Anda di halaman 1dari 3

Bahan Ajar Cara Membuat Daftar

Isi Otomatis
1. Untuk pertama, bukalah makalah anda yang akan dibuatkan daftar isi. Selajutnya letakkan
kursor anda pada halaman terakhir pada makalah tersebut,dan klik insert page break. Seperti
contoh dibawah ini gambar 1.

2. Pada halaman yang telah dipage break kan dibuat tulisan daftar isi.
3. Untuk memunculkan pembahsan yang ada dalam makalah tersebut ke dalam daftar
isi,dengan cara: blok kalimat yang akan domunculkan klik menu Home Styles pilih Heading
1. Contohnya gambar 2.

4. Untuk memunculkan pembahasan yang seperti “1.2 Rumusan masalah “ dalam daftar isi,
dengan cara: blok kalimat yang akan munculkan, klik Home styels
Pilih Heading 2. Contoh gambar 3.

5. Setelah semuanya diheading sesuai dengan cara yang di atas, selanjutnya membuat daftar
isi nya, dengan cara: klik Refernce klik Table of Contents pilih insert table of contents dan
klik ok. Contoh gambar 4.
6. Untuk menghapus pembahasan yang apabila tidak digunakan dalam makalah, dengan cara:
blok terlebih dahulu kalimat yang akan dihapus,selanjutnya,
klik menu Home Styles pilih Normal. Contoh gambar 5.

7. Dan untuk menghapus pembahasan yang tidak digunakan dalam makalah di daftar isi,
dengan cara: blok kalimat yang akan dihapus dalam daftar isi, selanjutnya klik tombol mouse
sebelah kanan klik update field klik update entre table. Contoh gambar 6 dan gambar 7.

Dibawah ini adalah contoh makalah yang menggunakan daftar isi otomatis

Anda mungkin juga menyukai