Anda di halaman 1dari 2

Perawatan apa yang cocok untuk skenario diatas?

Perawatan pertama yang sesuai untuk kasus diatas adalah perawatan periodontal fase 2
berupa Scalling, Root Planing. DHE, dan Kontrol Plak. Pertimbangan tersebuat diambil karena (misal :
kuretase) sebelum menghilangkan inflamasi jaringan granulasi terlebih dahulu harus menghilangkan
etiologi utama dari penyakit tersebut berupa plak dan kalkulus, selain itu pada perawatan
periodontal fase 1 juga diajarkan kepada pasien untuk menjaga oral hygiens supaya setalah
melakukan perawatan periodontal fase 2 pasien dapat melakukan kontrol plak. Perawatan
periodontal fase 2 dilakukan ketika pada saat evaluasi perawatan peridodontal fase 1 tidak
menghasilkan kondisi yang baik dan bisa jadi justru keadaan semakin memburuk da perlu
dilakukannya perawatan peridontal fase 2 (fase bedah). Untuk kasus diskenario membutuhkan
perawatan lanjutan berupa fase bedah sederhana yang meliputi :

a. Gigi 11, 12, 21 setalah dilakukan pemeriksaan intraoral didapatkan hasil berupa OHI-
S buruk. margin gingival berwarna merah dan membesar kerah koronal, konsistensi
keras, probing depth 4 mm. Perawatan yang sesuai untuk kasus tersebuat adalah
gingivektomi, pemilihan perawatan tersebut didasarkan pada indikasi gingivektomi
yaitu menurut (Takei&Carranza, 2012) eliminasi poket supraboni ,tidak
tergantung dari kedalaman poketnya,dengan syarat dinding poket fibrous dan
keras, eliminasi gingival enlargement. Sedangkan menurut (JD Manson
1993:178) Adanya poket supraboni dengan kedalaman lebih dari 4 mm yang
tetap ada walaupun sudah dilakukan scalling dan pembersihan mulut yang
cermat berkali kali dan keadaan dimana prosedur gingivektomi akan
menghasilkan daerah perlekatan gingival yang adekuatAdanya pembengkakan
gingival yang menetap. Dimana poket sebenarnya dangkal namun ada
pembengkakan gingival yang cukup besar dengan jaringannya merupakan
jaringan fibrous.
b. Gigi 42, 41, 31, 32, dan 33 margin gingiva merah kebiruan, perdarahan saat
probing, resesi gingival 1 mm. Perawatan yang sesuai dengan kasus tersebut
adalah kuretase, pemilihan perawatan tersebut didasarkan pada indikasi kuretase
yaitu : margin ginggiva berwarna merah kebiruan dan perdarahan saat probing
merupakan respon jaringan terhadap adanya inflamasi yang mengindikasikan
dilakukannya kuretase karena dindingnya lunak atau oedematus.
c. Gigi 41, dan 31 memiliki hasil pemeriksaan intraoral yang sama dengan poin b
namun probing depth 5 mm, hasil foto radiografi terdapat resorbsi tulang
alveolar kurang dari setengah panjang akar dengan pola horizontal. Perawatan
yang sesuai dengan kasus tersebut adalah kuretase, pemilihan perawatan
tersebut didasarkan pada indikasi kuretase yaitu : margin ginggiva berwarna merah
kebiruan dan perdarahan saat probing merupakan respon jaringan terhadap adanya
inflamasi yang mengindikasikan dilakukannya kuretase karena dindingnya lunak atau
oedematus tidak mungkin dilakukan gingivektomi karena ada resesi gingiva.

Anda mungkin juga menyukai

  • Jamur Tiram
    Jamur Tiram
    Dokumen8 halaman
    Jamur Tiram
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Lo Kontra GTSL Anak
    Lo Kontra GTSL Anak
    Dokumen1 halaman
    Lo Kontra GTSL Anak
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Manajemen Konflik RS Gabungan
    Manajemen Konflik RS Gabungan
    Dokumen24 halaman
    Manajemen Konflik RS Gabungan
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • L
    L
    Dokumen1 halaman
    L
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • H
    H
    Dokumen1 halaman
    H
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Kata Sulit 5 Soal 2
    Kata Sulit 5 Soal 2
    Dokumen1 halaman
    Kata Sulit 5 Soal 2
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Forensik Ria
    Forensik Ria
    Dokumen3 halaman
    Forensik Ria
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • H
    H
    Dokumen1 halaman
    H
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • 3,4
    3,4
    Dokumen2 halaman
    3,4
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Penatalaksanaan Sindrom Down
    Penatalaksanaan Sindrom Down
    Dokumen5 halaman
    Penatalaksanaan Sindrom Down
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • H
    H
    Dokumen1 halaman
    H
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Dari Aku Yg Nggak Puasa Maaf Lama Hehe
    Dari Aku Yg Nggak Puasa Maaf Lama Hehe
    Dokumen1 halaman
    Dari Aku Yg Nggak Puasa Maaf Lama Hehe
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Herpes
    Herpes
    Dokumen3 halaman
    Herpes
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Teknik CAD-CAM Indirect Veneers
    Teknik CAD-CAM Indirect Veneers
    Dokumen1 halaman
    Teknik CAD-CAM Indirect Veneers
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • FX
    FX
    Dokumen2 halaman
    FX
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Hidup Sehat Diska
    Hidup Sehat Diska
    Dokumen1 halaman
    Hidup Sehat Diska
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Lo SK 1
    Lo SK 1
    Dokumen6 halaman
    Lo SK 1
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Lo SK 4
    Lo SK 4
    Dokumen4 halaman
    Lo SK 4
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Rangkum UAB
    Rangkum UAB
    Dokumen2 halaman
    Rangkum UAB
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Frictional Keratosis
    Frictional Keratosis
    Dokumen2 halaman
    Frictional Keratosis
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • PEMERIKSAAN GIGI SECARA OBJEKTIF
    PEMERIKSAAN GIGI SECARA OBJEKTIF
    Dokumen5 halaman
    PEMERIKSAAN GIGI SECARA OBJEKTIF
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Deformitas Mukogingival Dan Keadaan Di Sekeliling Gigi 1
    Deformitas Mukogingival Dan Keadaan Di Sekeliling Gigi 1
    Dokumen1 halaman
    Deformitas Mukogingival Dan Keadaan Di Sekeliling Gigi 1
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Lingual Varises
    Lingual Varises
    Dokumen1 halaman
    Lingual Varises
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Zinc Phospat Campuran
    Zinc Phospat Campuran
    Dokumen1 halaman
    Zinc Phospat Campuran
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Print SK 2
    Print SK 2
    Dokumen22 halaman
    Print SK 2
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Div Kesehatan
    Div Kesehatan
    Dokumen3 halaman
    Div Kesehatan
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • KK
    KK
    Dokumen19 halaman
    KK
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Evaluasi SRP
    Evaluasi SRP
    Dokumen2 halaman
    Evaluasi SRP
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat
  • Soal Kating Jawabin Ya
    Soal Kating Jawabin Ya
    Dokumen2 halaman
    Soal Kating Jawabin Ya
    Diska Fitri Amalia
    Belum ada peringkat