Anda di halaman 1dari 2

FUNGSI VPS (VIRTUAL PRIVATE SERVER)

1. VPS untuk SSH Tunneling.


Pada akhir-akhir ini marak sekali terdengar mengenai SSH Tunneling.
SSH tunneling bisa digunakan untuk melindungi anda saat
berinternet ria. Karena proxy anda akan terlindungi dengan ssh. SSH
Tunneling ini dapat berfungsi hampir sama dengan VPN yaitu
mengubah IP menjadi IP VPS tersebut. ( Konten – VPS – ISP –
Komputer anda )

2. VPS untuk VPN.


VPN atau Virtual Private Network berfungsi mirip seperti SSH
Tunneling, yaitu mengubah IP karena Konten akan melewati VPS
Terlebih dahulu sebelum mengirim ke ISP anda,lalu ke Komputer
anda. Tetapi VPN memiliki enkripsi yang lebih rumit dan lebih aman
daripada SSH. Karena Jaringan virtual yang sulit dibaca.

3. VPS untuk membuat Proxy.


Proxy berfungsi mirip seperti VPN, Proxy ini hanya digunakan untuk
menghilangkan jejak IP addres saja.

4. VPS untuk Web Hosting.


VPS untuk hosting ini sangat marak untuk orang yang mendalami
dunia maya. VPS dapat difungsikan menjadi tempat menyimpan Web
anda. Anda dapat dengan leluasa menggunakan resource VPS anda
untuk Web Pribadi anda juga.

5. File Hosting / Cloud


VPS juga dapat digunakan untuk menyimpan File-file yang ingin anda
bagikan secara Online dengan orang-orang disekitar anda. File cloud
untuk file file penting dalam website anda.
6. Game Server.
VPS juga dapat dipergunakan untuk Game Private Server seperti
Ragnarok, RF Online, Minecraft, dan sudah kita tahu bahwa game
membutuhkan memory yang besar untuk menjalankannya. sehingga
Game juga membutuhkan server yang mumpuni.

7. Shoutcast Hosting.
Anda dapat membuat Radio Online sendiri menggunakan VPS anda.
Atau bahkan anda bisa membuat siaran online sendiri menggunakan
shoutchast hosting.

Anda mungkin juga menyukai