penyampaian / pemberitahuan disesuaikan dengan

tarif pada Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos

3. Apabila masih ada sisa panjar dikembalikan dan apabila kurang harus ditambah

4. Dalam waktu 6 bulan (18 0 h a ri) sisa Panjar tidak diambil akan disetor ke Kas Negara
Lampiran II Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/ 3748/HK.008/SK/XII/2017
Tanggal : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS I RADIUS II RADIUS III

VIII BIAYA SITA / PENGANGKATAN SITA

1. Hak Panitera ( biaya pendaftaran penyitaan) Rp. 25.000 Rp. 25.000 Rp. 25.000

2. Biaya Materai Penetapan Rp. 6.000 Rp. 6.000 Rp. 6.000

3. Biaya Pemberitahuan pelaksanaan sita ( kepada P & T ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

4. Biaya Pemberitahaun pelaksanaan sita kepada Lurah / Kades setempat Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

5. Biaya 2 ( dua )Saksi Rp. 200.000 Rp. 200.000 Rp. 200.000

6. Biaya Penyampaian berita acara penyitaan ( kepada P & T ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

7. Biaya Penyampaian berita acara penyitaan kepada lurah setempat Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

8. Biaya Penyampaian berita acara penyitaan kepada BPN Rp. 60.000 Rp. 60.000 Rp. 60.000

9. Biaya petugas kelurahan Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000

10. Biaya Pencatatan / pengangkatan sita di BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN

11 .Biaya Pengamanan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan

12.Biaya Transportasi Rp. 350.000 Rp. 450.000 Rp. 550.000

Jumlah Rp. 1.191.000 Rp. 1.441.000 Rp. 1.691.000

IX BIAYA SITA EKSEKUSI

1. Hak Panitera ( biaya pendaftaran sita eksekusi) Rp. 25.000 Rp. 25.000 Rp. 25.000

2. Biaya Materai Penetapan Rp. 6.000 Rp. 6.000 Rp. 6.000

3. Biaya Pemberitahuan pelaksanaan sita eksekusi ( kepada P & T ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

4. Biaya Pemberitahaun pelaksanaan sita eksukusi kepada Lurah / Kades setempat Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

5. Biaya 2 ( dua )Saksi Rp. 200.000 Rp. 200.000 Rp. 200.000

6. Biaya Penyampaian berita acara sita eksekusi ( kepada P & T ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

7. Biaya Penyampaian berita acara sita eksekusi kepada lurah / kades setempat Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

8. Biaya petugas kelurahan Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000

9. Biaya Penyampaian berita acara sita eksekusi kepada BPN Rp. 60.000 Rp. 60.000 Rp. 60.000

10. Biaya Pencatatan berita acara sita eksekusi di BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN

11 .Biaya Pengamanan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan

12.Biaya Transportasi Rp. 350.000 Rp. 450.000 Rp. 550.000

Jumlah Rp. 1.191.000 R^_ 1.441.000 _5E_ 1.691.000

Catatan;

1. Apabila pihak Pemohon Sita / Termohon sita lebih satu pihak, maka panjar biaya akan diperhitungkan kemudian
2. Apabila ada pihak berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya penyampaian / pemberitahuan disesuaikan dengan tarif
pada Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos
3. Apabila ada obyek yang berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya sita disesuaikan dengan tarif pada Pengadilan
Agama yang dituju, ditambah wesel pos

4. Apabila masih ada sisa panjar dikembalikan dan apabila kurang harus ditambah

5. Dalam waktu 6 bulan (18 0 h a ri) sisa Panjar tidak diambil akan disetor ke Kas Negara
Lampiran II Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/3748/HK.008/SK/XII/2017
Tanggal : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS I RADIUS II RADIUS III

VIII BIAYA EKSEKUSI

1. Hak Panitera ( biaya pendaftaran penyitaan ) Rp. 25.000 Rp. 25.000 Rp. 25.000

2. Biaya Materai Penetapan aanmanning Rp. 6.000 Rp. 6.000 Rp. 6.000

3. Biaya Panggilan aanmanning ( Kpd Termohon Eksekusi 2 X ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

4. Biaya Materai Penetapan Rp. 6.000 Rp. 6.000 Rp. 6.000

5. Biaya Pembeitahuan pelaksanaan eksekusi ( Kpd P & T ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

6.Biaya Pemberitahuan pelaksanaan eksekusi kepada lurah / kades setempat Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

7.Biaya 2 ( dua ) orang saksi Rp. 200.000 Rp. 200.000 Rp. 200.000

8.Biaya Penyampaian berita acara eksekusi ( kepada P & T ) Rp. 150.000 Rp. 200.000 Rp. 250.000

9.Biaya penyampaian berita acara eksekusi kepada lurah / kades setempat Rp. 75.000 Rp. 100.000 Rp. 125.000

10. Biaya petugas kelurahan Rp. 200.000 Rp. 200.000 Rp. 200.000

11 .Biaya penyampaian berita acara eksekusi kepada BPN Rp. 60.000 Rp. 60.000 Rp. 60.000

12.Biaya pencatatan berita acara eksekusi sita di BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN

13.Biaya Pengamanan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan

14.Biaya perjalanan Dinas Transportasi Rp. 350.000 Rp. 450.000 Rp. 550.000

15.Biaya petugas dari BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN Sesuai Tarif BPN

16. Biaya Lelang Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan Sesuai Kebutuhan

Jumlah Rp. 1.447.000 Rp. 1.747.000 Rp. 2.047.000

C atatan;

1. Apabila pihak Pemohon Eksekusi / Termohon Eksekusi iebih satu pihak, maka panjar biaya akan diperhitungkan kemudian

2. Apabila ada pihak berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya penyampaian / pemberitahuan disesuaikan dengan

tarif pada Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos

3. Apabila ada obyek yang berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban ,maka biaya Eksekusi disesuaikan dengan tarif pada

Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos

4. Apabila masih ada sisa panjar dikembalikan dan apabila kurang harus ditambah

5. Dalam waktu 6 bulan (18 0 h a ri) sisa Panjar tidak diambil akan disetor ke Kas Negara
Lampiran II Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Tuban
Nomor : W13-A6/3748/HK.008/SK/XI 1/2017
Tanggal : 29 Desember 2017

NO URAIAN RADIUS I RADIUS II RADIUS III

IX BIAYA PEMERIKSAAN SETEMPAT

1. Biaya Pemberithaun pelaksanaan pemeriksaan setempat ( satu kali) kepada


Pemohon,Termohon dan Lurah setempat Rp. 225.000 Rp. 300.000 Rp. 400.000

2. Biaya petugas kelurahan Rp. 100.000 Rp. 100.000 Rp. 100.000

3. Biaya Transportasi Rp. 550.000 Rp. 550.000 Rp. 550.000

Jumlah Rp. 875.000 Rp. 950.000 Rp. 1.050.000

C atatan;

1. Apabila pihak lebih satu pihak,maka panjar biaya akan diperhitungkan

2. Apabila ada pihak berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya penyampaian / pemberitahuan disesuaikan dengan

tarif pada Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos

3. Apabila ada obyek yang berada diluar wilayah hukum Pengadilan Agama Tuban, maka biaya Pemeriksaan Setempat disesuaikan dengan

tarif Pengadilan Agama yang dituju, ditambah wesel pos

4. Apabila masih ada sisa panjar dikembalikan dan apabila kurang harus ditambah

5. Dalam waktu 6 bulan (18 0 h a ri) sisa Panjar tidak diambil akan disetor ke Kas Negara

Anda mungkin juga menyukai