Anda di halaman 1dari 6

PAADUMKM

Terima kasih telah mendownload Aplikasi Akuntasi dari Paadmkm untuk keperluan catatan
keuangan usaha atau keuangan keluarga anda . Berikut ini adalah petunjuk untuk mengaktifkan
Aplikasi Akuntansi Paadumkm pada Microsoft Access anda. Silahkan anda baca petunjuk ini dengan
seksama.

Aplikasi Akuntansi PAADUMKM ini adalah Aplikasi sistim Akuntansi terpadu Microsoft Office
Access Project Extension non SQL Server yang ditujukan bagi pengguna Aplikasi Akuntansi yang
tidak terbiasa dengan penggunaan SQL Server . Namun Bagi anda yang terbiasa dengan Aplikasi
Akuntansi SQL Server Basis data , bisa juga beralih ke Aplikasi ini karena aplikasi ini lebih praktis dan
lebih mudah penggunaannya Dengan Petunjuk yang menyatu dengan Aplikasi yang bisa anda lihat
dengan mengclick tombol dengan tanda ?, serta Laporan Keuangan yang juga menyatu dengan
Aplikasi . Aplikasi Akuntansi ini juga bisa digunakan pada jaringan WEB.

Aplikasi Akuntansi Versi ini tidak memerlukan instalasi khusus karena untuk mengoperasikannya
hanya memerlukan Microsoft Office 2010 ke atas dan anda cukup mengextract file yang anda
download, maka file filenya lansung terkonfigurasi dan shortcut lansung muncul di Desktop anda .
Untuk mengaktifkan Aplikasi Akuntansi ini pada Microsoft Access anda, maka anda terlebih dahulu
harus melakukan perubahan pada settingan Acces Option dari Microsoft Access anda. Karena Pada
Aplikasi ini terdapat ActiveX Control dan Macro untuk menjalankan fungsi fungsi dari Aplikasi ini .
Aplikasi ini tidak akan berfungsi kalau Microsoft Access anda tidak memperbolehkan ActiveX Control
dan Macro untuk berjalan pada Microsoft Access anda.

Karena ActiveX Control dan Macro yang terdapat pada Aplikasi Akuntansi ini adalah bertujuan
untuk menjalankan fungsi untuk memudahkan mencatat keuangan dan tidak ditujukan untuk
merusak systim Komputer dan dan Aplikasi lainnya maka anda bisa mempercayai Aplikasi ini dengan
merobah settingan Trust Center pada Access Option anda. Caranya seperti berikut :

Pertama sekali anda buka Microsoft Access anda, yang pada Microsoft Access 2010 tampilannya
seperti gambar dibawah ini
Kemudian anda kilick Option yang berada dipojok kiri bawah , kemudian akan muncul pop up
Access Option seperti gambar berikut ini ,

Selanjutnya pada Access option anda click Trust center ,dan akan muncul tampilan seperti berikut
Selanjutnya anda click Trust Center settings, dan akan muncul tampilan seperti berikut

Selanjutnya untuk settingan Trust Center ini, pada Trusted Locations anda cantumkan lokasi Folder
tempat File Aplikasi Paadumkm ini dengan cara mengclick Add new Location kemudian browse dan
pilih Folder tempat Aplikasi Akuntansi Paadumkm (misalnya C:\PAADUMKMPRO\ ) ,dan jangan lupa
mencentang pada “Subfolders of this location are also trusted”.

Selanjutnya untuk ActiveX settings maka robah settingannya menjadi seperti gambar berikut.

Sedangkan untuk Macro settings maka anda robah settingannya menjadi seperti berikut,

Dan supaya Message bar tidak muncul maka untuk Message bar robah setingannya menjadi seperti
berikut,

Setelah itu silahkan anda klick OK pada Trust Center dan OK juga pada Access Option, dan tutup
Microsoft Access Anda supaya settingan yang baru bisa berjalan.
Setelah melakukan perubahan pada Access Option Microsoft Access anda, sekarang saatnya anda
aktifkan Aplikasi Akuntansi Paadumkm anda. Pertama sekali anda buka File Aplikasi Paadumkm
Sample atau anda klick shortcutnya pada Desktop anda, kemudian kalau yang muncul pertama kali
adalah Form Login Form atau Form untuk masuk dan keluar dari Aplikasi ini berarti Aplikasi Anda
sudah aktif dan bisa anda operasikan untuk keperluan catatan keuangan usaha anda.

Sedangkan kalau yang muncul pertama kali adalah Tabel seperti berikut ,

Maka anda harus mengupdate Attachment File anda dengan cara yaitu anda click Attachment pada
tabel itu dan akan muncul tampilan seperti berikut,

Kemudian anda double klick File yang anda dalam Box Attachment itu, kalau filenya terbuka maka
tutup kembali File itu ,kemudian klick OK pada Box Attachment dan Save Attachment dengan
mengklick Yes pada Box Save Attachment yang muncul setelah anda mengklick OK. Selanjutnya anda
tutup Aplikasi Paadumkm ini terlebih dahulu dan mulai lagi membukanya dari Desktop atau dari
Folder tempat File Aplikasi ini.

Sedangkan kalau file Attachment tidak terbuka sewaktu anda double klick ,maka anda remove
file itu dengan mengklick Remove, kemudian tambahkan File Baru dengan mengklick Add dan pilih
File PAADUMKMLibrary.accdb yang ada di Folder Aplikasi Akuntansi anda setelah itu klick OK.
Kemudian ulangi mengklick Attachment File yang ada di table, dan coba membuka Filenya dengan
mendouble klick File yang anda dalam Box Attachment, kalau filenya terbuka maka tutup kembali
File itu ,kemudian klick OK pada Box Attachment dan Save Attachment dengan mengklick Yes pada
Box Save Attachment yang muncul setelah anda mengklick OK. Selanjutnya anda tutup Aplikasi
Paadumkm ini terlebih dahulu dan mulai lagi membukanya dari Desktop atau dari Folder tempat File
Aplikasi ini.
Dan sekarang Aplikasi Akuntansi anda sudah bisa di gunakan untuk keperluan catatan Keuangan
usaha atau keuangan Keluarga anda , terima kasih atas kesedian anda untuk menggunakan Aplikasi
Akuntansi kami, dan kami mohon maaf atas ketidak nyamanan dan kekurangan kekurangan dari
Aplikasi Akuntansi yang kami sediakan, dan kami mengharapkan kritikan ,saran dan masukan dari
anda semua untuk perbaikan dan peningkatan kinerja Aplikasi Akuntansi kami.

Untuk Pertanyaan ,saran dan masukan anda bisa menghubungi kami via SMS atau WA ke nomor
082174135781. Terima kasih dan Selamat Mencatat Keuangan.

Anda mungkin juga menyukai