Anda di halaman 1dari 2

CARA MENGUNAKAN SIKAT

GIGI DI SD
No. Dokumen : /UKM/2018
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 2018
Halaman : 1/2

UPTD
PUSKESMAS Aswini Dimple, SKM
TINOMBO NIP. 19791104 200212 2 002

1. Pengertian Cara mengunaka sikat gigi individu / keluarga tentang hal-hal yang
berhubungan dengan penyakit gigi dan kesehatan gigi agar pasien dapat
megerti tentang hal-hal yang berhubungan dengan penyakitnya.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah untuk melaksanakan penyuluhan
kesehatan gigi dan mulut untuk meningkatkan pengetahuan dan
kemampuan individu dalam rangka peningkatan mutu dan kinerja di
UPTD Puskesmas Tinombo.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Tinombo No : 800 /01.126/PKM.TNB/2018
Tentang Penanggung Jawab Dan Pelaksana Program UKS.
4. Referensi Kementrian Kesehatan RI 2012, Pedoman Usaha Kesehatan Gigi
Disekolah.
5. Prosedur 1. Membuat bahan materi sesuai dengan penyuluhan yang akan diberikan.
2. Berkomunikasi dengan pasien dan keluarganya menggunakan bahasa
yang mudah dimengerti.
3. Menggunakan cara diskusi dan atau demonstrasi.
4. Menggunakan alat bantu mikrofon bila diperlukan.
5. Memberikan umpan balik.
6. Mengadakan evaluasi.
7. Menyusun rencana tindak lanjut.

1. Unit Terkait 1. Poli Gigi


2. Petugas Promosi Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai