Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA SISWA

Kelompok __
Nama Anggota Kelompok:
1......................
2......................
3......................
4......................
5......................

Jawablah dan diskusikanlah soal dibawah ini bersama teman kelompok anda!

soal

1. Jelaskan pengertian dari sendi!


2. Sebutkan macam-macam sendi yang terdapat pada tubuh manusia!
3. Jelaskan pengertian dari masing-masing sendi!
4. Sebutkan contoh letak sendi pada bagian tubuh!

Jawaban:
No Skor
Kunci Jawaban
Soal

1. Sendi adalah perrtemuan antara dua tulang atau lebih. 10

2. Macam-macam sendi : 20

· Sendi peluru/lesung, Sendi engsel, Sendi putar, Sendi tak dapat


digerakkan, Sendi pelana, Sendi geser

3. Pengertian masing-masing sendi 50

· Sendi peluru/lesung :

Sendi yang menghubungkan antara satu tulang yang mempunyai satu ujung
bulat yang masuk ke ujung tulang lain yang berongga seperti mangkok.

· Sendi engsel

Sendi yang mempunyai gerak satu arah, ke depan atau ke belakang seperti
engsel pintu.

· Sendi putar

Gerakan ujung tulang yang satu berfungsi sebagai poros dan ujung tulang
yang lain berbentuk cincin yang dapat berputar pada poros tersebut.

· Sendi tak dapat digerakkan :

Antara tulang yang satu dengan yang lain tidak dapat digerakkan.

· Sendi pelan

Pertemuan antara dua tulang yang berbentuk seperti pelana.Sendi ini dapat
menggerakkan tulang ke dua arah.

· Sendi geser

Sendi yang menghubungkan antara dua tulang yang memiliki permukaan


datar.Prinsip kerjanya adatalah s

4. Contoh letak sendi pada tubuh : 20

- Sendi peluru/lesung di gelang bahu dan gelang panggul

- Sendi engsel di siku dan lutut


- Sendi putar di leher

- Sendi tak dapat digerakkan di tulang tengkorak

- Sendi pelana di pangkal ibu jari

- Sendi geser di pergelangan tangan dan pergelangan kaki

Anda mungkin juga menyukai