Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan Fisik

Tanda-tanda Vital :
Kesadaran : Delirium dan apatis

- Apatis  pasien bersikap tidak peduli, acuh tak acuh dan segan berhubungan dengan
orang dan lingkungannya. GCS 13-12.
- Delirium pasien gelisah, kebingungan, dapat diikuti dengan disorientasi, gangguan
memori dan agitasi. GCS 11-10.
Tekanan Darah : 140/80 mmHg  prehipertensi
Frekuensi Nadi : 100x/mnt (N: 60-100x/mnt)
Frekuensi Pernafasan : 28x/mnt (N: 14-24x/mnt)takipnea
Suhu : (N: 36,5-37,5)
Status Kardio-Pulmoner
Inspeksi
1. Statis : perhatikan bentuk dada
2. Dinamis : perhatikan kesimetrisan gerak nafas, perhatikan kontraksi otot-otot pernafasan
(lihat apakah terlihat adanya retraksi subklaviar/intercostalis)
Palpasi
1. chest expansion
2. palpasi otot2 bantu nafas
3. vocal fremitus (mengeras pada pneumonia)
Perkusi
Suara  Normal : sonor, (redup pada pneumonia)
Auskultasi
Suara nafas utama : Tracheal,Bronchial,Vesikuler
Keadaan kulit
Inspeksi
1. Adanya lesi (pressure ulcer grade 3)

Palpasi
1. Kelembaban
2. Temperatur
3. Turgor (dicubit di dinding dada atau dinding perut pd lansiamenurun)

Anda mungkin juga menyukai