Anda di halaman 1dari 7

STUDY TOUR

SMA NEGERI 1 BATUPUTIH KAB. KOLAKA UTARA


Sekretariat : Jalan Trans Sulawesi 93911 kab. Kolaka utara

1. LATAR BELAKANG
Belajar (study) adalah aktivitas mencari tahu hal-hal yang baru. Belajar tidak hanya
dapat dilakukan di dalam kelas saja, tetapi juga dapat dilakukan di luar kelas.Terkadang
siswa bosan akan pembelajaran yang monoton dan hanya dilakukan di dalam kelas. Maka
dari itulah, kami mengadakan STUDY TOUR ini.
STUDY TOUR sendiri adalah salah satu kegiatan belajar di luar ruangan yang bertujuan
untuk menambah wawasan para siswa.Tempat tujuan STUDY TOUR adalah di Makassar, di
mana adalah selain sebagai ibukota Sulawesi Selatan juga memiliki banyak tempat wisata
ilmu pengetahuan dan budaya Indonesia yang sangat menarik dan menyenangkan dan juga
pusat pendidikan terbesar di Indonesia Timur.
Kami sadar akan peranan dan fungsi kami sebagai generasi muda telah mendapatkan
posisi yang semakin jelas dalam gerak pembangunan bangsa, sebagai penggerak nasional,
dan penerus nilai-nilai luhur budaya positif dalam rangka meningkatkan pembangunan
bangsa khususnya di Kabupaten Kolaka Utara.
Untuk itu kami dari OSIS SMA Negeri 1 Batuputih Kabupaten Kolaka Utara
yang merupakan calon penerus bangsa berusaha membangun daerah Kolaka Utara agar dapat
berkembang dan maju sehingga mampu bersaing dengan daerah-daerah maju lainnya. Untuk
menambah minat siswa dalam meneruskan pendidikan ke jenjang Perguruan Tinggi, maka
kami dari OSIS SMA Negeri 1 Batuputih bermaksud melaksanakan “STUDY TOUR” ke
beberapa perguruan tinggi di Makassar.
Kami menyadari dalam menyukseskan program ini, banyak rintangan dan
tantangan yang kami alami, namun melihat kemauan, kemampuan dan kerja keras para siswa
sehingga memberikan kami semangat dan motivasi untuk menjembatangi keinginan tersebut
melalui kegiatan ini.
Kami selaku panitia pelaksana berharap melalui kegiatan ini dapat memberikan
dampak positif, sehingga generasi muda dapat memiliki wawasan dan pengetahuan yang luas
tentang pentingnya melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.
Untuk itu kami selaku panitia pelaksana mengharapkan partisipasi dan
dukungan dari berbagai pihak guna menyukseskan kegiatan ini.

2. MAKSUD DAN TUJUAN


 Memberikan pengalaman minat serta wawasan siswa untuk melanjutkan
pendidikan kejenjang perguruan tinggi.
 Meningkatkan kreativitas serta mendorong generasi muda untuk membangun
Kabupaten Kolaka Utara lebih aktif.
 Memberikan pemahaman dan kesadaran para masyarakat bahwa genersi muda
sebagai tulang punggung demi menyukseskan program pemerintah.
 Membangun kemandirian dan hubungan yang baik antara guru dengan siswa.

3. NAMA KEGIATAN
Nama Kegiatan : Pelaksanaan STUDY TOUR SMA Negeri 1 Batuputih
4. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Hari/tanggal: Selasa s.d selasa / tanggal 24 April s.d 1 Mei 2012
Tempat: MAKASSAR
Semua peserta : siswa kelas XII SMA Neg. 1 BATUPUTIH sebanyak 150 siswa

5. SUMBER DANA
Dana kegiatan ini bersumber dari :
 Distribusi peserta
 Sumber dana lain

6. RINCIAN DANA
Lampiran I

7. PANITIA PELAKSANA
Lampiran II

8. SUSUNAN PANITIA
Lampiran III

9. JADWAL KEGIATAN KUNJUNGAN


Lampiran IV

10. PENUTUP
Demikian ini kami buat dengan harapan semoga kegiatan in mendapat dukungan
dari semua pihak. Semoga apa yang kita kerjakan tetap dalam lindungan Allah SWT, dan
tetap diberikan kekuatan, kesehatan dalam menjalankan segala perintahnya. Amin…
Lampiran I

RINCIAN DANA

11. ADMINISTRASI PERLENGKAPAN


 Kertas 1 rim Rp. 50.000
 Amplop 1 dos Rp. 20.000
 Spanduk 1 Rp .150.000
 Tinta print 1 botol Rp. 65.000
 Kartu peserta 170 @Rp.3.500,- Rp. 595.000
 Map kertas Rp. 5.000
 Spidol Rp. 10.000
 Pulpen Rp. 5.000
 Fofocopy Rp. 30.000
 Dll Rp. 20.000 +
Rp.1.000.000

12. KOMSUMSI
Komsumsi Pembina dan Peserta 170 @Rp.15.000,- X 21 Rp.
53.550.000

13. DOKTRANS

Dokumentasi Rp. 500.000


Transportasi Rp.25.000.000
+
Rp. 25.500.000
14. PENGINAPAN
Penginapan Wisma Rp. 30.000.000
Biaya Tak Terduga Rp.5.000.000 +
Jumlah Rp. 35.000.000

15. REKAPITULASI
 Administrasi Perlengkapan Rp. 1.000.000
 Komsumsi Rp. 53.550.000
 Doktrans Rp. 25.500.000
 Penginapan Rp. 30.000.000
 Biaya Tak Terduga Rp.5.000.000 +
Jumlah Rp.114.550.000

16. SUMBER DANA


 Distribusi Peserta 150 @Rp. 200.000,- Rp. 30.000.000
 Sumber dana lain Rp.25.000.000 +
Rp.55.000.000
 Sisa dana yang di butuhkan Rp.59.550.000
Lampiran II

Batuputih 24 Maret
2012

PANITIA PELAKSANA

Ketua Panitia Sekretaris

SUPRIADI NURHIKMAH
Mengetahui,
Pembina STUDY TOUR

MISBAHUL MUNIR,S.Pd
NIP: 197906153005022007

Mengetahui,
Pembina OSIS Putra Pembina OSIS Putri

ALIMUDDIN,S.Pd NURHAYATI,S.Pd
NIP: 197106062009031002 NIP: 197001072006042006

Menyutujui,
Kepala SMAN 1 BATUPUTIH
Kabupaten Kolaka Utara

ANDI AHMAD,S.Pd, M.Pd


NIP: 197008301998021003
Lampiran III
SUSUNAN PANITIAN
PENANGGUNG JAWAB : ANDI AHMAD, S.Pd.M.Pd

PEMBINA :
A. STUDY TOUR : MISBAHUL MUNIR,S.Pd
B. OSIS : 1. ALIMUDDIN,S.Pd
2. NURHAYATI,S.Pd

PENGARAH : 1. HASRIADI,S.Pd
2. Drs.AMINUDDIN
3. HASRIATI MUHKTAR, S.Pd
4. ROSMIATI,S.Pd
5. YULIANA,S.Pd

KETUA PANITIA : SUPRIADI


WAKIL KETUA PANITIA : ANDI WAHYUNI.S
SEKRETARIS : NURHIKMAH
WAKIL SEKRETARIS : SELVIANI
BENDAHARA : SARTINA
WAKIL BENDAHARA : MURNIATI
KOORDINATOOR UMUM : 1. ISHANANTO AZHAR
2. LISA RIANTI
SEKSI DANA
USMAN MAJID (KOORD)
YUSRAN.P
YUSNI ILHAM
RITA.B
MARDIANA
MARWINDA
DARLIS JULIWANDINATA
HASNIDAR

SEKSI PERLENGKAPAN
AMRIANI (KOORD)
YULI KARTIKA
TENDRI ABENG
MAKKAWARU
TENDRI AJENG
HASNA
MIKAYANA
MIRNA WATI DEWI

EKSI KOMSUMSI
SALMAWATI (KOORD)
MUSTAKIM
RISKA WINARSI
SURIANI
ARNI LINGSU
HASRIDA
DELVI
VIKRAM MUIS

SEKSI DOKTRANS
MUH.NUGRAHA.MANSUR
(KOORD)
ISWAL IMANUDDIN
KRISDAYANTI
GURSIL
HIDAYATUL.A
HAERUDDING
RISNAWATI
RUHAENI
Lampiran IV
JADWAL KEGIATAN KUNJUNGAN
Senin,23 April 2012
07.00 WITA : Berkumpul di SMA Negeri 1 Batuputih
07.30 WITA : Berangkat menuju Makassar

Selasa,24 April 2012


08.00 WITA : Tiba di Makassar
08.30 WITA : Menuju tempat penginapan
11:00-12.30 WITA : Jalan-jalan di sekitar penginapan
15.30-17.30 WITA : Berkumpul mendengarkan pengarahan
18.10 WITA: Sholat berjama’ah

Rabu, 25 April 2012


06.30 WITA : Olahraga bersama
08.30 WITA : Mengunjungi Unhas
14.00-17.00 WITA : Melanjutkan kunjungan ke Unhas
18.30 WITA : Kembali ke penginapan

Kamis, 26 April 2012


06.00-06.30 WITA : Senam bersama
09.30 WITA: Mengunjungi Umi
12.30-13.30 WITA : Makan siang
14.00-17.00 WITA : Kembali mengunjungi Umi
17.30 WITA : Kembali ke penginapan

Jum’at, 27 April 2012


09.30 WITA: Mengunjungi Unm
12.00 WITA: Sholat Jum’at di Masjid
14.00-16.30 WITA : Kembali mengunjungi Unm
17.00 WITA : Kembali ke penginapan
19.00-20.00 WITA : Berkumpul bersama

Sabtu, 28 April 2012


10.00-12 WITA: Mengunjungi Museum Makassar
14.00-16.30 WITA : Mengunjungi Benteng Rotterdam Makassar
17.00 WITA : Kembali ke penginapan

Minggu, 30 April 2012


10.00-12.00 WITA: Mengunjungi Istana Balla lompoa
14.00-16.00 WITA : Jalan-jalan
16.30 WITA : Mengunjungi pantai losari
18.30 WITA : Kembali ke penginapan

Senin, 31 April 2012


09.30 WITA : Kembali ke SMA Negeri 1 Batuputih

Selasa , 1 Mei 2012


10.00 WITA : Tiba di SMA Negeri 1 Batuputih
10.30 WITA : Berkumpul untuk pelepasan
12.00 WITA : Kembali ke rumah masing-masing

Anda mungkin juga menyukai