Anda di halaman 1dari 2

STKIP BINA STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

BANGSA
GETSEMPENA
BANDA ACEH PENGURUSAN BEASISWA

Kode : SOP-001/Bid. KMH/2015 Area : STKIP BBG

Tgl dikeluarkan : 01 Maret 2015 Disusun oleh : Puket III

Revisi : - Disahkan oleh : Ketua

Tujuan
SOP ini bertujuan untuk memberikan penjelasan mengenai tata kelola beasiswa baik beasiswa dari
Pemerintah (DIKTI/Daerah) maupun dari Lembaga dan Instansi lain.

Defenisi
Beasiswa adalah Bantuan Biaya Pendidikan yang diberikan kepada mahasiswa untuk meningkatkan
prestasi belajar. Dalam hal ini ada beberapa sumber beasiswa yang diberikan kepada mahasiswa
STKIP Bina Bangsa Getsempena baik dari Pemerintah (DIKTI/Daerah) maupun dari Lembaga dan
Instansi lain.

Ruang Lingkup
SOP ini meliputi tata kelola beasiswa baik beasiswa dari Pemerintah (DIKTI/Daerah) maupun dari
Lembaga dan Instansi lain untuk mahasiswa STKIP Bina Bangsa Getsempena.

Unit Terkait
1. Pemberi Beasiswa
2. Ketua
3. Waket III
4. Prodi
5. Mahasiswa

Dokumen Terkait
Pedoman Tata Kelola Beasiswa STKIP Bina Bangsa Getsempena.

Referensi
1. Undang-Undang Republik Indonesia No. 1 Tahun 2004 Tentang Perbendaharaan Negara.
2. Undang-Undang Republik Indonesia No. 15 Tahun 2004 Tentang Pemeriksaan dan Tanggung
Jawab Keuangan.
3. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Pendidikan Nasional
4. Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
5. Peraturan pemerintah No. 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan

187
STKIP BINA STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
BANGSA
GETSEMPENA
BANDA ACEH PENGURUSAN BEASISWA

Kode : SOP-001/Bid. KMH/2015 Area : STKIP BBG

Tgl dikeluarkan : 01 Maret 2015 Disusun oleh : Puket III

Revisi : - Disahkan oleh : Ketua

Prosedur

Unit
Kegiatan W
Pember A
K Dokumen/
Mahasis Prodi/O Waket i T
Ketua
wa TA III Beasisw u Keterangan
a
Pemberian Kuota Beasiswa
Penuh/ 1 2 hari
Bidikmisi/BBP/PPA 1

Ketua Menugaskan Waket


III menindak-lanjuti
pemberian kuota beasiswa 1 hari
2 2

Waket III melakukan


koordinasi dengan Prodi 3 4 hari
3

Prodi menentukan
Penerima Beasiswa Penuh/
Bidikmisi/BBP/PPA 4 2 hari
4

Pembuatan SK Ket
SK Ketua
penerima Beasiswa Penuh/
Bidikmisi/BBP/PPA 5 5 2 hari

Penyerahan SK dan Data


calon penerima beasiswa
Penuh/ 1 hari
6 6
Bidikmisi/BBP/PPA
Pencairan dana ke pada
mahasiswa melalui rek
bank yang ditunjuk 7 7 4 hari

Penerima beasiswa
Laporan sesuai
memberikan laporan setiap
dengan format
akhir semester kepada
1 hari
Prodi dan OTA dan 8
dilanjutjan ke ketua dan 7 7 7 7
pemberi beasiswa
Mengetahui
Ketua STKIP BBG Pembantu Ketua III

Lili Kasmini, M.Si Regina Rahmi, M.Pd

188

Anda mungkin juga menyukai