Anda di halaman 1dari 3

KALA IV PERSALINAN

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
Dr. Hj. LINI AQUARIAH,
MKK
UPTD PUSKESMAS DTP
NIP : 19750209 200604 2
RAWALELE
010

1. Pengertian Kala IV persalinan adalah dimulai dari keluarnya plasenta sampai 2 jam post
partum.

2. Tujuan Mengobservasi agar tidak ada komplikasi dalam postpartum

SK Kepala UPTD Puskesmas DTP Rawalele No ... Tentang Hak dan


Kewajiban Pasien.

3. Kebijakan

Permenkes
No 11 Tahun 2017 Tentang keselamatan pasien.
No 43. Tahun 2016 tentang Standar bidang kesehatan
4. Referensi No. 44 Tahun 2016 tentang pedoman manajeman puskesmas
No. 75 Tahun 2014 tentang tentang pusat kesehatan masyarakat
Modul Midwifery Update Tahun 2016

1. Persiapan Alat & Bahan


5. Prosedur a. Sarung tangan
b. Tensi meter
c. Salep mata
d. Vitamin K
e. HBO
f. Larutan klorin 0,5 %
2. Petugas yang melaksanakan :
a. Dokter
b. Bidan
3. Langkah – langkah :
a. Petugas memeriksa robekan.
b. Petugas mencelupkan sarung tangan kedalam larutan klorin 0,5%
keringkan dengan kain yang bersih dan kering.
c. Petugas memastikan uterus berkontraksi dengan baik
d. Petugas memastikan kandung kemih kosong.
e. Petugas mengajarkan ibu cara melakukan masase uterus dan menilai
kontraksi.
f. Petugas mengecek pendarahan.
g. Petugas memeriksa kedaan umum ibu.
h. Petugas memeriksa keadaan bayi dan pastikan bahwa bayi bernafas
dengan baik(40-60 kali/menit)
i. Petugas mendekontaminasi alat habis pakai dalam larutan klorin 0,5%
selama 10 menit, Cuci bilas peralatan
j. Petugas membuang bahan-bahan yang terkontaminasi ke tempat
sampah yang sesuai
k. Petugas membersihkan ibu dan bantu ibu memakai pakaian.
l. Petugas memastikan ibu merasa nyaman. Bantu ibu memeberikan ASI
m. Petugas mendekontaminasi tempat bersalin dengan larutan klorin 0,5%
n. Petugas mencelupkan sarung tangan kedalam larutan klorin 0,5 %.
o. Petugas mencuci kedua tangan dengan 7 langkah.
p. Petugas memakai sarung tangan bersih/DTT untuk melakukan
pemeriksaan fisik bayi.
q. Petugas memberi salep mata dan suntik vit k.
r. Petugas memberikan suntikan imunisasi Hepatitis B di paha kanan
bawah lateral setelah satu jam pemberian vit k..
s. Petugas melepaskan sarung tangan dan rendam di dalam larutan klorin
0,5% selama 10 menit.
t. Petugas mencuci kedua tangan dengan sabun dan air mengalir
kemudian keringkan.
u. Petugas melengkapi partograf.

6. Hal-hal yang perlu Observasi perdarahan, kontraksi uterus, tekanan darah, nadi, kandung
diperhatikan
kemih, suhu, TFU selama 2 jam.
7. Unit terkait 1. Ruang Poned

8. Dokumen terkait 1. Rekam medis


2. Catatan tindakan
3. Partograf

9. Rekaman Historis No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai