Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP )

Sekolah : SMP Negeri .......


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VII (Tujuh) / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI) :

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,


gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain
yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

No Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

1 1.1 Menghargai dan 1.1.1 Bersungguh-sungguh dalam mempelajari


menghayati ajaran agama persegi panjang dan persegi sebagai cermin
yang dianutnya. rasa sukur menghargai dan menghayati
agama yang dianut
1.1.2 Bersemangat dalam pembelajaran
merupakan cermin ibadah dalam
menghargai dan menghayati ajaran agama
yang dianutnya
2 2.2 Memiliki rasa tanggung 2.2.1 Memiliki rasa tanggung jawab dalam
jawab dan percaya diri keinginan tahuan tentang benda-benda
dan ketertarikan pada disekitar kita yang berbentuk persegi
matematika serta memiliki panjang dan persegi.
rasa percaya pada daya 2.2.2 Dengan percaya diri mencari contoh benda
dan kegunaan matematika yang berbentuk persegi panjang dan persegi.
yang terbentuk melalui
pengalaman belajar.
3 3.11 Mengaitkan rumus keliling 3.11.1 Menentukan keliling dan luas persegi
dan luas untuk berbagai panjang.
jenis segiempat (persegi, 3.11.2 Menentukan keliling dan luas persegi.
persegipanjang,
3.11.3 Menghitung luas permukaan bangun datar
belahketupat, jajargenjang,
yang tidak beraturan
trapesium, dan layang-
layang) dan segitiga 3.11.4 Menghitung luas bangun datar yang tidak
beraturan menggunakan prinsip geometri

4 4.11.Menyelesaikan masalah 4.11.1 Memecahkan masalah yang berkaitan


kontekstual yang berkaitan dengan keliling persegi panjang dalam
dengan luas dan keliling kehidupan sehari-hari.
segiempat (persegi, 4.11.2 Memecahkan masalah yang berkaitan
persegipanjang, dengan keliling persegi dalam kehidupan
belahketupat, sehari-hari
jajargenjang, trapesium,
dan layang-layang) dan
segitiga

C. Tujuan Pembelajaran
1. Secara berkelompok siswa menemukan rumus keliling dan luas persegi panjang
2. Menuliskan rumus keliling dan luas persegi panjang berdasarkan gambar yang diberikan
3. Menghitung rumus keliling dan luas persegi panjang
4.
D. Materi Pembelajaran

1. Materi fakta

2. Materi Reguler
Materi ajar yang dipelajari siswa selama pertemuan pelaksanaan pembelajaran yang
menggunakan RPP ini adalah: Unsur-unsur dan sifat-sifat, keliling dan luas persegi panjang
dan persegi.

- Unsur-unsur

- Sifat-sifat

- Keliling dan luas


Unsur-unsur persegi panjang dan persegi :

 Gambar bangun persegi panjang dan persegi

 sisi, panjang, lebar, diagonal, sudut, keliling

Sifat-sifat persegi panjang :

 Gambar bangun persegi panjang

 sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar

 keempat sudutnya sama besar yaitu 900

 diagonal-diagonalnya saling berpotongan ditengah

Sifat-sifat persegi :

 Gambar bangun persegi

 semua sisi sama panjang

 keempat sudutnya sama besar yaitu 900

 diagonal-diagonalnya berpotongan ditengah saling tegak lurus

Keliling persegi panjang dan persegi :

 Kpp = p + l + p + l atau Kpp = 2 (p + l)

 Kp = s + s + s + s atau Kp = 4 s

Luas persegi panjang dan persegi :

 Lpp = p x l

 Lp = s x s atau Lp = s2
3. Materi Remedial

1. Mengulang kembali materi luas persegi dan persegi panjang

2. Memberi berbagai contoh soal tentang persegi dan persegi panjang

3. Membahas soal-soal yang belum terjawab sempurna pada soal ulangan sebelumnya
4. Soal pengayaan
E. Metode Pembelajaran

Pendekatan : Saintifik

Metode pembelajaran : Diskusi,Ceramah, dan Tanya Jawab

Model : Discovery learning (pembelajaran penemuan)


G. Media/alat, Bahan dan sumber belajar

1. Media : Lembar Kerja Siswa


2. Alat / bahan :
3. Sumber belajar : Sinaga, Bornok, 2013, Buku Siswa Matematika untuk SMP/MTs Kelas VII
Hal 220, Jakarta: Kemendikbud.
H. Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam, berdoa bersama, menanyakan kabar 15’
dan kesiapan siswa untuk belajar

2. Guru member motivasi tentang pentingnya pembelajaran


hari ini dengan terlebih dulu meminta siswa bergandeng
tangan membentuk persegi

3. Guru mengingatkan kembali siswa tentang materi yang lalu


( garis dan sudut )

4. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari

5. Guru menginformasikan kegiatan yang akan dilakukan dan


penilaian yang akan di lalui (pengamatan dan demonstrasi
disertai tanya jawab, latihan individu dan kelompok,
pembahasan latihan secara klasikal, latihan berpasangan,
pembahasan secara klasikal, pemajangan hasil latihan)

Inti 50’

1. Siswa mengamati dan mencermati contoh peristiwa sehari-


Mengamati hari yang berhubungan dengan bangun persegi panjang dan
persegi (ada 3 contoh)

- Permukaan bangku siswa

- Ubin lantai kelas

- Permukaan buku siswa

Sambil mengamati, siswa mencatat hasil temuannya

Menanya 2. Siswa menyimpulkan pengertian dari unsur-unsur


berdasarkan hasil pengamatan dan tanya-jawab pada sajian
contoh bangun datar pada kehidupan sehari-hari yang
berhubungan dengan persegi panjang dan persegi
Mencoba 3. Siswa mencoba menyajikan bangun datar persegi panjang
dan persegi berupa gambar

4. Secara individu siswa menyelesaikan tugas-1 tentang


Menalar
persegi panjang dan persegi

5. Secara kelompok, siswa berdiskusi membahas hasil tugas-1.


Anggota kelompok saling memeriksa, mengoreksi dan
Mengkomunik memberikan masukan;
asikan
6. Beberapa siswa wakil kelompok (minimal tiga orang)
melaporkan hasil penyelesaian tugas-1.

7. Secara berpasangan siswa menyelesaikan tugas-2 tentang


keliling persegi panjang dan persegi

Siswa membahas hasil tugas-2. Hasil tugas-2 dipajang di


tempat pajangan hasil karya

Penutup 1. Siswa merangkum isi pembelajaran dan melakukan 15’


refleksi tentang persegi panjang dan persegi
2. Guru memberikan umpan balik berupa kuis yaitu :

N 6 cm M

5n
K nn 3y L
 cm
Pada persegi panjang KLMN diatas,tentukan :
a. Nilai y
b. Nilai n
3.Guru memberi tugas siswa untuk mengerjakan soal
pada buku siswa hal.188 di rumah
4. Guru menutup pembelajaran dengan berdoa bersama
I. Penilaian
1. Sikap spiritual
a. Teknik Penilaian: Observasi
b. Bentuk Instrumen: Lembar observasi
c. Kisi-kisi:
No. Sikap/nilai Butir Instrumen
1. Menyadari besarnya kekuasaan Tuhan dibandingkan 1
dengan bangun datar tertuang dalam memberikan
salam sebelum melakukan diskusi sesama teman
2. Menyadari adanya kegunaan dan kekuatan doa dalam 2
rangka tercapainya suatu tujuan atau keinginan
3. Bersyukur yang tertuang dalam rasa hormat terhadap 3
sesama atas kebesaran Tuhan yang terkait dengan
materi yang dipelajari,
4. Merasa kebesaran Tuhan dengan menyebut nama 4
allah sebelum melakukan aktivitas.

Instrumen: lihat (Lampiran 1 )


2. Sikap sosial
a. Teknik Penilaian: Penilaian sejawat (antar teman)
b. Bentuk Instrumen: Angket
c. Kisi-kisi:

No. Sikap/nilai Butir Instrumen


1. Rasa ingin tahu 1-3
2. Percaya diri 4-5
3. Ketertarikan kegunaan matematika pada kehidupan. 6

Instrumen: lihat ( Lampiran 2.)

3. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian: Tes Tertulis
b. Bentuk Instrumen: Uraian
c. Kisi-kisi:
No. Indikator Butir Instrumen
1. 1 Memiliki rasa ingin tahu tentang benda-benda disekitar 1, 2
kita yang berbentuk persegi panjang dan persegi.

2 Mencari contoh benda yang berbentuk persegi panjang


dan persegi.
2. Menentukan keliling persegi panjang. 2

3. Menentukan keliling persegi 2


4. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan keliling 2
persegi panjang dan persegi dalam kehidupan sehari-hari

Instrumen: lihat ( Lampiran 3.)


4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian:Observasi
b. Bentuk Instrumen: Check list
c. Kisi-kisi:
No. Keterampilan Butir Instrumen
1. Mempresentasikan contoh penggunaan persegi panjang dan 1
persegi dalam kehidupan sehari-hari.

Kendari, Desember 2018


Mengetahui
Kepala SMPN............. Guru Mata Pelajaran

................................. ...........................................
NIP. NIP.
Lampiran 1: Penilaian sikap spiritual

Menyadari Merasa
besarnya kebesaran
kekuasaan Tuhan dengan
Tuhan Menyadari menyebut MOD
Bersyukur
dibandingka adanya nama allah US
yang tertuang
n dengan kegunaan sebelum
dalam rasa
bangun datar dan melakukan
hormat
tertuang kekuatan aktivitas. ( 4 )
terhadap
Nama dalam doa dalam
sesama atas
No Peserta memberikan rangka
kebesaran
Didik salam tercapainya
Tuhan yang
sebelum suatu tujuan
terkait dengan
melakukan atau
materi yang
diskusi keinginan
dipelajari, (3)
sesama (2)
teman

(1)
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3

Keterangan Nilai:
Selalu =4
Sering =3
Jarang =2
Tidak Pernah = 1

Kriteria:
A = Total Skor 12-16
B = Total Skor 8-12
C = Total Skor 4- 8
D = Total Skor 4
Lampiran 2: Penilaian sikap sosial

Lembar penilaian antar teman dalam kerja kelompok


Nilailah setiap anggota dalam kelompokmu! Berilah nilai 10 bila sangat baik, atau nilai 0 bila
sangat jelek! Selanjutnya jumlahkan hasil penilaianmu untuk memperoleh nilai masing-masing
anggota dalam kelompokmu!

No No Hal yang dinilai


Nama Siswa
Presensi 1 2 3 4 5 6 Jumlah
1
2
3
4

Keterangan : Hal yang dinilai


No Hal yang dinilai
1 Mendengarkan pendapat teman lainnya
2 Mengajukan usul, atau memberikan pendapat
3 Menyelesaikan tugas dengan baik
4 Membantu teman lain yang membutuhkan
5 Tetap berada dalam tugas
6 Antusias dalam mengidentifikasi penggunaan matematika
dalam kehidupan sehari-hari.
Lampiran 3: Penilaian pengetahuan
Tes Uraian (Waktu: maksimal 20 menit)

Petunjuk:

1. Kerjakan soal berikut secara individu, tidak boleh menyontek dan tidak boleh
bekerjasama.

Soal:
1. Amati dan perhatikan gambar dibawah ini:

25 cm Buatlah persegi yang memiliki keliling yang sama

dengan keliling persegi panjang disamping!

16 cm

2. Hitunglah keliling persegi panjang dan persegi yang sudah tersedia!

Kunci instrumen penilaian:

1.

20,5 cm

20,5 cm

2.Disesuaikan dengan model

Pedoman Penilaian Pengetahuan.


No Penyelesaian Skor
1

10
20,5 cm

2 20,5 cm 10

Disesuaikan dengan model


Total Skor 20

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 – 100 , dengan pedoman sebagai berikut :

Nilai Akhir = Perolehan Skor X (100)


Total Skor Max
Lampiran 4: Penilian Keterampilan
Instrumen:
1. Presentasikan satu contoh soal tentang penggunaan persegi panjang dan persegi dalam
kehidupan sehari-hari.

Contoh Penilaian Keterampilan

Menunjukkan Menerapkan Menggunakan Mengemas


Nama kemampuan konsepkelilin strategi yang penyajian Total
No Peserta mempertahanka g danluas sesuai dan secara runtut Skor
Didik n pendapat. persegi dan beragam. dan menarik.
persrgi
panjang.
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
4
5
6
..
..

Keterangan Nilai
Sangat baik =4
Baik =3
Cukup =2
Kurang =1

Kriteria:
A = Total Skor 12-16
B = Total Skor 8-12
C = Total Skor 4- 8
D = Total Skor 4
LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK
( LKPD - RPP1 )

A. Judul LKPD : Menyelesaikan masalah tentang keliling persegi panjang


dan persegi
B. Mata Pelajaran : Matematika
C. Kelas / Semester : VII / II
D. Alokasi Waktu : 50 menit
E. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian :

1.6 Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan
luas
1.6.1 mengukur keliling permukaan meja siswa dan benda-benda dikelas yang
permukaannya berbentuk persegi panjang dan persegi

F. Petunjuk Belajar :
Cari tahu tentang Keliling persegi panjang dan persegi

G. Informasi :
Keliling persegi panjang dan persegi adalah jumlah panjang sisi

H. Tugas – tugas
1. Amati dan perhatikan gambar dibawah ini:

25 cm

16 cm

Buatlah persegi yang memiliki keliling yang sama dengan keliling persegi panjang di
atas!

2. Hitunglah keliling persegi panjang dan persegi yang sudah tersedia!


MATERI REMIDIAL

Anda mungkin juga menyukai