Anda di halaman 1dari 34

KKN TEMATIK 66

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”


YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

LAPORAN KKN TEMATIK KE-66


MAHASISWA UPN “VETERAN” YOGYAKARTA
DI DUSUN BOLODUKUH LOR, DESA SIDOREJO,
KECAMATAN PONJONG, KABUPATEN GUNUNGKIDUL
TANGGAL 15 JULI – 15 AGUSTUS 2018

Oleh :
Kelompok

1. Robby Takeshi Simanjuntak 112150025/TA


2. Deny Rachmat 112150040/TA
3. Eksa Oky Adelita 112150076/TA
4. Satmoko Tekwan Prawatyo 112150081/TA
5. Qoidul Masa’id 112150084/TA
6. Wahyu Nusantara Akbar 112150136/TA
7. Indramukti Ciptaningrat 152150040/AB
8. Novita Permatasari 152150049/AB
9. Hiromi Kyuna 153150055/ILKOM

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
2018
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN KKN TEMATIK KE-66


MAHASISWA UPN “VETERAN” YOGYAKARTA PENGELOLAAN
SUMBERDAYA MINERAL TERKAIT DENGAN SUMBERDAYA MANUSIA
DI DUSUN BOLODUKUH LOR, DESA SIDOREJO, KECAMATAN
PONJONG, KABUPATEN GUNUNGKIDUL
TANGGAL 15 JULI – 15 AGUSTUS 2018

Diajukan dalam rangka penyelesaian tugas KKN


UPN “Veteran” Yogyakarta pada tanggal 15 Juli – 15 Agustus 2018
Oleh :
1. Robby Takeshi Simanjuntak 112150025/TA 1........
2. Deny Rachmat 112150040/TA 2.......
3. Eksa Oky Adelita 112150076/TA 3........
4. Satmoo Tekwan Prawatyo 112150081/TA 4........
5. Qoidul Masa’id 112150084/TA 5........
6. Wahyu Nusantara Akbar 112150136/TA 6........
7. Indramukti Ciptaningrat 152150040/AB 7........
8. Novita Permatasari 152150049/AB 8........
9. Hiromi Kyuna 153150055/IKA 9........

Laporan ini disetujui pada tanggal Agustus 2018 oleh :


Dosen Pembimbing Lapangan Ketua Kelompok KKN 62

Ir.Sudaryanto, M.T. Deny Rachmat


NIP. 19590313 198303 1 003 NPM. 112 140 040
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

Menyetujui,
Ibu Kepala Dukuh
Bolodukuh Lor Ketua RW

Garnis Sukmadewi Karmadi

Mengetahui,
Kepala Desa Sidorejo Sekertaris Jurusan
Teknik Pertambangan

Partiman Ir. Haswir Thaib Siri, M.Sc


NIP. 19590313 198303 1 003

Kapusdimas

Drs. R. Hendri Gusapto, M.M


NIP. 19640829 199403 1 001
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, atas
berkat rahmat-Nya Laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik ke-66 UPN
“Veteran” Yogyakarta di Dusun Bolodukuh Lor, Desa Sidorejo, Kecamatan
Ponjong dapat diselesaikan dengan baik.
KKN Tematik dengan Pengelolaan Sumberdaya Mineral Untuk
Pemberdayaan Masyarakat di Kabupaten Gunungkidul ini merupakan
pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, berkenaan dengan Pengabdian kepada
Masyarakat lintas disiplin ilmu yang dilaksanakan dari tanggal 15 Juli 2018
sampai dengan tanggal 15 Agustus 2018.
Ucapan terima kasih yang setinggi-tingginya kami sampaikan kepada Ibu
Hj. Badingah, S.Sos (Bupati Kabupaten Gunungkidul) beserta seluruh jajarannya
yang telah berkenan memberi tempat untuk melaksanakan KKN ini.
Pada kesempatan ini kami juga mengucapkan terima kasih kepada:
1. Ketua LPPM UPN “Veteran” Yogyakarta, atas dukungannya sehingga KKN
ini dapat terlaksana.
2. Kabid KKN LPPM UPN “Veteran” Yogyakarta yang telah memfasilitasi dan
memberi arahan terkait dengan kegiatan KKN Tematik ini.
3. Koordinator Program Studi Sarjana Teknik Pertambangan, Fakultas Teknologi
Mineral, UPN “Veteran’’ Yogyakarta yang telah memberi arahan dan
memotifasi mahasiswa.
Diharapkan hasil KKN ini bermanfaat, bagi masyarakat setempat dan juga
bagi mahasiswa yang pada saatnya nanti akan terjun ke masyarakat.

Yogyakarta, Agustus 2018 Para Penulis

4
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

DAFTAR ISI

Halaman
KATA PENGANTAR ………………..…………………………………. 4
DAFTAR ISI............................................................................................... 5
DAFTAR LAMPIRAN.............................................................................. 6
BAB. I. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang............................................................................. 7
1.2. Lokasi dan Kesampaian Daerah................................................... 8
1.3. Keadaan Geologi ......................................................................... 9
1.4. Keadaan Iklim ………………………………………………..... 10
1.5. Potensi Sumber Daya Bumi………………………………......... 11
1.6. Kependudukan ……………………………………………........ 11
1.7. Sosial, Ekonomi, dan Budaya ……………………………......... 11
1.8. Sarana dan Prasarana …………………………………….......... 12
BAB. II. RUMUSAN MASALAH
2.1. Pengelolaan Sumber Daya Bumi …………………................... 14
2.2. Pemberdayaan Masyarakat ……………………….................... 14
2.3. Sosial Budaya …………………………….……....................... 15
BAB. III. PROGRAM KERJA
3.1. Pemanfaatan Batu alam………………………………..........…….. 16
3.2. Pemberdayaan Masyarakat …………………………………......... 16
3.3. Sosial,Ekonomi dan Budaya ………………………………........... 16
3.4. Kesehatan Masyarakat………………………………..................... 16
BAB. IV. PELAKSANAAN
4.1. Tempat Pelaksanaan dan Waktu …………………………............. 17
4.2. Kegiatan…………………………………………………................ 17
4.3. Rekapotulasi Dana ……………………………………………....... 20
BAB. VI. PENUTUP
6.1. Kesimpulan....................................................................................... 21
6.2. Saran................................................................................................. 21
DAFTARPUSTAKA.................................................................................. 23
LAMPIRAN

5
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN
A. REKAPITULASI DANA PELAKSANAAN KKN UPN
“VETERAN”YOGYAKARTA

6
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Berdasarkan Surat Keputusan Rektor Nomor : Skep/87a/VII/2010
(Perubahan-1), tanggal 20 Agustus 2010, tentang Pokok-Pokok Peraturan
Akademik Program Diploma, Sarjana Dan Pascasarjana UPN “Veteran”
Yogyakarta; Kulah Kerja Nyata (KKN) adalah mata kuliah wajib yang
merupakan implementasi dari pengabdian kepada masyarakat yang
dilaksanakan oleh mahasiswa dibawah bimbingan Dosen dengan beban 3
SKS (setara dengan 250 jam efektif). Dalam satu tahun akademik, KKN
dilaksanakan dalam dua periode yaitu semester gasal dan semester genap
yang dikelola oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian kepada
Masyarakat (LPPM).
Dari beberapa pola KKN yang ada di UPN “Veteran” Yogyakarta,
KKN yang dilaksanakan saat ini adalah KKN Tematik dengan peserta
yang berasal dari lintas fakultas ataupun program studi, yakni Fakultas
Teknologi Mineral (Program Studi Teknik Pertambangan) dan Fakultas
Ilmu Sosial dan Politik (Program Studi Administrasi Bisnis dan Program
Studi Ilmu Komunikasi). Tema yang diambil pada KKN Tematik kali ini
yaitu: Pengelolaan Sumberdaya Mineral Untuk Pemberdayaan
Masyarakat di Kabupaten Gunungkidul. Adapun lokasinya adalah di
Kabupaten Gunungkidul (Kecamatan Ponjong, Kecamatan Nglipar dan
Kecamatan Semin).
Kegiatan yang dilakukan dikelompokkan kedalam dua aspek yaitu
aspek teknis dan aspek sosial ekonomi budaya yang meliputi: orientasi
lapangan (survey tinjau), pengambilan data, pengolahan data dan uji
laboratorium dan pemaparan hasil pengabdian kepada masyarakat tersebut

7
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

dihadapan Bapak Camat terkait beserta jajarannya. Diharapkan setelah


mengikuti/melaksanakan kegiatan KKN Tematik ini mahasiswa dapat
memahami kompleksitas persoalan riil dilapangan dan dapat memberikan
solusi terkait dengan masing – masing bidang studi yang ditekuni secara
komprehensif dan terintegrasi.

1.2. Lokasi dan Kesampaian Daerah


1.2.1 Lokasi
Lokasi KKN Tematik terletak di Dusun Bolodukuh Lor, Desa Sidorejo,
Kecamatan Ponjong. Secara Geografis Kabupaten Gunung Kidul yang
merupakan salah satu wilyah di Daerah Istimewa Yogyakarta terletak
antara 7o 55’ – 8o 17’ LS dan 110o 55’ – 111o 25’ BT dengan luas daerah
1.485,36 km2.
Batas Wilayah desa Sidorejo adalah sebagai berikut :
Batas Utara : Desa Watu Gajah
Batas Selatan : Dusun Jati Bungkus
Batas Barat : Dusun Jambon
Batas Timur : Desa Mertulu

Lokasi KKN tematik


(Dusun Bolodukuh Lor)

Gambar 1.1
Peta Kecamatan Ponjong

8
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

1.2.2. Kesampaian Daerah


Orbitan (jarak dari pusat Pemerintah Desa)
a. Jarak dari Pusat Pemerintahan Desa : 17 Km
b. Jarak dari Ibukota Kabupaten : 30 Km
c. Jarak dari Ibukota Propinsi : 63 Km
Akses dari Condongcatur menuju Dusun Boloduku Lor, Desa
Sidorejo, Kecamatan Ponjong, Kabupaten Gunung Kidul dapat dicapai
melalui :
 Jl. Yogya-Solo – Jembatan Janti – Jl. Jogja-Wonosari – Patuk
Gunungkidul – Tahura – Jl. Wonosari – Kota Wonosari – Jl.
Semanu – Ngeposari Sidorejo – Ponjong
1.3. Keadaan Geologi
Ditinjau dari aspek morfologi umumnya daerah di Kabupaten
Gunungkidul merupakan perbukitan yang didominasi oleh batu gamping,
dimana bukit - bukit tersebut berhubungan satu sama lain oleh punggung
bukit atau hamparan lembah.
Ditinjau dari aspek stratigrafi, termasuk ke dalam stratigrafi
pegunungan selatan yang disusun oleh satuan-satuan batuan sebagai
berikut
a. Kelompok batuan Pra Tersier, disusun oleh batuan metamorf dan
batuan sedimen, utamanya batugamping. Secara tidak selaras
diatasnya terdapat Formasi Wungkal dan Formasi Gamping.
b. Formasi Wungkal, dicirikan oleh kalkarenit dengan sisipan
batupasir, batu lempung. Sedangkan Formasi Gamping dicirikan
kalkarenit, batupasir tufan. Hubungan Formasi Wungkal dan
Formasi Gamping adalah tidak selaras.
c. Formasi Kebo terdiri dari selingan konglomerat, batupasir tufan,
serpih dan lanau. Di beberapa tempat ada lava bantaldan intrusi

9
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

diorite. Ketebalan endapan ini ± 800 m dan diendakan dengan


mekanisme gravity flow.
d. Formasi Butak, tersusun oleh breksi, batupasir tufan, konglomerat,
batuapung batulempung dan serpih.
e. Formasi Semilir, tersusun oleh perselingan tuff, tuff lapili, batupasir
tufan, batulempung, serpih dan lanau.
f. Formasi Nglanggeran, tersusun oleh breksi vulkanik dengan sisipan
batupasir tufan.
g. Formasi Sambipitu, terletak secara selaras di atas Formasi Semilir-
Nglangggotaran, tersusun oleh persilangan litologi batupasir coklat
kehijauan, serpih dan lanau.
h. Formasi Oyo, terdiri dari perselingkunganbatugamping bioklastik,
kalkarenit dan napal dengan sisipan batugamping konglomerat.
i. Formasi Wonosari, tersingkap secara baik di daerah Wonosari dan
sekitarnya, dimembentuk morfologi karst, terdiri dari batugamping
terumbu, batugamping bioklastik (berlapis) dan napal.
j. Formasi Kepek, tersusun oleh batugamping dan napal.
k. Satuan Lempung Hitam, secara tidak selaras menutupi satuan di
bawahnya. Tersusun oleh litologi lempung hitam, konglomerat dan
pasir.
Ditinjau dari aspek struktur geologi, yang dominan adalah
perlipatan disamping itu juga terdapat struktur patahan
1.4. Keadaan Iklim
Wilayah Kabupaten Gunungkidul termasuk daerah beriklim tropis,
dengan curah hujan rata-rata 80,06 mm/tahun. Bulan basah 7 bulan,
sedangkan bulan kering berkisar 5 bulan.Wilayah Kabupaten Gunungkidul
sebelah utara merupakan wilayah yang memiliki curah hujan paling tinggi
dibanding wilayah tengah dan selatan. Wilayah Gunungkidul bagian
selatan mempunyai awal hujan paling akhir.

10
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Suhu udara rata-rata harian 28-30° C, suhu minimum 23°C dan suhu
maksimum 30°C.
 Kelembaban nisbi berkisar antara 80 % - 85 %, tidak terlalu
dipengaruhi oleh tinggi tempat, tetapi lebih dipengaruhi oleh musim.
1.5. Potensi Sumber Daya Bumi
Komoditas pertanian di Dusun Bolodukuh Lor adalah padi, kacang-
kacangan, jagung, tebu, singkong/tela dan lain-lain. Jenis sawah yang ada
di Dusun Bolodukuh Lor ialah sawah tadah hujan, dan penamaan
komoditas pertanian dilakukan secara musiman.
1.6. Kependudukan
Jumlah KK : 205 KK
Laki-laki : 244 Orang
Perempuan : 277 Orang
1.7. Sosial, Ekonomi dan Budaya
Bentuk wilayah atau fisografi merupakan salah satu faktor yang
mempengaruhi pola kehidupan sosial budaya pada masyarakat. Unsur
sosial budaya merupakan salah satu instrumen penting dalam
pembangunan, hal ini terkait perencanaan, sasaran, dan capaian target
kinerja pembangunan. Karakteristik sosial budaya masyarakat
Gunungkidul adalah masyarakat tradisional yang masih memegang teguh
budaya luhur warisan nenek moyang. Sehingga dalam melaksanakan
pembangunan, pemerintah berupaya untuk mengadopsi karakteristik sosial
budaya agar dapat berimprovisasi dengan kultur masyarakat yang ada.
Masyarakat Kabupaten Gunungkidul secara umum menggunakan bahasa
lokal (bahasa jawa) dalam berkomunikasi, sementara bahasa nasional
(bahasa Indonesia) secara resmi dipakai dalam lingkungan formal (kantor,
pendidikan, fasilitas umum, dan lain-lain).

Organisasi kesenian sebagai budaya yang terus dipupuk dan dilestarikan


oleh masyarakat berjumlah 1.878 organisasi, dengan tokoh pemangku adat

11
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

berjumlah 144 orang. Sementara itu desa budaya yang dikembangkan oleh
pemerintah untuk menunjang kesejahteraan masyarakat sebanyak 10 desa
budaya, cagar budaya yang dimiliki sebanyak 5 buah serta benda cagar
budaya sejumlah 692 buah yang tersebar di wilayah Kabupaten
Gunungkidul.

1.8. Sarana Dan Prasarana


1.8.1. Pendidikan
Minat dan semangat warga Dusun Bolodukuh Lor untuk belajar
cukup tinggi. Hal tersebut di dukung dengan adanya :
A. Kegiatan PAUD yang biasa dilakukan di RT 03 Bolodukuh Lor.
B. Kegiatan TPA yang biasa dilakukan di Masjid yang ada di Dusun.
C. Kegiatan TK ABA yang berada di Dusun Bolodukuh Lor.
D. Kegiatan SD Tegalrejo yang berada di Dusun Bolodukuh Lor.
Pada saat ini, di Desa Sidorejo, tepatnya Dusun Bolodukuh Lor
tingkat buta huruf masyarakatnya sangat rendah.
1.8.2. Kesehatan
Keadaan kesehatan lingkungan di Dusun Bolodukuh Lor cukup baik.
Hal ini dibuktikan dengan keadaan masyarakat dalam menciptakan hidup
sehat. Sedangkan untuk kebersihan lingkungan dilakukan kegiatan gotong
royong tetapi belum rutin, selain itu tingkat kesadaran masyarakat Dusun
Bolodukuh Lor terhadap lingkungan masih tinggi

Warga Dusun Bolodukuh Lor mengadakan kegiatan posyandu yang


betempat di Balai Dusun. Posyandu ini selalu dihadiri oleh Bidan setempat
dan Dinas Kesehatan.

1.8.3. Sarana Transportasi


Sarana angkutan yang terdapat di Dusun Bolodukuh Lor yaitu
kendaraan pribadi yang berupa sepeda, sepeda motor dan mobil.

12
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

1.8.4. Prasarana dan Sarana Komunikasi


Prasaran dan sarana komunikasi di Dusun Bolodukuh Lor tergolong
cukup baik karena mayoritas warga Dusun Bolodukuh Lor sudah
menggunakan telepon seluler.

1.8.5. Media Massa


Media massa yang paling banyak dimiliki oleh penduduk setempat
adalah radio, televisi dan smartphone.

13
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

BAB II
IDENTIFIKASI MASALAH

2.1. Rumusan Masalah


Dalam kegiatan KKN ini, permasalahan yang kami angkat sesuai dengan tema
kegiatan kami yaitu Pengelolaan Sumberdaya Mineral Untuk Pemberdayaan
Masyarakat di Kabupaten Gunungkidul yang berlokasi di Dusun Bolodukuh Lor,
Desa Sidorejo, Kecamatan Ponjong. Dalam Kegiatan KKN Tematik kali ini kami
membagi kegiatan menjadi empat dasar kegiatan, yaitu :
A. Pengelolaan Sumberdaya Bumi.
B. Pemberdayaan Masyarakat.
C. Sosial, Ekonomi dan Budaya.
D. Kesehatan Masyarakat.

2.2. Analisis Masalah


2.2.1. Pengelolaan Sumberdaya Bumi
 Orientasi Lapangan Daerah Potensi Sumberdaya Bumi
Belum optimalnya pemanfaatan Sumberdaya Bumi daerah Dusun
Bolodukuh Lor
 Pemetaan Daerah Potensi Sumberdaya Bumi Kecamatan Ponjong
Belum ada pemeraan terhadap daerah potensi Sumberdaya Bumi.

2.2.2. Pemberdayaan Masyarakat


 Pembuatan plang papan nama Balai Dusun Bolodukuh Lor
Kondisi plang Balai Dusun Bolodukuh Lor yang telah rusak dan belum
diperbaiki dalam kurun waktu yang lama.

14
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Pengecatan dan Pembuatan Pagar Pembatas TK ABA


Peningkatan kualitas pendidikan dari segi akreditasi di TK ABA di
Bolodukuh Lor untuk membantu peningkatan pendidikan.

2.2. Sosial, Ekonomi dan Budaya


 Kegiatan Belajar Mengajar di TK ABA
Pendampingan optimal terhadap kegiatan belajar mengajar serta kegiatan
bermain para siswa.
 Kegiatan Belajar Mengajar di SD Tegalrejo
Pendampingan dan bimbingan yang optimal terhadap siswa-siswi SD
Tegalrejo.
 Bimbingan Belajar TPA
Belum optimalnya pembelajaran dan pendampingan terhadap kegiatan
TPA di lingkungan Bolodukuh Lor serta sistem pembelajaran yang
belum efektif untuk menumbuhkan semangat anak dalam pembelajaran
TPA.
 Bimbingan Belajar SD
Belum adanya bimbingan belajar siswa-siswi diluar jam sekolah di
lingkungan Bolodukuh Lor.
 Kegiatan Latihan Kesenian Bolodukuh Lor (Jathilan)
 Kegiatan Latihan Karawitan Desa Sidorejo
 Kegiatan Pelaksanaan Pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB)
 Kerja Bakti Dusun Bolodukuh Lor

2.3. Kesehatan Masyarakat


 Penyuluhan Kawasan Tanpa Rokok
Kesadaran masyarakat yang masih kurang dalam pembatasan wilayah
merokok dalam lingkungan sosial masyarakat.

15
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Penyuluhan BKR (Bina Keluarga Remaja)


 Senam Sehat

16
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

BAB III
PROGRAM KERJA

Adapun program kerja yang kami laksanakan di Dusun Bolodukuh Lor,


Desa Sidorejo, Kecamatan Ponjong.

3.1. Pemberdayaan Masyarakat


 Pembuatan Plang Papan Nama Balai Dusun Bolodukuh Lor
Kegiatan pembuatan plang papan nama sebanyak 9 buah yang
ditempatkan di Balai Dusun Bolodukuh Lor.
 Pengecatan dan Pembuatan Pagar Pembatas TK ABA
Ikut serta membantu pembuatan pagar pembatas TK ABA dalam rangka
akreditasi TK ABA.

