Anda di halaman 1dari 16

S I

A N
IN A
M H
A
T B RA
N A A
O D K
K A BA
P
KONTAMINASI
kontaminasi secara umum
bermakna segala sesuatu
yang diluar sistem yang
masuk ke dalam sistem dan
mempengaruhi kerja sistem
tersebut.
DAMPAK KONTAMINASI PADA BAHAN BAKAR

Kontaminasi pada Bahan bakar


(fuel) berdampak pada berbagai
komponen dalam engine. Tetapi
pengaruh terbesar akan berakibat
pada komponen-komponen seperti:
• Karburator atau Pada Fuel
Injection
• Valve
• Piston Dan Chamber
KONTAMINASI PADA KARBURATOR

Apabila Bahan Bakar tercampur


kontaminan maka akan merusak
komponen-komponen pada
karburator, seperti:
• Float Valve (Pelampung)
• Main jet/pilot jet
FLOAT VALVE/PELAMPUNG

Tidak bisa menutup rapat


MAIN JET DAN PILOT JET

Menyumbat jalannya bahan bakar ke ruang bakar


KARBURATOR HARUS DIPASANG FILTER
SUPAYA KONTAMINAN :
• pada mulut karburator tidak masuk ke
ruang bakar
• Tidak merusak Tabung skep
• Tidak merusak Jet needle/jarum skep
TABUNG SKEP DAN JARUM SKEP

akan mengakibatkan keausan


KONTAMINASI PADA FUEL INJECTION

Jadi, pada intinya sebenarnya pada Pertamax


maupun Premium masih memakai timbal dalam
proses pembuatannya. Hanya saja kadarnya
dibatasi: Premium max 0,3 gr/l dan Pertamax max
0,013 gr/l.
AKIBAT KONTAMINASI BAHAN BAKAR
PADA VALVE

HISAP KOMPRESI USAHA


BUANG
AKIBAT KONTAMINASI BAHAN BAKAR
PADA VALVE
• Pada proses induction (hisap), udara akan masuk
melalui inlet manifold, apabila valve bagian outlet
manifold tidak menutup rapat maka udara panas
sisa pembakaran yang seharusnya keluar dapat
pula masuk
• Pada proses compression(Kompresi), Compression
tidak akan mencapai suhu maksimum karena
udara tidak termampatkan secara sempurna,
akibatnya titik bakar fuel tidak akan didapat dan
proses pembakaran tidak akan berjalan lancar.
Akibat yang dapat kita lihat, pada proses
pembuangan akan terdapat pula sisa fuel yang
tidak terbakar. Akibatnya lagi Low power, tenaga
mesin akan lemah.
• Pada proses exhaust(Buang), udara seharusnya
keluar hanya dari outlet manifold, apabila pada
valve inlet tidak tersekat dengan sempurna maka
udara pembuangan juga akan keluar melewati
PISTON DAN CHAMBER
DAMPAK KONTAMINASI PADA PISTON
DAN CHAMBER
menyebabkan scratch. Scratch ini akan
menyebabkan terjadinya kebocoran
antara ruang chamber diatas piston dan
dibawah piston. Selain itu pula kotoran
yang terselip pada bagian piston dan
chamber akan menjadi gesekan bagi
piston yang sehingga tenaga yang
dihasilkan juga akan berkurang. Pada
keadaan yang lama akan menyebabkan
umur dari komponen-komponen ini akan
berkurang serta mempunyai kerja yang
tidak maksimal kembali.
LANGKAH-LANGKAH UNTUK MENGHINDARI KONTAMINASI PADA FUEL

• Usahakan untuk membeli fuel pada tempat-tempat


yang sudah terjamin kebersihannya
• Jangan sering membuka penutup bahan bakar apabila
tidak dibutuhkan
• Apabila suhu lingkungan sangat dingin jangan letakkan
kendaraan kita langsung di lingkungan terbuka, karena
pada suhu yang dingin, akan terjadi pengembunan
didalam tangki, Air merupakan salah satu kontamnian
yang berbahaya juga. Karena selain mengganggu
proses pembakaran, air juga akan menyebabkan korosi
yang akan mengakibatkan terjadinya kontaminasi lagi.
• Untuk Tempat penyimpanan bahan bakar dalam skala
besar usahakan menggunakan breather (Alat
pernapasan). Usahakan gunakan breather yang
mempunyai 2 fungsi, yaitu menyaring udara diluar
yang masuk (dari air ataupun kotoran) dan menyaring
udara yang ad didalam tangki keluar.
• Jagalah lingkungan kerja dan penyimpanan alat-alat
perbaikan.
TERIMA KASIH DAN
SELAMAT BELAJAR

Anda mungkin juga menyukai