3.2. Sosial, Ekonomi dan Budaya


 Kegiatan Belajar Mengajar di TK ABA
Menjadi pendamping dalam kegiatan belajar mengajar di TK ABA
Bolodukuh Lor.
 Kegiatan Belajar Mengajar di SD Tegalrejo
Menjadi mentor/guru pada kegiatan belajar mengajar di SD Tegalrejo.
 Bimbingan Belajar TPA
Menyediakan waktu belajar TPA pada anak-anak Bolodukuh Lor di
Masjid.
 Bimbingan Belajar SD
Menyediakan waktu belajar tambahan bagi siswa-siswi SD di Balai
Dusun.
 Kegiatan Latihan Kesenian Bolodukuh Lor (Jathilan)
Ikut serta dalam latihan Jathilan, kesenian khas dari Dusun Bolodukuh
Lor.

17
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Kegiatan Latihan Karawitan Desa Sidorejo


Ikut serta dalam latihan Karawitan di Balai Desa Sidorejo.
 Kegiatan Pelaksanaan Pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB)
Ikut serta dalam membantu pelaksanaan Pembayaran PBB masyarakat
Bolodukuh Lor.
 Kerja Bakti Dusun Bolodukuh Lor
Ikut serta dalam berbagai Kerja Bakti/Gotong Royong masyarakat
Bolodukuh Lor seperti renovasi TK ABA, pemasangan umbul-umbul
dalam rangka HUT RI-73, pengecoran halaman Masjid Bolodukuh Lor
dan mempersiapkan perlombaan dalam rangka HUT RI-73.

3.3. Kesehatan Masyarakat


 Penyuluhan Kawasan Tanpa Rokok
Agar masyarakat Bolodukuh Lor paham akan bahaya yang ditimbulkan
dari Rokok dan membatasi lingkungan untuk tempat merokok.
 Penyuluhan BKR (Bina Keluarga Remaja)
Agar masyarakat Bolodukuh Lor paham akan pentingnya penundaan
pernikahan dini di kalangan remaja atau mencegah terjadinya pergaulan
bebas yang berimbas pada masalah kesehatan reproduksi.
 Senam Sehat
Ikut serta dalam kegiatan senam ibu-ibu warga Bolodukuh yang diadakan
setiap akhir pekan.

18
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

BAB IV
PELAKSANAAN

4.1. Tempat Pelaksanaan dan Waktu Pelaksanaan


KKN Tematik Angkatan 66 dilaksanakan di Dusun Bolodukuh Lor, Desa
Sidorejo, Kecamatan Ponjong, Daerah Istimewa Yogyakarta. Program ini
dilaksanakan kurang lebih 1 (satu) bulan, mulai 15 Juli sampai 15 Agustus 2018.
4.2. Kegiatan
4.2.1. Pemberdayaan Masyarakat
 Pembuatan Plang Papan Nama Balai Dusun Bolodukuh Lor
Waktu pelaksanaan dimulai pada tanggal 22 Juli sampai 7 Agustus di
kediaman ketua RT 04 Bolodukuh Lor.

19
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Pengecatan dan Pembuatan Pagar Pembatas TK ABA


Waktu pelaksanaan dimulai pada tanggal 16 Juli sampai 19 Juli
bertempat di TK ABA dan kediaman ketua RT 04 Bolodukuh Lor.

4.2.2. Sosial, Ekonomi dan Budaya


 Kegiatan Belajar Mengajar di TK ABA
Kegiatan pendampingan dengan waktu pelaksanaan dimulai pada tanggal
25 Juli sampai 09 Agustus.

20
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Kegiatan Belajar Mengajar di SD Tegalrejo


Pendampingan serta pembelajaran terhadap siswa-siswi SD Tegalrejo.
Kegiatan dilaksanakan pada tanggal 25 Juli sampai 09 Agustus setiap
hari sekolah sesuai dengan jadwal yang telah diberikan

 Bimbingan Belajar TPA


Pendampingan dan pembelajaran TPA kepada anak-anak lingkungan
Bolodukuh Lor yang dilakuan pada tanggal 26 Juli sampai xx Agustus
setiap har kamis dan minggu sore. Kegiatan TPA dilaksanakan di Masjid
Mujihad.

21
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Bimbingan Belajar SD
Kegiatan kelompok belajar dan pendampingan untuk membantu anak-
anak SD dalam memahami dan mendalami materi yang diajarkan.
Kegiatan ini diadakan setiap hari Jum’at pukul 15.00 sampai 17.00 WIB.

 Kegiatan Latihan Kesenian Bolodukuh Lor (Jathilan)


Ikut serta dalam latihan Jathilan, kesenian khas dari Dusun Bolodukuh
Lor. Kegiatan ini diadakan setiap Sabtu malam jam 08.00 sampai 23.30
WIB di kediaman Ketua RT 04 Bolodukuh Lor.

22
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Kegiatan Latihan Karawitan Desa Sidorejo


Ikut serta dalam latihan Karawitan di Balai Desa Sidorejo yang
dilaksanakan tanggal 28 Juli jam 13.00 sampai 15.30 WIB.

 Kegiatan Pelaksanaan Pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB)


Ikut serta dalam membantu pelaksanaan Pembayaran PBB masyarakat
Bolodukuh Lor pada tanggal 30 Juli jam 09.00 sampai 10.00 WIB.

23
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Kerja Bakti Dusun Bolodukuh Lor


Kerja Bakti/Gotong Royong masyarakat Bolodukuh Lor seperti renovasi
TK ABA, pemasangan umbul-umbul dalam rangka HUT RI-73,
pengecoran halaman Masjid Bolodukuh Lor dan mempersiapkan
perlombaan dalam rangka HUT RI-73.

4.2.3. Kesehatan Masyarakat


 Penyuluhan Kawasan Tanpa Rokok
Kegiatan yang bertujuan agar masyarakat Bolodukuh Lor paham akan
bahaya yang ditimbulkan dari Rokok dan membatasi lingkungan untuk
tempat merokok. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 16 Juli jam
13.00 sampai 16.00 WIB.

24
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

 Penyuluhan BKR (Bina Keluarga Remaja)


Kegiatan ini dilaksanakan pada tangga 07 Agustus 2018 jam 13.00 –
14.30 WIB.

 Senam Sehat
Kegiatan senam sehat dilaksanakan setiap hari Selasa dan Kamis jam
16.00 - 17.30 WIB

25
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

4.3. Rekapitulasi Dana


(Terlampir pada Lampiran A)

26
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

BAB VI
PENUTUP

`6.1 Kesimpulan
Dengan melihat keadaan yang terjadi di Dusun Bolodukuh Lor dapat kita
tarik kesimpulan bahwa Dusun Bolodukuh Lor masih memerlukan perhatian
dari pemerintah baik oleh pemerintah daerah maupun oleh pemerintah
provinsi. Bidang yang perlu diperhatikan diantaranya administrasi
pemerintahan desa, bidang pemberdayaan masyarakat, kesenian khas
masyarakat desa dan perhatian pemerintah daerah mengenai sarana prasarana
terutama penerangan jalan di dusun Bolodukuh Lor, begitupun dengan
bidang-bidang lainnya yang memerlukan tindakan nyata dan perhatian juga
dari semua pihak.
Kehadiran mahasiswa KKN UPN “Veteran” Yogyakarta terasa cukup
membantu masyarakat maupun pihak kantor desa dalam upaya pemecahan
masalah masyarakat. Hal ini diharapkan akan membawa perubahan yang
membangun masyarakat menuju arah yang lebih baik, bukan saja untuk
masyarakat tetapi juga dalam rangka menjalankan Tri Dharma Perguruan
Tinggi, yang diharapkan mampu dirasakan oleh mahasiswa KKN sendiri.
Dari hasil orientasi lapangan daerah bahan galian yang dilakukan di
dusun Bolodukuh Lor dapat disimpulkan bahwa masih banyak daerah
pertambangan yang terbengkalai akibat kegiatan penambangan tanpa ijin dari
pemerintah.

6.2 Saran
Untuk semua pihak agar mampu memberikan perhatian dan memikirkan
pembanguan desa sebagai pangkal pembangunan nasional. Dan program
KKN harus terus dijalankan, melirik pada desa-desa yang tertinggal yang

27
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

sekiranya masih memerlukan perhatian dan upaya perubahan kearah yang


lebih baik.
Kepada pemerintahan, instansi-instansi terkait agar kiranya
memperhatikan aspirasi dari bawah kalangan masyarakat, mendukung
program-program yang berorientasi pada pembangunan desa, program KKN
salah satunya, dukungan yang diharapkan bukan hanya moril tetapi tindakan
nyata melalui upaya realisasi program dan aspirasi dari pemerintah untuk
kemajuan desa yang lebih baik lagi maupun bagi desa ataupun masyarakat
secara nyata. Hal ini dapat dilakukan melalui program CSR (Corporate Social
Responsibility) tiap perusahaan atau unit usaha yang berada disekitar wilayah
pemerintah daerah atau pemerintah provinsi. Program CSR perusahaan atau
unit usaha dapat dimanfaatkan atau dilaksanakan oleh mahasiswa/i KKN
dalam pembangunan tiap desa.
Hasil inventarisasi ini diharapkan dapat digunakan sebagai acuan bagi
Pemerintah Pusat dan Daerah dalam pembangunan dan pemanfaatan
sumberdaya bahan galian, selain itu dapat digunakan sebagai acuan bagi
pengusaha industri pertambangan yang ada di daerah dusun Bolodukuh Lor.

28
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

DAFTAR PUSTAKA

KKN, Tim(2016), “Buku Pedoman Kuliah Kerja Nyata UPN “Veteran”


Yogyakarta”, Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat, Lembaga
penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UPN “Veteran”
Yogyakarta.

29
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

Lampiran

30
KKN TEMATIK 66
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN”
YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Lingkar Utara) Condong Catur, Yogyakarta 55283

31
LAMPIRAN A

REKAPITULASI DANA PELAKSANAAN KKN UPN “VETERAN”YOGYAKARTA

DUSUN BOLODUKUH LOR DESA SIDOREJO KECAMATAN PONJONG KABUPATEN GUNUNGKIDUL


REKAPITULASI DANA PELAKSANAAN KKN 66T UPN "Veteran" YOGYAKARTA
DUSUN : BOLODUKUH LOR DESA : SIDOREJO KECAMATAN : PONJONG KABUPATEN : GUNUNG KIDUL
Program Sumber dana (ribuan rupiah)
No Swadaya Pemerintah Pemerintah
Sub bidang Sektor Kegiatan Volume Mhs KKN UPN Sponsor Jumlah (Rp)
Masyarakat Daerah Kabupaten
Sub Jumlah
PENINGKATAN SARANA & a. Memperbaiki Plang Balai Dusun Boloduh Lor
1 Rp 731,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 731,000
PRASARANA FISIK
2. PENINGKATAN PENDIDIKAN 1. Pendidikan non formal a. Mengajar anak TPA
Rp -
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
b. Bimbingan Belajar untuk anak TK sampai SD Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
c. Mengajar di TK
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
d. Mengajar di SD
Rp -
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
Sub Jumlah Rp 731,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 731,000
3. PENINGKATAN EKONOMI 1. Ekonomi - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
- Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
Sub Jumlah Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
4. KESEHATAN 1. Kesehatan Masyarakat a. Melakukan pendampingan kegiatan BKR Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
b. Melakukan kegiatan Senam Ibu-Ibu Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
c. Mengikuti Kegiatan Penyuluhan Kawasan Tanpa Rokok (KTR)
Rp -
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
Sub Jumlah Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
5. SOSIAL BUDAYA 1. Budaya a. Mengikuti kegiatan latihan kesenian Jathilan
Rp -
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
b. Mengikuti kegiatan latihan kesenian Karawitan
Rp -
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
2. Sosial a. Mengikuti kegiatan perkumpulan Ibu-Ibu PKK
Rp -
Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
b. Mengikuti kegiatan Kerja Bakti Acara Dusun Rp 15,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 15,000
c. Mengtikuti kegiatan persiapan Akreditasi TK ABA Rp 7,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 7,000
d. Mengikuti Acara Karang Taruna Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
e. Mengikuti Acara Takziyah di Dusun Bolodukuh Kidul Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
f. Mengadakan acara perpisahan KKN (Jathilan dan Electone) Rp 2,000,000 Rp 2,500,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 4,500,000
Sub Jumlah Rp 2,022,000 Rp 2,500,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 4,522,000
6. PENINGKATAN BELA NEGARA 1. Perlombaan a. Mengadakan lomba memperingati HUT RI-73 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
Sub Jumlah Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Rp -
SUB JUMLAH Rp 2,753,000 Rp 2,500,000 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp 5,253,000
TOTAL DANA Rp 5,253,000

Sumber dana kegiatan


Mahasiswa KKN Rp 2,753,000
Swadaya Masyarakat Rp 2,500,000
Pemerintah Daerah 0
Pemerintah Kabupaten 0
BUMN/BUMD 0
UPN 0
Total dana Rp 5,253,000

Anda mungkin juga menyukai